cover
Contact Name
Sinollah
Contact Email
sinollah@gmail.com
Phone
+6285109033123
Journal Mail Official
jurnal.tipiswiring@uniramalang.ac.id
Editorial Address
Jalan Raya Mojosari No.2, Kepanjen, Jatirejoyoso, Malang, Jawa Timur 65163, Indonesia
Location
Kota malang,
Jawa timur
INDONESIA
Tepis Wiring : Jurnal Pengabdian Masyarakat
ISSN : 29632080     EISSN : 2963119X     DOI : https://doi.org/10.33379/tepiswiring
Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tepis Wiring diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unversitas Islam Raden Rahmat dengan ISSN 2963 - 199X - secara berkala dua kali dalam setahun di periode April dan Oktober. Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tepis Wiring bertujuan untuk menyebar luaskan hasil pengabdian kepada para akademisi, praktisi, mahasiswa dan pihak yang berminat. Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tepis Wiring menerima kiriman artikel yang ditulis dalam bahasa Indonesia maupun bahasa Inggris, dengan bertujuan untuk menyebarluaskan pemikiran atau gagasan konseptual dan hasil penelitian yang telah dicapai di bidang pengabdian kepada masyarakat. Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tepis Wiring, secara khusus menitikberatkan pada permasalahan pokok dalam pengembangan ilmu-ilmu bidang pengabdian kepada masyarakat sebagai berikut: Pendidikan untuk Pembangunan Berkelanjutan; Pengabdian Masyarakat, Kemasyarakatan, Ketahanan Pangan Lokal, Gizi dan Kesehatan Masyarakat; Pelatihan, Pemasaran, Teknologi Tepat Guna, Desain; Pemberdayaan Masyarakat, Akses Sosial; Pengabdian Masyarakat Mahasiswa; Daerah Perbatasan, Daerah Tertinggal. Penulis harus menyatakan bahwa artikel yang dikirim ke Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tepis Wiring tidak dikirim atau dipublikasikan ke jurnal lain. Penentuan artikel yang dimuat di Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tepis Wiring melalui proses review oleh tim dewan redaksi Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tepis Wiring dengan mempertimbangkan antara lain: terpenuhinya persyaratan baku publikasi jurnal, metode riset yang digunakan, signifikansi, dan kontribusi hasil pengabdian terhadap keilmuan maupun kepada masyarakat.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 64 Documents
PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA PENYULUH KEHUTANAN DAN KELOMPOK TANI HUTAN PADA CABANG DINAS KEHUTANAN WILAYAH MALANG Angguliyah; Sinollah; Majid, Syahrul
Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tipis Wiring Vol 1 No 2 (2022): Tepis Wiring: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unversitas Islam Raden Rahmat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33379/tepiswiring.v1i2.1775

Abstract

Forests are natural resources that provide many benefits, both directly and indirectly. Forest utilization and forest preservation are very important for the sustainability of life, therefore the use and conservation of forests must be balanced. In forest conservation, the government must be proactive and act as a driving force and as the main forest protector. In addition to the government, the community must also play an active role in preserving and reforesting forests (reforestation). The government has established a forestry service whose task is to maintain the sustainability and sustainability of the forest. Forestry extension workers and forest farmer groups must know the regulations related to forest areas and management. The existence of forestry extension workers and forest farmer groups will not be effective if the capacity and knowledge of human resource development on forestry are not fulfilled. Human resource development is a continuous effort to improve the quality of human resources in the broadest sense, through education, training, and coaching (Silalahi, 2000: 249). Thus, these efforts can be increased using the On-The-Job Training Method and the Employee Off-The-Job Training Method. Keywords: Human Resource Development, On The Job Training Method, Off The Job Training Method
SOSIALISASI SEX EDUCATION PADA ANAK DI SDN 1 MOJOWARNO JOMBANG Peni Haryanti; Diastuti, Indah Mei; Hidayati, Athi’; Aziz , Abd.
Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tipis Wiring Vol 1 No 2 (2022): Tepis Wiring: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unversitas Islam Raden Rahmat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33379/tepiswiring.v1i2.1786

