cover
Contact Name
AS Ahmar
Contact Email
jpabdimas@ahmar.id
Phone
-
Journal Mail Official
jpabdimas@ahmar.id
Editorial Address
Jalan Karaeng Bontomarannu No. 57 Kecamatan Galesong, Kabupaten Takalar Provinsi Sulawesi Selatan, Indonesia
Location
Unknown,
Unknown
INDONESIA
Panrannuangku Jurnal Pengabdian Masyarakat
ISSN : -     EISSN : 27981096     DOI : https://doi.org/10.35877/panrannuangku
The mission of Panrannuangku Jurnal Pengabdian Masyarakat is to serve as the premier peer-reviewed, interdisciplinary journal to advance theory and practice related to all forms of outreach and engagement . This includes highlighting innovative endeavors; critically examining emerging issues, trends, challenges, and opportunities; and reporting on studies of impact in the areas of public service, outreach, engagement, extension, engaged research, community-based research, community-based participatory research, action research, public scholarship, service-learning, and community service. Focus The aims to provide a forum for international researchers on applied Society Development and Engagement to publish the original articles. Articles published by the focus and scope of community service activities are: 1. education, 2. social, 3. numan resource development, 4. healthty sciences, 5. appropriate technology, 6. juman development and national competitiveness, 7. small and medium enterprises and environmentally sound technological development, 8. and others topic in Community Service, Society Development and Engagement.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Vol. 3 No. 2 (2023)" : 5 Documents clear
Pelatihan Pemanfaatan Reference Management Software Zotero Untuk Mendukung Pengelolaan Dokumen Ilmiah Mahasiswa Ahmar, Dewi Satria; Magfirah; Tri Santoso; Sri Hastuti Virgianti Pulukadang; Muhammad Fath Azzajjad; Ayu Rahayu; Edi Ilimu; Agus Nasir; Ahmar, Ansari Saleh
Panrannuangku Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2023)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengembangan Teknologi dan Rekayasa, Yayasan Ahmar Cendekia Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35877/panrannuangku1762

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat (PkM) ini dilaksanakan pada Program Studi S-1 Pendidikan Kimia, Universitas Sembilanbelas November kolaka. Kegiatan PkM dilaksanakkan dengan mempertimbangkan hasil analisis situasi dan kebutuhan mahasiswa akan pemanfaatan reference management software Zotero untuk mendukung pengelolaan dokumen ilmiah mahasiswa. Pelatihan memiliki langkah-langkah: perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi. Metode yang digunakan pada pelatihan adalah diskusi, Latihan/praktek dan simulasi melalui online learning. Peserta pelatihan terdiri dari 34 orang mahasiswa. Luaran yang diperoleh adalah 100% peserta telah mengetahui reference Management Software dalam pengelolaan dokumen ilmiah, 85.29% peserta telah mampu mengoperasikan reference management software Zotero dan 94.12 % peserta telah memiliki apllikasi reference management software Zotero.
Pengenalan Masa Puberitas Pada Peserta Didik Sekolah Dasar Nurdin, Nurdin; Yusal, Muh. Sri; Nur, Surahman; Rasjid, Yusniar; Rais, Zulkifli
Panrannuangku Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2023)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengembangan Teknologi dan Rekayasa, Yayasan Ahmar Cendekia Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35877/panrannuangku1764

Abstract

Counseling on menarche and puberty for students of SD Negeri 1 Mattoanging Makassar. This activity aims to: 1. Conduct counseling about the period of marache and puberty, as well as the effect of nutritional intake on menstruation for students as material for additional knowledge for students when facing metabolic changes in their bodies. 2. Changes that occur after experiencing marache or menstruation. 3. How to overcome the problems faced by the body when menstruation occurs.
Pengenalan Tables, AutoSum, & Charts Pada Microsoft Excel Untuk Siswa UPT SMAN 8 Takalar Fatwa, Inayanti; Muthahharah, Isma; Harjuna, Hariani; Syamsinar, Syamsinar; Amrullah, Nursinah
Panrannuangku Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2023)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengembangan Teknologi dan Rekayasa, Yayasan Ahmar Cendekia Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35877/panrannuangku1831

