cover
Contact Name
Ferry Siswadhi
Contact Email
fsiswadhi@stie-sak.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
jes@stie-sak.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota sungai penuh,
Jambi
INDONESIA
JURNAL EKONOMI SAKTI (JES)
ISSN : 23108380     EISSN : 26851849     DOI : 10.36272
Core Subject : Economy,
Jurnal Ekonomi Sakti (JES) is a peer-reviewed journal published by Institute for Research and Community Service – Institute of Economic Science Sakti Alam Kerinci. The journal provides a forum for academics and professionals to share the latest developments and advances in the knowledge and practice of these fields. It aims to foster the exchange of ideas on a range of important subjects and to provide a stimulus for research and further development of science in economics, management, and accounting. Jurnal Ekonomi Sakti (JES) is published regularly 2 times a year, on June and December.
Arjuna Subject : -
Articles 140 Documents
PENGARUH KOMPETENSI GURU DAN KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU DI SMA NEGERI 3 SUNGAI PENUH Poni Yanita; Irwan Muslim
Jurnal Ekonomi Sakti Vol 12 No 1 (2023)
Publisher : LPPM - STIE SAKTI ALAM KERINCI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36272/jes.v12i1A.267

Abstract

This study aims to identify the effect of Teacher Competence and Principal Leadership on Teacher Performance in Sungai Penuh 3 High Schools. This research was conducted to test the presence or absence of relationships or influences between variables, specifically to test the hypothesis in structural equations. The data analysis technique used in this study is the Multiple Linear Regression analysis technique. The results showed that Teacher Competence did not have an influence on Teacher Performance as evidenced by tcount 0.05. Principal's leadership has a significant influence on teacher performance as evidenced by tcount> ttable ie 7.960> 2.008, and a significance value of 0.000 ftabel (137,179> 3.18) and with a significance value of 0,000 <0.05..
AGROINDUSTRI KERUPUK RAMBAK DI DESA PANDAU JAYA KECAMATAN SIAK HULU KABUPATEN KAMPAR PROPINSI RIAU (STUDI KASUS PADA USAHA KERUPUK “GMC”) Tibrani Tibrani; Kasman Karimi
Jurnal Ekonomi Sakti Vol 12 No 1 (2023)
Publisher : LPPM - STIE SAKTI ALAM KERINCI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36272/jes.v12i1A.266

Abstract

Small industry engaged in the agroindustry of rambak crackers of the type of rambak eats in Kampar Regency is in Pandau Jaya Village, Siak Hulu District, namely the small industry of “GMC” Rambak Crackers business. This business is the only agroindustry business that is developing quite well, has been operating for a long time, namely since 2011 until now. This study aims to analyze: 1) Entrepreneurial Characteristics and Business Profile of "GMC" Rambak Cracker Agroindustry in Pandau Jaya Village, Siak Hulu District, Kampar Regency. 2) Production Technology, Use of Production Inputs, and Production Processes in the "GMC" Rambak Cracker Agroindustry in Pandau Jaya Village, Siak Hulu District, Kampar Regency. 3) Production Cost, Production, Income, Value Added Rambak Cracker Agroindustry "GMC" in Pandau Jaya Village, Siak Hulu District, Kampar Regency. The method used in this research is the case study method. The results showed 1) The entrepreneur characteristics and business profile of the "GMC" rambak cracker agroindustry were 31 years old, 12 years of education, 9 years of business experience, 4 family dependents. Meanwhile, the average age of the workforce is 22 years, education is 9 years, business experience is an average of 1 year, and the number of family dependents is an average of 2 people. The business profile of the rambak cracker agroindustry is a family business that was established in 2011, with a small business scale, having a business license. The initial capital for the "GMC" rambak cracker agroindustry business came from own capital. 2) The production technology used to produce the output is by using simple technology. The use of tapioca flour is 75 kg/production process. The use of supporting materials per production process is wheat flour, garlic, salt, cooking oil, flavoring, ajinomoto, plastic size 12x20cm. The production process is carried out by entrepreneurs starting from the stages of kneading, printing, drying, frying and packing. 3) Production costs are Rp 1.507.438 with a total production of 70 kg, gross income of Rp 3.500.000/production process, net income of Rp 1.992.562/production process. The added value obtained is Rp 29.143/kg, with an R/C ratio of 2,32 which means the business is efficient.
ANALISIS PERBANDINGAN RASIO PROFITABILITAS SEKTOR FINANCIAL (PT. BANK SINARMAS TBK, PT. BANK OF INDIA INDONESIA TBK, PT. BANK VOCTORIA TBK) PERIODE 2012-2021 Alvynada Nurul Laily; Azhamita Nanda Ariyanti; Dita Amalia Putri; Achmad Jufri; Darmawan Darmawan
Jurnal Ekonomi Sakti Vol 12 No 1 (2023)
Publisher : LPPM - STIE SAKTI ALAM KERINCI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36272/jes.v12i1A.239