Abstract

The high number of cases of violence against children in Indonesia, especially in Jombang Regency, has become the main topic in the community and has even become a national news headline. Sexual violence against children is often carried out by those closest to them, so it is difficult for children to fight back. Even children are afraid to report this, one of the reasons is the lack of acceptable sex received by children. The role of the closest people, especially parents and teachers, is needed to teach sex education so that it is not a taboo topic in society. So that if a case occurs, it will be detected earlier and handled faster. The implementation of community service activities carried out by lecturers and students of the University of Hasyim Asy'ari Tebuireng Jombang with the title "Socialization of Sex education for Children at SDN 1 Mojowarno Jombang" was held on Monday, August 22, 2022 which took place at SDN 1 Mojowarno, Jombang Regency. Socialization activities are carried out through lectures, questions and answers, and discussions as well as singing songs according to the socialization theme. The result of this socialization activity is that it is easy for children to understand the material, this is evidenced by the results of the questionnaire given, which is 85% of children really understand the material given. In addition, 100% of the participating children attended and hoped that the participants would have similar or sustainable activities. Conclusion partners have an understanding of the importance of sex education from an early age. There are many benefits to understanding sex education apart from preventing sexual violence against children, but also preventing children from sexual activities that are harmful to children
PELATIHAN PENGELOLAAN KEUANGAN KELUARGA PADA MASYARAKAT DESA PURWODADI KABUPATEN MALANG Ika, Ika Rinawati; M. Yusuf Azwar , Anas
Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tipis Wiring Vol 1 No 2 (2022): Tepis Wiring: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unversitas Islam Raden Rahmat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33379/tepiswiring.v1i2.1787

Abstract

Proper family financial management can create a healthy family financial condition so that the family avoids a financial deficit. Finance with this healthy condition is a financial condition that is able to bear the needs of both current needs and future needs, because we never know what calamities will occur in the future as well as the need for emergency costs that we must spend. The methods used in this PkM activity are socialization, training and participant surveys. The results of this PkM activity show that the people of Purwodadi village are very enthusiastic and willing to implement financial management in every family need. In addition to the ability to arrange structured management, the community is also able to carry out financial evaluations at the end of the month, this is done to see if the financial condition of their families is healthy or not. So that the financial holder, in this case the housewife, can determine the follow-up steps to improve the financial health of her family Keywords: Training ; Financial Management ; Family
PELATIHAN BRANDING MARKETING SARANG’E KOPI DI DUSUN MADUARJO NGAJUM MALANG Nurwakhidah, Ana
Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tipis Wiring Vol 1 No 2 (2022): Tepis Wiring: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unversitas Islam Raden Rahmat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33379/tepiswiring.v1i2.1842

Abstract

Micro, Small and Medium Enterprises (UMKM) have an important role in improving the Indonesian economy. There are quite a number of UMKM actors in Maduarjo Hamlet, Babadan Village, Ngajum District, considering that the area is one of the well-known coffee-producing areas in Malang Regency. In increasing the knowledge of UMKM actors in Dusun Maduarjo regarding branding, it is necessary to hold Branding Marketing Training activities considering that Branding is very important to determine the brand image in the production of the goods produced. The method of implementing this Branding Marketing training is the lecture method/discussion of materials related to Branding and Marketing. The result of this branding marketing training activity is that the branding training program is a very important benchmark in marketing a product. Maduarjo villagers hope that the next training and socialization will teach them how to make production and packaging permits that are not inferior to other local brands.
PENGUATAN MODEL POLA ASUH DALAM MENGEMBANGKAN KARAKTER ISLAMI PADA ANAK MELALUI KEGIATAN PARENTING GURU DAN ORANG TUA DI TK, PAUD DAN SD DESA NGABAB KECAMATAN PUJON KABUPATEN MALANG Rohmah, Noer; Djunaidi, Djunaidi
Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tipis Wiring Vol 1 No 2 (2022): Tepis Wiring: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unversitas Islam Raden Rahmat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33379/tepiswiring.v1i2.1860

