Claim Missing Document
Check
Articles

Found 18 Documents
Search

DESIGN OF QIBLAT DIRECTION USING HMc 5883L SENSOR Sudirman Lubis; Wawan Septiawan Damanik; Munawar Alfansury Siregar
Proceeding International Seminar of Islamic Studies INSIS 2 (January 2021)
Publisher : Proceeding International Seminar of Islamic Studies

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (258.036 KB)

Abstract

The level of accuracy of a measuring instrument is expected to be better because it is expected to provide information that can be used as a reference and benchmark in research and application in people's lives. The use of a compass measuring instrument in determining the direction of the wind and the location of the Earth's magnitude varies from year to year, such as analog and digital compasses. Both offer good readings in the same way that utilizing magnetic north and south poles as reference points. The HMC 5883L sensor is a measuring instrument that is able to detect the cardinal directions in the same way analog and digital compasses work. By using Arduino Uno as a microcontroller as a central control that is able to convert the information received from the HMC 5883L sensor into a form of data that is easy to understand. The HMC 5883L sensor is applied as a companion to the reading results of the RHI compass at the OIF Muhammadiyah University of North Sumatra to get a more accurate Qibla direction by comparing the readings of the two. The results of the HMC 5883L compass sensor readings will be visualized in the form of a pointer, a wind direction lamp and the reading will be changed in the form of a number. All data that is changed in the form of work is the result of orders from Arduino Uno received from the HMC 58883L sensor. A total of eight LED lights are used as a wind vane and are connected to the data obtained from the sensor.Keywords: HMc5883L Sensor, Qibla Direction
Peningkatan Kapasitas Produksi dan Pengembangan Kelembagaan pada Usaha Minuman Tradisional Kostfood Wawan Septiawan Damanik; Gustina Siregar; Dewi Andriany; Lila Bismala
Aksiologiya: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 6, No 3 (2022): Agustus
Publisher : Universitas Muhammadiyah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/aks.v6i3.9209

Abstract

Minuman herbal merupakan warisan budaya yang di ajarkan oleh orang tua terdahulu yang sangat bermanfaat untuk meningkatkan kekebalan tubuh. Hingga saat ini masih banyak masyarakat yang memilih mengkonsumsi minuman herbal dikarenakan bersumber dari bahan yang alami sehingga tidak menyebabkan efek samping dan reaksi berbehaya terhadap tubuh. Mitra pada perogram pengabdian masyarakat merupakan pengerajin minuman herbal hingga dikenal kota Kisaran Sumatera Utara. Mitra memproduksi minuman herbal yang berbahan utama jahe untuk di jual kepada masyarakat sekitar. Semakin hari, permintaan minuman herbal yang di produksi mitra semakin meningkat dan mitra merasa sulit untuk memenuhi permintan karena minimnya alat produksi dan masih dikerjakan secara manual. Dengan memberikan mesin-mesin produksi, permasalahan yang dihadapi mitra saat ini dapat teratasi. Produksi minuman herbal yang di awal hanya mampu memproduksi 20 kg/hari, kini dengan menggunakan mesin penggiling basah, mesin pengaduk otomatis, dan mesin penggiling kering produksi minuman herbal meningkat 90% yaitu sekitar 180 kg/hari
PELATIHAN DIGITAL MARKETING UNTUK MENINGKATKAN PENJUALAN KELOMPOK TANI KELORIA Gustina Siregar; Mutia Arda; Wawan Septiawan Damanik; Syaiful Amri Saragih; Popy Popy; Muhammad Zulham
JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 29, No 1 (2023): JANUARI-MARET
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpkm.v29i1.42385

