Claim Missing Document
Check
Articles

Found 30 Documents
Search

PENGEMBANGAN MEDIA ANIMASI MENGGUNAKAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES SAINS PADA PEMBELAJARAN IPA SD Ramadhani, Elmi Nurfitri; Sari, Prima Mutia
PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN Vol 12, No 3 (2023): PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN
Publisher : Prodi PGMI FTK UIN Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/pjp.v12i3.21366

Abstract

Increasingly modern developments, teachers are required to innovate in the field of learning media. The purpose of this study was to develop learning media in the form of animated videos through science process skills, ecosystem component materials for science learning at SD V. This research was a development using the ADDIE model with five stages of the development process, namely Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation. Data collection techniques was questionnaires, the instruments used are validation and response sheet questionnaires. Validation was carried out by material experts, media experts and teacher responses. The results of this validation were carried out by material experts by 91% with a very decent category, media experts by 98% with a very decent category to use. The results of the student response trial with an average score of 85% and the results of the teacher response trial of 96%. It can be concluded that learning with mass media through animation media using a science process skills approach is very feasible to be used in class V lessons of the Science Ecosystem Component
Pengembangan E-Modul Berbasis Kemampuan Literasi Sains pada Pembelajaran IPA bagi Siswa Kelas V Sekolah Dasar Safitri, Devia; Sari, Prima Mutia
Al-Madrasah: Jurnal Ilmiah Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah Al-Madrasah Vol. 7, No. 4 (Oktober 2023)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an (SIQ) Amuntai Kalimantan Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35931/am.v7i4.2585

Abstract

Tujuan  penelitian  ini  yaitu untuk mengetahui  kelayakan  dan respon E-Modul  berbasis  literasi  sains menggunakan Book Creator yang   dikembangkan. Metode penelitian adalah metode pengembangan RnD dengan desain model ADDIE, yang terdiri dari lima tahapan yaitu analisis, perancangan, pengembangan,  implementasi  dan  evaluasi.  Instrumen penelitian menggunakan lembar validasi ahli media dan ahli materi sera lembar angket respon uji coba kelayakan kepada 1 orang guru dan 30 siswa kelas V SDN Cipinang Besar Selatan 08 Pagi. Teknik analisis data yang digunakan adalah mengacu pada skala likert. Hasil validasi  ahli media  berdasarkan  uji  ahli  media mendapat skor 92,8% dan kategori yang didapatkan adalah  sangat layak. Hasil validasi ahli materi memperoleh skor 96% dan  kategori  yang  didapat  sangat  layak.  Setelah  dilakukan  uji  coba pada respon peserta  didik memperoleh skor 92% dan kategori yang didapatkan adalah sangat baik serta hasil respon guru memperoleh skor 96% dengan kategori yang didapatkan sangat baik dan  juga  memberikan penilaian pada media pembelajaran yang dibuat.  Hasil yang didapatkan menunjukan jika E-Modul ini layak dan sangat baik untuk digunakan dalam  rangka  menumbuh  kembangkan  kemampuan  literasi  sains.peserta didik. 
Pengembangan Media Kartu Bergambar Berbasis Literasi Sains Pada Materi Ekosistem Aryandari, Mita; Sari, Prima Mutia
VISI : Jurnal Ilmiah Pendidik dan Tenaga Kependidikan Pendidikan Non Formal Vol 19 No 1 (2024): VISI : Jurnal Ilmiah Pendidik dan Tenaga Kependidikan Pendidikan Non Formal
Publisher : Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21009/JIV.1901.10

