cover
Contact Name
Lailatur Rahmi
Contact Email
jurnalshautalmaktabah@uinib.ac.id
Phone
+6285263293972
Journal Mail Official
jurnalshautalmaktabah@uinib.ac.id
Editorial Address
Lantai 1 Gedung Fakultas Adab dan Humaniora UIN Imam Bonjol Padang | Jl. Prof. Mahmud Yunus Lubuk Lintah, Anduring, Kuranji, Kota Padang, Sumatera Barat Telp.(0751) 24435 Fax (0751) 24435. | Email: ip@uinib.ac.id Program Studi Diploma Tiga Ilmu Perpustakaan UIN Imam Bonjol Padang
Location
Kota padang,
Sumatera barat
INDONESIA
Shaut Al-Maktabah: Jurnal Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi
ISSN : 23391456     EISSN : 26143801     DOI : -
Shaut Al-Maktabah : Jurnal Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi adalah jurnal yang dikhususkan untuk penelitian-penelitian yang termasuk dalam bidang ilmu perpustakaan dan informasi serta bidang serumpun seperti arsip, dokumentasi dan museum ISSN: 2339-1456, e-ISSN: 2614-3801
Articles 135 Documents
KERJASAMA PERPUSTAKAAN INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG DENGAN FORUM PERPUSTAKAAN PERGURUAN TINGGI INDONESIA UNTUK MENINGKATKAN LAYANAN PERPUSTAKAAN Anggun Rismawanti; Evi Nursanti Rukmana
Shaut Al-Maktabah : Jurnal Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi Vol. 15 No. 2 (2023): Shaut al-Maktabah.
Publisher : Program Studi Diploma Tiga Ilmu Perpustakaan Fakultas Adab dan Humaniora UIN Imam Bonjol Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37108/shaut.v15i2.1147

Abstract

The quality of library services is regulated by the level of interest of visitors who come to a library, and the importance of improving library services to develop the library for the better. Like the collaboration carried out by the ITB Library with FPPTI to improve library services. This research aims to determine the collaboration between the Bandung Institute of Technology Library and the Indonesian Higher Education Library Forum in improving the quality of library services. Through an analysis of the impact felt by the Library and the Library Forum, the objectives of implementing the collaboration, and the results of the collaboration for both parties. This research study uses a qualitative approach to the case study method, through data collection techniques of observation, interviews, documents and literature studies with technical analysis of source data. The result of this research is to form a collaboration with the Indonesian Higher Education Library Forum through book grants, librarian training, improving service quality, and accreditation assistance to improve the quality of library services. The impact felt by the ITB Library is the increasing interest of visitors to use the service facilities in the library so that the library can be used as well as possible and on target. The results of this collaboration are increasing the quality of library services, increasing the library collection from book grants, and making it easier for library users to access library services, both digital and conventional. This collaboration has had a positive impact, and the Collaboration between the Bandung Institute of Technology Library and the Indonesian Higher Education Library Forum which has been running for more than 1 year can be said to be successful because it can improve library services. Keywords: Cooperation; College Library; Library Services ABSTRAK Kualitas Layanan Perpustakaan diatur oleh tingkat minat kunjung pemustaka yang datang ke sebuah Perpustakaan, pentingnya meningkatkan Layanan Perpustakaan untuk mengembangkan Perpustakaan tersebut menjadi lebih baik. Seperti halnya Kerjasama yang dilakukan oleh Perpustakaan ITB dengan FPPTI untuk meningkatkan Layanan Perpustakaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Kerjasama Perpustakaan Institut Teknologi Bandung dengan Forum Perpustakaan Perguruan Tinggi Indonesia dalam meningkatkan Kualitas Layanan Perpustakaan. Melalui analisis Dampak yang dirasakan oleh Perpustakaan dan Forum Perpustakaan, Tujuan dilaksanakannya Kerjasama tersebut, dan Hasil dari Kerjasama tersebut untuk kedua belah pihak. Studi Penelitian ini menggunakan Pendekatan Kualitatif Metode Studi Kasus, melalui Teknik Pengumpulan Data Observasi, Wawancara, Dokumen, dan Studi Literatur dengan teknis analisis data sumber. Hasil dari Penelitian ini adalah membentuk kerjasama dengan Forum Perpustakaan Perguruan Tinggi Indonesia melalui hibah buku, pelatihan pustakawan, meningkatkan kualitas pelayanan, dan pendampingan akreditasi untuk meningkatkan kualitas Layanan Perpustakaan. Dampak yang dirasakan oleh Perpustakaan ITB yaitu semakin meningkatnya minat kunjung Pemustaka untuk menggunakan fasilitas Layanan yang ada di Perpustakaan sehingga Perpustakaan dapat digunakan sebaik mungkin dan tepat sasaran. Hasil dari Kerjasama tersebut yaitu meningkatnya kualitas Layanan Perpustakaan, menambah koleksi Perpustakaan dari hibah buku, dan memudahkan Pemustaka dalam mengakses Layanan Perpustakaan baik digital maupun konvensional. Dari dilakukannya Kerjasama tersebut mendapatkan dampak positif didalamnya, dan Kerjasama Perpustakaan Institut Teknologi Bandung dengan Forum Perpustakaan Perguruan Tinggi Indonesia yang sudah berjalan lebih dari 1 tahun dapat dikatakan berhasil karena bisa meningkatkan Layanan Perpustakaan. Kata Kunci: Kerjasama; Perpustakaan Perguruan Tinggi; Layanan Perpustakaan
PEMETAAN BIBLIOMETRIK DENGAN VOSVIEWER TERHADAP PERKEMBANGAN HASIL PENELITIAN RECORD CONTINUUM MODEL PADA PELESTARIAN MEMORI KOLEKTIF Bhara Nurpasma Miawani Nurpasma Miawani; Ike Iswary Lawanda
Shaut Al-Maktabah : Jurnal Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi Vol. 15 No. 2 (2023): Shaut al-Maktabah.
Publisher : Program Studi Diploma Tiga Ilmu Perpustakaan Fakultas Adab dan Humaniora UIN Imam Bonjol Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37108/shaut.v15i2.1162