Abstract

Tables, Autosum, dan Charts merupakan suatu aplikasi yang dapat ditemukan pada aplikasi Microsoft Excel, pada menu Insert dan Formulas. Microsoft Excel sudah tidak asing lagi bagi siswa, namun dalam memahami penggunaan aplikasinya masih sangat kurang. Microsoft Excel merupakan sebuah program aplikasi lembar kerja yang dibuat dan didistribusikan oleh Microsoft Corporation. Penggunaan aplikasi ini dapat digunakan untuk mempermudah dalam pembuatan tables, diagram, dan menyelesaikan perhitungan matematika. Adapun dari 25 siswa kelas X UPT SMAN 8 Takalar, terdapat 20% peserta yang tidak paham akan praktikum yang dilakukan dan terdapat 80% mampu mengikuti setiap arahan yang diberikan selama praktikum. Metode yang digunakan adalah pembimbingan pelatihan dan pendampingan. Luaran yang hendak diupayakan dan dicapai yakni: (1)Meningkatnya pengetahuan dan keterampilan para siswa di sekolah mitra mengenai tables, autosum, dan charts pada Microsoft Excel.(2)Terciptanya produk berupa pengenalan table, autosum, dan chart pada microsoft excel yang dapat diterapkan dalam pembelajaran di sekolah mitra.(3)Publikasi ilmiah di jurnal nasional.
Pendampingan Rancang Bangun Aplikasi Game Digital untuk Pembelajaran pada Sekolah di Kota Ternate Saprudin, Saprudin; Rahman, Nurdin A.; Hamid, Fatma
Panrannuangku Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2023)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengembangan Teknologi dan Rekayasa, Yayasan Ahmar Cendekia Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35877/panrannuangku1960

Abstract

Telah dilakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat (PKM) yang melibatkan guru-guru pada salah satu sekolah mitra di kota Ternate. Kegiatan PKM yang dilakukan berupa: 1) transfer pengetahuan tentang pentingnya penggunaan game digital dalam pembelajaran, 2) pelatihan intensif perancangan game digital dan 3) pendampingan pemanfaatan game digital dalam pembelajaran. Kegiatan PKM meliputi survey pendahuluan, pelatihan intensif, pendampingan, evaluasi dan refleksi. Berdasarkan penilaian produk yang dihasilkan menjukkan bahwa terdapat peningkatan kompetensi guru dalam merancang dan memanfaatkan aplikasi game digital dalam pembelajaran, serta guru dapat menciptakan suasan pembelajaran yang menarik dan menyenangkan melalui aplikasi game digital yang dihasilkan.
Sosialisasi Pendidikan Karakter Melalui Penanaman Sikap Peduli Lingkungan Siswa Di SMP Negeri 3 Sindue Tobata Sukmawati; Ahmar, Dewi Satria; Arwansyah; Azzajjad, Muhammad Fath; Patmasari, Andi
Panrannuangku Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2023)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengembangan Teknologi dan Rekayasa, Yayasan Ahmar Cendekia Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35877/panrannuangku2075

Abstract

Pembentukan kesadaran lingkungan, Pendidikan lingkungan, tanggungjawab sosial, serta peran model pengembangan menjadi penting dalam membentuk generasi masa depan yang bertanggungjawab. Diantara implementasi penanaman sikap peduli lingkungan adalah memelihara dan menjaga kebersihan lingkungan sekolah, membuang sampah pada tempatnya, mencuci tangan dan menggunakan air secukupnya. Metode PkM adalah bentuk sosialisasi dengan fase pelaksanaan identifikasi masalah, penyusunan rencana, pemilihan sasaran, pelaksanaan sosialisasi, pelibatan aktif sasaran dan refleksi. Sasaran dalam PkM adalah Siswa SMP negeri 3 Sindue Tobata. Luaran kegiatan PkM yang dihasilkan adalah meningkatnya kepedulian siswa terhadap lingkungan, membudayanya aktivitas positif baik di sekolah maupun di lingkungan sekitar. Tingkat pengetahuan dan keterampilan siswa terhadap penanaman sikap peduli lingkungan meningkat secara signifikan.

Page 1 of 1 | Total Record : 5