Abstract

It is known that the science literacy score in Indonesia in PISA (Programe for International Student Assement) which is carried out in 2022 is up 6 positions compared to 2018. However, the score dropped by 13 points. This needs to be improved the quality of education in Indonesia, one of the factors that influence it is the lack of innovation in the use of science literacy-based learning media. The purpose of this study was to determine the characteristics, feasibility, and response to picture card media based on science literacy in grade V elementary school ecosystem materials. The research method used is R&D with the ADDIE model, namely analysis, design, development, implementation, and evaluation. To determine the feasibility of the media, a validation test was carried out by material experts and media experts using validation sheets. From the expert validation test, the material obtained a percentage of 100% with a very decent category. The results of the media test obtained a percentage of 100% with a very decent category. To determine the media response, respondents were filled out questionnaires by teachers and students. The results of students' responses to the media obtained a percentage of 93% in the very good category. While the results of the teacher's response obtained a percentage of 95% with a very good category. This study found that the picture card media based on science literacy ecosystem material is very feasible and very good to be used as a learning medium that can be an idea and motivation for teachers to make learning media innovations. In addition, it can help students in the learning process and increase knowledge related to science literacy skills. Further research can develop picture card media with other subjects and materials.
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN KODULAR BERBASIS LITERASI SAINS PADA PEMBELAJARAN IPA BAGI KELAS 4 SD Hanum, Anisa; Sari, Prima Mutia
Academy of Education Journal Vol. 14 No. 2 (2023): Academy of Education Journal
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47200/aoej.v14i2.1761

Abstract

This research aims to develop Kodular-based science literacy learning media and determine the feasibility and response of teachers and students towards the media. The research adopts the ADDIE research and development methodology, consisting of five stages: analysis, design, development, implementation, and evaluation. Data for the research were collected through questionnaires and observations. The research sample consisted of fourth-grade students from one of the Kramat Jati State Elementary Schools. Media validation was conducted by a media expert, who gave a score of 82.68%, indicating high feasibility. Material validation was carried out by a subject matter expert, who gave a score of 87.98%, indicating that the material was highly appropriate. The results of the teacher's response test showed 93.59%, categorized as excellent, and the student's response was 86.96%, categorized as excellent. It can be concluded that the Kodular learning media is suitable and effective for developing science literacy skills, particularly in the topic of plant parts in science.
Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Literasi Sains Menggunakan Software Ispring Suite 9 pada Pembelajaran IPA Febriyanti, Deby Fransisca; Sari, Prima Mutia
Jurnal Basicedu Vol. 6 No. 4 (2022)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v6i4.3323

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan media pembelajaran berbasis literasi sains menggunakan software ispring suite 9 yang dikembangkan. Penelitian ini menggunakan penelitian pengembangan dengan menggunakan model ADDIE, yang terdiri dari lima tahapan yaitu analisis, perancangan, pengembangan, implementasi dan evaluasi.. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi dan angket. Sampel peneleitian adalah peserta didik kelas III SDN Pondok Aren 03. Validasi media berdasarkan uji ahli media mendapatkan skor sebesar 69,64% dengan kategori layak dan validasi materi berdasarkan uji ahli materi mendapatkan skor sebesar 91,9% dengan kategori sangat layak. Setelah dilakukan uji coba, guru dan peserta didik juga memberikan penilaian terhadap media pembelajaran berbasis literasi sains menggunakan software iSpring suite 9. Dalam penelitian ini dapat disimpulan bahwa media pembelajaran menggunakan software iSpring suite 9 layak digunakan dalam rangka menumbuhkembangkan kemampuan literasi sains peserta didik.
Pengembangan Media Pembelajaran Flipbook Berbasis Literasi Sains pada Pembelajaran IPA Sekolah Dasar Nurwidiyanti, Ari; Sari, Prima Mutia
Jurnal Basicedu Vol. 6 No. 4 (2022)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v6i4.3421