Abstract

This study aims to determine the development of the results of the record continuum model research on collective memory preservation. This research was conducted in March - April 2023 by searching through the Scopus database with the keywords record continuum, record continuum model, document continuum, maintenance, recordkeeping, memory, memories, preservation, and collective memory in the period 2008 - 2023. Search results extracted in CSV file format and then processed and analyzed using the VosViewer application to determine the mapping of the development of research results with related topics. The results of the study show that the number of published documents on Scopus in 2008 – 2023 is 121 documents with fluctuations. In 2020, it produced 16 documents, then there was a decrease in 2021 to 6 documents and again decreased in 2022 to 3 documents. The most contributing country is the United States (US) with 35 documents, while the least is India with 3 documents. Through mapping on the VosViewer application, the most prominent topics are records management, the record continuum model and recordkeeping. Meanwhile, the topic of collective memory is rarely discussed in research. ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan hasil penelitian record continuum model pada pelestarian memori kolektif. Penelitian ini dilakukan pada bulan Maret – April 2023 dengan cara melakukan penelusuran melalui database Scopus dengan kata kunci record continuum, record continuum model, document continuum, maintenance, recordkeeping, memory, memories, preservation, collective memory dalam kurun waktu 2008 – 2023. Hasil penelusuran tersebut diekstrak dalam format file CSV kemudian diolah dan dianalisis menggunakan aplikasi VosViewer untuk mengetahui pemetaan perkembangan hasil penelitian dengan topik terkait. Hasil penelitian menunjukan bahwa jumlah dokumen publikasi di Scopus pada tahun 2008 – 2023 sebanyak 121 dokumen dengan mengalami fluktuatif. Tahun 2020 menghasilkan 16 dokumen, lalu terjadi penurunan pada tahun 2021 menjadi 6 dokumen dan kembali menurun pada tahun 2022 sebanyak 3 dokumen. Negara kontributor terbanyak adalah United States (US) dengan jumlah 35 dokumen, sedangkan yang paling sedikit adalah India dengan jumlah 3 dokumen. Melalui pemetaan pada aplikasi VosViewer menunjukan topik yang paling menonjol adalah records management, record continuum model, dan recordkeeping. Sedangkan topik memory collective masih jarang dibahas pada penelitian.
PELESTARIAN KOLEKSI KORAN KUNO MONUMEN PERS NASIONAL imam Mahmudi; Nushrotul Hasanah Rahmawati
Shaut Al-Maktabah : Jurnal Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi Vol. 15 No. 2 (2023): Shaut al-Maktabah.
Publisher : Program Studi Diploma Tiga Ilmu Perpustakaan Fakultas Adab dan Humaniora UIN Imam Bonjol Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37108/shaut.v15i2.1165

