cover
Contact Name
Parwito
Contact Email
parwitougm@gmail.com
Phone
+6281328676033
Journal Mail Official
pakdemas.jpkm@gmail.com
Editorial Address
Fakultas Pertanian, Universitas Ratu Samban, Jl. Jend. Sudirman No 87 Arga Makmur Bengkulu Utara
Location
Kab. bengkulu utara,
Bengkulu
INDONESIA
PAKDEMAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
ISSN : 28096614     EISSN : 28097602     DOI : -
PAKDEMAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat dengan EISSN 2809-7602 dan PISSN 2809-6614 merupakan jurnal pengabdian kepada masyarakat diterbitkan oleh Fakultas Pertanian Universitas Ratu Samban berisi hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya pertanian, kesehatan, pendidikan, teknik, sosial humaniora, ekonomi dan komputer. PAKDEMAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat diterbitkan setahun 3 kali terbit di bulan (April, Agustus dan Desember). PAKDEMAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat diterbitkan oleh Fakultas Pertanian Universitas Ratu Samban adalah peer-reviewed journal yang memuat artikel-artikel ilmiah dari berbagai disiplin ilmu yang diadopsi dalam berbagai aktivitas pengabdian kepada masyarakat dan hasil penelitian terapan lainnya. Artikel-artikel yang dipublikasikan di PAKDEMAS meliputi hasil-hasil penerapan penelitian ilmiah asli, artikel ulasan ilmiah yang bersifat baru, atau komentar atau kritik terhadap tulisan yang ada dimuat di PAKDEMAS maupun dalam terbitan berkala ilmiah lainnya. PAKDEMAS menerima manuskrip atau naskah artikel dalam pengabdian hasil penerapan penelitian dan hilirisasi hasil penelitian ilmiah kuantitatif maupun kualitatif berbasis komunitas kedalam format pengabdian masyarakat yang mencakup bidang keilmuan yang relevan mencakup: Pertanian Kesehatan Keteknikan Sosial Humaniora Kependidikan Sains Keolahragaan Bahasa Bisnis dan Ekonomi Teknik dan Kejuruan Kesenian
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 9 Documents
Search results for , issue "Vol 3 No 2 (2024): April" : 9 Documents clear
OPTIMALISASI PRODUKSI TANAMAN KAKAO DI MARGOJOYO DESA KESUGIAN KECAMATAN PULUNG KABUPATEN PONOROGO Muhammad, Muhammad; Parwi, Parwi; Kurniawan, Dhika
PAKDEMAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3 No 2 (2024): April
Publisher : Fakultas Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58222/pakdemas.v3i2.202

Abstract

Tujuan kegiatan pengabdian ini adalah optimalisasi produksi tanaman kakao dengan cara meningkatkan pengatahuan dan meningkatkan keterampilan masyarakat. Metode yang digunakan adalah pelatihan pembuatan pupuk organic cair dan padat, pelatihan perbanyakan tanaman kakao memalui sambung pucuk, pelatihan fermentasi biji kakao dengan alat sederhana, pelatihan pemasaran kakao. Hasil praktek pembuatan pupuk organik padat menunjukkan bahwa warna pupuk kehitam hitaman, beraroma tanah, dapat digunakan langsung pada tanaman. sedangkan untuk pupuk cair digunakan dengan cara disiramkan ataupun disemprotkan dengan perbandingan 1 L pupuk berbanding 10 L air pada tanaman kakao. Manfaat pelatihan pembuatan pupuk organic bagi petani kakao adalah dapat mengurangi pengeluaran belanja pupuk dan petani dapat meningkatkan produksi kakao. Hasil pelatihan perbanyakan tanaman menunjukkan bahwa keberhasilan dalam praktik mencapai 80%. Manfaat pelatihan perbanyakan tanaman, kelompok tani dapat mengurangi pengeluaran dalam pembelian bibit kakao. Hasil pelatihan fermentasi menunjukkan bahwa Alat fermentasi menggunakan alat yang sederhana yaitu besek yang terbuat dari anyaman bambu. Manfaat pelatihan ini harga biji kakao lebih mahal. Selanjtnya hasil pelatihan pemasaran kakao menunjukkan bahwa para petani kakao terbuka wawasannya dalam memasarkan hasil biji kakao. Kesimpulan, Masyarakat petani kakao dengan berberapa pelatihan mendapatkan manfaat antara lain dapat mengurangi belanja pupuk, meningkatkan produksi kakao, mengurangi pengeluaran dalam pembelian bibit. harga jual biji kakao lebih mahal. Petani banyak pilihan dalam memasarkan kakao.
TINGKATKAN LAYANAN PERPUSTAKAAN: STUDI KASUS PELATIHAN MENDELEY OLEH MAHASISWA PkM DAN LEMBAGA PERPUSTAKAAN DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU Wulandari, Viqe; Putra, Adeyansyah; Abdullah , Dedy
PAKDEMAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3 No 2 (2024): April
Publisher : Fakultas Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58222/pakdemas.v3i2.222

