Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pendidikan

DEKONTRUKSI IDEOLOGI DI BALIK SISTEM PPPK GURU DI INDONESIA I Wayan Putra Yasa
Jurnal Pendidikan Vol 14, No 2 (2023)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31258/jp.14.2.184-193

Abstract

Kajian ini bertujuan untuk melakukan kajian kritis tentang kebijakan pemerintah dalam bidang pendidikan khususnya pengangkatan PPPK pada guru. Pendekatan yang dipakai adalah literatur review dimana sumber-sumber data dari tulisan ini berasal dari sumber berita, artikel ilmiah, dan buku yang berkaitan dengan pengangkatan PPPK. Hasil kajian setidaknya menjelaskan beberapa hal utama yaitu  pertama dekontrusi ideologi dalam sistem PPPK Guru di Indonesia dimana kajian ini menemukan ada ideologi kapitalisme yang mendasari dari kebijakan ini. Hal ini bisa dilihat dari kebijakan yang cenderung memandang bahwa guru sebagai modal yang harus dimanfaatkan secara maksimal dengan tolak ukur yang rigit selayaknya mesin. Kedua melihat praktik-praktik marginalisasi yang terjadi antara lain Guru PPPK tidak ada jenjang karier, Guru PPPK tidak bisa mendapatkan pensiunan, Guru PPPK dikontrak maksimal 5 tahun, dan  Guru PPPK mendapatkan gaji yang sama selama 5 tahun. Kondisi itu menjadi bukti guru tidak saja terhegemoni sebagai kelompok yang baik taat aturan, tetapi sudah terdominasi oleh aturan. Ketiga mengenai solusi untuk meningkatkan kualitas guru secara komprehensif mengubah regulasi dan aturan rekrutmen Guru PPPK, Memperjelas Jenjang Karier dan Kesejahteraan Guru PPPK,  Meningkatkan kompetensi Guru PPPK secara berkesinambungan, dan Melakukan evalusi berkala kepada Guru PPPK. Kebijakan guru dengan PPPK yang tidak emansipatoris syarat dengan kepentingan juga perlu dilakukan perbaikan sehingga guru tetap mendapatkan haknya dan bisa menjalan kewajiban dengan nyaman.
Co-Authors Abdurrahim, Habib Ahmad Ardiyansah Albertus Agas Anjali, Alina Ratna Arti, Luh Puji Arvitria, Devi Wina Aryantika, I Kadek Adi Berliana Dhea Shalsa Billa Bintang Prakasa Cala, Maria Ulda Desak Made Oka Purnawati Dr. Tuty Maryati,M.Pd . Dra. Luh Putu Sendratari,M.Hum . Drs. I Wayan Mudana,M.Si. . Gede Wirata Gregorius A.S Jamlean Hajaro, Nugraha Hestiqoma Maulida I Gusti Putu Suharta I Kadek Adi Aryantika I Ketut Sedana Arta I Made Arya Suta Wirawan I Made Pageh I Nyoman Ananta Wasistha I Putu Dandy Riartha I Putu Wisnu Saputra I Wayan Arya Mahendra I Wayan Lasmawan I Wayan Mudana I Wayan Pardi I Wayan Suartika I Wayan Suastra I Wayan Surya Eka Saputra Ida Bagus Putu Arnyana Irwan Nur Ivanka Angelina Dheyanita Prasada Jamlean, Gregorius A.S Kadek Arlinda Devi Suyanti Kardila, Maria Marisa Karo, Hemi Sari Br Ketut Sedana Arta Ketut Sedana Arta Ketut Tuti Ayu Komang Risna Anjliani Lola Utama Sitompul Luh Putu Sendratari M.Si Drs. I Ketut Margi . Mahayani, Ni Nengah Dwi Sri Maria Marisa Kardila Martayana , I Putu Hendra Mas Muhammad Daffy Rizaldy Nama, Ida Bagus Putu Adi Ni Kadek Marhaeni Desyantari Ni Made Ary Widiastini Ni Made, Putri Oktadewi Ni Putu Ratna Ayu Lestari Ni Wayan Fany Juniasih Ni Wayan Ratih Paramita Nova Dena Putri Irawan Nur, Irwan Nyoman Dini Andiani Paramita, Ni Wayan Ratih Putu Indah Rahmawati Putu, Putu Intan Novitalia Raden Ahmad Ginajar Purnawibawa Raden Ahmad Ginajar Purnawibawa Rara, Putu Rara Anggie Prasisthia Ridwan Aditya Rizaldy, Muhammad Daffy satria dwi mahendra Sitompul, Lola Utama Tarigan, Mayarninta Tarsisius Nogu, Gaudensia Yani Nogu Terezawati, I Gusti Ayu Made Diana Tuti Ayu, Ketut Wardana Putra, Putu Gilang Eka Wayan Ariastana Wirawan, I Gusti Made Arya Suta