Abstract

This research is to explore the preservation activities of the ancient newspaper collection at the National Press Monument. The research method used descriptive qualitative. Data were collected from informants through observation, interviews and documentation. The research data was then analyzed through data reduction, presentation, and conclusion. The findings of the research show that the preservation policy of the ancient newspaper collection at the National Press Monument are side on the Ministry of Communication and Information Law Number 6, 2022, Standard Operating Procedure, and SKP. The preservation activities carried out with preventive, curative, and restorative actions. Preventive activities include setting room temperature, air humidity, lighting, preventing human damage, and binding. Curative action through fumigation and Restorative action by patching and connecting torn and perforated paper, repairing damaged bindings, and re-binding collections that have been repaired. Digitization was also carried out to overcome the limited space for documentation, to prevent damage caused by users, and to facilitate searching. ABSTRAK Penelitian ini untuk mengeksplorasi kegiatan pelestarian koleksi koran kuno di Monumen Pers Nasional. Metode penelitian menggunakan kualitatif deskriptif. Data-data yang dihimpun dari informan didapat melalui observasi, wawancara, serta dokumentasi. Data penelitian kemudian dianalisis melalui reduksi data, penyajian, dan kemudian diambil kesimpulan. Temuan hasil penelitian menunjukkan bahwa kebijakan pelestarian koleksi koran kuno Monumen Pers Nasional didasarkan pada Peraturan Menteri Komunikasi dan Informatika Nomor 6 Tahun 2022, Standard Operating Procedure (SOP), dan Sistem Kinerja Pegawai (SKP). Kegiatan pelestarian dilakukan dengan tindakan yang bersifat preventif, kuratif, dan restoratif. Kegiatan preventif berupa pengaturan suhu ruangan, kelembaban udara, pencahayaan, pencegahan kerusakan faktor manusia, dan penjilidan. Tindakan kuratif dilakukan dengan fumigasi dan tindakan Restoratif dengan menambal serta menyambung kertas yang robek dan berlubang, memperbaiki jilidan yang rusak, dan menjilid kembali koleksi yang sudah diperbaiki. Digitalisasi dilakukan untuk mengatasi terbatasnya ruang dokumentasi, mencegah kerusakan akibat pengguna, dan untuk memudahkan pencarian.
STRATEGI PENGEMBANGAN PERPUSTAKAAN PERGURUAN TINGGI DI ERA DIGITAL (STUDI UPT PERPUSTAKAAN UIN MATARAM) Ridwan Ridwan; Rohana Rohana; Hapsari Nurul Fikriati Ayu
Shaut Al-Maktabah : Jurnal Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi Vol. 15 No. 2 (2023): Shaut al-Maktabah.
Publisher : Program Studi Diploma Tiga Ilmu Perpustakaan Fakultas Adab dan Humaniora UIN Imam Bonjol Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37108/shaut.v15i2.1172