Abstract

Pola asuh adalah cara orang tua bertindak sebagai suatu aktivitas kompleks yang melibatkan banyak perilaku spesifik secara individu atau bersama-sama sebagai serangkaian usaha aktif untuk mengarahkan anaknya. Serangkaian kegiatan meliputi cara penerapan aturan, mengajarkan nilai / norma, memberikan perhatian dan kasih sayang serta menunjukkan sikap dan perilaku baik.Program pengabdian masyarakat ini berfokus pada penguatan model pola asuh melalui kegiatan pendampingan guru dan orang tua di TK, PAUD dan SD desa Ngabab Kecamatan Pujon Kabupaten Malang. Fokus dan tujuan kegiatan mencakup ; (1) model pola asuh yang baik dan benar, (2) model pembelajaran yang efektif bagi guru, (3) Pembiasaan hidup sehat dan ramah lingkungan, (4) faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangannya. Program yang sudah dilakukan dalam kegiatan pendampingan antara lain : 1).Seminar parenting model pola asuh orang tua dan guru; 2). Penyuluhan dan dialog tentang model pembelajaran aktif, interaktif dan menyenangkan; dan 3).Penyuluhan dan dialog tentang pemanfaatan lingkungan. Adapun hasil dari program pengabdian diantaranya yaitu: 1). Meningkatnya pemahaman orang tua dan guru tentang model pola asuh yang baik dan benar; 2). Meningkatnya pemahaman orang tua tentang fase-fase pertumbuhan dan perkembangan anak, dan 3). Meningkatnya pemahaman orang tua akan pentingnya lingkungan sebagai sumber belajar yang efektif
Skrining pada Masyarakat Komorbid sebagai Upaya Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular melalui Kegiatan Posbindu Sucipto, Adi; Puspaningtyas, Desty Ervira; Prasetyaningrum, Yunita Indah; Luturmas, Ametkabal K.; Pranata, I Komang Suadana Adi; Zhafira, Hafizha Rahma; Zulfa, Nuri Kamalia; Firdausi, Qotrunnada
Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tipis Wiring Vol 2 No 1 (2023): Tepis Wiring: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unversitas Islam Raden Rahmat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33379/tepiswiring.v2i1.1879

Abstract

Comorbid (disease) comorbidities experienced by patients at the start of treatment can increase the risk of death. The most common co-morbidities reported to date are old age, hypertension, cardiovascular disease, diabetes, stroke, obesity, smoking, lung disease, and chronic kidney disease. Purwomartani Village is one of the Yogyakarta areas that have health problems with various comorbidities. The incidence of comorbidities in Indonesia is quite high, one of which is in Padukuhan Kadisoka, Purwomartani Village. The majority of people with comorbidities do not realize that they have years of risks and dangers if they are not controlled properly, and this can even increase the risk of death. This has an impact on high medical costs due to the length of treatment. This community service aims to detect non-communicable diseases through screening activities in people with comorbidities. The types of activities carried out at this service are in the form of screening for nutritional status which includes measuring weight, height, abdominal circumference, body mass index (BMI), blood pressure screening, and simple laboratory examinations which include checking blood sugar levels while, cholesterol, and acid tendon. This screening activity was carried out on 31 respondents from the Kadisoka Purwomartani Sleman Hamlet community. The results of the examination showed that most of the respondents had abdominal circumference in the obese category of 27 respondents (87.1%), BMI for the majority of the obese degree 1 category were 14 respondents (45.2), most of the blood pressure including hypertension were 14 respondents (45, 2%), blood sugar levels were mostly normal for 24 respondents (77.4%), uric acid levels were mostly hyperuricemia for 16 respondents (51.6%) and cholesterol levels, for the most part, were hypercholesterolemia namely 21 respondents (67.7%) . The results of this screening are expected to increase public awareness about the dangers of death, especially in people with comorbidities. This service will then be followed up by the service team and the Kalasan Health Center to be able to maximize the use of Posbindu as a means of screening for non-communicable diseases for the prevention and control of PTM through Posbindu activities.
Pemberdayaan Kelompok Wanita Tani Kedungaren melalui Optimalisasi Pengolahan Pelepah Pisang untuk Kemandirian Ekonomi Ngaisyah, Dewi; Adiputra, Andre Kusuma; Nofiartika, Fera
Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tipis Wiring Vol 2 No 1 (2023): Tepis Wiring: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unversitas Islam Raden Rahmat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33379/tepiswiring.v2i1.1894

