Ace Iwan Suryawan, Ace Iwan
Universitas Pendidikan Indonesia

Published : 32 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : RITME

MENANAMKAN NILAI-NILAI TRADISI DALAM PEMBELAJARAN SENI TARI DI TAMAN KANAK-KANAK Ace Iwan Suryawan
RITME Vol 1, No 1 (2015)
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Menanamkan nilai-nilai tradisi yang dipandang berpotensi untuk mengembangkan daya pikir, daya kreativitas, keterarmpilan, dan tumbuhnya karakter anak yang baik perlu terus diupayakan dalam berbagai aktivitas anak, khususnya dalam proses kegiatan pendidikan di Taman Kanak-kanak. Hal ini dapat diwujudkan salah satunya melalui pembelajaran seni tari yang disiapkan secara baik agar kegiatan belajar dapat berhasil secara optimal. Untuk itu, dipandang perlu penanaman nilai-nilai tradisi sebagai bahan materi ajar dapat dilakukan oleh para guru dengan mengacu pada kegiatan belajar sambil bermain dan bermain sambil belajar.