Abstract

Permasalahan yang dihadapi oleh Kelompok Tani Keloria adalah kurang mampu mempergunakan media digital sebagai sarana promosi produk olahan daun kelor khususnya di Desa Bandar Labuhan, Tanjung Morawa, Deli Serdang. Kegiatan ini dilakukan dengan maksud untuk memfasilitasi sebuah pelatihan dalam rangka penggunaan sosial media dan e-commerce bagi kelompok tani keloria sehingga mereka dapat mempergunakan media digital secara profesional. Manfaat yang diharapkan adalah kelompok tani keloria mampu menjual produknya secara online serta memperluas pangsa pasar diluar Provinasi Sumatera Utara. Metode dalam kegiatan ini adalah memberikan pelatihan digital marketing, dengan memberikan pemahaman tentang seluruh aktivitas yang dapat dimanfaatkan kelompok tani dimulai dari pembuatan konten foto/video beserta caption, pembuatan kalender konten, serta pemanfaatan iklan yang ada pada sosial media dan e-commerce. Hasil dari kegiatan ini adalah tersusunnya konten foto/video produk yang profesional, terjadwalnya kalender konten, dan penggunaan iklan untuk mempromosikan produk. Kegiatan ini juga memberikan manfaat bagi dosen-dosen Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara sebagai pelaksana kegiatan, untuk dapat mengimplementasikan ilmu pengetahuan yang dimilikinya kepada masyarakat luas. Kata Kunci: Pelatihan, Digital Marketing, Kelompok Tani
Pelatihan Penyusunan Bisnis Plan dan Business Model Canvas Sebagai Upaya Peningkatan Kompetensi Pengelola Koperasi Cagar Jaga Nusantara, Langkat Lila Bismala; Dewi Andriany; Gustina Siregar; Mutia Arda; Yayuk Hayulina Manurung; Wawan Septiawan Damanik; Syaiful Amri Saragih; Muhammad Zulham; Rizky Bayu Andika Siregar; Popy Popy; Rahma Dini Daulay; Andika Wahyu
Darmabakti : Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 4 No 1 (2023): Darmabakti : Junal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat
Publisher : Lembaga Peneliian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Universitas Islam Madura (UIM)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31102/darmabakti.2023.4.1.57-63

Abstract

Sumber daya manusia di dalam koperasi perlu memahami dan mampu mengimplementasikan aspek-aspek manajerial, salah satunya adalah Bisnis Plan dan Business Model Canvas. Pelatihan penyusunan Bisnis Plan dan Business Model Canvas yang dilakukan bertujuan untuk meningkatkan kompetensi pengelola Koperasi Cagar Jaga Nusantara, di Stabat, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara. Metode yang diimplementasikan dalam pelatihan ini adalah perencanaan kegiatan, pelatihan penyusunan Bisnis Plan dan Business Model Canvas dan evaluasi kegiatan pelatihan. Setelah memperoleh pelatihan, peserta yang merupakan anggota dan pengelola Koperasi Cagar Jaga Nusantara memiliki kemampuan dalam Menyusun dokumen Bisnis Plan dan Business Model Canvas sesuai dnegan kondisi Koperasi. Hal ini menunjukkan bahwa pelatihan yang diberikan mampu meningkatkan kompetensi anggota dan pengelola koperasi
Energy and Exergy Efficiency of Double Slope Passive Solar Still Saragi, Jandri Fan HT; Damanik, Wawan Septiawan
Journal of Mechanical Engineering Science and Technology (JMEST) Vol 4, No 2 (2020)
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um016v4i22020p082

Abstract

Solar desalination functions to filter water, both sea water and brackish water, to produce clean water that is fit for consumption with energy from the sun. Solar energy is a renewable energy source that has been widely studied for its use. One of its uses is in a double slope passive solar still where the sun is the main source. Energy and exergy obtained from solar energy are not all used to evaporate water in the desalination system, so it is necessary to calculate efficiency energy and exergy in the system. This study aims to obtain data on the amount of efficiency energy and exergy from the double slope passive solar still as well as the factors that affect efficiency energy and exergy. The results showed that energy efficiency was in the range of 30.20% to 55.15% and exergy efficiency was in the range of 0.93% to 5.36%. The factors that influence the amount of energy efficiency and exergy are solar intensity, basin area, basin cover area, amount of water produced and ambient temperature.
Pengaruh Variasi Sudut Keluar Impeler Terhadap Performance Pompa Sentrifugal Siregar, Munawar Alfansury; Damanik, wawan Septiawan
Rekayasa Material, Manufaktur dan Energi Vol 3, No 2: September 2020
Publisher : Fakultas Teknik UMSU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30596/rmme.v3i2.5278