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis perbandingan kinerja keuangan pada tiga perusahaan perbankan, PT. Bank Sinarmas Tbk, PT. Bank Of India Indonesia Tbk, PT. Bank Victoria International Tbk berdasarkan rasio profitabilitas pada tahun 2012 sampai dengan tahun 2022. Penelitian ini dilakuakan dengan menggunakan data sekunder yang diperoleh dari pengumpulan laporan keuangan pada tiga perusahaan bank tersebut dari tahun 2012 - 2021. Laporan keuangan ketiga bank tersebut dilakukan analisis mendalam dengan Rasio Profitabilitas menggunakan pengukuran kinerja keuangan berdasarkan Net Profit Margin, Return On Equity, dan Return On Assets. Hasil penelitian diperoleh bahwa kinerja keuangan pada PT. Bank Sinarmas Tbk, PT. Bank Of India Indonesia Tbk, PT. Bank Victoria Tbk berdasarkan rasio NPM, ROE, dan ROA menunjukkan bahwa kinerja keuangan pada ratio NPM Bank Victoria memiliki tingkat kategori standar yang lebih baik dan lebih tinggi dibandingkan perusahaan lainnya. Untuk Ratio ROE dan ROA Bank Sinarmas memiliki standar yang lebih baik karena fluktuasi nya lebih stabil dari pada Bank India Indonesia dan Bank Victoria pada tiap tahunnya mengalami naik turun.
PENGARUH THEORY OF PLANNED BEHAVIOR TERHADAP MINAT MENABUNG MAHASISWA UIN RMS DI BANK SYARIAH Janah Dita Nisma Rawi; Yona Luthfiyanti; Meilana Widyaning
Jurnal Ekonomi Sakti Vol 12 No 1 (2023)
Publisher : LPPM - STIE SAKTI ALAM KERINCI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36272/jes.v12i1A.241

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Theory of Planned Behavior terhadap minat mahasiswa UIN RMS menabung di bank syariah. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan Theory of Planned Behavior untuk menjelaskan bagaimana sikap terhadap perilaku, norma subjektif, dan kontrol perilaku dapat mempengaruhi minat menabung. Data penelitian ini diperoleh dari kuisioner yang disebar melalui media sosial dengan teknik purpose sampling dengan kriteria responden adalah mahasiswa UIN RMS dari 5 fakultas. Data yang terkumpul sejumlah 126 responden dan menggunakan analisis regresi berganda sebagai alat ujinya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel sikap terhadap perilaku, norma subjektif, dan kontrol perilaku berpengaruh signifikan terhadap minat menabung mahasiswa UIN RMS di bank syariah. Hasil dari penelitian ini berdampak pada instansi pendidikan, lembaga keuangan, dan pihak-pihak pemerintah untuk terus mengedukasi agar potensi mahasiswa UIN RMS dapat menabung di bank syariah dan menghindari riba. Kata Kunci: Sikap Terhadap Perilaku; Norma Subjektif; Kontrol Perilaku; Minat Menabung.
PENGARUH KEGUNAAN, KEMUDAHAN, DAN KEPERCAYAAN TERHADAP KEPUTUSAN PENGGUNAAN LINKAJA SYARIAH BAGI MASYARAKAT SOLO RAYA Putri Irawati; Tasnim Muslihah
Jurnal Ekonomi Sakti Vol 12 No 1 (2023)
Publisher : LPPM - STIE SAKTI ALAM KERINCI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36272/jes.v12i1A.247