Abstract

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui kelayakan dan respon terhadap media pembelajaran flipbook berbasis literasi sains pada pembelajaran IPA kelas IV SD materi siklus hidup beberapa jenis makhluk hidup dan meningkatkan kemampuan literasi sains peserta didik. Metode penelitian menggunakan R&D dengan mengadaptasai model ADDIE yang terdiri dari 5 tahapan, yaitu analysis, design, development, implementation, and evaluation. Instrumen penelitian menggunakan lembar validasi ahli media dan ahli materi serta lembar angket respon uji coba kelayakan kepada 4 orang guru dan peserta didik kelas IV SD berjumlah 27 orang. Hasil validasi ahli media dengan rata-rata skor persentase 91% kategori sangat layak dan hasil validasi ahli materi dengan rata-rata skor persentase 100% kategori sangat layak. Berdasarkan uji coba, didapatkan skor hasil respon peserta didik sebesar 92% dengan kategori sangat baik dan hasil respon guru adalah 93% dengan kategori sangat baik. Hasil dari latihan soal literasi sains menunjukkan bahwa 89% peserta didik menguasai indkator fenomena ilmiah, 71% peserta didik menguasai indikator menafsirkan dan bukti secara ilmiah dan hanya 8% peserta didik yang menguasai indikator mengevaluasi dan merancang pertanyaan ilmiah. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa media pembelajaran flipbook berbasis literasi sains layak dijadikan media pembelajaran untuk membantu peserta didik dan guru dalam proses pembelajaran dan meningkatkan kemampuan literasi sains peserta didik.
Pengembangan Multimedia Interaktif Berbasis HOTS menggunakan Macromedia Flash pada Materi Bumi dan Alam Semesta di Sekolah Dasar Rahmadina, Septi Wulan; Sari, Prima Mutia
Jurnal Basicedu Vol. 6 No. 4 (2022)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v6i4.3473

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan multimedia interaktif berbasis HOTS menggunakan Macromedia Flash pada materi bumi dan alam semesta di sekolah dasar. Adapun metode penelitian yang digunakan adalah Research and Development (R&D) dengan model ADDIE. Subjek pada penilitian ini adalah siswa kelas VI SDN Tonjong 02. Hasil akhir produk yang dikembangkan berupa file .exe atau aplikasi, yang dapat dioperasikan oleh pengguna multimedia interaktif menggunakan Macromedia Flash pada materi bumi dan alam semesta. Hasil validasi oleh ahli materi didapatkan skor persentase sebesar 82.21% dengan kriteria sangat layak dan hasil validasi oleh ahli media didapatkan skor persentase sebesar 82.40%. Respon pendidik terhadap multimedia interaktif  dilihat dari hasil angket mendapatkan skor persentase 84.10% dengan kriteria sangat baik dan respon peserta didik terhadap multimedia interaktif mendapatkan skor persentase 94.08% dengan kriteria sangat baik. Berdasarkan dari hasil data yang didapatkan, disimpulkan bahwa multimedia interaktif berbasis HOTS menggunakan Macromedia Flash pada materi bumi dan alam semesta di sekolah dasar sangat layak digunakan sebagai media pembelajaran.
The Effect of The Practical-Based Learning Model Toward Science Process Skills and Concept Comprehension of Regulation System Sari, Prima Mutia; Sudargo, Fransisca; Priyandoko, Didik
Jurnal Pendidikan Indonesia Vol 6 No 2 (2017)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (335.292 KB) | DOI: 10.23887/jpi-undiksha.v6i2.10245

Abstract

The aim of this research was to analyze the influence of practical-based learning model on the concept of regulation system of the science process skills and concept comprehension of student. Research method was a quasi-experimental with the matching pretest-posttest design. The research population consisted of all students in class XI in one of senior high school  in West Sumatra with a total population of 150 students. Sampling technique was a cluster random sampling. Sample consisted of 26 students of class experiment through practical-based learning and 26 students of class control through verification  practical learning. The instrument consist of a science process skills test and concept comprehension test. The data was analyzed using the Mann-Whitney test, Normalized gain. The results showed that there was a significant difference in science process skills and concept comprehension between the experimental and the control class. Herewith, it has been concluded that the practical-based learning model on the concept system of regulation improvement the science process skills and concept comprehension.
Media Pop-Up Book Berbasis Kemampuan Higher Order Thinking Skill (Hots) pada Daur Hidup Hewan Lestari, Febriyanti Dwi; Sari, Prima Mutia
Jurnal Edutech Undiksha Vol. 9 No. 2 (2021): December
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jeu.v9i2.38644