Abstract

This research was conducted to find out the library development strategy and to find out what obstacles are faced by the UIN Mataram Library Unit in carrying out library development. The type of research used in this research is qualitative research. The types of data used in conducting this research are primary and secondary data. The technique of determining informants in this study is to use purposive sampling technique. The data collection techniques used in this research are observation, interviews, and documentation. While data analysis uses data reduction, data presentation and conclusion drawing. The results of this study indicate that the Mataram State Islamic University (UIN) Library carries out several library development strategies consisting of interlibrary cooperation, budget, human resources (HR), service system development and digital collection development. While the obstacles faced by UPT Perpustakaan Universitas Islam Negeri (UIN) Mataram Not all librarians understand the systems and technology available at UPT Perpustakaan UIN Mataram, not all students understand how to operate the system or technology available at UPT Perpustakaan UIN Mataram. In facing the obstacles and barriers that exist, UPT Perpustakaan UlN Mataram conducts socialization and training for all library employees to increase understanding of the system and technology available at UPT Perpustakaan UIN Mataram, as well as making video tutorials for students related to the technology system in UPT Library UlN Mataram. ABSTRAK Penelitian ini dilakukan guna untuk mengetahui strategi pengembangan perpustakaan dan untuk mengetahui kendala apa yang dihadapi oleh UPT Perpustakaan UIN Mataram dalam melakukan pengembangan perpustakaan. Jenis peneliti yang digunakan pada penelitian ini adalah jenis penelitian kualitatif. Jenis data yang digunakan dalam melakukan penelitian ini adalah jenis data primer dan sekunder. Adapun teknik penentuan informan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan teknik purposive sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sedangkan analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian ini menujukkan bahwa UPT Perpustakaan Universitas Islam Negeri (UIN) Mataram melakukan beberapa strategi pengembangan perpustakanaan yang terdiri dari kerjasama antar perpustakaan, anggaran, sumber daya manusia (SDM), pengembangan sistem layanan dan pengembangan koleksi digital. Sedangkan hambatan yang dihadapi oleh UPT Perpustakaan Universitas Islam Negeri (UIN) Mataram Tidak semua pustakawan paham terkait sistem dan teknologi yang ada di UPT Perpustakaan UIN Mataram, tidak semua mahasiswa paham cara mengoprasikan sistem atau teknologi yang ada di UPT Perpustakaan UIN Mataram. Dalam menghadapi kendala dan hambatan yang ada UPT Perpustakaan UlN Mataram mengadakan sosialisasi dan pelatihan terhadap para seluruh pegawai perpustakaan guna meningkatkan pemahaman terkait sistem dan juga teknologi yang ada di UPT Perpustakaan UIN Mataram, serta membuat video tutorial untuk para mahasiswa terkait sistem teknologi yang ada di UPT Perpustakaan UlN Mataram.   Penelitian ini dilakukan guna untuk mengetahui strategi pengembangan perpustakaan dan untuk mengetahui kendala apa yang dihadapi oleh UPT Perpustakaan UIN Mataram dalam melakukan pengembangan perpustakaan. Jenis peneliti yang digunakan pada penelitian ini adalah jenis penelitian kualitatif. Jenis data yang digunakan dalam melakukan penelitian ini adalah jenis data primer dan sekunder. Adapun teknik penentuan informan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan teknik purposive sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sedangkan analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian ini menujukkan bahwa UPT Perpustakaan Universitas Islam Negeri (UIN) Mataram melakukan beberapa strategi pengembangan perpustakanaan yang terdiri dari kerjasama antar perpustakaan, anggaran, sumber daya manusia (SDM), pengembangan sistem layanan dan pengembangan koleksi digital. Sedangkan hambatan yang dihadapi oleh UPT Perpustakaan Universitas Islam Negeri (UIN) Mataram Tidak semua pustakawan paham terkait sistem dan teknologi yang ada di UPT Perpustakaan UIN Mataram, tidak semua mahasiswa paham cara mengoprasikan sistem atau teknologi yang ada di UPT Perpustakaan UIN Mataram. Dalam menghadapi kendala dan hambatan yang ada UPT Perpustakaan UlN Mataram mengadakan sosialisasi dan pelatihan terhadap para seluruh pegawai perpustakaan guna meningkatkan pemahaman terkait sistem dan juga teknologi yang ada di UPT Perpustakaan UIN Mataram, serta membuat video tutorial untuk para mahasiswa terkait sistem teknologi yang ada di UPT Perpustakaan UlN Mataram.
PERILAKU PENCARIAN INFORMASI DALAM MENENTUKAN SUMBER PRIMER BERBAHASA BELANDA BAGI PENULISAN SEJARAH ISLAM Septian Nurhakim
Shaut Al-Maktabah : Jurnal Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi Vol. 16 No. 1 (2024): Shaut al-Maktabah
Publisher : Program Studi Diploma Tiga Ilmu Perpustakaan Fakultas Adab dan Humaniora UIN Imam Bonjol Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37108/shaut.v16i1.1266

