Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pemberdayaan UMKM Melalui Strategi Pemasaran Dan Diversifikasi Produk Pelaku Usaha Perempuan Di Desa Mekatta Selatan Ramli S; Nurfaidah, Nurfaidah; Syahril, Syahril; Dewi Widiyastutin Suripto; Rachmat Barung; Hebron, Hebron; Azizah Amini
Joong-Ki : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 3: Mei 2025
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/joongki.v4i3.9517

Abstract

Pemberdayaan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Desa Mekatta Selatan terarah dan berkelanjutan diharapkan tidak hanya meningkatkan skala usaha, tetapi juga mendorong transformasi UMKM ke arah yang lebih modern dan inovatif, Oleh karena itu, penting untuk memahami strategi pemasaran produk, potensi dari upaya pemberdayaan UMKM agar dapat merancang pendekatan yang lebih efektif dan berdampak melalui diversifikasi produk. pelaku UMKM menunjukkan peningkatan pemahaman terhadap pentingnya strategi pemasaran yang efektif, seperti pemanfaatan media sosial, pembuatan konten digital, dan penggunaan marketplace. Pelatihan diberikan mengenai digital marketing, branding, dan customer engagement yang dapat membantu pelaku usaha UMKM membangun citra usaha dan produk dimata konsumen. Pendampingan rutin untuk pemantauan dan evaluasi penerapan strategi yang diajarkan. Pendampingan rutin merupakan tahap lanjutan yang sangat penting dalam proses pemberdayaan UMKM. Setelah strategi pemasaran dan diversifikasi produk diajarkan, perlu dilakukan pemantauan dan evaluasi secara berkala untuk memastikan bahwa materi dan keterampilan yang telah diberikan benar-benar diterapkan oleh pelaku UMKM Perempuan di Desa Mekatta Selatan Kecamatan Malunda Kabupaten Majene Provinsi Sulawsi Barat.
Analisis Strategi Pemasaran Dengan Menggunakan Analisis SWOT dalam Meningkatkan Volume Penjualan Di Toko Terang Abadi di Kecamatan Papalang Muhammad Risal; Ramli S; Suharlina
Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi Vol. 8 No. 3 (2025): May - July
Publisher : Fakultas Ekonomi, Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57178/paradoks.v8i3.1506

Abstract

Marketing strategy plays a highly strategic role in driving the business growth of Toko Terang Abadi. Amid increasingly competitive market conditions, it serves as a vital tool for enhancing the company’s economic value. By implementing appropriate and innovative strategies, Toko Terang Abadi has the potential to attract new customers while maintaining the loyalty of existing ones. This study was conducted at Toko Terang Abadi, located in Papalang District, with the aim of formulating an effective marketing strategy to increase sales volume. A quantitative approach was employed, with Toko Terang Abadi as the subject and its marketing strategy as the object of the research. The data collected were analyzed using the SWOT method to identify the company’s strengths, weaknesses, opportunities, and threats. The results of the SWOT analysis indicate that Toko Terang Abadi is positioned in Quadrant I, signifying a strong internal position combined with substantial external opportunities for business expansion. This favorable position suggests that the company is well-suited to adopt an aggressive strategy—one that emphasizes active business expansion and optimizes growth potential by leveraging internal strengths to seize market opportunities. Based on these findings, it is recommended that the management of Toko Terang Abadi continue to pursue business expansion by opening new branches in other regions. Such initiatives are expected to strengthen the company's market position and provide a competitive advantage over other retail businesses.