Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

Relationship Between Nutritional Status And Incidence Of Anemia In Pregnant Women At The Bara-Baraya Health Center Makassar Dwi Puspita, Winda; Khairat, Nur Ummul; Irwan, Hadriani; Aspar, Hukmiyah
JURNAL KESEHATAN DELIMA PELAMONIA Vol 8 No 1 (2024): Jurnal Kesehatan Delima Pelamonia
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Institut Ilmu Kesehatan Pelamonia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37337/jkdp.v8i1.640

Abstract

Background: Nutritional status is influenced by the nutrients consumed so that it can show a person's nutritional status. Pregnant women are one of the groups that are vulnerable to nutritional problems so that the use of nutrients such as the essential microelement of iron that is not optimal during pregnancy can lead to anemia. The purpose of the study: this study was conducted to determine the relationship between nutritional status and the incidence of anemia in pregnant women at the Bara-Baraya Health Center Makassar. Type of research: This study uses an analytical method with a Cross Sectional Study to determine the relationship between nutritional status and the incidence of anemia in pregnant women at the Bara-Baraya Health Center Makassar with a population of 50 people and a total sample of 50 people using the Total Sampling technique. The results: Based on the results of the Chi-Square statistical test, the value of p = 0.02 < value of = 0.05 means that there is a relationship between nutritional status and the incidence of anemia in pregnant women at the Bara-Baraya Health Center Makassar. Conclusion: from these variables there is a relationship between the nutritional status variables and the incidence of anemia in pregnant women at the Bara-Baraya Health Center Makassar.
Pengaruh Komunikasi Terapeutik Bidan Dengan Tingkat Kecemasan Akseptor Kb Suntik Puranamasari, Dian; Ernawati, Ernawati; Aspar, Hukmiyah
JURNAL KESEHATAN DELIMA PELAMONIA Vol 8 No 1 (2024): Jurnal Kesehatan Delima Pelamonia
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Institut Ilmu Kesehatan Pelamonia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37337/jkdp.v8i1.696

Abstract

Komunikasi yang baik dan edukatif akan membantu terbinanya hubungan manusia yang serasi diantara pasien dan tenaga kesehatan. Keserasian hubungan sangat diperlukan dalam memperoleh rasa saling percaya dan pengertian untuk mengurangi kecemasan selama penggunaan KB. Tujuan Penelitian ini menganalisis pengaruh komunikasi terapeutik bidan dengan tingkat kecemasan akseptor Kb suntik di Puskesmas Dahlia Makassar. Rancangan penelitian ini adalah posttest-only control group design dengan tehnik purposive sampling, penentuan sampel kelompok control adalah akseptor yang melakukan kunjungan ulang dan kelompok intervensi adalah akseptor yang mendapatkan informasi terkait terapeutik yang dilakukan oleh bidan. Hasil uji chi-square menunjukkan bahwa ada pengaruh yang signifikan pada pemberian informasi komunikasi terapeutik bidan dengan tingkat kecemasan akseptor Kb suntik dengan nilai p=0,000.