Claim Missing Document
Check
Articles

Found 26 Documents
Search

Pengaruh Riwayat Pemberian Asi Terhadap Perkembangan Anak Usia Prasekolah Di TK Kristen Imanuel Surakarta Lestari, Sri; AKPER Insan Husada Surakarta, Tatik Trisnowati
IJMS - Indonesian Journal on Medical Science Vol 4, No 1 (2017): IJMS-2017
Publisher : IJMS - Indonesian Journal on Medical Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (346.829 KB)

Abstract

Abstract: Breast milk is the most perfect food for baby. Giving breastfeeding means giving nutrition of high nutritional value that needed for growth and development of nerve and brain, giving immunity substances  to some diseases and realize the emotional bond between mother and baby. This study is a study of the correlation (correlation study) using analytical survey method with cross-sectional (cross-sectional). Analysis shows an effect of duration of breastfeeding contributes to development of children, that is   to the social development  amounted to 59.3%,  to the development of fine motor skills of children at 41.5%, on the development of childrens language to 51.9% , against gross motor development of children to 69.2%. There is a positive influence between duration of breast-feeding to the childs development, in which the childs development consists of four aspects: social personal, fine motor, language and gross motor  amounted to 78.4%. Keywords:  Breastfeeding, Child Development.  Abstrak: ASI merupakan makanan yang paling sempurna bagi bayi.Pemberian ASI berarti memberikan gizi-gizi yang bernilai gizi tinggi yang di butuhkan untuk pertumbuhan dan perkembangan saraf dan otak, memberikan zat-zat kekebalan terhadap beberapa penyakit dan mewujudkan ikatan emosional antara ibu dan bayinya. Penelitian ini merupakan penelitian studi korelasi (correlation stydy) dengan menggunakan metode survey analitik dengan rancangan cross-sectional (potong-lintang). Hasil analisis menunjukkan ada pengaruh lamanya pemberian ASI terhadap perkembangan anakyaitu terhadap perkembangan sosial sebesar 59.3%, terhadap perkembangan motorik halus anak sebesar 41.5%, terhadap perkembangan bahasa  sebesar  51.9%, terhadap perkembangan motorik kasar anak, sebesar  69.2%.Ada pengaruh positif antara lamanya pemberian ASI  terhadap perkembangan anak, dimana perkembangan anak terdiri dari 4 aspek yaitu personal sosial, motorik halus, bahasa, dan motorik kasar sebesar  78.4%.Kata kunci : Pemberian ASI, Perkembangan Anak
Penyuluhan Kesehatan Tentang PHBS (Oral Hygiene) Trisnowati, Tatik
Jurnal AKPER GSH Vol 6, No 2 (2017): Juli 2017
Publisher : Akademi Keperawatan Giri Satria Husada Wonogiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEJADIAN KEPUTIHAN DITINJAU DARI KEBIASAAN VULVA HYGIENE PADA IBU PETANI DI DESA NGANCAR KECAMATAN GIRIWOYO KABUPATEN WONOGIRI Trisnowati, Tatik; Solikah, Siti Nur
Jurnal AKPER GSH Vol 7, No 1 (2018): Januari 2018
Publisher : Akademi Keperawatan Giri Satria Husada Wonogiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Background In Ngancar Village, Giriwoyo has a population of different ages, levels of education, and different economic and occupational status. Ngancar Village, Giriwoyo is divided into 8 (eight) dukuh. When conducted preliminary study with question and answer between researchers with mothers of farmers of 50 mothers, 20 of them experienced abnormal vaginal discharge and never did the treatment of his feminine area.The purpose To know factors which influence deceived events from hygiene vulva habits on farmers 'mothers in ngancar village giriwoyo district, Wonogiri district.The subjects The population of farming mothers in Ngancar village, Giriwoyo is 200 people. Sampling technique used in this research is Purposive Sampling and sample of 50 farmer mothers.Methods This research type of descriptive research with design that used for this research is cross sectional that is research conducted one time observation only. Population in this research is all farmer mother in Ngancar village, Giriwoyo. It was found that most of respondent factor factors influencing vulva hygiene with incidence of leucorrhea at the mother of farmer in village ngancar have bigger influence to the respondent earning <Rp 500.000 per month counted 30 person or 60%, while the respondent earning <Rp 500.000 and ≥ Rp 1,000 As many as 5 people or 10%. Based on age level most respondents aged 46 - 50 years are 35 or 70%, while respondents aged <45 years as many as 5 people or 10%, while respondents aged> 51 years as many as 10 people or 20%. Based on education 60% or 30 people with elementary education, 15 people or 30% of junior high school, 5 people or 10% high school and based on 40% knowledge level.The conclusion It can be concluded that factors affecting the vulva hygiene with the incidence of leucorrhea in the mother of farmers in Ngancar, Giriwoyo, Wonogiri regency in 2017 ie economic factors per month <Rp 500,000 of 60%., Age factor at the age of 46-50 years of 70%, Factor education in elementary education by 60%. Knowledge factor at knowledge level is big enough 40%.
GAMBARAN PENGETAHUAN IBU DENGAN ANAK BALITA TENTANG PENDIDIKAN ANAK USIA DINI DI KELURAHAN BULAKREJO KABUPATEN SUKOHARJO Trisnowati, Tatik; Lestari, Sri
Jurnal AKPER GSH Vol 4, No 1 (2015): Januari 2015
