Claim Missing Document
Check
Articles

Found 11 Documents
Search

PERAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR PESERTA DIDIK DI SMP NEGERI 2 MEGO Wea, Ludvina Yentiana; Fitri, Mohamad; Chotimah, Nur
TEACHING AND LEARNING JOURNAL OF MANDALIKA (TEACHER) e- ISSN 2721-9666 Vol. 4 No. 2 (2024)
Publisher : INSTITUT PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN MANDALIKA INDONESIA (IP2MI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36312/teacher.v4i2.2078

Abstract

This study aims to find out how the role of parents has on the learning achievement of students at SMP Negeri 2 Mego, how is the learning achievement of students at SMP Negeri 2 Mego. The method used in this research is a qualitative research. The data sources obtained by the author were obtained from observations, interviews and documentation. The results of this study indicate that parents who always pay attention to their children, especially attention in their learning activities at home, make children more active and more enthusiastic in learning. the same one. The role of parents in their children's learning motivation in the learning process, because parents are the basis for educating children in the family. Learning achievement of students can be known through a series of tests, both text and non-tech. To get the achievement of student learning achievement. So the role of parents can provide motivation for students at home including attention to the learning process, giving advice, giving gifts and punishments that educate, and providing learning facilities to students.
Pengaruh Internet Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas VIII Pada Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial Haida, Haida; Amir, Mohamad; Chotimah, Nur
Lucerna : Jurnal Riset Pendidikan dan Pembelajaran Vol. 3 No. 2 (2023): November
Publisher : Actual Insight

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56393/lucerna.v3i2.1798

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui dampak penggunaan internet sebagai sumber belajar tambahan terhadap hasil belajar siswa kelas VIII pada mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial di Sekolah Menengah Pertama Muhammadiyah Parumaan, mengingat internet menyediakan berbagai macam informasi terkait dengan materi pelajaran yang dapat membantu peserta didik dalam mengikuti kegiatan pembelajaran. Diperlukan penelitian tentang pengaruh penggunaan internet terhadap hasil belajar siswa kelas VIII di Sekolah Menengah Pertama Muhammadiyah Parumaan, dengan tujuan mengetahui dampaknya pada mata pelajaran IPS. Penelitian menggunakan metode kuantitatif. Penelitian memiliki jumlah populasi sebanyak 46 responden dan sampel sebesar 30 responden. Penelitian ini menggunakan instrument berupa angket tertutup. Hasil analisis data dikatakan bahwaterdapat pengaruh pengaruh internet terhadap hasil belajar siswa kelas VIII pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial di Sekolah Menengah Pertama Muhammadiyah Parumaan, Hal ini dibuktikan dengan pengujian hipotesis yaitu Rhitung˃Rtabel atau 4,056˃1,995.Nilai R² sebesar 0,200 artinya pengaruh internet terhadap hasil belajar siswa sebesar 20% dan 90% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak teliti.
Kampus Mengajar dan Peningkatan Kemampuan Literasi dan Numerasi Peserta Didik Sekolah Dasar Lering, Maria Ermelinda Dua; Kasim, Abdullah Muis; Chotimah, Nur; Rimasi
Jurnal Praktik Baik Pembelajaran Sekolah dan Pesantren Vol. 3 No. 02 (2024): Jurnal Praktik Baik Pembelajaran Sekolah dan Pesantren
Publisher : The Indonesian Institute of Science and Technology Research

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56741/pbpsp.v3i02.518

Abstract

Program kampus mengajar merupakan bentuk pelaksanaan  program MBKM (Merdeka Belajar – Kampus Merdeka) dari Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi. Program ini di peruntukkan mahasiswa di perguruan tinnggi untuk berkontribusi dalam memajukan pendidikam dasar. Kegiatan kampus mengajar ini meliputi kegiatan literasi dan numerasi walaupun dalam program kampus mengajar terdapat dua fokus kegiatan lainnya yaitu adaptasi teknologi dan administrasi sekolah. Berdasarkan hal tersebut, tujuan dari penelitian yang dilakukan adalah untuk meningkatakan  kemampuan literasi numerasi peserta didik kelas III di Sekolah Dasar Inpres Lisabheto, Nusa Tenggara Timur. Jenis penelitian yang dilakukan ialah kualitatif dengan metode deskriptif. Data dikumpulkan melalui teknik observasi dan dokumentasi selama kegiatan. Hasil penelitian menunjukan bahwa program kampus mengajar membawa kebermanfaatan bagi sekolah dan salah satu kebermanfaatan yang diperoleh adalah  adanya peningkatan kemampuan literasi dan numerasi peserta didik kelas III.
Perubahan Perilaku Sosial Penggunaan Smartphone Peserta Didik Indryani Febriyanti Ade, Maria; Chotimah, Nur; H. ABD. Rahman, Nurdin
Jurnal Nasional Holistic Science Vol. 1 No. 1 (2021): Jurnal Nasional Holistic Science
Publisher : Lembaga Riset Mutiara Akbar NOMOR AHU-0003295.AH.01.07 TAHUN 2021

