Claim Missing Document
Check
Articles

Found 17 Documents
Search

Beyond Promotions: Penguatan Ketahanan Keuangan Melalui Edukasi Kesadaran Konsumen Terhadap Gencaran Promosi Paylater Dienni Ruhjatini Sholihah; Siwi Nugraheni; Ardhiani Fadila
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2024)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31949/jb.v5i1.8067

Abstract

Dalam menjalankan peran sebagai penopang utama keluarga, ibu rumah tangga tidak hanya dihadapkan pada tantangan ekonomi yang kompleks, tetapi juga mengimplementasikan solusi melalui pemahaman yang lebih baik terhadap layanan paylater yang semakin berkembang di Indonesia. Fenomena ini muncul sebagai respons terhadap perubahan perilaku konsumen yang beralih ke pembelian online. Dengan pemahaman yang ditingkatkan, terutama di kalangan ibu rumah tangga, mengenai risiko dan dampak dari penggunaan layanan paylater, langkah-langkah konkret telah diambil untuk memastikan stabilitas keuangan keluarga. Pengabdian masyarakat difokuskan pada penyediaan edukasi mendalam mengenai konsep, risiko, dan manfaat layanan paylater. Program ini melibatkan ibu rumah tangga sebagai mitra dalam serangkaian kegiatan edukasi yang menitikberatkan pada peningkatan pemahaman konsumen mengenai promosi pemasaran, terutama layanan paylater. Dalam implementasinya, metode edukasi mencakup penyampaian teori melalui ceramah, pemberian penugasan, sesi kuis dan tanya jawab, serta pengembangan pemahaman melalui perencanaan keuangan rumah tangga. Dengan telah diimplementasikannya program ini, hasil yang terlihat adalah peningkatan keterampilan ibu rumah tangga dalam mengelola keuangan keluarga, pemahaman yang lebih baik mengenai risiko paylater, dan kemampuan mereka dalam membuat keputusan konsumen yang lebih bijak. Sebagai solusi praktis, edukasi ini memberikan kontribusi yang nyata terhadap peningkatan literasi keuangan dan kemandirian finansial, menjadikan ibu rumah tangga sebagai agen perubahan positif dalam struktur ekonomi keluarga
Beyond Promotions: Penguatan Ketahanan Keuangan Melalui Edukasi Kesadaran Konsumen Terhadap Gencaran Promosi Paylater Dienni Ruhjatini Sholihah; Siwi Nugraheni; Ardhiani Fadila
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2024)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31949/jb.v5i1.8067

Abstract

Dalam menjalankan peran sebagai penopang utama keluarga, ibu rumah tangga tidak hanya dihadapkan pada tantangan ekonomi yang kompleks, tetapi juga mengimplementasikan solusi melalui pemahaman yang lebih baik terhadap layanan paylater yang semakin berkembang di Indonesia. Fenomena ini muncul sebagai respons terhadap perubahan perilaku konsumen yang beralih ke pembelian online. Dengan pemahaman yang ditingkatkan, terutama di kalangan ibu rumah tangga, mengenai risiko dan dampak dari penggunaan layanan paylater, langkah-langkah konkret telah diambil untuk memastikan stabilitas keuangan keluarga. Pengabdian masyarakat difokuskan pada penyediaan edukasi mendalam mengenai konsep, risiko, dan manfaat layanan paylater. Program ini melibatkan ibu rumah tangga sebagai mitra dalam serangkaian kegiatan edukasi yang menitikberatkan pada peningkatan pemahaman konsumen mengenai promosi pemasaran, terutama layanan paylater. Dalam implementasinya, metode edukasi mencakup penyampaian teori melalui ceramah, pemberian penugasan, sesi kuis dan tanya jawab, serta pengembangan pemahaman melalui perencanaan keuangan rumah tangga. Dengan telah diimplementasikannya program ini, hasil yang terlihat adalah peningkatan keterampilan ibu rumah tangga dalam mengelola keuangan keluarga, pemahaman yang lebih baik mengenai risiko paylater, dan kemampuan mereka dalam membuat keputusan konsumen yang lebih bijak. Sebagai solusi praktis, edukasi ini memberikan kontribusi yang nyata terhadap peningkatan literasi keuangan dan kemandirian finansial, menjadikan ibu rumah tangga sebagai agen perubahan positif dalam struktur ekonomi keluarga
REBRANDING UMKM Sholihah, Dienni Ruhjatini; Fadlillah, Alnisa Min; Mira Rahmi
Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani (JPMM) Vol. 6 No. 1 (2022): Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani (JPMM) (DOAJ & SINTA 3 Indexed)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21009/JPMM.006.1.02

Abstract

Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs) have great potential to drive the country's economy, especially in developing countries like Indonesia. However, many views often reveal that MSMEs have low competitiveness. So, they are not considered a sustainable business and are not managed professionally, both in finance, marketing, and human resources. Therefore, currently, MSMEs are labeled as difficult to develop. This community service aims to change the paradigm of MSMEs through small steps to rebrand our MSME Partners. This activity is performed by providing assistance to the MSME participants that are related to 3 essential aspects: finance, marketing, and human resources. The assistance method in this program is carried out in some steps. The first step is carrying out observation since the location survey was carried out. Then, the implementation is carried out in these methods: lectures of theoretical presentations, assignments, practice trials, and finally, the designing of the rebranding model. With this program, the partners are expected to be able to improve and become MSMEs that are more competitive. They must have a positive image, so they can viewed as a professional business unit and generate significant profits.
Consumer Responses to Scarcity Appeals in Online Ordering Hariyana, Nanik; Izaak, Wilma Cordelia; Sholihah, Dienni Ruhjatini
Nusantara Science and Technology Proceedings 8th International Seminar of Research Month 2023
Publisher : Future Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.11594/nstp.2024.4166

