Claim Missing Document
Check
Articles

Found 34 Documents
Search

PENGARUH PROMOSI DAN VARIASI PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KEMEJA FLANNEL DI TOKO HAPPINESS_FLANNEL GEDEBAGE BANDUNG Putra, Egi Irwanda; Artadita, Sherly
JURNAL ILMU MANAJEMEN SABURAI Vol 9, No 2 (2023): JURNAL ILMU MANAJEMEN SABURAI (JIMS)
Publisher : Universitas Sang Bumi Ruwa Jurai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24967/jims.v9i2.2347

Abstract

Saat ini pertumbuhan dunia bisnis terus maju dan mengalami perubahan, salah satu industri dengan persaingan ketat yakni industri fesyen. Dengan banyaknya produk-produk fesyen yang inovatif dan berkualitas ditambah banyaknya peminat yang ada membuat pelaku usaha di industri fesyen harus terus menjaga performanya. Salah satu toko yang bergerak di industri fesyen yakni Happiness_flannel yang beroperasi di pasar Gedebage. Di tahun 2019 dan 2020, Happiness_flanel mengalami penurunan penjualan. Melihat tersebut maka diperlukan analisis terkait hal yang berpotensi menyebabkan penurunan penjualan tersebut, seperti promosi dan variasi produk. Sebab itu, maksud dari penelitian ini yakni untuk mencari tahu serta menganalisis pengaruh promosi serta variasi produk terhadap keputusan pembelian kemeja flannel di toko Happiness_flannel Gedebage Bandung. Populasi yang diperlukan pada tahapan penelitian ini yakni individu yang pernah membeli produk pada toko Happiness_flannel yang tidak diketahui dengan pasti jumlahnya. Pengambilan data dilakukan selama dua bulan dengan metode simple random sampling atau probability sampling dan terkumpul sebanyak 104 responden yang berpartisipasi dalam pengisian kuesioner. Teknik analisis data yang di gunakan ialah teknik metode analisis deskriptif dan analisis regresi linier berganda. Variabel pada penelitian ini ialah Promosi (X1) dan Variasi Produk (X2) sebagai variabel independent serta Keputusan Pembelian (Y) sebagai variabel dependen. Berdasarkan analisis deskriptif menunjukan bahwa pada variabel Promosi, Variasi Produk dan Keputusan Pembelian di toko Happiness_flannel Gedebage Bandung termasuk dalam kategori baik. Hasil analisis regresi menunjukan bahwa promosi dan variasi produk berpengaruh secara parsial dan berpengaruh secara simultan pada keputusan pembelian produk ditoko Happiness_flannel sebesar 53% dan sisanya terpengaruh dari faktor lain dalam penelitian yang tidak diukur sebesar 47%.
Penguatan Posisi dan Peran Digitalisasi Proses Bisnis pada BUMDES Kabupaten Tasikmalaya Silvianita, Anita; Artadita, Sherly; Murti, Galuh Tresna
Cahaya Pengabdian Vol. 1 No. 2 (2024): Desember 2024
Publisher : Apik Cahaya Ilmu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61971/cp.v1i2.140

Abstract

BUMDES pada dasarnya merupakan sebuah entitas bisnis yang dibentuk untuk mengoptimalkan potensi desa dan memberdayakan masyarakat desa. BUMDES merupakan model bisnis yang sangat ideal. Dalam prakteknya BUMDES masih memiliki beberapa kelemahan antara lain komunikasi antara BUMDES dengan pelaku usaha masyarakat desa, tata laksana sistem yang masih sangat baru, pelaksanaan sistem yang masih manual, belum ada komitmen bersama pengelola BUMDES, belum ada kesepemahaman dengan masyarakat desa terhadap program BUMDES, kepercayaan masyarakat terhadap kinerja BUMDES yang rendah, rendahnya inovasi pengelola, tata kelola yang masih kurang, permasalahan rantai pasokan, dan rekognisi oleh masyarakat. Tujuan dilakukannya kegiatan pengabdian masyarakat ini secara umum adalah untuk membangun sinergitas kemitraan sebagai perwujudan visi dan misi Universitas Telkom. Secara khusus, tujuan pengabdian masyarakat ini adalah untuk mengembangangkan sistem akuntansi dan keuangan, perancangan tata kelola usaha dan proses bisnis, penyusunan rencana bisnis, penyusunan rancangan pemasaran, dan rantai pasokan, dan digitalisasi yang dapat digunakan oleh BUMDES Karya Mukti yang berada di Kabupaten Tasikmalaya. Output kegiatan pengabdian masyarakat yang dilakukan antara lain berupa pelatihan/bimbingan teknis (bimtek), pembuatan prototipe sistem/proses, dokumen standar operasi, dan pembentukan/penguatan jejaring bisnis skala nasional dan regional Asia.
Pengaruh Bauran Pemasaran (7p) Terhadap Keputusan Berlangganan Mahasiswa Dalam Mengikuti Bimbingan Belajar (Studi Pada Mahasiswa Bimbingan Belajar Matrix Tutoring Tahun 2023) Amin, Muhammad Syauqi; Artadita, Sherly
eProceedings of Management Vol. 12 No. 3 (2025): Juni 2025
Publisher : eProceedings of Management

