cover
Contact Name
Verdi Yasin
Contact Email
verdiyasin@jayakarta.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
jisamar@stmikjayakarta.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota adm. jakarta pusat,
Dki jakarta
INDONESIA
Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research
ISSN : 25988700     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Science,
JISIMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research), terbit empat kali setahun pada bulan Februari, Mei, Agustus dan November, memuat naskah hasil pemikiran dan hasil penelitian di bidang Teknologi Informasi, Sistem Informasi, Sistem Informasi Manajemen, Sistem Informasi Akuntansi, Ilmu Manajemen dan Manajemen Terapan, Manajemen Sumber Daya, Sistem Manajemen Enterprise, Akuntansi.
Arjuna Subject : -
Articles 632 Documents
DIGITAL HUMAN CAPITAL STRATEGY: IMPROVING COMPANY PERFORMANCE Arofatun, Sulis Ari; Mursid, Mansur Chadi; Isfandiar, Ali Amin; Kurniawan, Muchammad Arif; Masrur, Muhamad; Majid, Abdul; Aenurofik, Aenurofik
Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research Vol 9 No 2 (2025): JISAMAR (March-May 2025)
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jayakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52362/jisamar.v9i2.1862

Abstract

Nowadays, business competition is getting tougher, and companies must be able to manage their employees well so that they can work more optimally. This research discusses the various ways companies can improve employee performance, especially in the midst of ongoing global changes. In addition, this article also discusses digital HR strategies and how technology can help companies develop better. With the rapid development of technology, companies need to adjust the way they manage HR to be more effective. Digital technology not only helps speed up administrative work, but also creates a more comfortable and productive work environment. In this research, the method used is a literature study, namely by collecting information from books, journals, articles, and other relevant sources. From the results of the research, it is evident that the application of technology in HR management has a major impact on company performance. With a digital system, work becomes more efficient, the employee recruitment process can be faster, and employee engagement and satisfaction also increase. But of course, there are challenges to be faced, such as employees who are difficult to accept change or lack of skills in using technology. Therefore, it is important for companies to really understand how a digital HR strategy can be implemented properly. If done the right way, companies can be more competitive and successful in the long run by utilizing technology to manage HR more efficiently. Keywords: Digital HR strategy, Company performance, Technology, Human resource management, Synergy
PENGARUH FINANCIAL DISTRESS DAN LEVERAGE TERHADAP TAX AVOIDANCE Yusuf, Destira Zahra; Marliani, Nenda
Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research Vol 9 No 3 (2025): JISAMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Resea
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jayakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52362/jisamar.v9i3.1933

Abstract

This study was conducted to describe and examine the effect of financial distress and leverage on tax avoidance. The inconsistency of the results of previous studies is the basis for researchers to conduct research again. The sample in this study were 54 companies in the Energy sector of the Oil, Gas, and Coal sub-sector listed on the Indonesia Stock Exchange in 2019-2023. Research using descriptive and verification methods. The data analysis method uses multiple linear regression analysis using Eviews 9 software. The results of the study prove that: (1) financial distress has a positive and significant effect on tax avoidance, (2) leverage has a positive, but insignificant effect on tax avoidance. When the company experiences financial difficulties, management is encouraged to engage in tax avoidance to maintain the company's survival. While leverage does not have a strong impact on tax avoidance.
Analisis Pengelompokkan Menu Terlaris di Restoran Cepat saji Menggunakan Metode K-Means ( Studi Kasus: KFC MT.Haryono) Nadhilah, Khairunnisa; Mulyani, Astriana
Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research Vol 9 No 2 (2025): JISAMAR (March-May 2025)
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jayakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52362/jisamar.v9i2.1808

Abstract

Penelitian ini mengimplementasikan teknik data mining dengan metode K-Means untuk pengelompokan menu terlaris pada restoran KFC MT. Haryono. Restoran cepat saji sering menghadapi tantangan dalam memahami pola pembelian pelanggan untuk mengoptimalkan strategi pemasaran dan manajemen stok. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi menu terlaris berdasarkan data penjualan historis, memahami pola penjualan, dan memberikan rekomendasi strategis untuk manajemen restoran. Metodologi penelitian mengikuti tahapan Knowledge Discovery in Database (KDD) yang meliputi seleksi data, pre-processing, transformasi, data mining, dan evaluasi hasil. Data diperoleh dari catatan penjualan restoran KFC MT. Haryono periode Januari-Agustus 2024, dengan 260 sampel yang diambil menggunakan rumus Slovin. Implementasi algoritma K-Means dilakukan secara manual dan menggunakan RapidMiner 5 untuk validasi. Hasil penelitian menunjukkan pembagian menu menjadi dua cluster: menu terlaris (14 item) dan menu non-terlaris (246 item). Menu terlaris memiliki karakteristik rata-rata penjualan bulanan 1045,90 item, sedangkan menu non-terlaris hanya 72,68 item. Konvergensi algoritma tercapai pada iterasi ketiga, menunjukkan stabilitas hasil clustering. Implikasi manajerial dari penelitian ini mencakup optimasi stok bahan baku, pengembangan strategi pemasaran berbasis data, pengembangan menu baru, dan peningkatan efisiensi operasional. Penelitian ini membuktikan efektivitas metode K-Means dalam mengidentifikasi pola penjualan menu restoran cepat saji.
PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, LOCUS OF CONTROL,LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT GOBEL DHARMA NUSANTARA Alfaridzi, Muhammad Sholeh; Muttaqin, Ridlwan; Akbar, Rifqi Farisan
Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research Vol 9 No 3 (2025): JISAMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Resea
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jayakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52362/jisamar.v9i3.1984

