Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search
Journal : Semantik

PENERAPAN ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) GUNA PEMILIHAN DESAIN PRODUK KURSI SANTAI Dwi Nurul Izzhati
Semantik Vol 1, No 1 (2011): Prosiding Semantik 2011
Publisher : Semantik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (466.534 KB)

Abstract

Pilihan-pilihan yang ada memaksa kita membuat keputusan, dari beberapa hasil rancangan desain produk kursi santai yang dihasilkan perlu adanya keputusan yang mampu memastikan produk-produk tersebut berguna, memuaskan dan menarik bagi para pemakainya. Dari kelima kriteria performa desain produkkursi santai pihak manajemen dan R&D menginginkan kriteria desain yang memiliki biaya produksi murah/terjangkau dan disusul dengan kriteria desain yang ergonomis dengan bobot yaitu: 0,21 yang jatuh pada pilihan desain 3 dengan total bobot sebesar 0,1.Kata kunci : AHP, Desain, Kriteria
MEMPREDIKSIKAN PENJUALAN SEPEDA MOTOR DENGAN METODE PERAMALAN SEBAGAI ALAT PENGAMBILAN KEPUTUSAN MANAJERIAL Izzhati Nurul Dwi
Semantik Vol 1, No 1 (2011): Prosiding Semantik 2011
Publisher : Semantik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1708.514 KB)

Abstract

Abstrak : sering kebutuhan akan kendaraan sepeda motor roda dua dan adanya persaingan antar produsen sepeda motor perlu adanya target dan strategi penjualan, maka diperlukan data yang mampu memprediksikan keadaan yang akan datan. Dengan menggunakan metode peramalan linier terlihat adanya peningkatan penjualan sepeda motor rooda dua sekitar 23% sehingga menjadi acuan regulasi para manajerial menentukan market share yang diinginkan. Kata Kunci : Metode Peramalan, Sepeda Motor, Strategi
IMPLEMENTASI METODE WORK SAMPLING GUNA MENGUKUR PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA DI CV.SINAR KROM SEMARANG Dwi Nurul Izzhati; Dhieka Anendra
Semantik Vol 2, No 1 (2012): Prosiding Semantik 2012
Publisher : Semantik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (99.823 KB)

Abstract

Didalam era persaingan bebas seperti sekarang, perusahaan dituntut untuk selalu berkembang agar dapat terus bertahan dalam menjalankan usahanya. Tidak dapat dipungkiri bahwa persaingan yang terjadi juga merupakan salah satu pemicu agar setiap perusahaan selalu meningkatkan produktivitasnya. Peningkatan produktivitas ini dapat dilakukan dengan berbagai cara, salah satunya dengan melakukan pengukuran produktivitas kerja. Demikian pula halnya dengan CV.SINAR KROM SEMARANG yang merupakan home industry yang bergerak dibidang jasa pelapisan krom dan poles, dimana pada perusahaan tersebut belum ada keseimbangan beban kerja dengan pekerjaan yang ada. Oleh karena itu untuk membuat keputusan lebih lanjut yang berkaitan dengan pengukuran kerja perlu diketahui bagian dari waktu operator untuk menjalankan aktivitas dan waktu untuk menganggur (idle). Setelah dilakukan penelitian dan pengamatan secara langsung di lapangan diketahui bahwa jumlah tenaga kerja produktif sebesar 68,96% dan tenaga kerja nonproduktif 31,04%. Dari hasil tersebut diketahui jumlah tenaga kerja ideal adalah 3 orang.Kata kunci : Work Sampling, Produktivitas, Waktu Baku
Penggunaan metode analisa hirarki proses dalam pemilihan walikota semarang dwi Nurul Izzhati
Semantik Vol 1, No 1 (2011): Prosiding Semantik 2011
Publisher : Semantik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2952.787 KB)

Abstract

Abstrak: Memang bukan hal yang mudah untuk memilih siapa walikota semarang yang benar- benar aman dan berjuang untuk kepentinagn masyarakat. Tolak ukur seorang pemimpin yang efektif adalah mampu mencapai sasaran yang telah di tetapkan. Dengan menggunakan kajain teori Traits mengenai teori kepemimpinan dan menggunakan pendekatan Metode analisa Hirarki proses (AHP), dapat diketahui bahwa prefensi masyarakat kota semarang, kemampuan intelektual merupakan kreteria yang memiliki nilai preferensi tertinggi sebesar 27% dan calon wlikota terpilih berdasarkan atas peringkat kriteria tertinggi adalah calon  D sebesar 22%, nilai tersebut lebih besar dari calon walikota lainya.Kata kunci: Walikota,pemimpin,teori Traits, analisa Hirarki Proses (AHP)
Strategi Solusi Mahasiswa Mangkir Dengan Pendekatan Root Couse Analysis Dwi Nurul Izzhati; Retno Indah Hernawati; Yuniarsi Rahayu
Semantik Vol 3, No 1 (2013): Semantik 2013
Publisher : Semantik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (369.04 KB)

Abstract

Penelitian ini membahas tentang permasalahan yang ingin dianalisis di Program Studi X mengenai permasalahan mahasiswa mangkir.  Informasi data mahasiswa mangkir  tersebut merupakan kejadian yang perlu adanya tindakan lebih lanjut untuk mendapatkan akar permasalahan dan solusinya, sehingga tidak mempengaruhi pencapaian mutu program studi dan mendukung pencapaian implementasi penjaminan mutu universitas. Berdasarkan latar belakang permasalahan yang menjadi maka tujuan penelitian ini adalah:  membantu memahami situasi sebenarnya akar permasalahan mahasiswa  mangkir  di Program Studi  X  untuk menentukan solusi dari akar permasalahan  (root couse analysis)  untuk  meminimalisasi terjadinya mahasiswa mangkir di  Program Studi  X.  Adapun dari hasil penelitian  penyebab terjadinya permasalahan mangkir adalah alasan bekerja 26,98%, motivasi 25,40%, ekonomi 22,22%, pindah 17,46%, regulasi 4,76%, lain-lain 3,18%. Dari hasil Root cause analysis sangat membantu dalam mengidentifkasi masalah-masalah yang timbul sehingga dapat menemukan solusi/strategi masalah mahasiswa mangkir yang terjadi dengan di imbangi tata kelola/manajemen yang terintegrasi.