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

AbstrakDi era globalisasi, peningkatan kompetensi manusia semakin penting, terutama di industri bimbingan belajar yangmembantu siswa SD, SMP, dan SMA mencapai nilai yang diharapkan. Namun, bimbingan belajar khusus mahasiswamasih jarang, padahal tantangan dan tingkat kesulitannya lebih tinggi. Matrix Tutoring menawarkan les privat offlinesesuai kurikulum sekolah dan universitas. Namun, dalam lima tahun terakhir, Matrix Turoring menghadapi penurunanpembelian, dengan hasil survei menunjukkan kesenjangan signifikan antara persepsi pelanggan dan bauran pemasaranyang diterima.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui analisis pengaruh bauran pemasaran terhadap keputusan berlanggananmahasiswa pada bimbingan belajar mahasiswa Matrix Tutoring. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatifdeskriptif. Dalam penelitian ini mengambil responden sampel menggunakan teknik non-probability sampling dengantotal sampel 100 responden. Dalam pengelolahan data dilakukakn analisis melalui teknik analisis data dan analisisregresi linier sederhana penelitian menggunakan SPSS.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa bauran pemasaran berada pada kategori sangat baik. Berdasarkan hasilpengujian hipotesis dapat disimpulkan bahwa variabel bauran pemasaran memiliki pengaruh signifikan terhadapkeputusan pembelian. Penelitian lebih lanjut diperlukan untuk mengidentifikasi faktor lain yang mungkin berperan,seperti brand quality, service quality, brand image, brand trust, dan digital marketing dalam meningkatkan inovasiproduk, promosi, dan efisiensi pelayanan. Kata Kunci: Matrix Tutoring, Bauran Pemasaran, Keputusan Berlangganan
Pengaruh Label Halal, Kesadaran Halal, Dan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian Pada Produk Sour Sally Di Indonesia Hutami, Rizqiah Ade; Artadita, Sherly
eProceedings of Management Vol. 11 No. 4 (2024): Agustus 2024
Publisher : eProceedings of Management

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to analyze the influence of Halal Label, Halal Awareness, and advertising on the purchase decisionof Sour Sally products in Indonesia. The method used was quantitative with descriptive analysis and multiple linearregression. The research population is Indonesian Muslims who have bought Sour Sally. The sampling technique usedwas nonprobability sampling with purposive sampling, involving 203 respondents and using an ordinal scale.Descriptive results showed that Halal Labels were rated very good (86%), Halal Awareness was very good (91%),advertising was good (81%), and purchase decisions were very good (84%). Partially, Halal Label, Halal Awareness,and advertising each have a positive and significant effect on purchasing decisions. Simultaneously, these threevariables also have a positive and significant effect on purchase decisions..Keywords-halal label , halal awareness, advertising, purchasing decision
Pengaruh Pengembangan Wisata Desa Mandeh Terhadap Pendapatan UMKM Disekitarnya Dengan Potensi Wisata Sebagai Variabel Intervening Al Zahra, Anatha Fatimah; Artadita, Sherly
eProceedings of Management Vol. 11 No. 4 (2024): Agustus 2024
Publisher : eProceedings of Management

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The economics and revenue of the community can be enhanced by tourism, particularly for micro, small, and mediumsized businesses (MSMEs) located near popular tourist destinations. Called the 'Bali' of West Sumatra, MandehVillage tourist is currently a popular tourist among the local people. Mandeh Village is a recently established touristspot. The purpose of this study is to investigate how the growth of tourism in Mandeh Village affects the revenue ofnearby MSMEs, with a focus on the potential for tourism. This study employed a quantitative approach using adescriptive analytic methodology. A total of 100 MSMEs in the Mandeh tourism area were the population used in thestudy. The study's findings demonstrate that Mandeh Village's tourism development has a positive and significantimpact on MSME income, as does tourism potential. Additionally, Mandeh Village's tourism development has apositive and significant impact on local MSME income, which is mediated by tourism potential..Keywords-tourism development, MSME income, tourism potential
Pengaruh Religiositas Dan Pengetahuan Halal Sepatu Berbahan Dasar Kulit Babi Terhadap Keputusan Pembelian: (Studi Pada Pengguna New Balance) Astuti, Farrah Diva; Artadita, Sherly
eProceedings of Management Vol. 11 No. 4 (2024): Agustus 2024
Publisher : eProceedings of Management