Abstract

The purpose of this research is to comprehend the information-seeking behavior regarding Dutch-language sources on Islamic history for students or novice researchers and to understand the process of utilizing Dutch-language historical sources and their contributions to article writing or final assignments. Understanding this information-seeking behavior will facilitate students or novice researchers in finding information for their scholarly work. The method employed in this research is qualitative, utilizing a case study approach. The main steps in the research method are divided into several stages. Firstly, the selection of informants is planned to interview 10 students from the History of Islamic Civilization program. The selection of research informants is conducted through purposive sampling with criteria set for selecting informants who have used Dutch-language digital historical sources in their writing or historical research. Informants will be chosen based on considerations of background variation, experiences, the type of research they undertake, and the output they have produced. Priority will be given to informants who have successfully published scholarly articles on historical research using Dutch-language primary sources. Through a qualitative approach and in-depth analysis of interview data, this research aims to provide a better understanding of how history students use Dutch-language digital historical sources in their research and how their information-seeking behavior evolves during this process. The results of this research are expected to contribute to understanding the use of digital historical sources in the context of higher education and historical studies.   ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memahami perilaku pencarian informasi sumber sejarah Islam berbahasa Belanda bagi mahasiswa atau peneliti pemula dan untuk memahami proses penggunaan sumber-sumber sejarah berbahasa Belanda serta kontribusinya dalam penulisan artikel atau tugas akhir. Dengan diketahuinya perilaku pencarian informasi ini maka akan memudahkan mahasiswa atau peneliti pemula untuk menemukan informasi untuk penulisan karya ilmiah mereka. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Langkah-langkah utama dalam metode penelitian dibagi dalam beberapa tahapan. Pertama, pemilihan informan yang direncanakan mewawancarai 10 mahasiswa program studi Sejarah Peradaban Islam. Pemilihan informan penelitian dilakukan melalui metode purposive sampling dengan kriteria yang ditetapkan dalam dalam pemilihan informan yaitu pernah menggunakan sumber sejarah digital berbahasa Belanda dalam penulisan atau penelitian sejarah mereka. Informan akan dipilih dengan pertimbangan variasi latar belakang, pengalaman, dan jenis penelitian yang mereka lakukan, serta output yang sudah dihasilkan. Diutamakan dalam informan adalah mahasiswa yang berhasil publikasi artikel ilmiah penelitian sejarah dengan menggunakan sumber primer berbahasa Belanda.  Melalui pendekatan kualitatif dan analisis mendalam terhadap data wawancara, penelitian ini akan memberikan wawasan yang lebih baik tentang bagaimana mahasiswa sejarah menggunakan sumber sejarah digital berbahasa Belanda dalam penelitian mereka, serta bagaimana perilaku pencarian informasi mereka berkembang selama proses tersebut. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi pada pemahaman tentang penggunaan sumber sejarah digital dalam konteks pendidikan tinggi dan ilmu sejarah.
KEPEMIMPINAN DAN BERBAGI PENGETAHUAN DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN KEBIJAKAN KEARSIPAN PADA BADAN INFORMASI GEOSPASIAL Yosi Imelda; Laksmi Laksmi
Shaut Al-Maktabah : Jurnal Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi Vol. 16 No. 1 (2024): Shaut al-Maktabah
Publisher : Program Studi Diploma Tiga Ilmu Perpustakaan Fakultas Adab dan Humaniora UIN Imam Bonjol Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37108/shaut.v16i1.1299

Abstract

Leadership is a significant factor in shaping team performance. Employees will follow the leader's behavior and ultimately this will become the organization's behavior. The research objective in this study is to answer how leadership and knowledge sharing are applied at Badan Informasi Geospasial in order to implement archival policies. This research method uses a qualitative approach with a case study type of research. The selection of informants and objects observed was carried out through the purposive sampling method. Meanwhile, the purpose of writing this research is to answer the research question and provide recommendations on what dimensions should be improved for the Agency: 1) Social Interaction; 2) Experience Sharing; 3) Informal Relationship; 4) Observation; and 5) Mutual Trust. The results of this research indicate the need to intensify the involvement of leaders, both as regulators, facilitators, executors and evaluators. Sharing knowledge is expected to be carried out in a friendly and empathetic manner, gradually. Reward and punishment are also considered to be a driving force for increasing the implementation of archival policies within Badan Informasi Geospasial.  The conclusion of this research is that the majority of entities in Badan Informasi Geospasial have both implemented the Social Interaction, Experience Sharing and Informal Relationship dimensions. However, the Informal Relationship dimension in several work units still needs to be encouraged to be improved. Meanwhile, the Observation & Mutual Trust dimension still needs attention and supervision because most employees still feel that there is a lack of treatment for this dimension. ABSTRAK Kepemimpinan adalah faktor yang signifikan dalam membentuk kinerja tim. Pegawai akan mengikuti perilaku pimpinan dan akhirnya akan menjadi perilaku organisasi. Tujuan penelitian dalam penelitian ini adalah untuk menjawab bagaimanakah kepemimpinan (leadership) dan berbagi pengetahuan (knowledge sharing) yang diterapkan pada Badan Informasi Geospasial dalam rangka mengimplementasikan kebijakan kearsipan.  Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus. Pemilihan informan dan objek yang diobservasi dilakukan melalui metode purposive sampling. Sedangkan, tujuan penulisan penelitian ini adalah untuk menjawab pertanyaan penelitian tersebut dan memberikan rekomendasi dimensi apa yang harus ditingkatkan bagi Badan Informasi Geospasial. 5 Dimensi Knowledge Sharing dielaborasi dari 1) Social Interaction; 2) Experience Sharing; 3) Informal Relationship; 4) Observation; dan 5) Mutual Trust. Hasil penelitian ini menunjukkan perlu mengintensifkan keterlibatan para pimpinan, baik sebagai regulator, fasilitator, eksekutor, maupun evaluator. Berbagi pengetahuan diharapkan dilakukan dengan ramah dan berempati, bertahap, namun berkelanjutan. Reward and punishment juga dianggap dapat menjadi daya dorong bagi peningkatan implementasi kebijakan kearsipan di lingkungan Badan Informasi Geospasial. Kesimpulan hasil hasil penelitian ini adalah sebagian besar entitas pada Badan Informasi Geospasial, sama-sama sudah mengimplementasikan dimensi Social Interaction, Experience Sharing, dan Informal Relationship. Akan tetapi, dimensi Informal Relationship pada beberapa unit kerja masih perlu didorong untuk ditingkatkan. Sedangkan pada dimensi Observation & Mutual Trust masih perlu perhatian dan pengawasan karena sebagian besar pegawai masih merasakan kekurangan perlakuan terhadap dimensi tersebut.
PENGARUH SARANA PRASARANA, PENDANAAN, DAN KOMPETENSI ARSIPARIS TERHADAP AKUNTABILITAS KINERJA KEARSIPAN UNIVERSITAS DI JAWA TENGAH Agung Kuswantoro; S. Martono; Muhamad Nukha Mustadlo
Shaut Al-Maktabah : Jurnal Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi Vol. 16 No. 1 (2024): Shaut al-Maktabah
Publisher : Program Studi Diploma Tiga Ilmu Perpustakaan Fakultas Adab dan Humaniora UIN Imam Bonjol Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37108/shaut.v16i1.1300