Publisher : Akademi Keperawatan Giri Satria Husada Wonogiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) adalah jenjang pendidikan sebelum jenjang pendidikan dasar yang merupakan suatu upaya pembinaan yang ditujukan bagi anak sejak lahir sampai dengan usia enam tahun yang dilakukan melalui pemberian rangsangan pendidikan untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan jasmani dan rohani agar anak memiliki kesiapan dalam memasuki pendidikan lebih lanjut, yang diselenggarakan pada jalur formal, nonformal, dan informal.Penulis melakukan studi pendahuluan dibuktikan dengan dokumentasi  kepada lima ibu-ibu balita, tiga dari ibu  mengatakan bahwa anaknya tidak perlu dimasukkan ke pendidikan anak usia dini karena masih terlalu kecil, dua orang ibu mengatakan bahwa anaknya disekolahkan PAUD anaknya menjadi lebih mudah bergaul dengan teman sebayanya.Jumlah keseluruhan populasi 56 orang dan jumlah keseluruhan sampel yang akan diambil adalah 24 ibu dengan anak balita di PAUD dan 21 ibu dengan anak balita diposyandu. Jenis penelitian deskriptif kuantitatif  desain survei, dengan pendekatan waktu cross sectional yaitu penelitian yang dilakukan satu kali pengamatan saja.Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa gambaran pengetahuan ibu dengan anak Balita tentang Pendidikan Anak Usia Dini di Desa Bulakrejo Kabupaten Sukoharjo yaitu : 1. Berpengetahuan baik sebesar 22 %. 2. Berpengetahuan cukup sebesar 62 %. 3. Berpengetahuan kurang sebesar 16 %.  Kata  Kunci : PAUD, Ibu Balita, Pengetahuan 
GAMBARAN PENGETAHUAN IBU DENGAN ANAK BALITA TENTANG PENDIDIKAN ANAK USIA DINI DI KELURAHAN BULAKREJO KABUPATEN SUKOHARJO Trisnowati, Tatik; Lestari, Sri
Jurnal AKPER GSH Vol 4, No 1 (2015): Januari 2015
Publisher : Akademi Keperawatan Giri Satria Husada Wonogiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) adalah jenjang pendidikan sebelum jenjang pendidikan dasar yang merupakan suatu upaya pembinaan yang ditujukan bagi anak sejak lahir sampai dengan usia enam tahun yang dilakukan melalui pemberian rangsangan pendidikan untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan jasmani dan rohani agar anak memiliki kesiapan dalam memasuki pendidikan lebih lanjut, yang diselenggarakan pada jalur formal, nonformal, dan informal.Penulis melakukan studi pendahuluan dibuktikan dengan dokumentasi  kepada lima ibu-ibu balita, tiga dari ibu  mengatakan bahwa anaknya tidak perlu dimasukkan ke pendidikan anak usia dini karena masih terlalu kecil, dua orang ibu mengatakan bahwa anaknya disekolahkan PAUD anaknya menjadi lebih mudah bergaul dengan teman sebayanya.Jumlah keseluruhan populasi 56 orang dan jumlah keseluruhan sampel yang akan diambil adalah 24 ibu dengan anak balita di PAUD dan 21 ibu dengan anak balita diposyandu. Jenis penelitian deskriptif kuantitatif  desain survei, dengan pendekatan waktu cross sectional yaitu penelitian yang dilakukan satu kali pengamatan saja.Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa gambaran pengetahuan ibu dengan anak Balita tentang Pendidikan Anak Usia Dini di Desa Bulakrejo Kabupaten Sukoharjo yaitu : 1. Berpengetahuan baik sebesar 22 %. 2. Berpengetahuan cukup sebesar 62 %. 3. Berpengetahuan kurang sebesar 16 %.  Kata  Kunci : PAUD, Ibu Balita, Pengetahuan 
FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEJADIAN KEPUTIHAN DITINJAU DARI KEBIASAAN VULVA HYGIENE PADA IBU PETANI DI DESA NGANCAR KECAMATAN GIRIWOYO KABUPATEN WONOGIRI Trisnowati, Tatik; Solikah, Siti Nur
Jurnal AKPER GSH Vol 7, No 1 (2018): Januari 2018
Publisher : Akademi Keperawatan Giri Satria Husada Wonogiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Background In Ngancar Village, Giriwoyo has a population of different ages, levels of education, and different economic and occupational status. Ngancar Village, Giriwoyo is divided into 8 (eight) dukuh. When conducted preliminary study with question and answer between researchers with mothers of farmers of 50 mothers, 20 of them experienced abnormal vaginal discharge and never did the treatment of his feminine area.The purpose To know factors which influence deceived events from hygiene vulva habits on farmers 'mothers in ngancar village giriwoyo district, Wonogiri district.The subjects The population of farming mothers in Ngancar village, Giriwoyo is 200 people. Sampling technique used in this research is Purposive Sampling and sample of 50 farmer mothers.Methods This research type of descriptive research with design that used for this research is cross sectional that is research conducted one time observation only. Population in this research is all farmer mother in Ngancar village, Giriwoyo. It was found that most of respondent factor factors influencing vulva hygiene with incidence of leucorrhea at the mother of farmer in village ngancar have bigger influence to the respondent earning <Rp 500.000 per month counted 30 person or 60%, while the respondent earning <Rp 500.000 and ≥ Rp 1,000 As many as 5 people or 10%. Based on age level most respondents aged 46 - 50 years are 35 or 70%, while respondents aged <45 years as many as 5 people or 10%, while respondents aged> 51 years as many as 10 people or 20%. Based on education 60% or 30 people with elementary education, 15 people or 30% of junior high school, 5 people or 10% high school and based on 40% knowledge level.The conclusion It can be concluded that factors affecting the vulva hygiene with the incidence of leucorrhea in the mother of farmers in Ngancar, Giriwoyo, Wonogiri regency in 2017 ie economic factors per month <Rp 500,000 of 60%., Age factor at the age of 46-50 years of 70%, Factor education in elementary education by 60%. Knowledge factor at knowledge level is big enough 40%.
Penyuluhan Kesehatan Tentang PHBS (Oral Hygiene) Trisnowati, Tatik
Jurnal AKPER GSH Vol 6, No 2 (2017): Juli 2017
Publisher : Akademi Keperawatan Giri Satria Husada Wonogiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pengaruh Tugas Akhir Terhadap Kejadian Premenstrual Syndrome (PMS) Dan Perilaku Saat PMS Tatik Trisnowati; Sri Lestari; Marni Marni
Jurnal Kesehatan Indonesia Vol 10 No 2 (2020): Maret
Publisher : HB PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (187.169 KB) | DOI: 10.33657/jurkessia.v10i2.244