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

In modern times, one of the fastest growing industries is the shoe industry. New Balance ranks third in the TOP BrandIndex 2023. However, there are differences in understanding between fellow users of New Balance shoes on socialmedia about the use of pigskin-based ingredients in New Balance shoes. Therefore, this study aims to determine andanalyze the effect of religiosity and halal knowledge of pork skin-based shoes on purchasing decisions of New Balanceshoe users. The population used in this study are all Muslim consumers and have purchased New Balance shoes. Datacollection was carried out using a non-probability method with purposive sampling technique and collected as manyas 100 respondents in filling out the questionnaire. The results of this research, there is a positive and significantinfluence between the religiosity of pigskin-based shoes on the purchasing decisions of New balance shoe users withtcount 2.541 and there is a significant and positive influence between halal knowledge of pigskin-based shoes on thepurchasing decisions of New balance shoe users with tcount 5.308. Then religiosity and halal knowledge of pork skinbased shoes simultaneously have a significant effect on the purchasing decisions of New balance shoe users withfcount 44.683. The contribution of the influence of the independent variables of religiosity and halal knowledge onthe dependent variable of purchasing decisions is 47.8% and the remaining 52.2% is influenced by other variablesnot examined in this research. Keywords-religiosity, halal knowledge, purchase decisions
Pengaruh Religiusitas, Kepercayaan, Dan Logo Halal Terhadap Keputusan Pembelian Produk Halal: (Studi Pada Konsumen Sudirman Street food di Kota Bandung) Widana, Indah Ayu Puji; Artadita, Sherly
eProceedings of Management Vol. 11 No. 4 (2024): Agustus 2024
Publisher : eProceedings of Management

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Muslims are expected to consume halal food and according to Islamic law guidelines, religiosity and trust arevalues and attitudes that can influence human behavior in consuming products, and trust in a product will arisefrom the presence of a halal logo. But in fact at Sudirman streetfood Bandung, some food stands do not yet have ahalal logo and there is no separation of areas between halal and non-halal food stands, which has an impact on thedoubts of some potential consumers in making purchasing decisions. The purpose of this study was to determine theeffect of religiosity, trust and halal logos on purchasing decisions for halal products. The research method appliedis quantitative descriptive approach, nonprobability sampling technique with purposive sampling type with a total of100 respondents with consumers who have visited / bought products at Sudirman street food in Bandung City as thepopulation. The analysis technique used is multiple linear regression analysis using SPSS software version 27.Based on the research results, simultaneously (F-test) and partially (T-test), religiosity, trust and Halal Logo havean effect on purchasing decision. Based on the coefficient of determination, it is found that religiosity, trust andhalal logos on purchasing decisions for Sudirman street food consumers in Bandung City are 42.1% while theremaining 57.9% gets the influence of the halal logo.Keywords-religiosity, trust, halal logo, purchase decision.
Pengaruh Online Customer Review Dan Influencer Terhadap Purchase Decision Produk Moisturizer Skintific Di Shopee Habibah, Farah Faezah; Artadita, Sherly
eProceedings of Management Vol. 11 No. 6 (2024): Desember 2024
Publisher : eProceedings of Management