Abstract

The research aims to analyze the influence and magnitude of the influence of archival funding facilities, archivist competency, and archivist competency on accountability at universities in Central Java. This research uses a quantitative approach with the category of causality. The model was built using a theoretical approach and tested based on regression tests. The research objects were archivists at universities in Central Java under the Ministry of Education and Culture, namely Semarang State University (UNNES), Diponegoro University (UNDIP), Jenderal Soedirman University (UNSOED), and Sebelas Maret University (UNS). Archival infrastructure, archival funding, and archival competence on archival performance accountability influence 79.40%. Archives and infrastructure facilities on accountability for archives performance influence 60.90%. Archives funding on archives performance accountability influences 50.10%. Archivist competency on archival performance accountability influences 77.30%. Institutions/college leaders are expected to pay more attention to archive buildings, archive rooms, and archival equipment by collaborating with archive companies when the college has archival activities. For higher education institutions, efforts are made to budget/allocate funds for archival activities at the beginning of the year by involving archival institutions/archival units. ABSTRAK Tujuan penelitian adalah menganalisis pengaruh dan besarnya pengaruh sarana pendanaan kearsipan, kompetensi arsiparis, dan kompetensi arsiparis terhadap akuntabilitas universitas di Jawa Tengah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan kategori kausalitas. Model dibangun melalui pendekatan teoritis dan diuji berdasarkan uji regresi. Objek penelitian adalah para arsiparis pada perguruan tinggi di Jawa Tengah di bawah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan yaitu Universitas Negeri Semarang (UNNES), Universitas Jenderal Soedirman (UNSOED), Universitas Diponegoro (UNDIP), dan Universitas Sebelas Maret (UNS). Sarana prasarana kearsipan, pendanaan kearsipan, dan kompetensi kearsipan terhadap akuntabilitas kinerja kearsipan terhadap akuntabilitas kinerja kearsipan memiliki pengaruh sebesar 79,40%. Sarana prasarana kearsipan terhadap akuntabilitas kinerja kearsipan memiliki pengaruh sebesar 60,90%. Pendanaan kearsipan terhadap akuntabilitas kinerja kearsipan memiliki pengaruh sebesar 50,10%. Kompetensi arsiparis terhadap akuntabilitas kinerja kearsipan memiliki pengaruh sebesar 77,30%. Bagi lembaga/pimpinan perguruan tinggi diharapkan lebih memperhatikan gedung kearsipan, ruang kearsipan, dan peralatan kearsipan dengan menjalin kerjasama pada perusahaan kearsipan saat perguruan tinggi tersebut ada kegiatan kearsipan. Bagi lembaga perguruan tinggi diupayakan untuk menganggarkan/mengalokasikan dana untuk kegiatan kearsipan pada awal tahun dengan melibatkan lembaga kearsipan/unit kearsipan.
TATA KELOLA ARSIP PADA FAKULTAS ADAB DAN HUMANIORA UIN IMAM BONJOL PADANG Neldawati Neldawati; Deltri Apriyeni Apriyeni; Alnungki Herlinda
Shaut Al-Maktabah : Jurnal Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi Vol. 16 No. 1 (2024): Shaut al-Maktabah
Publisher : Program Studi Diploma Tiga Ilmu Perpustakaan Fakultas Adab dan Humaniora UIN Imam Bonjol Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37108/shaut.v16i1.1359