Abstract

Keterbatasan penggunaan media pembelajan dalam kegiatan belajar mengajar sehinnga perlu adanya pengembangan media pembelajaran agar tiap peserta didik mampu belajar secara kritis dan mandiri. Keterampilan tersebut penting ditanamkan dalam proses belajar mengajar sebagai landasan untuk menyelesaikan berbagai permasalahan dalam masyarakat di masa yang akan datang. Penelitian ini bertujuan untuk merumuskan dan mengembangkan pop-up book sebagai media pembelajaran pada topik daur hidup hewan. Metode penelitian yang digunakan yaitu menggunakan Research and Development (R&D) dengan model ADDIE dengan subjek penelitian yaitu 32 siswa dan guru di Sekolah Dasar(SD) Kaliabang Tengah VIII.   Metode yang digunakan meliputi observasi, wawancara, dan angket. Instrument perolehan data yaitu kuisioner dengan skala liktar1-5 dan tes dalam bentuk pilihan ganda. Penelitian ini menemukan bahwa: (1) media pop-up book berbasis kemampuan HOTS pengembangan dengan menggunakan model ADDIE melalui 5 tahap yaitu analisis, perencanaan, pengembangan, implementasi dan evaluasi. (2) hasil validasi pop-up book berbasis kemampuan HOTS dari para review dinyatakan valid oleh para ahli, hasil review ahlimateri 98, 67% (sangat baik), hasil review ahli media 90,67% (sangat baik), hasil review oleh pendidik 92% (sangat baik), uji coba peserta didik 82,60% (sangat baik). Dengan demikian media pembelajaran berupa pop-up book berbasis kemampuan HOTS pada topic IPA mengenai daur hidup hewan dinyatakan layak digunakan dalam pembelajaran di sekolah dasar. (3) media pop-up book dapat meningkatkan kemampuan berpikir kritis peserta didik tingkatan SD.
Pelatihan Penggunaan Google Sites Berbasis Literasi Sains dan Keterampilan Proses Sains Bagi Guru-Guru SDI ASSALAM JADIID Sari, Prima Mutia; Nahry Yarza, Husnin
Bakti Cendana Vol 8 No 1 (2025): Bakti Cendana: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : LPPM Universitas Timor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32938/bc.8.1.2025.1-8

Abstract

Perkembangan era digital menuntut guru untuk mampu mengintergrasikan teknologi dalam kegiatan pembelajaran seperti dengan penggunaan Google Sites. Literasi sains dan keterampilan proses sains juga dibutuhkan dalam pembelajaran abad 21. Kegiatan pengabdian yang dilakukan adalah Pelatihan Penggunaan Google Sites berbasis literasi sains dan keterampilan proses sains bagi guru-guru SDI ASSALAM JADIID. Sasaran dari kegiatan ini adalah 10 orang guru yang merupakan mitra pengabdian. Kegiatan terdiri dari tiga tahap yaitu 1) Pemaparan materi keterampilan proses sains, 2) Pemaparan materi tentang literasi sains, 3) Pemaparan materi dan praktek penggunaan Google Sites. Teknik pengumpulan data menggunakan angket atau kuesioner. Analisis data menggunakan rata-rata respon peserta. Respon peserta menunjukkan hasil yang positif dimana para guru mendapatkan pengetahuan, keterampilan, sikap dan produk dalam pelatihan penggunaan Google Sites berbasis literasi sains dan keterampilan proses sains. Kendala dalam kegiatan ini terkait dengan keterbatasan waktu pelaksanaan.