Claim Missing Document
Check
Articles

Found 14 Documents
Search

Penentuan Kualitas Air Waduk Cacaban, Tegal, Jawa Tengah Berdasarkan Parameter Mikrobiologi Amaliah, Fitri; Rahayu, Diana Retna Utarini Suci; Kusharyati, Dyah Fitri
BioEksakta : Jurnal Ilmiah Biologi Unsoed Vol 2 No 4 (2020): BioEksakta
Publisher : Fakultas Biologi Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/1.bioe.2020.2.3.3496

Abstract

Waduk Cacaban terletak di Kecamatan Kedungbanteng Kabupaten Tegal, Jawa Tengah. Waduk Cacaban merupakan tempat dengan berbagai gangguan antropologis seperti kegiatan domestik, industri, dan kegiatan lainnya yang berdampak negatif terhadap sumberdaya air dan dapat menurunkan kualitas air. Salah satu cara untuk mengetahui kualitas perairan adalah analisis bakteri coliform. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan kualitas air Waduk Cacaban berdasarkan parameter mikrobiologi, dan menentukan status perairan Waduk Cacaban berdasarkan Indeks Pencemaran. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode survei, sedangkan metode pengambilan sampel yaitu purposive sampling pada 3 stasiun (dermaga, inlet, dan keramba) dengan 2 kali pengambilan setiap stasiunnya. Parameter yang diamati yaitu bakteri coliform dan fecal coli dengan parameter pendukung yaitu pH, temperatur, dan Total Dissolved Solid (TDS). Analisis dilakukan berdasarkan parameter mikrobiologi sesuai standar dari SNI 06-4158-1996 dan status Waduk Cacaban berdasarkan Indeks Pencemaran sesuai KepMen LH Nomor 115 Tahun 2003 tentang Pedoman Penentuan Status Mutu Air. Perairan Waduk Cacaban memiliki temperatur berkisar antara 29,2 – 32,6˚C, TDS 137 - 156 mg/L. pH 6, total Coliform 565 – 2850 CFU/100 mL, dan fecal coli 0 – 425 CFU/100 mL. Status pencemaran pada dermaga Waduk Cacaban (inlet, dermaga, dan keramba) dalam kondisi baik dan memenuhi baku mutu.
Struktur Komunitas Fitoplanton di Waduk Cacaban Kabupaten Tegal Setyowati, Dian; Rahayu, Diana Retna Utarini Suci; Piranti, Agatha Sih
BioEksakta : Jurnal Ilmiah Biologi Unsoed Vol 3 No 3 (2021): BioEksakta
Publisher : Fakultas Biologi Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/1.bioe.2021.3.3.4247

Abstract

Abstrak Fitoplankton berperan penting dalam suatu ekosistem perairan karena bersifat autotrof dan juga merupakan sumber pakan alami bagi ikan. Fitoplankton akan saling berinteraksi dengan faktor biotik lainnya untuk membentuk suatu struktur komunitas yang berguna bagi keseimbangan dan keberlanjutan ekosistem. Oleh karena itu, penelitian ini perlu dilakukan untuk mengetahui struktur komunitas fitoplankton di Waduk Cacaban karena struktur komunitas dapat menunjukkan kondisi suatu perairan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui komposisi, kelimpahan, dan keanekaragaman fitoplankton pada tiap stasiun dan jenis fitoplankton yang paling mendominasi di Waduk Cacaban. Hasil penelitian ini menunjukkan terdapat 18 spesies fitoplankton di Waduk Cacaban. Empat divisi fitoplankton yang ditemukan yaitu Chlorophyta sebanyak 8 spesies, Bacillariophyta sebanyak 5 spesies, Cyanophyta sebanyak 3 spesies, dan Charophyta sebanyak 2 spesies. Kelimpahannya masuk dalam kategori sedang, dengan kelimpahan Chlorella sp. tertinggi di stasiun I, III dan IV; dan Microcystis sp. di stasiun II dan V. Indeks keanekaragamannya berkisar antara 1,227-1,766 dan masuk kedalam kategori rendah yang menunjukkan kestabilan komunitas rendah. Indeks Dominansi berkisar antara 0,648-0,791 dan masuk dalam kategori tinggi. Jenis fitoplankton yang mendominasi di Waduk Cacaban adalah dari divisi Chlorophyta, yang juga merupakan jenis yang digemari ikan. Kata kunci: fitoplankton, ikan, struktur komunitas, waduk.
STRUKTUR KOMUNITAS PLANKTON PADA WAKTU YANG BERBEDA DI TELAGA KUMPE BANYUMAS Nur Haliza, Fitra Dwi; Rahayu, Diana Retna Utarini Suci; Sastranegara, Moh Husein
BioEksakta : Jurnal Ilmiah Biologi Unsoed Vol 4 No 3 (2022): BioEksakta
Publisher : Fakultas Biologi Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/1.bioe.2022.4.3.4579