Abstract

This study aims to explore efforts to improve library services through a case study of Mendeley training conducted by Student Service (PKM) students with library institutions at the University of Muhammadiyah Bengkulu. Mendeley's training aims to improve understanding and utilization of reference management tools in the context of scientific research and writing. This research method uses a qualitative approach with data collection techniques through in-depth interviews and participatory observation. The results showed that Mendeley's training has had a positive impact in improving student competence in reference management and facilitating access to scientific literature. In addition, collaboration between PKM students and library institutions results in synergies that strengthen library services as a whole. This research makes an important contribution in enriching the understanding of service improvement strategies.
MANFAAT KEGIATAAN OLAHRAGA BAGI PEMUDA SEHATKAN TUBUH, KUATKAN JIWA (BANNER) Resman , Yuza; Firjatullah, Bagasnand; Al Ajwani, Rahmat; Muhammad Siregar, Fadel; Ferry Andrean Syahputra
PAKDEMAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3 No 2 (2024): April
Publisher : Fakultas Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58222/pakdemas.v3i2.224

Abstract

Sports activities are not just physical activities, they also have a big positive impact on mental and emotional health. For young people, sport is one of the keys to keeping the body healthy and the soul strong. In this banner, the main benefits of sports activities for youth will be explained, including increasing physical fitness, controlling stress, increasing concentration, and character building. Let's explore together how through sport, youth can develop their potential holistically and have a positive impact on their lives and society as a whole. Keywords: Youth, Sports, Banner.
PENGUATAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA MENGGUNAKAN MICROSOFT OFICCE DI KELURAHAN PASAR MELINTANG Alzaqi, Muhammad Haviz; Mubaroq, Ibnu Nurul; Afif Wahidi Jum’ah; Marhalim; Ar. Walad Mahfuzhi
PAKDEMAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3 No 2 (2024): April
Publisher : Fakultas Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58222/pakdemas.v3i2.226

Abstract

Perkembangan teknologi informasi telah membawa perubahan signifikan dalam berbagai aspek kehidupan, termasuk di lingkungan pemerintahan seperti Kelurahan Pasar Melintang. Penggunaan perangkat lunak Microsoft Office telah menjadi hal yang tak terpisahkan dalam menjalankan tugas administratif, pengelolaan data, dan pelayanan publik di kelurahan tersebut. Penguatan dan pengembangan sumber daya manusia (SDM) dalam penggunaan Microsoft Office menjadi krusial untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas dalam berbagai aktivitas administratif. Dengan pemahaman dan keterampilan yang memadai dalam menggunakan perangkat lunak ini, SDM dapat lebih produktif dalam melakukan tugas-tugas sehari-hari. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan SDM Kelurahan Pasar Melintang dalam menggunakan Microsoft Office melalui program pelatihan yang terstruktur. Pendekatan studi kasus digunakan dalam penelitian ini dengan fokus pada analisis kebutuhan SDM dalam penggunaan Microsoft Office. Hasil analisis menunjukkan bahwa kebutuhan SDM Kelurahan Pasar Melintang meliputi pemahaman dasar tentang Microsoft Office, peningkatan keterampilan dalam aplikasi seperti Excel untuk analisis data dan PowerPoint untuk presentasi, serta pemanfaatan fitur-fitur baru dalam perangkat lunak tersebut. Diharapkan, melalui program pelatihan yang diselenggarakan, SDM Kelurahan Pasar Melintang dapat meningkatkan efisiensi kerja dan kualitas layanan publik yang diberikan kepada masyarakat.
Monitoring Agreement pada Aplikasi Bank Bengkulu Surrounding (BBS) Bank Bengkulu Ramadhanti, Annisa Afifah
PAKDEMAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3 No 2 (2024): April
Publisher : Fakultas Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58222/pakdemas.v3i2.227

