Claim Missing Document
Check
Articles

Found 32 Documents
Search

EDUKASI JAJANAN SEHAT KEPADA SISWA SD DALAM MENGHADAPI ERA NEW NORMAL Atifah, Yusni; Achyar, Afifatul; Satria, Rijal; Violita, Violita; Rahmatika, Helsa; Azizah, Jalilah
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 6, No 1 (2023): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jpm.v6i1.213-217

Abstract

Anak usia sekolah memerlukan asupan energi dan zat gizi untuk mendukung pertumbuhan dan juga prestasi belajar anak di sekolah. Salah satu sumber asupan energi dan zat gizi bagi anak sekolah bersumber dari pangan jajanan. Anak usia sekolah sebagai generasi penerus bangsa merupakan investasi bagi suatu bangsa. Kualitas anak-anak pada masa sekarang akan menentukan kualitas suatu negara di masa depan. Edukasi keamanan pangan jajanan perlu dilakukan sejak dini secara sistematis dan juga berkelanjutan sebagai salah satu upaya untuk peningkatan kualitas sumber daya manusia. Pemberian nutrisi yang berkualitas, sehat dan sesuai dengan kuantitas yang seharusnya penting untuk menunjang pertumbuhan perkembangan anak usia sekolah agar optimal. Oleh karena itu, perlu adanya edukasi kepada siswa SD untuk meningkatkan pengetahuan terkait keamanan pangan jajanan dan mengetahui arti simbol-simbol pada bungkus jajanan. Kegiatan ini dilaksanakan pada bulan Juli 2022, dan diikuti oleh 206 peserta dari kelas 3 dan 6 SDN 02 Payakumbuh. Hasil evaluasi kegiatan menunjukkan adanya peningkatan pengetahuan siswa terhadap keamananan jajanan dan memiliki keterampilan dalam mengidentifikasi simbol-simbol pada bungkus jajanan. Kesimpulan untuk kegiatan ini sudah efektif dilaksanakan dan dapat mengedukasi siswa SD dalam  mengetahui keamanan pangan jajanan.
Khs-Warrior Program: Improving Students Awareness and Concern In Nagari Singgalang As the Future Generation for Sustainable Conservation Of The Rare And Endemic Sumatran Rabbit (Nesolagus netscheri) Satria, Rijal
Pelita Eksakta Vol 8 No 2 (2025): Pelita Eksakta, Vol. 8, No. 2
Publisher : Fakultas MIPA Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/pelitaeksakta/vol8-iss2/305

Abstract

Development and construction have neglected the balance of nature. This community service program aims to educate students in Nagari Singgalang, located around the Singgalang Tandikek Nature Tourism Park, through biodiversity education. This program targets school students, providing knowledge about endemic and protected species, especially the Sumatran striped rabbit (Nesolagus netscheri). This activity is also carried out using a more fun method to make it easier for students to understand. Activities include material delivery, coloring activities, making sculptures, and also face painting. Evaluation using pre-tests and post-tests showed an increase in participants' photography knowledge (the average score from initially low to increased, which indicates an increase in awareness and skills in documenting biodiversity. This program successfully raised students' awareness of the importance of their role in protecting the biodiversity around them