cover
Contact Name
Noni Antika
Contact Email
lpp.mandala@gmail.com
Phone
+6281328591216
Journal Mail Official
lpp.mandala@gmail.com
Editorial Address
Perum Elit Kota Mataram Asri Blok O No. 35. Jempong Baru, Sekarbela, Kota Mataram. NTB
Location
Kota mataram,
Nusa tenggara barat
INDONESIA
Business Management
Core Subject : Science,
Jurnal Manajemen Bisnis diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala. Artikel berupa tulisan yang diterbitkan versi cetak dan online secara berkala pada bulan Februari dan Agustus di bidang Ilmu Manajemen dan Bisnis. Penerbitan ini memuat tulisan bersifat ilmiah dalam bentuk hasil penelitian, kajian teori dan aplikasi teori, gagasan konseptual, resensi buku baru, Bibliografi dan tulisan dari Akademisi maupun Praktisi.
Articles 155 Documents
Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening Pada Cv. Jaya Anugrah Hayati, Sri; Saputra, Lalu Andre
Business Management Vol 2, No 1 (2023): Business Management Februari
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58258/bisnis.v2i1.5430

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja karyawan dengan kepuasan kerja sebagai variabel intervening. Penelitian ini merupakan penelitian kausalitas bertujuan menguji hubungan Motivasi terhadap kinerja karyawan dengan kepuasan kerja sebagai variable intervening. Penelitian ini dilaksanakan pada CV. Jaya Anugrah dengan fokus penelitian terhadap kayawan yaitu dengan menganalisis pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja karyawan dengan kepuasan kerja sebagai variabel intervening. Berdasarkan hasil penelitian didapatkan bahwa Motivasi kerja dan kepuasan kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan. Disamping itu juga motivasi kerja dan kepuasan kerja secara stimultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan.
PENGARUH E-WOM DAN HARGA TERHADAP MINAT BERKUNJUNG PADA PANTAI SELONG BELANAK Ulya, Baiq Nikmatul; Minanda, Hasnia; Hulfa, Ihyana; Kurniansah, Rizal; Budiatiningsih, Mahmudah; Rojabi, Siti Hamdiah
Business Management Vol 2, No 1 (2023): Business Management Februari
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58258/bisnis.v2i1.5482

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari E-WOM dan harga terhadap minat berkunjung wisatawan di pantai Selong Belanak. Penelitian menggunakan metode kuantitatif dengan analisis data regresi berganda. Penentuan sampel responden menggunakan purposive sampling sebanyak 100 responden. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan maka didapatkan untuk uji F atau uji simultan, variabel E-WOM dan variabel harga dapat dikatakan layak untuk menjelaskan variabel minat berkunjung. Kemudian terkait dengan uji t atau uji parsial diketahui bahwa variabel E-WOM berpengaruh signifikan terhadap minat berkunjung wisatawan, Kemudian variabel harga juga berpengaruh signifikan terhadap minat berkunjung wisatawan.
Pengaruh Sosial Media Instagram Terhadap Keputusan Pembelian Skincare Scarlett Cabang Praya Nurhidayati, Nurhidayati; Saputra, Lalu Andre; Wangi, Cindra
Business Management Vol 1, No 2 (2022): Business Management Agustus
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58258/bisnis.v1i2.5413

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh langsung media sosial instagram@infoskincarelombokpada keputusan pembelian produk Skincare Scarlett Cabang Praya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jumlah follower instagram Naavagreen cabangMataram sebesar 2.827 pengikut dan diambil sebagai sampel sebanyak 100 orang responden denganmenggunakan perhitungan rumus slovin. Metode pengumpulan data menggunakan kuisioner, wawancara,observasi dan studi pustaka. Penyebaran kuesioner dilakukan secara online pada follower instagramNaavagreen. Metode analisis memakai analisis regresi linier sederhana dan koefisien korelasi denganmenggunakan SPSS 23. Hasil penelitian menunjukkan signifikannya pengaruh antara variabel (X) mediasosial instagram terhadap variabel (Y) keputusan pembelian. Sebesar 78,6 % yang variabel bebas (X)dapat memberi pengaruh pada variabel terikat (Y) dan sisanya21,4 % dipengaruhi komponen lain di luarvariabel penelitian.
Kinerja Pegawai Pada Kantor Perbekel Desa Sumerta Kauh Kecamatan Denpasar Timur Kota Denpasar Saputra, I Gde Oka
Business Management Vol 2, No 1 (2023): Business Management Februari
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58258/bisnis.v2i1.5561

Abstract

Kinerja yang baik ditunjukkan dengan mampu bekerja rajin, jujur serta disiplin, demi tercapainya tujuan organisasi di tempat pegawai tersebut bekerja. Kinerja sangat erat kaitannya dengan pegawai serta organisasi dalam usahanya untuk mencapai hasil yang diinginkan. Maka kinerja sangat penting untuk mendapatkan perhatian, karena dengan kinerja yang baik, tentu seluruh kegiatan yang berjalan di dalam organisasi akan dapat diselesaikan dengan baik sesuai dengan waktu serta rencana yang telah ditetapkan, sehingga apa yang menjadi tujuan dari organisasi akan cepat dicapai dengan hasil yang lebih optimal.
Peran Ketua Program Studi Dalam Membentuk Karakter Kepemimpinan Mahasiswa Melalui Kegiatan Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Ehyani, Zuldi; Henny, Henny; Supriana, Kurnia
Business Management Vol 2, No 2 (2023): Business Management Agustus
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58258/bisnis.v2i2.5416

