Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

Pemanfaatan Digitalisasi Praktik Baik Guru Bahasa Indonesia Tingkat SMP di Surabaya untuk Meningkatkan Kompetensi Pedagogik Sa'diyah, Ilmatus; Hamid, Abdul; Widiwurjani, Widiwurjani; Muhaimin, Amri
I-Com: Indonesian Community Journal Vol 5 No 3 (2025): I-Com: Indonesian Community Journal (September 2025)
Publisher : Fakultas Sains Dan Teknologi, Universitas Raden Rahmat Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi pedagogik guru Bahasa Indonesia SMP di Kota Surabaya melalui pemanfaatan digitalisasi praktik baik. Permasalahan yang dihadapi adalah belum optimalnya dokumentasi dan diseminasi praktik baik yang dihasilkan guru dalam forum MGMP, sehingga potensi inovasi pembelajaran belum tersebar secara luas. Adapun tujuan dari kegiatan pengabdian ini yaitu meningkatkan dan mengembangkan kompetensi pedagogik guru melalui digitalisasi praktik baik dari hasil kegiatan belajar mengajar di kelas.  Metode pelaksanaan pada kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan melalui lima tahapan, yaitu persiapan, pelatihan, penerapan teknologi, pendampingan dan evaluasi, serta keberlanjutan program. Sekitar 50 guru mengikuti kegiatan ini yang mencakup pretest, pelatihan literasi digital, praktik unggah karya pada platform https://guru.thalibulilmi.com/, serta posttest. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan signifikan pada kompetensi pedagogik guru, ditandai dengan nilai posttest yang tinggi serta respon positif dari peserta, di mana lebih dari 85% menyatakan kegiatan ini sesuai kebutuhan. Oleh karena itu, digitalisasi praktik baik cukup efektif sebagai sarana kolaboratif dalam pengembangan profesionalisme antara Guru Bahasa Indonesia Tingkat SMP di Surabaya.
Analisis Potensi Daya Tarik Dan Motivasi Berkunjung Wisatawan Di Makam Bung Karno Harahap, Wandy Wahyu; Febryanti, Dea Pascha; Simanungkalit, Dion Berkah Marihot; Hamid, Faizah Rahmah; Rahman , Fazlul; Sa'diyah, Ilmatus; Alawi, A. Muammar
JURNAL PENDIDIKAN DAN ILMU SOSIAL (JUPENDIS) Vol. 2 No. 1 (2024): JANUARI : JURNAL PENDIDIKAN DAN ILMU SOSIAL
Publisher : Institut Teknologi dan Bisnis (ITB) Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54066/jupendis.v2i1.1209

Abstract

Various ethnicities, cultures, religions, tribes, races come to visit Bung Karno's grave to make a pilgrimage in their own way. This is proof that the Indonesian nation is a nation rich in diversity. Although diverse, all of them are united by a nationalist spirit, with a high spirit of nationalism, all diversity can be united. Analysis of the attractiveness and motivation of visitors in general is needed to find out how much the spirit of nationalism of the Indonesian people in appreciating and continuing the services of its heroes, especially Bung Karno as the first President of the Republic of Indonesia. The method used is the literature study method and interviews. Data was obtained based on interviews with the caretaker of the place and with the results of his own observations. From the results it was found that Bung Karno's charismatic figure is still the main reason visitors come as a form of appreciation to him. His struggle certainly cannot only be felt before independence, but for his struggle since then, the enjoyment of independence can still be felt.