Abstract

Scarcity appeals, which highlight how a commodity or service is scarce due to "high demand" or "limited supply," are frequently used in the tourism industry. However, not all scarcity appeals have the same ability to persuade consumers. The current study investigates the combined effects of consumers' power perceptions and the supply- or demand-framed nature of scarcity appeal in the context of online booking. The results show that when presented with a demand-framed scarcity appeal vs a supply-framed one, customers with a strong sense of power are more likely to make a purchase; however, this difference is less noticeable for customers with a low sense of power. Furthermore, mediation analysis reveals perceived risk as the psychological mechanism behind these effects. The managerial ramifications of online booking systems are discussed.
Membangun Kemandirian Finansial Keluarga: Strategi dan Praktik Pengelolaan Keuangan Rumah Tangga bagi Perempuan di Limo, Depok Fadila, Ardhiani; Sholihah, Dienni Ruhjatini; Nugraheni, Siwi
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 6 No. 1 (2025)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31949/jb.v6i1.12095

Abstract

Pengelolaan keuangan yang baik merupakan kunci kesejahteraan rumah tangga, khususnya di kalangan ibu rumah tangga yang memegang peranan penting dalam mengelola anggaran keluarga. Berangkat dari pemahaman ini, kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan tema "Pengelolaan Keuangan Rumah Tangga" dilaksanakan untuk meningkatkan literasi keuangan perempuan di Limo, Depok. Tujuan utama dari kegiatan ini adalah untuk memberikan edukasi keuangan kepada kelompok pengajian perempuan, sehingga mereka dapat mengelola keuangan keluarga dengan lebih baik. Metode yang digunakan meliputi ceramah, diskusi kelompok, dan kuesioner, yang dirancang untuk mengidentifikasi tingkat pemahaman finansial peserta. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan bahwa sebagian besar peserta berada pada kategori pemahaman keuangan 'Minim' dan 'Kurang', menandakan kebutuhan mendesak untuk pendidikan keuangan yang lebih intensif. Kegiatan ini berhasil memberikan wawasan dan alat praktis bagi peserta untuk memperbaiki dan mengembangkan pengelolaan keuangan mereka
Eksplorasi Pandangan dan Minat Generasi Y dan Z Terhadap Transformasi Koperasi Sholihah, Dienni Ruhjatini; Lestari, Dea Delia; Dafina, Risty Rahma
Entrepreneur: Jurnal Bisnis Manajemen dan Kewirausahaan Vol. 6 No. 1 (2025): Januari
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31949/entrepreneur.v6i1.12961

Abstract

Cooperatives have long been one of the main pillars of Indonesia's economy; however, interest among younger generations in this business model has declined in the digital era. The transformation of cooperatives through innovation and digitalization presents both challenges and opportunities in attracting the engagement of Generation Y and Z. This study aims to explore the factors influencing the perceptions and interest of these generations in cooperatives, focusing on digital innovation, social sustainability, and technological access. Employing a qualitative approach with a phenomenological design, this research involves semi-structured interviews with 15 participants from Generation Y and Z who have experience or interest in cooperatives. Thematic analysis is used to identify emerging patterns. The findings reveal that although Generation Y and Z show interest in cooperatives that embrace sustainability and digitalization, barriers such as limited understanding, negative experiences, and a lack of information about cooperatives persist. This study emphasizes the importance of innovation in cooperative products and services, as well as the need to enhance cooperative literacy and accessibility for younger generations. Therefore, cooperatives must adapt by leveraging digital technology and strengthening sustainability-based promotional strategies to remain relevant and appealing to Generation Y and Z.
Mimbar Masjid Sebagai Sarana Peningkatan Literasi Keuangan Syariah Fathoni, Muhammad Anwar; Sholihah, Dienni Ruhjatini; Suprima, Suprima; Wulansari, Ajeng Septiana
Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia Vol 5 No 1 (2025): JPMI - February 2025
Publisher : CV Infinite Corporation

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52436/1.jpmi.3354

Abstract

Masih rendahnya tingkat literasi keuangan syariah di Indonesia, khususnyda wilayah Depok Jawa Barat masih menjadi tantangan bagi inklusi keuangan syariah yang optimal di masyarakat. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman jamaah tentang literasi keuangan syariah melalui tiga sesi ceramah yang disampaikan di Masjid An-Nur Villa Casablanca, Depok dan Masjid Al-Mughirah, Ciputat, Tangerang Selatan. Materi yang disampaikan mencakup Gaya Hidup Halal, Instrumen Sosial Keuangan Islam (ZISWAF), dan Instrumen Investasi Syariah, dengan harapan dapat menumbuhkan kesadaran dan pemahaman jamaah akan pengelolaan keuangan sesuai prinsip Islam. Metode ceramah Jum'at dipilih karena dinilai efektif menjangkau jamaah dalam suasana religius yang kondusif. Hasil evaluasi menunjukkan peningkatan pemahaman peserta terhadap topik yang dibahas, dan sebagian besar peserta tertarik untuk menerapkan keuangan syariah dalam kehidupan sehari-hari. Kesimpulan dari kegiatan ini adalah bahwa penggunaan ceramah masjid sebagai media edukasi keuangan syariah memiliki potensi besar untuk meningkatkan literasi keuangan syariah di kalangan masyarakat luas. Diharapkan dengan kegiatan ini dapat berdampak pada peningkatan indeks literasi keuangan syariah di masa mendatang.