Abstract

Monitoring Agreement merupakan sistem yang diterapkan dalam aplikasi Bank Bengkulu Surrounding (BBS) untuk mengelola perjanjian antara bank dan nasabah. Tujuan utama dari Monitoring Agreement adalah memastikan kepatuhan terhadap perjanjian yang telah disepakati, meminimalkan risiko, dan meningkatkan efisiensi operasional. Metode penelitian yang digunakan mencakup studi literatur, analisis data internal bank, wawancara dengan personel terkait, dan observasi langsung terhadap proses implementasi Monitoring Agreement. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Monitoring Agreement pada aplikasi BBS Bank Bengkulu memberikan kontribusi signifikan dalam memonitor dan mengelola perjanjian dengan nasabah, sehingga memastikan kepatuhan dan transparansi yang lebih baik. Rekomendasi yang diberikan termasuk peningkatan penggunaan teknologi dalam proses monitoring, pelatihan bagi personel terkait, serta penguatan kebijakan dan prosedur terkait Monitoring Agreement untuk meningkatkan kinerja dan efektivitasnya.
Pembuatan Film Pendek “Balik Kampung” Sebagai Media Promosi Dan Pengenalan Wisata Yang Ada Di Bengkulu Priawan, Alfito Dhiyu; Yetman Erwadi; Edy Safrizal; Adif Akram
PAKDEMAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3 No 2 (2024): April
Publisher : Fakultas Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58222/pakdemas.v3i2.228

Abstract

Promosi dapat diartikan sebagai suatu upaya untuk memperkenalkan suatu produk dari suatu perusahaan tertentu agar dapat dikenal publik dan menarik minat pembeli sehingga meningkatkan penjualan perusahaan. Dinas Pariwisata Provinsi Bengkulu merupakan sebuah lembaga pemerintah di provinsi Bengkulu, yang bertanggung jawab atas pengembangan pariwisata di daerah tersebut Dinas Pariwisata Provinsi Bengkulu berwenang untuk mengeluarkan izin-izin bidang pariwisata meliputi Izin Usaha Pariwisata untuk travel agent dan lainnya, Selain izin-izin bidang pariwisata, Dinas Pariwisata Provinsi Bengkulu juga memiliki wewenang dalam mengeluarkan izin terkait bidang kebudayaan seperti kegiatan kebudayaan, alih fungsi bagunan bersejarah dan lainnya. Dalam Praktek Kerja Lapangan ini program yang akan dilakukan adalah membuat film pendek tentang promosi pengenalan wisata yang ada di Bengkulu, terutama wisatawan luar. Observasi terhadap permasalahan di Dinas Pariwisata Provinsi ini memicu ide pembuatan film pendek yang berjudul “Balik Kampung” khusus untuk mengatasi tantangan ini, Dengan promosi wisata, Dinas Pariwisata Provinsi Bengkulu memikirkan Bagaimana strategi promosi dalam meningkatkan jumlah pengunjung di wisata Provinsi Bengkulu. Bagaimana agar semua masyarakat yang berada di luar kota Bengkulu mengetahui adanya tempat wisata yang berada di Bengkulu. Dengan adanya pembuatan film pendek ini diharapkan masyarakat Bengkulu maupun Luar Bengkulu akan lebih tertarik untuk mengunjungi objek wisata yang ada di Bengkulu
PROTOTYPE OF MANAGEMENT INFORMATION SYSTEM FOR OFFICIAL TRAVEL ORDERS (SPPD) AND ASSIGNMENT ORDERS (SPT) OF THE SECRETARIAT OF THE CITY LEGISLATIVE COUNCIL OF BENGKULU Witriyono, Harry; Fauzi, M. Ikhwan; Kms. M. Yeri Habibullah; Muhammad Ariq Shidqy; Mohammad Abkar Nur Rohman
PAKDEMAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3 No 2 (2024): April
Publisher : Fakultas Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58222/pakdemas.v3i2.229