Abstract

Dalam penelitian ini mempunyai tujuan untuk menjabarkan pengaruh dari kegunaan, kemudahan serta kepercayaan secara parsial dan simultan terhadap keputusan penggunaan LinkAja Syariah di Solo Raya. Untuk teknik pengambilan sampelnya yaitu non probability yang menggunakan purposive sampling. Pengguna layanan LinkAja Syariah dan masyarakat domisili solo raya adalah kriteria pengambilan sampel penelitian ini. SPSS 25 digunakan untuk mengolah data ini. Pada penelitian ini metode menggunakan metode uji reliabilitas dan uji validitas, uji asumsi klasik yaitu uji normalitas, uji multikolinearitas, uji heteroskedastisitas, analisis linear berganda, koefisien determinan, uji signifikansi uji F, serta uji signifikasi uji T. Hasil pada penelitian uji F menghasilkan variabel kegunaan, kemudahan, serta kepercayaan secara simultan berpengaruh signifikan pada variabel keputusan penggunaan. Hasil penelitian uji T menghasilkan bahwa variabel kegunaan dan kemudahan berpengaruh terhadap variabel keputusan penggunaan LinkAja Syariah. Sementara variabel kepercayaan tidak berpengaruh terhadap variabel keputusan penggunaan LinkAja Syariah.
PENGARUH FITUR LAYANAN DAN KEMUDAHAN MENGGUNAKAN M-BANKING BSI TERHADAP KEPUASAN NASABAH Afifah Miftakhul Jannah; Dian Nova Hastari
Jurnal Ekonomi Sakti Vol 12 No 1 (2023)
Publisher : LPPM - STIE SAKTI ALAM KERINCI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36272/jes.v12i1.243

Abstract

This study aims to determine the effect of service features and convenience on customer satisfaction in transactions using Bank Syariah Indonesia M-Banking. The objects in this study are customers who use m-banking BSI throughout Soloraya. In this study, 149 samples were taken and the data were tested using validation and reliability tests. As for the effect of the t test, it was processed using SPSS version 26. The results showed that the research on service features and convenience had an influence on customer satisfaction with BSI m-banking users throughout Soloraya.
ZAKAT SEBAGAI INSTRUMEN KEBIJAKAN FISKAL Rahmat Ridwan; Randa Afri Putra; Putri Mufidatul Khairi
Jurnal Ekonomi Sakti Vol 12 No 1 (2023)
Publisher : LPPM - STIE SAKTI ALAM KERINCI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36272/jes.v12i1.281

Abstract

The article that the author writes contains several studies regarding Zakat as a Fiscal Instrument. In simple terms zakat can be interpreted as a person's obligation to his wealth and reach the nisab which is then intended for a group of people. While Instrument means a tool. And fiscal policy is a policy regarding state income and spending. That's a little description of zakat, instruments and fiscal policies. And this study aims to find out how zakat can be used as an instrument in fiscal policy. Therefore the author has a goal to know and understand about zakat. And not only that, this article also aims to find out and describe fiscal policy.
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TERHADAP KEPUTUSAN PENGGUNAAN LINK AJA SYARIAH Ambiko Maranendha Panerang; Nia Utami
Jurnal Ekonomi Sakti Vol 12 No 1 (2023)
Publisher : LPPM - STIE SAKTI ALAM KERINCI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36272/jes.v12i1.255

Abstract

Technology is developing rapidly due to an increasingly sophisticated era, demanding that everyone must be prepared for the emergence of new technology. As fintech develops from time to time, a payment system is needed that facilitates transactions at any time and from any location. LinkAja presents the LinkAja Syariah Service, the first and only sharia electronic money in Indonesia that can facilitate various transactions. This research is a quantitative study. Googleform-facilitated questionnaire distribution. The decision making process is just some of the indicators included in the questionnaire to estimate the research variables. A total of 101 respondents were selected as the population through the non-probability sampling method. In accordance with Article 1 number 7 of Bank Indonesia Regulation Number 18/40/PBI/2016 of 2016, which describes the Implementation of Payment Transaction Processing ("PBI/18/2016") , an electronic wallet (also known as “E-Wallet”) is a service for storing data about payment instruments, such as cards or electronic money, which can also store funds, to facilitate payment transactions. The results of research findings and discussion can be concluded that (1) Perceived usefulness has a positive effect on the decision to use the Linkaja sharia e-wallet (2) Perceived convenience has a positive effect on the decision to use the Linkaja sharia e-wallet (3) Perceived security has a positive effect on the decision to use the Linkaja sharia e-wallet.
PENGARUH MODAL USAHA, LINGKUNGAN KELUARGA, KREATIVITAS DAN SELF EFFICACY TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA DALAM PERSPEKTIF MANAJEMEN BISNIS ISLAM Sinta Rahayu; Weny Rosilawati; Ahmad Zuliansyah
Jurnal Ekonomi Sakti Vol 12 No 1 (2023)
Publisher : LPPM - STIE SAKTI ALAM KERINCI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36272/jes.v12i1.269