Abstract

Dusun Pisangan yang terletak di Desa Tridadi memiliki potensi sebagai Desa Wisata Kedungaren sekaligus dapat dikembangkan menjadi homeindustri kuliner oleh masyarakat karena memiliki perkebunan pisang. Pengabdian ini bertujuan untuk melakukan inovasi pengolahan taro pelepah pisang sehingga dapat menjadi icon desa wisata dan diversivikasi pangan serta membangun kemandirian ekonomi masyarakat, khususnya pasca pandemi covid-19. Metode yang digunakan yaitu melakukan inisiasi bersama kelompok wanita tani (KWT) Kedungaren dalam pembudidayaan perkebunan pisang, dimana pelepah pisang yang ada kemudian dimanfaatkan sebagai bahan baku pembuatan taro dengan beberapa variasi yang nantinya akan ditentukan variasi terbaiknya melalui analisis deskriptif dan inferensial (spss). Hasil kegiatan pengabdian masyarakat ini mampu memberikan hasil bahwa tim KWT Kedungaren untuk produksi taro pelepah pisah yang terstandar. Standarisasi telah dilakukan terhadap standar resep (melalui penentuan variasi taro terbaik) dan standar proses menggunakan spiner sehingga penyerapan minyak menjadi optimal. Standarisasi pengemasan juga telah dilakukan untuk produk taro pelepah pisang yang diberi nama Happysang. Kesimpulan kegiatan pengabdian masyarakat ini yaitu standarisasi produksi terbukti efektif meningkatkan mutu hasil produk taro pelepah pisang, dimana hal tersebut ditunjukkan melalui adanya perubahan kualitas sebelum dan setelah dilakukan pendampingan produksi pada kegiatan pengabdian masyarakat yang telah dilakukan.
Optimalisasi Produksi Konten Kreatif Media Sosial sebagai Sarana Promosi Kampung Adat Segunung Carangwulung Jombang Fransisca Benedicta Avira Citra Paramita; Ayuningrum, Nara Garini; Putra, Rival Bramasta Arista; Amadea, Almira
Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tipis Wiring Vol 2 No 1 (2023): Tepis Wiring: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unversitas Islam Raden Rahmat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33379/tepiswiring.v2i1.1903

Abstract

Desa Carangwulung memiliki potensi wisata yang sangat banyak mulai dari eduwisata tentang kopi,peras susu sapi , hingga eco wisata karena mata air yang melimpah. Sebagai desa yang memiliki potensi berkembangnya ekonomi kreatif, terdapat salah satu dusun yang menjadi dusun dengan produk yang cukup banyak mulai dari produksi kopi, produk makanan, batik, penginapan, hingga wisata alam yang ditawarkan oleh wisatawan yang hadir. Dusun tersebut adalah Dusun Segunung yang juga terletak di Desa Carangwulung yang kemudian menjadi mitra pada kegiatan pengabdian ini. Namun, terdapat permasalahan yang dialami oleh Dusun tersebut adalah pengembangan dari konten media sosial yang dimiliki. Sedangkan, konten yang dikemas secara kreatif dapat menunjang promosi dan penghasilan dari masyarakat. Dusun Segunung memiliki berbagai media sosial mulai dari Instagram, Facebook, YouTube, dan Tik Tok. Permasalahan selanjutnya adalah kurangnya pemahaman dan pengetahuan tentang penggunaan dan pembuatan konten kreatif berupa (foto dan desain) melalui alat tersebut masih sangat perlu ditingkatkan dan dipelajari oleh masyarakat Kampung. Solusi yang yang dilakukan oleh pengusul adalah membuat sosialisasi, pelatihan serta penadmpingan mulai dari bagaimana memanage sebuah konten, bagaimana memicu ide kreatif, bagaimana memproduk konten mulai dari foto dan desain. Target luaran dalam kegiatan ini adalah pemakalah seminar nasional,artikel media massa, video produk, dan produk digital pada media sosial berupa foto produk dan template design.
PENDAMPINGAN BUDIDAYA SAYURAN ORGANIK SISWA SISWI CENDIKA BANGSA Paramitha, Astrid; Musa, Muhammad; Nur, Muhammad Naufal Khulukin
Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tipis Wiring Vol 1 No 2 (2022): Tepis Wiring: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unversitas Islam Raden Rahmat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33379/tepiswiring.v1i2.1908