Abstract

This study focuses on evaluating the employee performance of PT Gobel Dharma Nusantara, influenced by three main variables: work environment, locus of control, and leadership style. A descriptive and verificative approach within a quantitative framework was employed, with the entire population of 35 employees serving as the research sample. Descriptive analysis revealed that the average score for the work environment was 29.57 (SD = 3.75), leadership style was 21.71 (SD = 2.32), locus of control was 16.74 (SD = 2.48), and employee performance averaged 21.09 (SD = 2.93). Based on the results of multiple linear regression analysis, all three variables showed significance levels of p < 0.05, with regression coefficients as follows: work environment (β = 0.348), locus of control (β = 0.355), and leadership style (β = 0.395). These findings indicate that each variable has a significant impact on employee performance. Collectively, the three variables contribute to enhancing employee performance within the company.
ANALISIS MODEL PENERIMAAN TEKNOLOGI PADA SISTEM PEMBAYARAN TERINTEGRASI MIDTRANS DALAM APLIKASI ANABUL DENGAN PENDEKATAN TAM Alfian, Sony Nur; Nurmalasari, Nurmalasari; Masturoh, Siti
Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research Vol 9 No 3 (2025): JISAMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Resea
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jayakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52362/jisamar.v9i3.1943

Abstract

Sistem pembayaran digital kini menjadi salah satu fitur utama dalam aplikasi layanan modern, termasuk aplikasi Anabul. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerimaan pengguna terhadap sistem pembayaran terintegrasi Midtrans yang diterapkan pada aplikasi Anabul menggunakan pendekatan Technology Acceptance Model (TAM). Model ini mengevaluasi beberapa variabel utama, seperti persepsi kegunaan (Perceived Usefulness), kemudahan penggunaan (Perceived Ease of Use), kepercayaan, rasa aman, sikap terhadap penggunaan, serta niat untuk menggunakan sistem pembayaran. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan pengumpulan data melalui kuesioner yang disebarkan kepada 69 responden aplikasi Anabul. Sampel penelitian ditentukan menggunakan rumus Slovin dengan margin of error sebesar 10%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsi kegunaan dan kemudahan penggunaan memiliki pengaruh signifikan terhadap sikap pengguna, yang selanjutnya memengaruhi niat pengguna untuk terus menggunakan sistem pembayaran ini. Kepercayaan dan rasa aman juga menjadi faktor kunci yang mendukung penerimaan teknologi ini. Penelitian ini memberikan rekomendasi untuk pengembangan fitur pembayaran yang lebih responsif terhadap kebutuhan pengguna dan meningkatkan pengalaman transaksi secara keseluruhan.
PENGARUH SOLVABILITAS (DER) DAN PROFITABILITAS (ROE) TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (PBV) PADA SEKTOR RITEL YANG TERDAFTAR DI BEI THE EFFECT OF SOLVENCY (DER) AND PROFITABILITY (ROE) ON FIRM VALUE (PBV) IN THE RETAIL SECTOR LISTED ON THE IDX Jauja, Salma; Devi, Rizca Puspita
Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research Vol 9 No 3 (2025): JISAMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Resea
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jayakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52362/jisamar.v9i3.1971