Abstract

This research aims to find out about archive management, obstacles, and efforts implemented in the Administration of the Faculty of Adab and Humanities, UIN Imam Bonjol Padang. The research design is qualitative research with a descriptive approach. The data used is primary data and secondary data. Primary data was obtained from research sources, consisting of archivists. Secondary data is data related to research problems obtained from related agencies through activity reports, documentation studies, etc. Presentation of data in the form of tables, pictures, graphs, and results of direct interviews with research sources. Data analysis was carried out using qualitative methods. The research results show that; archive management carried out includes activities; creating and creating archives, arranging archives, maintaining archives, and storing archives. The archive system implemented is still manual. In implementing archive management, there are still various obstacles faced by archivists and institutions. Based on the results of this study, it is recommended to increase professional archival resources in their field, and complete the facilities and infrastructure that are lacking to be able to support the current archive system to be created into an electronic or digital archive. Modern archives training for archivists must be scheduled regularly so that archives management becomes better.   ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang tata kelola arsip, kendala dan upaya yang dilaksanakan pada Tata Usaha Fakultas Adab dan Humaniora UIN Imam Bonjol Padang. Desain penelitian adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Data primer diperoleh dari narasumber penelitian, yang terdiri dari tenaga arsiparis. Data sekunder merupakan data yang terkait dengan permasalahan penelitian yang diperoleh dari instansi terkait melalui laporan kegiatan, studi dokumentasi, dll.  Penyajian data berupa tabel, gambar, grafik, hasil wawancara langsung dengan narasumber penelitian. Analisis data dilakukan dengan metode kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa; tata kelola arsip yang dilaksanakan meliputi kegiatan ; penciptaaan dan pembuatan arsip, pengaturan arsip, pemeliharaan arsip dan penyimpanan arsip. Sistim arsip yang dilaksanakan masih bersifat manual. Dalam melaksanakan tata kelola arsip masih terdapat berbagai kendala yang dihadapi oleh arsiparis maupun institusi.  Berdasarkan hasil studi ini maka disarankan untuk meningkatkan sumber daya kearsipan yang profesional di bidangnya, melengkapi sarana dan prasarana yang kurang untuk dapat menunjang agar sistem arsip yang dilakukan saat ini bisa diciptakan menjadi arsip yang elektronik atau digital. Pelatihan kearsipan yang moderen bagi tenaga arsiparis mesti dijadwalkan secara rutin agar tata kelola arsip menjadi lebih baik.
PENGEMBANGAN INSTRUMEN PENILAIAN KESIAPAN ORGANISASI KEARSIPAN DALAM MENANGGULANGI BENCANA DI DEPO ARSIP KOTA BATU Moch. Alfa Alfiansyah; Moh. Safii
Shaut Al-Maktabah : Jurnal Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi Vol. 16 No. 1 (2024): Shaut al-Maktabah
Publisher : Program Studi Diploma Tiga Ilmu Perpustakaan Fakultas Adab dan Humaniora UIN Imam Bonjol Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37108/shaut.v16i1.1387