Abstract

The Prototype of Travel Orders Management Information System (TOMIS) for the Secretariat of the Regional People's Representative Council (DPRD) of Bengkulu City is an innovation aimed at enhancing efficiency and effectiveness in the administration of official travels and assignments within the Secretariat of the DPRD of Bengkulu City. This article discusses the steps involved in the creation and development of the prototype information system, starting from needs analysis, data management, to implementation. The development method employed is prototyping, which allows users to provide feedback and observe the system's progress firsthand. The prototype is designed to address various issues commonly encountered in the administrative processes of official travels and assignments, such as difficulties in submitting Travel Orders (SPPD) and Assignment Orders (SPT), as well as inefficient monitoring, evaluation, and filing procedures. With the existence of this prototype, it is anticipated that the administrative processes of official travels and assignments within the Secretariat of the DPRD of Bengkulu City will become more structured, transparent, and efficient. Furthermore, this prototype can serve as a reference for other institutions in developing similar information systems.
Perancangan Website Informasi Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan Provinsi Bengkulu Yunika, Astri; Harianto, Ozi; Idaman, Dewa; Ardiansyah , Ardiansyah; Darmi, Yulia
PAKDEMAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3 No 2 (2024): April
Publisher : Fakultas Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58222/pakdemas.v3i2.235

Abstract

The increasing use of digital technology has encouraged government agencies to provide public services online. In this context, creating a website for the Department of Housing, Settlement Areas and Land (Perkim) is important to facilitate access to information and services related to housing, settlements and land for the community. This article aims to explain the process of creating a Perkim Service website and strategies that can be used to optimize digital public services.First, we discuss the importance of the Perkim Department website as a means of increasing transparency, accessibility and efficiency in the provision of information and services to the public. Next, we discuss the technical steps in creating a website, including platform selection, intuitive user interface design, and integration of important features such as property search, online registration, and problem reporting. In addition, we highlight the importance of information security and data privacy in the development of the Department of Perkim website.Next, this article explores strategies to increase public adoption and use of the Dinas Perkim website, including outreach campaigns, user training, and user feedback. We also discuss the importance of regular website maintenance and updates to maintain the quality of the services provided.Through this discussion, it is hoped that readers will gain a better understanding of the importance of creating a Perkim Service website and strategies for optimizing digital public services in the housing, settlement and land sectors.
PRODUKSI BUAH NANAS TAMBULAMPOT DI PEKARANGAN SEBAGAI BAHAN BAYTAT DAN BABYTAT DI DESA PANCA MUKTI KECAMATAN PONDOK KELAPA BENGKULU TENGAH Yulian, Yulian; Fahrurrozi, Fahrurrozi; Zahrani, Adelia; Hanipa, Hanipa; Wulandari, Annisa
PAKDEMAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3 No 2 (2024): April
Publisher : Fakultas Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58222/pakdemas.v3i2.236

Abstract

Produksi buah nanas segar di sekitar Desa Panca Mukti kabupaten Bengkulu Tengah dihasilkan dari budidaya pekarangan menggunakan planterbag sebagai wadah media tumbuh. Tingkat kemanisan buah nanas tambulampot ini cenderung kurang, sehingga tidak begitu diminati untuk konsumsi sebagai buah potong. Solusi yang tepat untuk ini adalah melakukan pengolahan buah nanas agar ada multiplayer efects. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat berupa penyuluhan dan praktek tentang pengolahan buah nanas menjadi BayTat dan BabyTat di masyarakat Desa Panca Mukti. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan penyuluhan kepada masyarakat dalam memanfaatkan potensi buah nanas lokal untuk dijadikan produk olahan yang dapat mendukung Program Desa Wisata.Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan mulai bulan Juli sampai Desember 2023. Hasil pengabdian masyarakat berupa produk BayTat dan BabyTat. Sumber santan dari kelapa hijau yang berkualitas masih menjadi rahasia enak dan empuknya Tat. Sebagai luaran wajib adalah publikasi PPM, dan luaran tambahan berupa sertifikat HKI dan IA (Implementation Aggreements).

Page 1 of 1 | Total Record : 9