Claim Missing Document
Check
Articles

Found 24 Documents
Search

The Role of Vocational Schools in Enhancing Teacher Competence for Inclusive Education of Special Needs Children in Central Kalimantan Juhairiah, Siti; Yuwono, Doddy Teguh; Sabela, Windari
Tunas: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar Vol. 9 No. 2 (2024): Tunas: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Publisher : Institute for Research and Community Services Universitas Muhammadiyah Palangkaraya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33084/tunas.v9i2.7430

Abstract

Background: This study aims to evaluate the effectiveness of training programs conducted by vocational schools in enhancing teacher competence for inclusive education of special needs children (SNC) in the Central Kalimantan region. Using a quantitative approach, a survey was conducted with 50 teachers from various schools in the region. The results of the study show that teachers' perceptions of the training effectiveness are generally positive, with an average rating of 3.9 out of 5. Data analysis reveals that teachers with longer teaching experience tend to have more positive perceptions of the training effectiveness. The main challenges identified in implementing skills from the training include a lack of time to prepare inclusive materials, limited resources, and inadequate support from school management. This research provides recommendations for the development of more specific and relevant training programs to meet teachers' needs, as well as increased support from school management to support the implementation of inclusive education. The results of this study are expected to make a significant contribution to improving the quality of inclusive education in Indonesia.
The Impact of Digital Transformation on The Digital Literacy Skills of Dayak Adolescents In Central Kalimantan Juhairiah, Siti; Yuwono, Doddy Teguh; Hariyanti, Anggelina
Tunas: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar Vol. 10 No. 1 (2024): Tunas: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Publisher : Institute for Research and Community Services Universitas Muhammadiyah Palangkaraya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33084/tunas.v10i1.8843

Abstract

Aim: This study aims to explore the impact of digital transformation on the digital literacy skills of Dayak adolescents in Central Kalimantan, focusing on key aspects such as social media usage, internet information search, information evaluation, online privacy, and content sharing ethics. Method: The research employed a quantitative approach with a survey method, where data were collected through a structured questionnaire based on demographic variables such as gender, age, education level, and ethnicity. A total of 300 Dayak adolescents were selected using purposive sampling techniques. The data were analyzed using SPSS version 26 to identify significant factors influencing digital literacy. Result and Disscusions: The results indicate that gender is the most significant demographic factor affecting digital literacy, with females outperforming males in terms of digital skills (r = -0.154, p = 0.007). The study suggests that females tend to use technology more effectively for searching and evaluating information. However, age (r = 0.102, p = 0.041) and education level (r = 0.043, p = 0.365) did not show a significant influence on digital literacy, as evidenced by the ANOVA tests (F = 1.562, p = 0.211 for age; F = 1.003, p = 0.368 for education). This finding implies that access to and experience with digital technology is relatively uniform across different age groups and educational backgrounds.Furthermore, there was no significant relationship between social media usage and digital literacy (r = -0.054, p = 0.211), which may be due to the predominant use of social media for entertainment rather than educational or informational purposes. Conclusion: The study concludes that gender differences must be considered in designing digital literacy programs, and there is a need to encourage more purposeful and critical use of digital technologies among adolescents.
Optimasi Cyber Security keamaanan E-Gorement Kominfo Kab. Sumbawa 2024 Menggunakan Metode Kuantitatif W, Yunanri.; Fitriana, Yasinta Bella; Esabella, Shinta; Yuwono, Doddy Teguh; Surya, Rizky Andika
Digital Transformation Technology Vol. 4 No. 2 (2024): Periode September 2024
Publisher : Information Technology and Science(ITScience)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47709/digitech.v4i2.5383

Abstract

Cyber Security memiliki peran yang sangat penting di era digital yang semakin maju, data pribadi telah menjadi aset yang sangat berharga. Sosialisasi tentang keamanan data menjadi semakin penting guna menyadarkan individu tentang betapa krusialnya melindungi informasi pribadi mereka dari berbagai ancaman di dunia maya. Sosialisasi ini mencakup berbagai aspek, seperti penggunaan kata sandi yang kuat, kehatihatian dalam berbagi informasi pribadi secara online, tidak hanya penting untuk melindungi diri sendiri, tetapi juga bagi organisasi, lembaga, atau perusahaan untuk memberikan edukasi kepada anggota mereka tentang pentingnya keamanan data. Dalam dunia yang semakin terhubung dan terdigitalisasi, sosialisasi ini menjadi fondasi yang kuat dalam memastikan bahwa data pribadi tetap aman dan terlindungi dari potensi ancaman di era digital. Metode yang digunakan dalam penelitian ini kuantitatif, survei, eksperimen, analisi. Hasil dari penelitian menemukan beberapa celah berbahaya HTTP Security, Security.Txt, firewall, DNSSEC, HSTS Check.
Pelatihan Pembuatan Ecoprint pada Ibu-Ibu Dharma Wanita Balai Pengelola Transportasi Darat Kelas II Kalimantan Tengah Juhairiah, Siti; Purtina, Arna; Yuwono, Doddy Teguh; Hariyanti, Angelina; Syarif, Ahmad; Nurbudiyani, Iin
Bijaksana: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2024): Bijaksana: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Institute for Research and Community Services Universitas Muhammadiyah Palangkaraya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33084/bijaksana.v2i1.6525

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk memberikan pelatihan membuat ecoprint pada ibu-ibu Dharma Wanita Balai Pengelola Transportasi Darat Kelas II Kalimantan Tengah yang nantinya dapat menambah pengetahuan dan kreativitas terkait produk ecoprint sehingga bermanfaat dan bernilai jual. Metode pelaksanaan dalam kegiatan pengabdian ini yakni: (1) penyampaian materi terkait mengolah Ecoprint disampaikan dengan metode ceramah dan diskusi, (2) materi praktek membuat Ecoprint diberikan dengan metode demontrasi, latihan dan pembelajaran berbasis proyek, (3) monitoring dan evaluasi. Instrumen yang digunakan untuk mengukur keberhasilan pelatihan adalah lembar penilaian produk. Kegiatan pelatihan membuat Ecoprint pada ibu-ibu Dharma Wanita Balai Pengelola Transportasi Darat Kelas II Kalimantan Tengah berjalan dengan baik dan lancar. Pelaksanaan pelatihan membuat Ecoprint dapat terlaksana sesuai dengan agenda yang dijadwalkan. Materi tersampaikan dengan baik. Begitu pula telah terjadi peningkatan pemahaman. Hasil kegiatan pengabdian masyarakat ini menunjukkan adanya peningkatan pengetahuan dari 20% menjadi 94% materi terkait Ecoprint. Hasil evaluasi pelatihan pada ibu-ibu Dharma Wanita Balai Pengelola Transportasi Darat Kelas II Kalimantan Tengah terkait pembuatan Ecoprint terjadi peningkatan pemahaman dan kemampuan peserta sebelum dan sesudah diberikan pelatihan pembuatan Ecoprint antara lain sebagai berikut: 1) pemahaman tentang bahan dan alat yang digunakan dalam pembuatan Ecoprint dari 25% meningkat menjadi 90%; 2) pemahaman Teknik dan cara pembuatan Ecoprint dari 0% meningkat menjadi 95%; 3) inovasi dan kreativitas pembuatan Ecoprint dari 0% meningkat menjadi 95%; 4) hasil produk olahan Ecoprint dari 0% meningkat menjadi 100%; 5) keatifan peserta selama pelatihan Ecoprint dari 0% meningkat menjadi 100%, 6) menganalisis terkait kewirausahaan dari 15% naik menjadi 85%.