Abstract

This study aims to analyze the effect of solvency, measured by the Debt to Equity Ratio (DER), and profitability, measured by the Return on Equity (ROE), on firm value, measured by the Price to Book Value (PBV), in retail companies under the supermarket and convenience store sub-sector listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) during 2019–2023. This research uses a quantitative approach with multiple linear regression analysis. The data are secondary, obtained from the companies' annual financial reports and processed using SPSS software. The results show that DER has a positive and significant effect on PBV, while ROE does not have a significant effect. Simultaneously, DER and ROE significantly influence PBV. These findings indicate that capital structure, especially debt level, plays a vital role in shaping market perception of company value in this sub-sector. Although profitability remains relevant, it is not the dominant factor in investors’ valuation. This research contributes to understanding the financial structure of the retail sector and provides input for managers and investors in decision-making processes.
Analisis Sensitivitas Harga Saham BBYB terhadap Perubahan Inflasi, BI Rate, dan Nilai Tukar Periode 2020–2023 Burhan, Aditya; Dambur, Stalycia Graciella
Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research Vol 9 No 3 (2025): JISAMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Resea
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jayakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52362/jisamar.v9i3.1985

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh inflasi, BI 7-Day Repo Rate, dan nilai tukar terhadap harga saham PT Bank Neo Commerce Tbk (BBYB) selama periode 2020–2023. Menggunakan pendekatan kuantitatif asosiatif dan metode regresi linear berganda, penelitian ini menganalisis 16 data kuartalan. Hasil uji parsial menunjukkan bahwa inflasi dan BI Rate berpengaruh negatif dan signifikan terhadap harga saham BBYB, sedangkan nilai tukar berpengaruh negatif namun tidak signifikan. Sementara itu, hasil uji simultan (uji F) menunjukkan bahwa ketiga variabel secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap harga saham BBYB. Koefisien determinasi sebesar 78,7% menunjukkan bahwa variabel makroekonomi tersebut memiliki kontribusi yang kuat dalam menjelaskan variasi harga saham BBYB. Penelitian ini memberikan kontribusi pada literatur keuangan digital serta memberikan implikasi praktis bagi investor dalam mempertimbangkan faktor makroekonomi sebelum mengambil keputusan investasi pada saham bank.
PERANCANGAN SISTEM PEMBAYARAN JALAN TOL BERBASIS ALGORITMA RIJNDAEL Suyono, Arief; Manik, Ngarap Imanuel
Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research Vol 9 No 3 (2025): JISAMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Resea
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jayakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52362/jisamar.v9i3.1950

Abstract

Untuk meningkatkan pelayanan pembayaran karcis jalan tol, diusulkan pembayaran karcis menggunakan program komputer, sehingga dapat mempercepat dan mengefisienkan proses pembayaran. Sehubungan dengan hal di atas maka dirancang sebuah program simulasi pembayaran jalan tol dengan algoritma kriptografi–Rijndael. Algoritma ini dipilih karena mempunyai sistem keamanan yang cukup baik dan tidak rumit untuk diterapkan. Makalah ini membahas tentang penerapan algoritma Rijndael pada sistem pembayaran jalan tol. Pada aplikasi yang dirancang akan mencatat transaksi-transaksi yang dilakukan oleh pengguna jalan tol ke dalam database. Dengan adanya program aplikasi ini pembayaran biaya jalan tol menjadi lebih efisien.
TRANSFORMASI DIGITAL DAN IMPLIKASINYA TERHADAP KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA: DALAM LITERATURE REVIEW Handayani, Annisa; Wati, Fidia; Siahaan, Karin Sarah Angelina; Handani, Tia; Manalu, Rafael Benediktus; Pratama, Lucky Satria
Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research Vol 9 No 3 (2025): JISAMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Resea
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jayakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52362/jisamar.v9i3.1980

Abstract

Era digital merupakan suatu fase perkembangan di mana kehidupan manusia menjadi lebih mudah dan efisien berkat kemajuan teknologi digital. Pada periode ini, dampak paling nyata terlihat pada sektor ekonomi, yang menuntut perusahaan untuk terus melakukan adaptasi dan inovasi. Penelitian ini bertujuan untuk menyajikan gambaran komprehensif mengenai tantangan serta peluang yang muncul dari proses digitalisasi terhadap peningkatan kualitas SDM secara keseluruhan. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan metode Systematic Literature Review (SLR). SLR merupakan metode yang bertujuan untuk menelaah dan menganalisis studi-studi terdahulu secara eksplisit, sistematis. Data yang digunakan dalam penelitian ini bersumber dari literatur sekunder seperti artikel ilmiah, jurnal akademik, dan publikasi terpercaya yang membahas isu digitalisasi dan pengaruhnya terhadap kualitas sumber daya manusia. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa transformasi digital memiliki dampak positif yang signifikan dalam meningkatkan kualitas SDM, baik di sektor publik maupun swasta, melalui peningkatan efisiensi kerja, produktivitas, kompetensi, dan profesionalisme. Namun, proses ini juga dihadapkan pada sejumlah tantangan seperti kesenjangan digital, keterbatasan infrastruktur, rendahnya literasi digital di beberapa kalangan, serta perlunya strategi pelatihan yang terintegrasi dan kolaborasi yang lebih kuat antara sektor pendidikan, industri, dan pemerintah.
Testing performa framework Express.js, Gin, dan FastAPI menggunakan API dan JMeter Santiago, Santiago; Benisius, Benisius
Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research Vol 9 No 3 (2025): JISAMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Resea
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jayakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52362/jisamar.v9i3.1986