Abstract

Final task is one of the requirements for student graduation. Provisions regarding the final project are regulated by each faculty, following the university's standards. Final task for diploma III students is in the form of paper or final task. Final task at Nursing Academy, Insann Husada Surakarta is in the form of case study. In general, students who are writing their final assignments often experience difficulties. Difficulties faced are very diverse, ranging from lack of understanding the phenomenon being studied, lack of mastering the theory, limited references and so on. Women who are more prone to suffer from premenstrual syndrome are women who are more sensitive to hormonal changes in the menstrual cycle and to psychological factors. Purpose. This study aims to determine how the effect of the Final task on the incidence of Premenstrual Syndrome (PMS) and Behavior when PMS on Students.Methods This research is a descriptive analytic study with cross sectional approach. By using purposive sampling technique, a sample of 30 female students was obtained. Data collection tools and methods used were questionnaires and processed with the Pearson correlation test.Result. The results of research that have been done obtained the incidence of PMS in respondents in the last 3 months by 50%. The average respondent has a heavy behavior when facing PMS that is equal to 63.3%. The results of the study show that between the final project with the occurrence of PMS has a significance value of 0.041 (p <0.05) which means there is an influence between the final project with the PMS event with the degree of relationship based on the Pearson Correlation value of 0.429, which means that the relationship is weak between the final project and the occurrence of PMS. While the effect of the final project with PMS behavior shows a significance value of 0.042 (p <0.05) which means there is a relationship between the final project with the occurrence of PMS with the degree of relationship based on the Pearson Correlation value of 0.275, which means a weak relationship between the final task with PMS behavior. Conclusion. It was concluded that there was an effect of the final assignment on the incidence of PMS and PMS Behavior in female students at the Surakarta Husada Insan Nursing Academy.
Hubungan Durasi Penggunaan Gadget dengan Ketajaman Mata pada Anak Usia 10-12 Tahun Dimasa Pandemi Covid -19 Siti Nur Solikah; Tatik Trisnowati
Jurnal Penelitian Perawat Profesional Vol 4 No 3 (2022): Agustus 2022, Jurnal Penelitian Perawat Profesional
Publisher : Global Health Science Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37287/jppp.v4i3.980

