Claim Missing Document
Check
Articles

Found 16 Documents
Search

Managing Broken Home Students' Emotions Using Reality Counseling Metaphor Techniques Adilia Puspita Sari; Leny Latifah; Ajeng Intan Nur Rahmawati
Jurnal Bimbingan dan Konseling Terapan Vol 7, No 2 (2023): Volume 7, Nomor 2, Tahun 2023
Publisher : Program Studi Bimbingan dan Konseling, Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/jbkt.v7i2.1784

Abstract

One of the integral aspects of being human is emotion, especially when adapting to a new environment. Poor anger management can prevent people from getting to know themselves and socializing with others. This study was conducted to understand the effectiveness of reality counseling metaphor techniques to improve the emotional management of broken home students in SMA Kabupaten Malang. The research design used was single-subject design, A-B-A design with 3 students with broken home backgrounds as research subjects and poor emotional management based on questionnaire results. The instruments used are questionnaires, observations, and metaphorical reality counseling techniques. The results showed that the initial score obtained the average sum of each aspect, indicating a high level of emotion. After being given counseling treatment, the reality of the counselor's situation metaphorical technique showed an improvement in managing emotions. The presence of a line chart to manage emotions. The results of this study showed that reality counseling with metaphorical techniques effectively improved the emotional management of broken home students. In addition, this study was considered successful because the level of change that occurred after receiving the intervention showed a better attitude, in other words, the treatment given was effective which could reduce the emotional feelings of broken-home students.
PELATIHAN METODE ROLE PLAY UNTUK MENINGKATKAN KECERDASAN SOSIAL ANAK TK BAGI GURU TK AL MIZAN KECAMATANTLANAKAN PEMEKASAN Leny Latifah; Laity Tiarani Soejanto
Dedication : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 1 (2017)
Publisher : LPPM Universitas PGRI Argopuro Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kecerdasan sosial dapat dikembangkan sejak dini bahkan sejak usia prasekolah. Namun seringkali guru mengalami kesulitan dalam mencari metode yang tepat untuk mengembangkan kecerdasan sosial anak-anak TK. Hal yang sama juga dialami oleh guru TK Al Mizan Dusun Palanggaran Desa Branta Tinggi Kecamatan Tlanakan Pamekasan Madura. Pelatihan Pengembangan metode role play bertujuan supaya guru mampu menerapkan metode yang tepat khususnya role play untuk meningkatkan kecerdasan sosial anak TK secara berkelanjutan, selain itu juga memfasilitasi guru TK supaya mampu melaksanakan pelatihan menggunakan metode Role Playing. Metode yang digunakan didalam pelaksanaan pelatihan ini adalah pemberian layanan informasi, diskusi, praktek, dan evaluasi. Berdasarkan basil yang diperoleh dari kegiatan latihan adalah; (I) Setelah mengikuti kegiatan pclatihan ini, peserta telah mendapatkan wawasan dan pengetahuan tentang Metode Role Playing untuk meningkatkan kecerdasan sosial anak TK, (2) Pelatihan ini telah membawa nuansa baru dalam dunia pendidikan anak usia dini setempat, dan membantu guru dalam mengenali kecerdasan sosial anak TK dan juga pengembangannya, (3) Kegiatan ini menumbuhkan semangat kembali para guru untuk lebih mengoptimalkan kinerja.
Studi Academic Burnout dan Self-Efficacy Mahasiswa Devi Permatasari; Leny Latifah; Parid Rilo Pambudi
Jurnal Prakarsa Paedagogia Vol 4, No 2 (2021): Desember 2021
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/jpp.v4i2.7418

Abstract

Penelitian ini bertujuan: Pertama, untuk mengetahui dan mendeskripsikan tingkat academic burnout dengan self-efficacy mahasiswa Universitas PGRI Kanjuruhan Malang yang masif aktif. Kedua, mendeskripsikan perbedaan tingkat academic burnout dengan self-efficacy berdasarkan jenis kelamin, jurusan dan angkatan. Ketiga, mendeskripsikan hubungan academic burnout dengan self-efficacy mahasiswa Universitas PGRI Kanjuruhan Malang. Rancangan penelitian ini adalah penelitian deskriptif Korelatif, penelitian deskriptif merupakan metode yang paling sering digunakan untuk penelitian yang bertujuan menjelaskan suatu peristiwa. Sampel penelitian terdiri dari mahasiswa dengan jumlah mahasiswa 446 mahasiswa beberapa program studi. Untuk pengambilan data menggunakan skala academic burnout dan skala efikasi diri. Aanalisis menggunakan statistik deskriptif kurva normal, dengan menentukan Mean (rata-rata) dan Standar deviasi skor hipotetik. Kemudian dibuat kategori berdasarkan skor dalam rentangan jumlah skor rata-rata dan deviasi. Skor yang yang berada di dalam kategori tertentu di hitung persentase mahasiswa yang ada dalam ketegori tersebut. Untuk membuktikan hipotes penelitian tentang perbedaan tingkat academic burnout dan self-efficacy mahasiswa berdasarkan jenis kelamin, jurusan dan angkatan dan klasifikasi dengan mengunakan rumus uji beda dua Mean (Uji - t) dan ANOVA. Secara umum subjek penelitian memiliki Self-efficacy dan Academic Burnout yang tergolong sedang. Hal ini ditunjukkan dengan hasil kategorisasi sedang yang dominan sebesar (X = 68,19%) dan (Y = 65,16%). Hasil dari hipotesis R = -0.616 penelitian ini yaitu diterima yang berarti “ Ada hubungan negatif yang signifikan antara Self-efficacy terhadap Academic Burnout pada mahasiswa Universitas PGRI Kanjuruhan Malang . Dengan arah hubungan yang negatif ini bermakna “Semakin tinggi Self-efficacy maka Academic Burnout pada mahasiswa rendah begitupun sebaliknya semakin rendah Self-efficacy maka Academic Burnout pada mahasiswa tinggi”.
Enhancing educational quality during MBKM implementation Khairul Bariyyah; Laily Tiarani Soejanto; Leny Latifah; Eva Kartika Wulan Sari; Ifdil Ifdil
Jurnal Konseling dan Pendidikan Vol 11, No 1 (2023): JKP
Publisher : Indonesian Institute for Counseling, Education and Therapy (IICET)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29210/185300