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (266.197 KB) | DOI: 10.56495/hs.v1i1.13

Abstract

The world is eyeing the development of smartphones where their use is not only used as a medium of communication but as a medium of entertainment and education. This study aims to determine changes in the social behavior of students' smartphone use in one of the high schools in the East Nusa Tenggara SikkaDistrict. This study uses a qualitative approach to measuring research data collection tools using observation, interviews, and documentation. Based on the results of the study found that changes in social behavior can be seen from the interaction and socialization in the school environment both during school breaks and when teaching and learning activities take place. Behavior change is found, character shifts have an impact on the school environment's lack of oral communication, and more choose to enjoy their smartphone than reading books in the library. The measuring rod of smartphone usage by students is their independence in doing school work, which can be accessed via the internet and electronic books as supporting media in the learning process
Dampak Penggunaan Handphone Terhadap Kemampuan Peserta Didik SMK Negeri TKJ di Kabupaten Sikka Yulianti Hale, Benedikta; Chotimah, Nur; Ernaningsih, Dian
Jurnal Nasional Holistic Science Vol. 1 No. 1 (2021): Jurnal Nasional Holistic Science
Publisher : Lembaga Riset Mutiara Akbar NOMOR AHU-0003295.AH.01.07 TAHUN 2021

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (315.008 KB) | DOI: 10.56495/hs.v1i1.14

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penggunaan handphone pada pembelajaran dan dampaknya terhadap kemampuan kognitif peserta didik SMK Negeri TKJ di Kabupaten Sikka. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif.Prosedur pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi.Informan dalam penelitian ini berjumlah delapan (8) informan yang terdiri dari tenaga pendidik dan peserta didik.Berdasarkan hasil penelitian diperoleh bahwa pihak sekolah mengizinkan menggunakan handphone di sekolah sebagai media pembelajaran, namun dibawah pengawasan guru. Penggunaan handphone dalam proses belajar mengajar menunjukkan bahwa peserta didik sangat aktif dalam belajar, meningkatkan motivasi dan prestasi belajar. Tetapi ada dampak lain penggunaan handphone adalah mengurangi konsentrasi dan kemampuan kognitif peserta didik akibat dari penggunaan handphone secara berlebihan atau diluar instruksi dari tenaga pendidik
The Effect of E-Learning Based Learning on the Learning Achievement of Class IX Students in Social Sciences in MTs Muhammadiyah Wuring Ayuwandira, Ayuwandira; Chotimah, Nur
Jurnal Nasional Holistic Science Vol. 3 No. 1 (2023): Jurnal Nasional Holistic Science
Publisher : Lembaga Riset Mutiara Akbar NOMOR AHU-0003295.AH.01.07 TAHUN 2021

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56495/hs.v3i1.333

Abstract

This study aims to determine the effect of e-learning-based learning on the learning achievement of class IX students in social studies subjects at MTs Muhammadiyah Wuring. The formulation of the problem in this study is whether there is an effect of e-learning-based learning on the learning achievement of class IX students in social studies subjects at MTs Muhammadiyah Wuring. The purpose of this study is to the effect of e-learning-based learning on the learning achievement of grade IX students in social studies subjects at MTs Muhammadiyah Wuring. This type of research is quantitative descriptive research. The data source in this study consists of population and samples. Data collection techniques using questionnaires/questionnaires, variables and documentation. Data analysis techniques used by researchers in this study include: instrument tests and validity tests. Based on the results of the research concluded: Based on the results of the analysis described, the results were obtained that e-learning-based learning variables had a positive and significant effect on learning achievement variables. This is evidenced by the value of tcount of 2,454> from the Ttable 2,022 and the SIG value. equal to 0.019 at the Sig level 0.05. So, 0.019 <0.05 means that e-learning-based learning variables affect learning achievement variables. From the results of this study it can be seen that based on the descriptive analysis level the material can be updated itself at a very high value proven by an average score of 87% while the descriptive analysis level makes it easier to learn at a high value as evidenced by an average score of 80%
Pengaruh Upacara Bendera Dalam Meningkatkan Semangat Nasionalisme Pada Peserta Didik Di SMAS ST. Petrus Kewapante Diana, Kristina; Chotimah, Nur
PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 2 No. 3 (2024): PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, Juni 2024
Publisher : LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui salah satu upaya menanamkan jiwa nasionalisme pada peserta didik yaitu melalui upacara bendera di sekolah SMAS ST. Petrus Kewapante. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yang bersifat deskriptif. Informan dalam penelitian ini adalah Kepalah Sekolah, Guru Pendidikan Kewarganegaraan, Guru Kesiswaan, dan Peserta Didik SMAS ST. Petrus Kewapante. Teknik pengumpulan data yang di gunakan adalah observasi, wawancara, dokumentasi. Teknik analisis data berupa pengumpulan data, reduksi data, dan verifikasi data. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa : Pada hakikatnya guru dan peserta didik memahami jiwa nasionalisme sebagai sikap cinta tanah air yang penting di miliki setiap warga negara termasuk peserta didik. Upacara bendera di sekolah juga dianggap penting sebagai salah satu upaya penguatan jiwa nasionalisme peserta didik.
KAJIAN GENDER DALAM PERSPEKTIF PERSYARIKATAN MUHAMMADIYAH DI KABUPATEN SIKKA Sunardin, Sunardin; Chotimah, Nur; Nuwa, Gisela
Jurnal Studi Gender dan Anak Vol 5 No 01 (2023): SETARA: Jurnal Studi Gender dan Anak
Publisher : Center of Gender Studies and Child of State Islamic Institute of Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32332/jsga.v5i01.6554

