Syarifuddin Kadir
FakuItas Kehutanan Universitas Lambung Mangkurat

Published : 42 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

KEBERHASILAN HUTAN KEMASYARAKAT (HKm) DI KPH TANAH LAUT Denny Purnomo; Daniel Itta; Syarifuddin Kadir
Jurnal Hutan Tropis Vol 11, No 3 (2023): Jurnal Hutan Tropis Volume 11 Nomer 3 Edisi September 2023
Publisher : Lambung Mangkurat University-Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jht.v11i3.17625

Abstract

Hutan kemasyarakatn merupakan salah satu skema dari program Perhutanan sosial yang memberikan akses legal kepada masyarakat untuk mengelola hutan. Di Kesatuan Pengelolaan Hutan Tanah Laut ada 25 Izin Hutan Kemasyarakatan yang diberikan kepada 31 kelompok tani hutan dengan luas 5.970 hektar. Ada 18 kelompok yang telah memiliki izin selama 5 tahun sehinga perlu dilakukan evaluasi keberhasilan pelaksanaannya. Evaluasi dengan menggunakan kuesioner yang berisi kriteria dan indikator antara lain: perencanaan, tata kelola kawasan, tata kelola usaha, perlindungan hutan, pemberdayaan, kelembagaan dan kewajiban lain. Penilaian menggunakan metode yang diterbitkan oleh Yayasan Masyarakat Nusa Tenggara dengan sistem skala skoring antara 0 – 1425 untuk penilaian sangat baik sampai tidak baik. Penilaian terhadap 18 kelompok memperoleh skor rata-rata 697 dengan kategori Cukup Baik. Sehingga pelaksanaan Hutan Kemasyarakat di Kesatuan Pengelolaan Hutan Tanah Laut sudah cukup baik.
ANALISIS SIFAT FISIK TANAH TERHADAP LAJU DAN VOLUME INFILTRASI DI DAERAH TANGKAPAN AIR (DTA) BARABAI KABUPATEN HULU SUNGAI TENGAH Reynaldy Yustisio; Badaruddin Badaruddin; Syarifuddin Kadir
Jurnal Sylva Scienteae Vol 7, No 2 (2024): Jurnal Sylva Scientea Vol 7 No 2 Edisi April 2024
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jss.v7i2.12319

Abstract

Research at Barabai CA for 3 months. The aims of this study were to analyze the physical properties of soil in Barabai CA of Hulu Sungai Tengah District, analyze the relationship of infiltration capacity and volume, and measure the infiltration rate.  The primary data of this research is soil physical properties. Data from related agencies were used as secondary data. The results of the highest bulk density analysis in land unit 7 1.50 g/cm3, the lowest bulk density was found in land unit 8 with a value of 0.71 g/cm3. The results of the analysis of the highest particle density value in land unit 7 with a value of 2.45 g/cm3, the lowest particle density value was found in land unit 11 1.80 g/cm3. In land unit 8 with the highest value of 64.08%, land unit 7 with the lowest value of 38.86%. The relationship between infiltration capacity and infiltration volume with a very close correlation value of 0.9819, means that only 0.02 is influenced by other factorsPenelitian di DTA Barabai selama 3 bulan. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis sifat fisik tanah DTA Barabai Kabupaten HST, hubungan kapasitas dan volume, dan pengukuran laju infiltrasi. Data primer penelitian ini adalah sifat fisik tanah.  Data Instansi terkait digunakan sebagai data sekunder. Hasil analisis Bulk Density (BD)  tertinggi di unit lahan 7 dengan nilai 1.50 g/cm3, BD  dan terendah di unit lahan 8 dengan nilai 0.71 g/cm3. Hasil analisis nilai particle density (PD) tertinggi di unit lahan  7 dengan nilai sebesar 2,45 g/cm3, PD terendah terdapat pada unit lahan 11 dengan angka 1,80 g/cm3. Di unit lahan 8 dengan nilai sebesar 64,08% tertinggi, unit lahan 7 dengan nilai 38,86% terendah. Hubungan kapasitas infiltrasi dan volume infiltrasi dengan nilai kolerasi sangat erat yaitu 0,9819 artinya hanya 0,02 dipengaruhi oleh faktor lain