Abstract

This study aimed to evaluate the educational quality of Merdeka Belajar-Kampus Merdeka (MBKM) curriculum, alongside the competency of students and the satisfaction level of the framework partners. An exploratory and descriptive approach was employed, involving students and partners associated with MBKM during the semester 2021/2022 academic session. A descriptive quantitative approach was also used, involving a total of 199 respondents selected through complete sampling. This group comprised 189 students, with 3 university associates, and 8 non-university partners. Data collection was carried out using a questionnaire provided by the Indonesian Ministry of Education, Culture, Analysis, and Technology, and subjected to simple regression analysis. The results showed that MBKM implementation met the quality standards encompassing education, array, community engagement, and additional criteria as specified in SN-DIKTI. This indicated a positive connection between the competency of students and the satisfaction of MBKM partners. Therefore, this study observed that MBKM implementation successfully achieved the education quality criteria for graduate competency.
Keefektifan Konseling Kelompok Pendekatan Solution Focused Brief Thrapy (SFBT) Untuk Mengurangi Academic Burnout Siswa Di SMP Negeri 4 Kota Pasuruan Achmad Hafid; Leny Latifah; Eva Kartika Wulan Sari
Jurnal Wahana Konseling Vol. 7 No. 2 (2024): JUANG: Jurnal Wahana Konseling
Publisher : Universitas PGRI Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31851/juang.v7i2.15065

Abstract

Academic burnout bisa terjadi pada siswa, karena faktor kesulitan belajar ataupun tingkat kejenuhan siswa akibat proses pembelajaran yang terkesan monoton. Penelitian ini bertujuan untuk mengurangi academic burnout siswa dan memahami keefektifan pemakaian konseling kelompok pendekatan solution focused brief therapy (SFBT) guna menurunkan academic burnout pelajar di SMP Negeri 4 Kota Pasuruan. Riset berikut memakai desain pre-eksperimental berjenis one group pre-test and post-test design dan dengan teknik pemilihan sampelnya yaitu purposive sampling. Subyek yang dipakai pada riset berikut ialah sepuluh pelajar yang didapatkan sesuai hasil pre-test. Analisis data dalam riset berikut memakai statistic nonparametric dengan pengujian jenjang tanda Wilcoxon (Wilcoxon Signed Rank Test), yang diolah pada aplikasi SPSS 25 for Windows. Hasil analisis pengujian Wilcoxon dari hasil perhitungan bisa dibuat simpulan bahwasanya sesuai keluaran test statistik diatas dipahami Asymp.Sig (2-tailed) nilainya 0,005 lantaran skor 0,005 < 0,05 maka bisa dibuat simpulan bahwasanya “Ha diterima”. Maknanya terdapat perbedaan diantara tingkat academic burnout saat pre-test dan post-test. Hingga bisa dibuat simpulan bahwasanya konseling kelompok pendekatan SFBT guna menurunkan academic burnout pelajar di SMPN 4 Pasuruan efektif. Kesimpulan hasil riset berikut memaparkan pemberian konseling kelompok pendekatan SFBT (solution focused brief therapy) efektif untuk menurunkan academic burnout pelajar. Saran untuk peneliti selanjutnya yaitu tidak menutup kemungkinan penelitian ini juga bisa digunakan kepada semua siswa dari jenjang MTs, SMA, SMK ataupun MA yang juga akan mengalami hal yang sama yaitu academic burnout terhadap pembelajaran yang ada di sekolah.
IMPLEMENTASI DETEKSI DINI MINAT BAKAT BAGI PENYANDANG DISABILITAS Ajeng Intan Nur Rahmawati; Leny Latifah; Moh Ahsan
GANESHA: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2025): Januari 2025
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Tunas Pembangunan Surakarta (UTP)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36728/ganesha.v5i1.4175

Abstract

Early Detection of Interests and Talents Assisted by 3D Interactive Modules for Disabled Facilitators in Improving Career Decision-Making Services is a community service activity funded by the Directorate of Research, Technology, and Community Service (DRTPM), Directorate General of Higher Education, Research, and Technology, Ministry of Education, Culture, Research, and Technology. The purpose of this activity is to provide training to people with disabilities so that they can conduct early detection of interests and talents using 3D interactive modules. Early detection of interests and talents is an important step in helping people with disabilities make more appropriate career decisions. The results of this community service activity are expected to be able to improve the quality of facilitator services in assisting people with disabilities in the career decision-making process. With better early detection of interests and talents, people with disabilities will have wider access to information about career potential that suits their interests and abilities. In addition, the 3D interactive technology applied in this module is also expected to be a model for the development of similar training methods in the future.