cover
Contact Name
Ardo Subagjo
Contact Email
ardosubagjo@math.upr.ac.id
Phone
+62536-3223376
Journal Mail Official
jpendidikan@fkip.upr.ac.id
Editorial Address
Kampus UPR Tunjung Nyaho Jln. H.Timang. Telp/Fax (0536)3223322 Palangka Raya
Location
Kota palangkaraya,
Kalimantan tengah
INDONESIA
Jurnal Pendidikan
ISSN : 1411481X     EISSN : 27230503     DOI : https://doi.org/10.52850/jpn.v21i2.2032
Core Subject : Education,
Jurnal Pendidikan diterbitkan sejak bulan Juni 2000 dengan ISSN 1411-481X oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat (LPPM) Universitas Palangka Raya (UPR). Jurnal Pendidikan diterbitkan dua kali setahun, setiap bulan Juni dan Desember. Jurnal Pendidikan berisi artikel-artikel hasil penelitian, studi analitis kritis/gagasan-gagasan inovatif di bidang pendidikan dengan tujuan untuk mengeksplorasi, mengembangkan, dan menjelaskan pengetahuan dan teknologi pendidikan terbaharu, agar para praktisi dan peneliti mendapat informasi tentang masalah terkini dari praktik terbaik yang ditulis oleh penulis dan peneliti di bidang pendidikan. Artikel-artikel yang diterbitkan juga dapat berupa hasil penelitian tindakan yang dilakukan oleh para praktisi pendidikan formal dan non formal.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 175 Documents
Analisis Kontrastif dalam Pembelajaran Pelafalan Bunyi Segmental Bahasa Inggris
JURNAL PENDIDIKAN Vol 21 No 1 (2020): Jurnal Pendidikan
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Contrastive analysis is aimed to identify aspects of the differences ordissimilarities between two or more languages being contrasted. There aretwo kinds of approach in contrastive analysis, applied contrastive analysisand pure contrastive analysis. Applied contrastive analysis is aimed to solvepedagogical problems, while the pure one is aimed to study languagetypology. Applied contrastive analysis is discussed in this article. There aretwo procedures to contrast the components of contrasted languages, theyare (1) description and (2) comparison. Based on the results, Englishvowels which are difficult to pronounce by Indonesian students are (1) longvowel sounds (tense vowels) [i:, u:, ?:, ?:, ?:]and (2) short vowels sounds(lax vowels) [æ]. Contrastive analysis is included into structural linguisticswhich has many significances, namely (1) to overcome the difficulties in learning a foreign language; (2) to predict the students’ difficulties inlearning a foreign language, and (3) the foreign language teachers canutilize the results of contrastive analysis to arrange learning materials.
Profil Tingkat Kemampuan Berpikir Kreatif Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika pada Mata Kuliah Trigonometri Yulika Sinta; Uminastuti
JURNAL PENDIDIKAN Vol 21 No 1 (2020): Jurnal Pendidikan
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to determine and describe the level of creativethinking ability of students of the Mathematics Education Study ProgramDepartment of Mathematics and Natural Sciences Faculty of Mathematicsof Palangka Raya on trigonometry subject. The results showed that thepercentage of students with TKBK 4; 3; 2; 1 and 0 were 10.35%; 17.24%;20.69%; 34.48% and 17.24%. When solving mathematics problem, studentshave TKBK 4 fulfill the aspects of very creative criteria; TKBK 3 fulfill ofthe aspects of fluency as well as the flexibility of the criteria of creativethinking because able to apply a concept or formula in different wayscorrectly and the calculations also correctly; TKBK 2 fulfill of aspectsflexibility of creative thinking criteria because able to provide an idea of adifferent way or solution but cannot be done properly so that calculation is errors; TKBK 1 fulfill the eloquence aspect of creative thinking criteriabecause able to solve problems using one method or solution correctly andunable to provide a different way; TKBK 0 is unable to fulfill any aspect ofthe three criteria of creative thinking because unable to solve problems.
Pengaruh Kemampuan dan Motivasi Guru terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas XI SMKN-2 Palangka Raya Sumarnie
JURNAL PENDIDIKAN Vol 21 No 1 (2020): Jurnal Pendidikan
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The research aims to described the significance of the effect of : 1) theteacher's ability on the student achievement, 2) the teachers’ motivation toteach on student achievement, 3) the teachers’ ability and motivation toteach on student achievement in class XI Sekolah Menengah KejuruanNegeri (SMKN-2) Palangkaraya. The method used the survey methodassociative exsploration level with the relationship of causal variables andtypes of quantitative data. The population as sampel of research of 35students by taking all members of the "population", as a sample (totalsample). Based on the results of data analysis, it can be concluded that theability and motivation of teachers significantly influences the learningachievement of Grade of XI students of Sekolah Menengah Kejuruan Negeri(SMKN) 2 Palangkaraya of 82.40% positively and the regression equationof Y = 2.94 + 0.60X1 +0.68X2 . While 27.60% is influenced by other thingssuch as the social background of students, family conditions, abilities andattitudes the teacher has a very large share in influencing studentachievement.
Penerapan Pembelajaran Berdasarkan Masalah Pada Materi Penjumlahan Dan Pengurangan Pecahan Murid Kelas IV Madrasah Ibtidaiyah NU (MIS Nu) Palangka Raya Janu Pinardi
JURNAL PENDIDIKAN Vol 20 No 2 (2019): Jurnal Pendidikan
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52850/jpn.v20i2.879