Abstract

Saat ini, Indonesia masih dianggap sebagai negara berkembang. Hal ini dikarenakan berbagai permasalahan yang ada di Indonesia. Misalnya pendapatan rendah, pengangguran tinggi, dan kondisi ekonomi dan sosial yang tertinggal dibandingkan dengan negara maju. Kewirausahaan dianggap sebagai salah satu faktor yang dapat membantu meningkatkan perekonomian Indonesia karena beberapa alasan. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh modal usaha, lingkungan keluarga, kreativitas dan self efficacy terhadap minat berwirausaha dalam perspektif manajemen bisnis islam pada alumni mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Raden Intan Lampung angkatan 2017 dan 2018. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebar kuesioner pada alumni mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Raden Intan Lampung angkatan 2017 dan 2018. Sampel penelitian berjumlah 86 responden dengan menggunkan teknik puposive sampling. Metode analisis data menggunakan partial least square structural equation modeling (PLS-SEM) dengan software SmartPLS.4 untuk pengolahan data. Hasil penelitian menunjukan bahwa variabel modal usaha, lingkungan keluarga, dan self efficacy berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat berwirausaha pada alumni mahasiswa FEBI UIN Raden Intan Lampung angkatan 2017 dan 2018. Sedangkan variabel kreativitas berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap minat berwirausaha pada alumni mahasiswa FEBI UIN Raden Intan Lampung angkatan 2017 dan 2018. Namun secara simultan modal usaha, lingkungan keluarga, kreativitas dan self efficacy berpengaruh positif terhadap minat berwirausaha pada alumni alumni mahasiswa FEBI UIN Raden Intan Lampung angkatan 2017 dan 2018. Penerapan modal usaha, lingkungan keluarga, kreativitas dan self efficacy terhadap minat berwirausaha pada alumni mahasiswa FEBI UIN Raden Intan Lampung angkatan 2017 dan 2018 dalam perspektif manajemen bisnis islam sudah terealisasikan dengan baik dan sangat baik. Kata Kunci : Modal Usaha, Lingkungan Keluarga, Kreativitas, Self Efficacy, Minat Berwirausaha
PENGARUH PERSEPSI KEMUDAHAN, MANFAAT DAN KEPERCAYAAN TERHADAP MINAT PENGGUNAAN SHOPEEPAY SEBAGAI SARANA TRANSAKSI PEMBAYARAN Wulan Noor Anisa; Nova Anggi Rimadhani; Khotifah Ifaa; Yuni Astuti
Jurnal Ekonomi Sakti Vol 12 No 1 (2023)
Publisher : LPPM - STIE SAKTI ALAM KERINCI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36272/jes.v12i1.245

Abstract

Di Indonesia pada saat ini mayoritas masyarakat sudah menggunakan e-wallet sebagai solusi pembayaran. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kemudahan, manfaat dan kepercayaan menggunakan shopeepay sebagai sarana transaksi. Kuesioner dibagikan kepada 100 pengguna ShopeePay di wilayah Soloraya. Data yang ditabulasi diuji dengan uji validitas, uji reliabilitas. Data yang di-analisis diuji dengan regresi berganda sederhana dengan SPPS versi 26. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa. persepsi kemudahan, manfaat dan kepercayaan berpengaruh positif terhadap minat penggunaan pembayaran transaksi shopeepay. Kata Kunci : Persepsi Kemudahan, Manfaat, Kepercayaan, Menggunakan ShopeePay

Page 7 of 14 | Total Record : 140