Abstract

Trade and tourism activities in Telaga Kumpe can increase the input of organic matter into the waters which results in increased fertility, decreased function and changes in water quality so that it has an impact on the community structure of plankton as one of the aquatic organisms. This study aims to determine the abundance, diversity, uniformity and dominance of plankton before sunrise (morning) and after sunrise (afternoon) as well as differences in the ratio of plankton abundance before sunrise and after sunrise (afternoon) in Kumpe Lake. . The research was carried out at three sampling points, namely at the inlet, in the middle of the lake and at the outlet. The main parameters measured included the number of individuals and plankton species, while the supporting parameters included physico-chemical factors in the waters, namely water temperature, light intensity, depth, pH and TDS levels. The results showed that the highest abundance of phytoplankton were Microcystis aeruginosa and Mougeotia viridis, while the highest abundance of zooplankton were Diaptomus siciloides and Cyclops vicinus. The diversity of plankton in the morning is included in the medium category, in the afternoon the low to moderate category. The uniformity of plankton in the morning and afternoon is in the low to high category. The plankton dominance index value in the morning indicates a dominant species, whereas during the afternoon it does not indicate a dominant species. The dominating species are Microcystis aeruginosa, Mougeotia viridis, Diaptomus siciloides and Cyclops vicinus. The results also show that the abundance of phytoplankton is higher during the day, and the abundance of zooplankton is higher in the morning
The EDUKASI KELOMPOK TANI HUTAN JEMBARAN DESA NOTOG DALAM MITIGASI LAHAN KRITIS MELALUI PERBANYAKAN VEGETASI PENDUKUNG BUDIDAYA Tetragonula biroi Rahayu, Diana Retna Utarini Suci; Widhiono MZ, Imam; Sari, Lilik Kartika; da Cruz, Marquita Soares B.; Setiawati, Lisa
Jurnal ABDI: Media Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 10 No. 2 (2025): JURNAL ABDI : Media Pengabdian Kepada masyarakat
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/abdi.v10i2.33800

Abstract

Vacant land that is not utilized has the potential to become critical land which can result in landslides, floods, decreased production functions, which can have an impact on the socio-economic impact of local communities. Members of the Jembaran Forest Farmers Group, Notog Village, have the initiative to cultivate Tetragonula biroi, but most of the members do not understand the mechanisms of bee cultivation, especially the availability of flowering vegetation that produces nectar and pollen as a food source and produces resin as a building material for nests. Based on these problems, this community service activity aims to introduce types of flowering vegetation which play a role in supporting the cultivation of T. biroi which can also increase land productivity, as well as mitigate critical land. This vegetation includes Dombeya sp and Xanthostemon sp, both of which are flowering vegetation and can play a role in increasing land productivity, increasing water penetration into the soil, so as to prevent flooding. This service activity method is carried out in three stages, namely 1). Socialization and discussion about the types of flowering vegetation that support the cultivation of T. biroi, 2). Practice planting vegetation as a demonstration plot which is carried out directly, 3) monitoring and evaluation to determine the level of change in participants' mindset with indicators of increasing the amount of flowering vegetation which also acts as a means of mitigating flood disasters and decreasing soil fertility. The results of the activity showed an increase in the participants' knowledge and understanding of the material presented