Abstract

Application Programming Interface (API) adalah antarmuka software-to-software yang mendifinisikan kontrak untuk suatu aplikasi untuk berbicara satu sama lain melalui internet tanpa interaksi pengguna. Pemilihan bahasa pemrograman dan framework untuk mengembangkan sebuah API melibatkan banyak pertimbangan. Pada survei yang dilakukan oleh Stackoverflow pada tahun 2023, menunjukkan bahwa bahasa pemrograman terpopuler pada tahun 2023 merupakan JavaScript dengan persentase pemilihan 63.61% dari 87.585 responden, diikuti dengan Python yang menduduki posisi ke 3 dengan tingkat pemilihan 49.28% dari 87.585 responden dan Go dengan tingkat pemilihan 13.24% dari 87.585 responden. Salah satu pertimbangan penting dalam memilih bahasa pemrograman dan framework yang akan dipilih adalah performanya, performa dari suatu API dapat diuji dengan melakukan uji beban. Penelitian ini mengusulkan sebuah pengujian beban terhadap framework Express.js, FastAPI, dan Gin dengan menggunakan JMeter untuk mencari parameter (Num threads, dan Ramp time) optimalnya. Melalui pengujian Gin memiliki berperforma paling baik dibandingkan kedua framework yang diuji dengan utilisasi CPU 0.03% dan penggunaan memori sebesar 26.74 MB serta throughput yang selalu unggul dengan ramp time yang singkat, namun bilamana ramp time tidak begitu singkat framework Express dapat menyaingi Gin dengan troughput yang sama.

Filter by Year

2017 2025


Filter By Issues
All Issue Vol 9 No 2 (2025): JISAMAR (March-May 2025) Vol 9 No 1 (2025): JISAMAR (December-February 2025) Vol 9 No 3 (2025): JISAMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Resea Vol 8 No 4 (2024): JISAMAR (September-November 2024) Vol 8 No 3 (2024): JISAMAR (June-August 2024) Vol 8 No 2 (2024): JISAMAR (March-May 2024) Vol 8 No 1 (2024): JISAMAR (December-February 2024) Vol 7 No 4 (2023): JISAMAR (November 2023) Vol 7 No 3 (2023): JISAMAR (Agustus 2023) Vol 7 No 2 (2023): JISAMAR : May 2023 Vol 7 No 1 (2023): JISAMAR : February 2023 Vol 6 No 4 (2022): JISAMAR : November 2022 Vol 6 No 3 (2022): JISAMAR: August 2022 Vol 6 No 2 (2022): JISAMAR: May 2022 Vol 6 No 1 (2022): JISAMAR: February 2022 Vol 5 No 4 (2021): JISAMAR, Volume 5, Nomor 4, November 2021 Vol 5 No 3 (2021): JISAMAR: Volume 5, Nomor 3, August 2021 Vol 5 No 2 (2021): JISAMAR : Volume 5, Nomor 2, May 2021 Vol 5 No 1 (2021): JISAMAR : Volume 5, Nomor 1, February 2021 Vol 4 No 4 (2020): JISAMAR: Volume 4, Nomor 4, November 2020 Vol 4 No 3 (2020): JISAMAR : Volume 4, Nomor 3, August 2020 Vol 4 No 2 (2020): JISAMAR : Volume 4, Nomor 2, May 2020 Vol 4 No 1 (2020): JISAMAR : Volume 4, Nomor 1, February 2020 Vol 3 No 4 (2019): JISAMAR : Volume 3, Nomor 4, November 2019 Vol 3 No 3 (2019): JISAMAR: Volume 3, Nomor 3, August 2019 Vol 3 No 2 (2019): JISAMAR : Volume 3, Nomor 2, May 2019 Vol 3 No 1 (2019): JISAMAR: Volume 3, Nomor 1, February 2019 Vol 2 No 4 (2018): JISAMAR : Volume 2, Nomor 4, December 2018 Vol 2 No 3 (2018): JISAMAR : Volume 2, Nomor 3, August 2018 Vol 2 No 2 (2018): JISAMAR : Volume 2, Nomor 2, June 2018 Vol 2 No 1 (2018): JISAMAR: Volume 2, Nomor 1, February 2018 Vol 1 No 1 (2017): JISAMAR : Volume 1, Nomor 1, December 2017 More Issue