Abstract

The ability of a pump to drain or move a certain amount of fluida / fluida that comes out through the pressure side of the pump in units of time volume is also called the capacity of a pump. Meanwhile, the pump head is the energy per unit weight that must be provided to flow the planned amount of liquid according to the pump installation conditions. A centrifugal pump is a pump that moves liquid by utilizing the centrifugal force generated by the impeller ratation. The results of data calculations and graphic analysis on the effect of variations in the impeller entry angle on the impeller with exit angle (?2) = 250,standard pump impeller,and impeller with exit angle (?2) = 350 on the performance of the centrifugal pump can be concluded, namely the performance value of centrifugal pumps. The highest is the impeller with exit angle (?2) = 250 where the specific speed value produced is 192.52 rpm and the efficiency level of this impeller is 6.82%
Peningkatan Kapasitas Produksi dan Pengembangan Kelembagaan pada Usaha Minuman Tradisional Kostfood Damanik, Wawan Septiawan; Siregar, Gustina; Andriany, Dewi; Bismala, Lila
Aksiologiya: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 6 No 3 (2022): Agustus
Publisher : Universitas Muhammadiyah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/aks.v6i3.9209

Abstract

Minuman herbal merupakan warisan budaya yang di ajarkan oleh orang tua terdahulu yang sangat bermanfaat untuk meningkatkan kekebalan tubuh. Hingga saat ini masih banyak masyarakat yang memilih mengkonsumsi minuman herbal dikarenakan bersumber dari bahan yang alami sehingga tidak menyebabkan efek samping dan reaksi berbehaya terhadap tubuh. Mitra pada perogram pengabdian masyarakat merupakan pengerajin minuman herbal hingga dikenal kota Kisaran Sumatera Utara. Mitra memproduksi minuman herbal yang berbahan utama jahe untuk di jual kepada masyarakat sekitar. Semakin hari, permintaan minuman herbal yang di produksi mitra semakin meningkat dan mitra merasa sulit untuk memenuhi permintan karena minimnya alat produksi dan masih dikerjakan secara manual. Dengan memberikan mesin-mesin produksi, permasalahan yang dihadapi mitra saat ini dapat teratasi. Produksi minuman herbal yang di awal hanya mampu memproduksi 20 kg/hari, kini dengan menggunakan mesin penggiling basah, mesin pengaduk otomatis, dan mesin penggiling kering produksi minuman herbal meningkat 90% yaitu sekitar 180 kg/hari
Penerapan Teknologi Skimming dan Bioremediation pada Instalasi Pengelolaan Air Limbah di PT. Waruna Shipyard Indonesia Siregar, Munawar Alfansury; Damanik, Wawan Septiawan; Lubis, Sudirman; Nasutioon, Arya Rudi; Arif, Arfian
Poltekita: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 3 (2023): Juli-September
Publisher : Pusat Penelitian & Pengabdian Masyarakat Poltekkes Kemenkes Palu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33860/pjpm.v4i3.1806

Abstract

Water pollution causes environmental damage and is very detrimental to living things. This activity aims to improve the performance of the Wastewater Management Installation (WWTP) which functions to reduce pollutant levels in the waters. Through the collaboration of the UMSU Faculty of Engineering with PT. Waruna Shipyrad Indonesia (WSI), collaboration was also carried out to improve the performance of the wastewater management system. Wastewater management methods are carried out by applying skimming machine technology, and several sensors for the physical properties and composition of water, as well as using remediation of good bacteria from the laboratory. 6 WWTP ponds were implemented, each with dimensions of 3.7x2.8x2.17 m. The skimming machine is designed to use a drum, and the bacteria from the remediation process will suppress the growth of bacteria that damage the environment. The volume of water entering the reservoir is around 207,200 kg/m3 perweek or 207.2 Liters/week. The results of applying this technology obtained an average amount of oil taken every 2 days reaching 600 mL. The average water quality is 6-8 with a pH standard of 6-9, a COD value of 47.8 mg/L with a quality standard of 100 mg/L, and a BOD value of 21.1 mg/L with a quality standard of 30 mg/L.