Abstract

This study aims to examine gender equality from the perspective of the Muhammadiyah organization on Muhammadiyah business charity in Sikka Regency and how the efforts of the Muhammadiyah Regional Leadership (PDM) Sikka in upholding gender justice in Muhammadiyah business charity in Sikka Regency. This research method uses a qualitative approach. Data collection techniques are through three steps, namely observation, in-depth interviews, and documentation. Data analysis techniques used are data reduction, data presentation, and conclusion/verification. The results of the research show that gender equality is applied in the perspective of Muhammadiyah on Muhammadiyah business charity in the Sikka Regency, namely being given freedom, and being counted, Muhammadiyah women already exist in Muhammadiyah charity businesses, and women are at the forefront. Meanwhile, PDM Sikka's efforts in upholding gender justice are following the Tarjih decision accompanied by endeavor and patience, and socialization. Keywords: Gender Justice, Business Charity, Organization
Pengaruh Penggunaan Internet terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas X pada Mata Pelajaran Ekonomi di SMA Muhammadiyah Maumere Sukaeni; Rahman S, Nurdin H. Abdul; Chotimah, Nur
Economic and Education Journal (Ecoducation) Vol. 2 No. 2 (2020): Economic and Education Journal (Ecoducation)
Publisher : Pendidikan Ekonomi, Universitas Insan Budi Utomo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Internet adalah salah satu sumber belajar yang dapat membantu peserta didik dalam mengikuti kegiatan pembelajaran, karena didalam internet terdapat berbagai macam informasi terkait dengan materi pelajaran. Hasil wawancara pada pendidik dan peserta didik kelas X bahwa selain menggunakan buku paket sebagai sumber belajar, peserta didik SMA Muhammadiyah Maumere juga menggunakan internet sebagai sumber belajar. Oleh karena itu, perlu adanya penelitian mengenai pengaruh penggunaan internet terhadap hasil belajar siswa kelas X pada mata pelajaran ekonomi di SMA Muhammadiyah Maumere, dengan tujuan untuk mengetahui Pengaruh Penggunaan Internet Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas X Pada Mata Pelajaran Ekonomi Di SMA Muhammadiyah Maumere. Jenis penelitian yang dipakai dalam penelitian ini yaitu penelitian kuantitatif. Penelitian memiliki jumlah populasi sebanyak 82 responden dan sampel sebesar 68 responden. Penelitian ini menggunakan instrument berupa angket tertutup. Hasil analisis data dikatakan bahwa terdapat pengaruh penggunaan internet terhadap hasil belajar siswa kelas X pada mata pelajaran ekonomi di SMA Muhammadiyah Maumere, hal ini dibuktikan dengan pengujian hipotesis yaitu Rhitung > Rtabel atau 4,056>1,995. Nilai R2sebesar 0,200 artinya pengaruh penggunaan internet terhadap hasil belajar siswa sebesar 20% dan 90% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti.
Pengaruh Lokasi terhadap Kepuasan Konsumen Pembelian Telur Ayam di Peternakan UD. Sang Surya Ayami Kelasa, Helena Faustina T.; Rahman S, Nurdin H Abd; Chotimah, Nur
Economic and Education Journal (Ecoducation) Vol. 4 No. 2 (2022): Economic and Education Journal (Ecoducation)
Publisher : Pendidikan Ekonomi, Universitas Insan Budi Utomo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Lokasi Terhadap Kepuasan Konsumen Pembelian Telur Ayam Di Peternakan UD Sang Surya Ayami. Penelitian ini dilaksanakan di Peternakan UD Sang Surya Ayami Desa Kobasoma, Kecamatan Titehena Kabupaten Flores Timur tahun 2022. Populasi dalam penelitian ini adalah kosumen UD Sang Surya Ayami dengan sampel sebanyak 96 responden dengan menggunakan teknik random sampling. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, uji lineraitas, uji heterokedastisitas, uji resgresi linear sederhana, uji hipotesis, dan uji koefisien determinasi. Dari hasil perhitungan regresi linear diperoleh ( Kepuasan Konsumen) Y= 23,316 + (0,316) Lokasi (X). Pengujian hipotesis didapat thitung > ttabel (2,550 > 1,985), artinya hipotesa alternatif diterima yaitu lokasi berpengaruh terhadap kepuasan konsumen pembelian telur ayam di peternakan UD Sang Surya Ayami. Hasil uji koefisien determinasi R. Square yitu sebesar 0,165 yang berarti bahwa variabel lokasi berpengaruh terhadap variabel kepuasan konsumen sebesar 16,5% dan sisanya 83,5 dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.