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif korelatif yang bertujuan untuk mengetahui hubungan durasi penggunaan gadget dengan ketajaman mata pada anak usia sekolah di SD Al-Islam 2 Jamsaren Surakarta. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 40 anak dengan metode purposive sampling. Analisa data yang digunakan adalah uji Chi-Square. Hasil penelitian menunjukkan sebagian besar responden menggunakan gadget dengan durasi lebih dari 2 jam/hari sebanyak 28 anak (70%). Hasil pemeriksaan dengan snellen chart menunjukkan sebagian besar reponden dalam kondisi ketajaman mata kategori normal sebanyak 25 anak (62,5%). Hasil analisa data menuunjukkan tidak ada hubungan durasi penggunaan gadget dengan ketajaman mata dengan nilai (p = 0,081).
Peningkatan Pengetahuan Ibu tentang Menopause di Desa Ngemplak Mojosongo Surakarta Tatik Trisnowati
Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) Vol 5, No 11 (2022): Volume 5 No 11 November 2022
Publisher : Universitas Malahayati Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33024/jkpm.v5i11.7472

Abstract

ABSTRAK Menopause merupakan keadaan dimana seorang perempuan tidak lagi mengalami menstruasi yang terjadi pada rentang usia 50 sampai 59 tahun. Pada lansia seiring dengan pertambahan usia, tubuh akan mengalami berbagai penurunan akibat proses penuaan. Pada masa ini sangat kompleks bagi perempuan karena akan mengalami perubahan kesehatan fisik yang akan mempengaruhi kesehatan psikologisnya. Hasil wawancara yang kami lakukan pada Senin, 13 Juni 2022 dengan ibu kader kesehatan di Desa Ngemplak RT 02 RW 29 Mojosongo, Jebres, Surakarta didapatkan hasil masih banyak ibu-ibu yang belum mengetahui mengenai menopause. Tujuan dari kegiatan ini adalah meningkatkan pengetahuan Ibu tentang menopause. Metode pelaksanaan  yang digunakan berupa ceramah dan demonstrasi. Kegiatan di Desa Ngemplak RT 02 RW 29 Mojosongo, Jebres, Surakarta  sangat bermanfaat bagi ibu dan keluarganya. Terdapat adanya peningkatan pengetahuan dan pemahaman ibu tentang menopause dimana sebesar 70% lansia mempunyai pengetahuan dan pemahaman baik. Terjadi  peningkatan nilai rata-rata pengetahuan ibu tentang menopause sebesar 26,66. Kata Kunci: Pengetahuan, Menopause  ABSTRACT  Menopause is a condition in which a woman no longer experiences menstruation, which occurs between the ages of 50 and 59 years. In the elderly along with age, the body will experience various declines due to the aging process. At this time it is very complex for women because they will experience changes in physical health that will affect their psychological health. The results of the interviews we conducted on Monday, June 13, 2022 with health cadres in Ngemplak RT 02 RW 29 Mojosongo, Jebres, Surakarta, we found that there were still many mothers who did not know about menopause. The purpose of this activity is to increase mother's knowledge about menopause. The implementation method used is in the form of lectures and demonstrations. Activities in Ngemplak RT 02 RW 29 Mojosongo, Jebres, Surakarta are very beneficial for mothers and their families. There is an increase in knowledge and understanding of mothers about menopause where 70% of the elderly have good knowledge and understanding. There was an increase in the average value of maternal knowledge about menopause by 26.66. Keywords:  Knowledge, Menopause.