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan pembelajaran berdasarkan masalah dengan mengambil murid kelas IVc Madrasah Ibtidaiyah NU (MIS NU) Palangkaraya sebagai subjek penelitian. Penelitian ini dilakukan pada bulan Maret-April 2019 dengan melaksanakan 2 tindakan pembelajaran. Tindakan I memberikan materi tentang konsep dasar pecahan dan tindakan II memberikan materi tentang operasi penjumlahan dan pengurangan pecahan yang berpenyebut sama. Setiap tindakan yang dilakukan mengikuti alur pelaksanaan penelitian tindakan kelas model kemmis dan Mc.Taggart yang meliputi pernyataan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Data yang terkumpul dari hasil observasi dan evaluasi terhadap proses belajar dianalisis secara kualitatif dengan mendeskripsikan penerapan pembelajaran berdasarkan masalah. Sedangkan data tesm dianalisis secara kuantitatif degan perhitungan menggunakan skor. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) sebagian besar (79,3%) murid menguasai konsep pecahan dan operasi pecahan yang berpenyebut sama; (2) dengan penerapan pembelajaran berdasrkan masalah dapat meningkatkan keaktifan murid.
Pengaruh Penggunaan Bahasa di Rumah dan Pendidikan Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Matematika Murid Kelas I SD Negeri Kecamatan Selat Kuala Kapuas Sumarnie
JURNAL PENDIDIKAN Vol 20 No 2 (2019): Jurnal Pendidikan
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52850/jpn.v20i2.884

Abstract

Bahasa merupakan alat komunikasi antara guru dan murid,Bahasa Indonesia yang baik akan memperlancar proses belajarmatematika. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) Apakahterdapat perbedaan prestasi belajar matematika ditinjau dari tingkatpendidikan orang tua; 2) Hubungan yang signifikan antarapenggunaan bahasa anak di rumah dengan tingkat pendidikan orangtua; 3) Apakah penggunaan bahasa murid dirumah mempengaruhiprestasi belajar matematika; 4) Apakah penggunaan bahasa muriddirumah mempengaruhi prestasi belajar matematika murid; 5)Apakah tingkat pendidikan orang tua mempengaruhi prestasi belajarmatematika murid.Metode penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Dari hasilstudi dapat diambil suatu kebijakan dalam membantu muridmempelajari matematika sehingga memperoleh prestasi yang lebihbaik. Pengambilan sampel dalam penelitian ini dilakukan denganSimple Random Sampling, penentuan batas minimum sampel yangdiharapkan dapat mewakili populasi digunakan suatu perhitungantertentu menggunakan rumus Cochran dengan melibatkan 10 buahSD Negeri, dengan jumlah murid 340 orang sebagai sampel dari 83buah SDN yang ada di Kecamatan Selat Kuala Kapuas, denganjumlah murid 2.479 orang. Pengumpulan data menggunakan tekniktes dan angket, sedangkan analisis data dilakukan dengan mencariperbedaan Dua Mean, dan Chi kuadrat.Hasil penelitian menunjukan terdapat perbedaan prestasibelajar matematika antara murid yang menggunakan bahasaIndonesia dengan yang tidak menggunakan bahasa Indonesia dirumah. Dngan demikian penggunaan bahasa Indonesia di rumahmempengaruhi prestasi belajar matematika murid kelas I SDNKecamatan Selat Kuala Kapuas. Bila dilihat dari tingkat pendidikanorang tua, nampak terdapat perbedaan kalau dilihat dati tingkatpendidikan, dan tingkat pendidikan turut mempengaruhi prestasibelajar matematika murid kelas I SDN Kecamatan Selat KualaKapuas.
Identifikasi Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Relasi dan Fungsi di Kelas VIII SMP Negeri 1 Sepang Pancarita
JURNAL PENDIDIKAN Vol 20 No 2 (2019): Jurnal Pendidikan
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52850/jpn.v20i2.885