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Studi ini bertujuan untuk melihat bagaimana ulasan pelanggan dan pengaruh online memengaruhi keputusanpembelian produk moisturizer scientific di Shopee. Meningkatnya popularitas produk kecantikan, khususnyamoisturizer, di kalangan konsumen Indonesia telah mendorong mereka untuk mencari informasi lebih lanjut sebelummelakukan pembelian. Platform e-commerce seperti Shopee menyediakan wadah bagi konsumen untuk berbagipengalaman melalui online customer review dan juga menjadi tempat bagi influencer mempromosikan produk. Studiini bertujuan untuk mengungkap sejauh mana kedua faktor tersebut mempengaruhi keputusan pembelian produkmoisturizer Skintific di Shopee. Metode studi yang digunakan adalah studi deskriptif kuantitatif dengan menggunakanteknik sampling nonprobability, melibatkan partisipasi 100 responden sebagai pembeli pontesial produk moisturizerSkintific di Shopee. Pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran angket dan Perangkat lunak SPSS versi 27 untukWindows digunakan untuk menganalisis data yang dikumpulkan menggunakan metode analisis regresi berganda.Hasil penelitian menunjukkan bahwa review konsumen dan influencer online secara parsial dan signifikan berdampakpositif dan signifikan pada keputusan pembelian produk pelembab Skintific di Shopee. Kata Kunci-online customer review, influencer, purchase decision, skintific, shopee
Pengaruh Pengetahuan Dan Motivasi Berwirausaha Terhadap Minat Berwirausaha Pada Siswa SMK Wikrama 1 Garut Katalinga, Gandes Genyas; Artadita, Sherly
eProceedings of Management Vol. 11 No. 6 (2024): Desember 2024
Publisher : eProceedings of Management

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tingkat pengangguran terbuka di Indonesia, khususnya di kalangan lulusan SMK, masih cukup tinggi, yaitumencapai 22,6% pada Agustus 2023. Kondisi ini menyebabkan berbagai masalah sosial dan ekonomi, sehinggadiperlukan langkah-langkah untuk meningkatkan minat berwirausaha di kalangan siswa SMK sebagai salah satusolusi untuk mengurangi tingkat pengangguran. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pengetahuandan motivasi berwirausaha terhadap minat berwirausaha pada siswa SMK Wikrama 1 Garut. Penelitian inimenggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Data primer diperoleh melalui wawancara dankuesioner yang disebarkan kepada 123 responden, sedangkan data sekunder didapatkan dari studi literatur yangrelevan. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif dan regresi linier berganda. Hasil penelitianmenunjukkan bahwa pengetahuan dan motivasi berwirausaha tergolong baik dan memiliki pengaruh signifikanterhadap minat berwirausaha. Berdasarkan analisis regresi linier berganda, ditemukan bahwa variabel pengetahuandan motivasi berwirausaha berkontribusi secara signifikan sebesar 73,1% terhadap minat berwirausaha, sementara26,9% sisanya dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dianalisis dalam penelitian ini.. Kata kunci-pengetahuan kewirausahaan, motivasi berwirausaha, minat berwirausaha.
Pengaruh Content Marketing TikTok dan Influencer Marketing Terhadap Keputusan Pembelian Melaui Brand Image Sebagai Variabel Intervening Pada Produk Brand Rucas (Studi Kasus Pada Kelompok Konsumen Gen Z di Kota Bandung) Ardian, Ardian; Artadita, Sherly
eProceedings of Management Vol. 12 No. 4 (2025): Agustus 2025
Publisher : eProceedings of Management

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Industri fashion lokal di Indonesia semakin kompetitif, khususnya dengan perkembangan pesat media sosial sepertiTikTok yang menjadi platform utama pemasaran digital. Rucas, sebagai salah satu brand fashion lokal,memanfaatkan Content Marketing di TikTok dan Influencer Marketing untuk meningkatkan brand image dankeputusan pembelian pada kelompok Z di Kota Bandung. Studi yang dilakukan mempergunakan pendekatankuantitatif yang mempunyai banyaknya responden sejumlah 100 individu yang merupakan pengguna aktif TikTokdan konsumen produk Rucas. Teknik pengambilan sampel mempergunakan purposive sampling, dan datadilaksanakan pengumpulan melalui memanfaatkan kuesioner online. Analisis data dilaksanakan mempergunakanStructural Equation Modeling (SEM) mempergunakan metode Partial Least Squares (PLS) melalui softwareSmartPLS 3.0. Temuan studi mengindikasikan jika Content Marketing berdampak positif dan signifikan padaKeputusan Pembelian, Influencer Marketing berdampak positif dan signifikan pada Keputusan Pembelian, BrandImage berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian, Content Marketing berpengaruh positifdan signifikan terhadap Brand Image, dan Influencer Marketing berpengaruh positif dan signifikan terhadap BrandImage. Hasil analisis mediasi menunjukkan bahwa Content Marketing berpengaruh positif dan signifikan terhadapKeputusan Pembelian melalui Brand Image, sedangkan Influencer Marketing tidak berpengaruh signifikanterhadap Keputusan Pembelian melalui Brand Image.Kata Kunci: Content Marketing, Influencer Marketing, Brand Image, Keputusan Pembelian.