Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : Baktimu : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

Jo KEGIATAN PENGABDIAN MASYARAKAT PELATIHAN DAN PEDAMPINGAN UP2K PKK “HARAPAN MANIK” DESA GUNUNGMANIK KABUPATEN KUNINGAN: COMMUNITY SERVICE ACTIVITIES TRAINING AND ASSISTANCE FOR UP2K PKK "HARAPAN MANIK" GUNUNGMANIK VILLAGE, KUNINGAN REGENCY Arie Susetio Utami; Johan; Norma; Bastian; Dewi Nurdianti; Fitri Dian Perwitasari; Aan Kunaedi
BAKTIMU : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3 No 1 (2023)
Publisher : Sekolah Tinggi Farmasi Muhammadiyah Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37874/bm.v3i1.653

Abstract

UP2K PKK adalah kegiatan pemberdayan ibu-ibu PKK untuk meningkatkan perekonomian keluarga. Anggota Pkk desa Gunung Manik ini memiliki kendala dalam pengolahan Pala dan pemasarannya, kemudian meminta tim Universitas Muhammadiyah Cirebon untuk melakukan Pedampingan pada program UP2K PKK. Kegiatan pengabdian pada masyarakat berupa penyuluhan dan pedampingan pembuatan produk olahan pala. Adapun kegiatan tersebut sebagai berikut: 1. Memberikan pemaparan dan berdiskusi dengan para peserta, 2. Melakukan pratek secara langsung pembuatan inovasi olahan produk pala. Sasaran dalam kegiatan PPM ini adalah anggota PKK Harapan Manik yang dilaksanakan pada hari selasa tanggal 15 Juni 2021 pukul 10.00 – 16.00. Manfaat yang dapat diperoleh peserta kegiatan PPM ini antara lain 1) inovasi pengolahan buah pala menjadi selai, sirup, bolu pala, permen pala. 2) persiapan pembuatan produk untuk lomba UP2K PKK di Kabupaten Kuningan.
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PENGELOLAAN SAMPAH PLASTIK MENJADI ECOBRICK DI DUSUN CIRAHARJA Fitri Dian Perwitasari; Arie Susetio Utami; Tri Budi Prasetyo; Johan; Aan Kunaedi; Agust Isa Martinus
BAKTIMU : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 4 No 1 (2024)
Publisher : Sekolah Tinggi Farmasi Muhammadiyah Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37874/bm.v4i1.1197

Abstract

Sampah dapat didefinisikan sebagai sisa dari produksi rumah tangga dan industri serta semua barang yang sudah tidak digunakan lagi oleh makhluk hidup. Apabila sampah tidak digunakan, akan mencemari lingkungan. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat Dusun Ciharja Desa Gunungmanik tentang cara membuat ecobricks dari sampah plastik. Kegiatan pengabdian masyarakat dilakukan dengan tiga cara dalam pelaksanan kegiatan yaitu: 1. persiapan, 2. Metode pelaksanan ini ada tiga tahap yaitu: (sosialisasi, penyuluhan dan monitoring), 3 tahap akhir. Ecobricks bermanfaat bagi masyarakat karena mereka mengurangi sampah dan menciptakan peluang kerja baru serta menambah pendapatan keluarga. Untuk memberi tahu orang tentang cara memanfaatkan sampah plastik untuk membuat mereka terbiasa menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan, seminar dan demonstrasi digunakan. Dengan demikian, masyarakat bertambah pengetahuan dan ketrampilan dalam mengolah sampah plastik menjadi ecobriks. Produk ecobrick yang dapat menambah pendapatan keluarga atau nilai manfaat suatu produk yang berasal dari sampah plastik. Kata Kunci : Sampah plastik, ecobrick, masyarakat
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PENGELOLAAN SAMPAH PLASTIK MENJADI ECOBRICK DI DUSUN CIRAHARJA Fitri Dian Perwitasari; Arie Susetio Utami; Tri Budi Prasetyo; Johan; Aan Kunaedi; Agust Isa Martinus
BAKTIMU : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 4 No 1 (2024)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ahmad Dahlan Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37874/bm.v4i1.1197

Abstract

Sampah dapat didefinisikan sebagai sisa dari produksi rumah tangga dan industri serta semua barang yang sudah tidak digunakan lagi oleh makhluk hidup. Apabila sampah tidak digunakan, akan mencemari lingkungan. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat Dusun Ciharja Desa Gunungmanik tentang cara membuat ecobricks dari sampah plastik. Kegiatan pengabdian masyarakat dilakukan dengan tiga cara dalam pelaksanan kegiatan yaitu: 1. persiapan, 2. Metode pelaksanan ini ada tiga tahap yaitu: (sosialisasi, penyuluhan dan monitoring), 3 tahap akhir. Ecobricks bermanfaat bagi masyarakat karena mereka mengurangi sampah dan menciptakan peluang kerja baru serta menambah pendapatan keluarga. Untuk memberi tahu orang tentang cara memanfaatkan sampah plastik untuk membuat mereka terbiasa menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan, seminar dan demonstrasi digunakan. Dengan demikian, masyarakat bertambah pengetahuan dan ketrampilan dalam mengolah sampah plastik menjadi ecobriks. Produk ecobrick yang dapat menambah pendapatan keluarga atau nilai manfaat suatu produk yang berasal dari sampah plastik. Kata Kunci : Sampah plastik, ecobrick, masyarakat