Abstract

Archives are important assets for an organization, yet their management is often suboptimal, including a lack of attention to archival disaster management, especially for archival organizations lacking readiness measurement tools for disaster preparedness. The aim of this development is to create an assessment instrument for evaluating archival organizations' readiness in disaster management that can be universally applicable. This instrument can be reviewed in terms of content, language, and technical aspects structured based on indicators outlined in the National Archives of Indonesia's Standard Procedures and Criteria Guideline for Archive Protection and Rescue from Disasters 2013. The development model used is the Borg and Gall model with quantitative data obtained from a validation questionnaire. The outcome of this development is a produced product, namely the "Archival Organization Disaster Preparedness Assessment Instrument," consisting of 50 assessment indicators and completeness, which obtained a validation test result of 81% or "Highly Suitable" with the note "Suitable for Use with Improvements." The product then underwent revision and field testing, leading to the conclusion that the product is ready for general use.   ABSTRAK Arsip merupakan barang penting bagi sebuah organisasi, namun pengelolaanya kerap dilakukan secara tidak maksimal, termasuk kurangnya perhatian terhadap penanggulangan bencana kearsipan khususnya organisasi kearsipan yang tidak memiliki alat ukur kesiapan menghadapi bencana. Tujuan dari pengembangan ini adalah menciptakan instrumen penilaian kesiapan organisasi kearsipan dalam menanggulangi bencana yang dapat berlaku secara umum. Instrumen tersebut dapat ditinjau dari aspek konten, bahasa, dan teknis yang disusun berdasarkan indikator yang termuat dalam Norma Standar Prosedur dan Kriteria Tentang Pedoman Pelindungan dan Penyelamatan Arsip dari Bencana 2013 milik ANRI. Model yang digunakan dalam pengembangan ini adalah model Borg and Gall dengan data kuantitatif yang didapatkan dari angket uji validasi. Hasil dari pengembangan ini adalah produk yang dihasilkan, yakni “Instrumen Kesiapan Organisasi Kearsipan dalam Menanggulangi Bencana” yang terdiri dari 50 indikator penilaian dan kelengkapannya yang memperoleh hasil uji validasi sebesar 81% atau “Sangat Layak” dengan keterangan “Layak Digunakan dengan Perbaikan”.  Produk tersebut kemudian melalui proses revisi dan uji coba lapangan sehingga dapat disimpulkan bahwa produk tersebut siap digunakan secara umum.
ANALISIS BIBLIOMETRIK TREN PUBLIKASI ARSIP DIGITAL BERDASARKAN DATABASE SCOPUS 2014-2024 Fathonah Az Zahra Zalmi; Tamara Adriani Susetyo
Shaut Al-Maktabah : Jurnal Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi Vol. 16 No. 1 (2024): Shaut al-Maktabah
Publisher : Program Studi Diploma Tiga Ilmu Perpustakaan Fakultas Adab dan Humaniora UIN Imam Bonjol Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37108/shaut.v16i1.1393

Abstract

This research was conducted to discuss developments in digital archive preservation research topics (photos, films and maps), specifically to determine: (1) The trends in international scientific publications on the topic of photo archive preservation in 2014-2024 on Scopus; (2) The trends in international scientific publications on the topic of film archive preservation in 2014-2024 on Scopus; (3) The trends in international scientific publications regarding the topic of map archive preservation in 2014-2024 on Scopus. Data collection was carried out by searching Scopus using specific keywords and data filtration tailored to the research needs. The research subjects were analyzed and visualized using Scopus Result Analyzer and VOSviewer. The research results show that the development of the topic of photo archives preservation, film archives preservation and map archives preservation on Scopus peaked in 2019. For further research, it is suggested that additional keywords be included to obtaine more accurate and comprehensive results. Keywords: Bibliometrics; Preservation; Photo archive; Film Archives; Map Archives.   ABSTRAK Penelitian ini dilakukan untuk membahas perkembangan topik penelitian preservasi arsip digital (foto, film, dan peta), dengan tujuan untuk mengetahui: (1) Bagaimana tren publikasi ilmiah internasional mengenai topik preservasi arsip foto pada tahun 2014-2024 di Scopus; (2) Bagaimana tren publikasi ilmiah internasional mengenai topik preservasi arsip film pada tahun 2014-2024 di Scopus; (3) Bagaimana tren publikasi ilmiah internasional mengenai topik preservasi arsip peta pada tahun 2014-2024 di Scopus. Pengumpulan data dilakukan dengan  penelusuran melalui Scopus menggunakan kata kunci dan filtrasi data yang disesuaikan dengan kebutuhan penelitian. Subjek penelitian dianalisis dan divisualisasikan menggunakan Scopus Result Analyzer dan VOSviewer. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perkembangan topik preservasi arsip foto, arsip film, dan arsip peta pada tahun 2014 hingga 2024 di Scopus mengalami puncaknya pada tahun 2019. Untuk penelitian selanjutnya peneliti dapat memberikan saran bahwasanya perlu adanya penambahan kata kunci agar lebih hasil penelitian yang diperoleh dapat lebih akurat dan komprehensif.