Abstract

Sayuran organik adalah sayuran yang dibudidayakan tanpa menggunakan bahan kimia. Syuran organik memilik daya tarik tersendiri di kalangan petani, terutama petani milenial. Saat ini banyak orang yang beralih pada gaya hidup sehat, dan sayuran organik merupakan satu pilihan yang paling digenari. Keunggulan dari sayuran organik sangat banyak, dilihat dari sisi kesehatan, sayuran organik memiliki banyak kandungan yang bermanfaat agi kesehatan. Berdasarkan hal tersebut maka budidaya sayuran organik juga memberikan peluang yang bagus dalam bisnis. Meskipun ada peluang yang bagus, namun dalam budidaya sayuran organik juga memiliki tantangan tersendiri, diantaranya adalah perawatan yang tidak yang membutuhkan perhatian dan penangan khusus. Berdasarkan hal tersebut maka kegiatan pengabdian ini dilakukan untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan pada siswa SMK Cendika Bangsa kelas agribisnis pengolahan hasil pertanian selama 3 bulan dengan metode dan praktik secara langsung. Pada pelaksanaannya siswa SMK Cendika Bangsa kelas agribisnis pengolahan hasil pertanian sangat antusias, sehingga pada akhir kegiatan para siswa sudah mampu melakukan beberapa tahap tanpa bimbingan
Pendampingan dan Pengembangan Manajemen Pemasaran Produk pada Usaha Roti dan Catering di Pengkol Kabupaten Jepara Riyoko, Sisno; Syafrizal, Syafrizal; Nadhifah, Isyfa Fuhrotun; Ariyanto, Dimas; Fachri, Alfi Nur; Najih, Muhammad Alif
Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tipis Wiring Vol 2 No 1 (2023): Tepis Wiring: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unversitas Islam Raden Rahmat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33379/tepiswiring.v2i1.1914

Abstract

Abstrak ditulis secara ringkas dan faktual menggunakan huruf Tahoma, ukuran 9pt dengan panjang teks Tania catering didirikan oleh keluarga Bapak Dasiman dan Ibu Sri Darwati pada Tahun 2006 yang beralamat di Jl. Ahmad Yani RT 01 RW 03 Pengkol Kabupaten Jepara, namun Sistem pemasaran pada saat ini masih tradisional atau manual yaitu dengan memasarkan pada rumah-rumah, kantor-kantor dan kelompok-kelompok. Untuk sistem pemesanan Tania Catering dilakukan dengan menggunakan sms, WA dan telepon. Mitra belum mempunyai alat atau media promosi yang dapat membantu konsumen untuk melihat produk yang ada. Produk yang dihasilkan oleh Tania Catering yaitu berbagai macam bahan roti dan makanan. Adapun aneka kue yang dihasilkan diantaranya donat, roti pisang, bolu, lapis. Martabak dll. Permasalahan yang ada pada mitra saat ini tentunya diperlukan pendampingan dan keterlibatan semua pihak. Untuk menyelesaikan permasalahan yang dihadapi oleh mitra tim pengabdian melakukan pendampingan tentang pembuatan media sosial, marketplace, aplikasi penjualan berbasis android, dan perbaikan kemasan yang diharapkan dapat mengembangkan dan meningkatkan penjualan mitra serta menambah wawasan dan pengetahuan mitra