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kesalahan siswadalam mengerjakan soal pada materi relasi dan fungsi. Jenis kesalahanditinjau dari objek matematika yang melandasi langkah-langkahpenyelesaian soal, yaitu fakta, konsep, operasi, dan prinsip.Jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Datakesalahan siswa dalam menyelesaikan soal dikumpulkan melalui tes tertulisdan wawancara. Sumber data sekaligus subyek penelitian adalah empatsiswa kelas VIII SMPN 1 Sepang tahun ajaran 2018/2019 dengan kriteriapaling banyak melakukan kesalahan, dan dapat diajak komunikasi denganbaik. Soal tes tertulis terdiri dari lima(5) butir soal bentuk uraian. Tesdilaksanakan setelah materi relasi dan fungsi dipelajari siswa. Wawancarabertujuan untuk mengetahui kesalahan siswa yang tidak dapat dengan jelasdiperoleh melalui tes tertulis, dan dilaksanakan satu hari setelah hasil tesdikoreksi. Data dianalisis melalui tahapan reduksi data, penyajian data,dan penarikan kesimpulan atau verifikasi. Hasil penelitian yang diperoleh adalah: 1) siswa melakukankesalahan fakta, yaitu salah menuliskan rumus fungsi dan nilai fungsi f dariinformasi yang diketahui, 2) siswa melakukan kesalahan konsep, yaitu salahmemahami konsep relasi maupun fungsi. Siswa tidak mampu membedakanantara relasi dan fungsi. Salah memahami konsep pasangan terurut. Salahmenentukan elemen pada pasangan berurutan pada sumbu – X maupunsumbu-Y, 3) siswa melakukan kesalahan operasi, yaitu salah melakukanoperasi bilangan dan operasi bentuk aljabar, 4) siswa melakukan kesalahanprinsip, yaitu salah menerapkan prinsip untuk menyatakan relasi maupunfungsi dengan diagram panah, himpunan pasangan berurutan, dan grafikCartesius.
Identifikasi Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Relasi dan Fungsi di Kelas VIII SMP Negeri 1 Sepang Pancarita; Kristina Dewi
JURNAL PENDIDIKAN Vol 20 No 2 (2019): Jurnal Pendidikan
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52850/jpn.v20i2.886

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kesalahan siswadalam mengerjakan soal pada materi relasi dan fungsi. Jenis kesalahanditinjau dari objek matematika yang melandasi langkah-langkahpenyelesaian soal, yaitu fakta, konsep, operasi, dan prinsip.Jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Datakesalahan siswa dalam menyelesaikan soal dikumpulkan melalui tes tertulisdan wawancara. Sumber data sekaligus subyek penelitian adalah empatsiswa kelas VIII SMPN 1 Sepang tahun ajaran 2018/2019 dengan kriteriapaling banyak melakukan kesalahan, dan dapat diajak komunikasi denganbaik. Soal tes tertulis terdiri dari lima(5) butir soal bentuk uraian. Tesdilaksanakan setelah materi relasi dan fungsi dipelajari siswa. Wawancarabertujuan untuk mengetahui kesalahan siswa yang tidak dapat dengan jelasdiperoleh melalui tes tertulis, dan dilaksanakan satu hari setelah hasil tesdikoreksi. Data dianalisis melalui tahapan reduksi data, penyajian data,dan penarikan kesimpulan atau verifikasi. Hasil penelitian yang diperoleh adalah: 1) siswa melakukankesalahan fakta, yaitu salah menuliskan rumus fungsi dan nilai fungsi f dariinformasi yang diketahui, 2) siswa melakukan kesalahan konsep, yaitu salahmemahami konsep relasi maupun fungsi. Siswa tidak mampu membedakanantara relasi dan fungsi. Salah memahami konsep pasangan terurut. Salahmenentukan elemen pada pasangan berurutan pada sumbu – X maupunsumbu-Y, 3) siswa melakukan kesalahan operasi, yaitu salah melakukanoperasi bilangan dan operasi bentuk aljabar, 4) siswa melakukan kesalahanprinsip, yaitu salah menerapkan prinsip untuk menyatakan relasi maupunfungsi dengan diagram panah, himpunan pasangan berurutan, dan grafikCartesius.
Hubungan Kecerdasan Sosial dengan Kemampuan Kerjasama dalam Kelompok pada Mahasiswa Semester III PGSD FKIP UPR Ichyatul Afrom
JURNAL PENDIDIKAN Vol 20 No 2 (2019): Jurnal Pendidikan
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52850/jpn.v20i2.887

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan kecerdasansosial dengan kemampuan kerja sama dalam kelompok pada mahasiswasemester III PGSD FKIP Unpar. Metode penelitian digunakan sebagai acuan peneliti untuk melakukanpenelitian, adalah penggunaan metode yang tepat sangat berpengaruhterhadap hasil penelitian, dengan demikian maka penelitian inimenggunakan metode korelasional. Berdasarkan angket yang disebar dalam penelitian menunjukan rata- rata setiap peserta didik memiliki kecerdasan sosial sedang. Kecerdasansosial mahasiswa yang tinggi maka akan mempengaruhi kemampuanmahasiswa dalam belajar kelompok. Hal tersebut dapat dibuktikan denganadanya hubungan yang kuat antara kecerdasan sosial terhadap kemampuanbelajar kelompok mahasiswa sebesar 0,882 lebih besar dibandingkandengan r tabel 0,423. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapathubungan antara tingkat kemampuan peserta didik dalam belajar kelompokterhadap tingkat kecerdasan sosial mahasiswa, semakin tinggi tingkatkeserdasan maka akan berpengaruh positif terhadap kerja sama ketikaterlibat dalam kegiatan belajar kelompok.
Pemahaman Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika tentang Grup Berdasarkan Teori APOS Emy Artuti
JURNAL PENDIDIKAN Vol 20 No 2 (2019): Jurnal Pendidikan
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52850/jpn.v20i2.888

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan pemahaman mahasiswatentang grup ditinjau dari perbedaan jenis kelamin dan kemampuanmatematika dengan menggunakan analisis dekomposisi genetik berdasarkanteori APOS (Action, Process, Object and schema).Subjek dalam penelitian ini adalah 4 orang yang terdiri dari 2mahasiswa laki-laki dan 2 mahasiswa perempuan yang berkemampuan tinggidan rendah.. Adapun data yang dikumpulkan dalam penelitian ini diperolehdari tes tertulis serta hasil wawancara yang lebih mendalam dankomprehensip terhadap 4 subjek penelitian mengenai pemahamannya tentanggrup menurut kerangka teori APOS.Selanjutnya data divalidasi sebelum dianalisis dengan menggunakananalisis dekomposisi genetik berdasarkan teori APOS. Selanjutnyapemahaman setiap subjek penelitian dipetakan ke salah satu level dari triadperkembangan skema . Hasil penelitian menunjukkan mahasiswa laki-laki danmahasiswa perempuan dengan kemampuan tinggi masuk pada level trans(level 2). Mahasiswa laki-laki dengan kemampuan rendah masuk pada levelintra (level 0), sedangkan mahasiswa perempuan dengan kemampuan rendahhanya berada pada tahap aksi dan tidak masuk pada level manapun daritriad.
Efektivitas Model Pembelajaran Berbasis Masalah (Problem Based Learning) pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar terhadap Hasil Belajar Karlinah Salamanya; Monica Jahratun Nuvus
JURNAL PENDIDIKAN Vol 20 No 2 (2019): Jurnal Pendidikan
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52850/jpn.v20i2.890

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui efektifitas modelpembelajaran berbasis masalah (Problem Based Learning) pada materibangun ruang sisi datar terhadap hasil belajar siswa kelas VIII MTs An-NurPalangka Raya.Jenis Penelitian ini adalah kuantitatif dengan metode eksperimensemu dan desain penelitian one-group pretest-posttest design. Populasi padapenelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII MTs An-Nur Palangka Rayaberjumlah 77 orang. Dari populasi tersebut dipilih secara cluster randomsampling, sehingga terpilih kelas VIII-C sebanyak 26 orang sebagai kelaseksperimen. Instrumen dalam penelitian ini adalah soal pretest dan posttest. Hipotesis penelitian ini diuji menggunakan uji t satu pihak. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh rata-rata pretest ( ) = 23,61dan rata-rata posttest ( ) = 46,30 serta rata-rata selisih ( ) = 22,69.Sebelum analisis data tersebut dilakukan terlebih dahulu uji kenormalan data. Dari uji normalitas diperoleh =2,168 dan =9,488, olehkarena maka mengikuti distribusi normal.Berdasarkan hasil uji t diperoleh nilai = 1,92 dan = 1,708 padaderajat kebebasan (db) = n - 1 = 25 dan taraf kesalahan = 5%. Olehkarena maka ditolak dan diterima. Sehingga dapatdisimpulkan model PBM efektif untuk meningkatkan hasil belajar siswamateri bangun ruang sisi datar kelas VIII MTs An-Nur Palangka Raya.

Page 7 of 18 | Total Record : 175