Abstract

Pendidikan di perguruan tinggi memiliki karakter yang berbeda dengan pendidikandasar maupun menengah. Salah satu perbedaan itu adalah pada peran mahasiswayang semakinbesardalammenentukankeberhasilanpendidikanmereka.Mahasiswasebagaisubjekpembelajaran di perguruan tinggi mestilah menjadi perhatian utama seluruh pelaksana pendidikandalam rangka menjadikannya manusia yang memiliki kompetensitinggi.DisinilahtugasketuaProgramstudidalammemberikankesempatan kepada para mahasiswa dengan menyediakansebanyakmungkinwadahuntukmenempadiriselaindidalamruangkuliah.Kegiatanekstrakulrikuler juga mestinya mendapat perhatian yang banyak dari ketua Program studi agar dapatmenjadi tempat belajar yang baik bagi para mahasiswa selain di ruang kelas. Ada banyak kegiatanekstrakurikuleryangditawarkanolehsebuahperguruantinggiyangdapatdiikutiolehsetiapmahasiswa. EkstrakurikulerdiperguruantinggidiantaranyaadalahUnitKegiatanMahasiswa(UKM)danHimpunanMahasiswa.Metodepenelitianyangdigunakanadalahmetodologipenelitiandeskriptifdenganpendekatandeskriptifkualitatif.Subjekpenelitianadalahseluruh HimpunanMahasiswa Program Studi yang ada di STEKNAS. Teknik pengumpulan data yang digunakan adaempat tahapan, yaitu: (1) teknik observasi, (2) teknik wawancara, (3) teknik dokumentasi,dan (4)tekniktriangulasi(gabungan).Pembahsandarihasilpenelitianyaitu:ketuaProgramStudimelakukankomunikasiyangbaikdalamsetiapkegiatan.KomunikasiyangdilakukanantaraketuaProgramStudimaupundenganHimpunanMahasiswadisesuaikandengankebutuhanapayangakandikomunikasikan. ketua Program Studi masing-masing memiliki peran di dalamnya, porsi dari perankeduanyadisesuaikandengantingkatkebutuhanpadasaatdibutuhkandandisesuaikandengansituasidan kondisi yang ada dan secara keseluruhan berperan sebagai pengarah sebagai ujung tombakpengawasan dan pembinaan di lapangan. Karakter Kepemimpinan yang Dibentuk melalui KegiatanHimpunan Mahasiswa Program Studi antara lain: Cerdas, Disiplin, tanggung jawab, jujur dan benar,beranimengambilresiko, dan inovatif.Pendidikan di perguruan tinggi memiliki karakter yang berbeda dengan pendidikandasar maupun menengah. Salah satu perbedaan itu adalah pada peran mahasiswayang semakinbesardalammenentukankeberhasilanpendidikanmereka.Mahasiswasebagaisubjekpembelajaran di perguruan tinggi mestilah menjadi perhatian utama seluruh pelaksana pendidikandalam rangka menjadikannya manusia yang memiliki kompetensitinggi.DisinilahtugasketuaProgramstudidalammemberikankesempatan kepada para mahasiswa dengan menyediakansebanyakmungkinwadahuntukmenempadiriselaindidalamruangkuliah.Kegiatanekstrakulrikuler juga mestinya mendapat perhatian yang banyak dari ketua Program studi agar dapatmenjadi tempat belajar yang baik bagi para mahasiswa selain di ruang kelas. Ada banyak kegiatanekstrakurikuleryangditawarkanolehsebuahperguruantinggiyangdapatdiikutiolehsetiapmahasiswa. EkstrakurikulerdiperguruantinggidiantaranyaadalahUnitKegiatanMahasiswa(UKM)danHimpunanMahasiswa.Metodepenelitianyangdigunakanadalahmetodologipenelitiandeskriptifdenganpendekatandeskriptifkualitatif.Subjekpenelitianadalahseluruh HimpunanMahasiswa Program Studi yang ada di STEKNAS. Teknik pengumpulan data yang digunakan adaempat tahapan, yaitu: (1) teknik observasi, (2) teknik wawancara, (3) teknik dokumentasi,dan (4)tekniktriangulasi(gabungan).Pembahsandarihasilpenelitianyaitu:ketuaProgramStudimelakukankomunikasiyangbaikdalamsetiapkegiatan.KomunikasiyangdilakukanantaraketuaProgramStudimaupundenganHimpunanMahasiswadisesuaikandengankebutuhanapayangakandikomunikasikan. ketua Program Studi masing-masing memiliki peran di dalamnya, porsi dari perankeduanyadisesuaikandengantingkatkebutuhanpadasaatdibutuhkandandisesuaikandengansituasidan kondisi yang ada dan secara keseluruhan berperan sebagai pengarah sebagai ujung tombakpengawasan dan pembinaan di lapangan. Karakter Kepemimpinan yang Dibentuk melalui KegiatanHimpunan Mahasiswa Program Studi antara lain: Cerdas, Disiplin, tanggung jawab, jujur dan benar,beranimengambilresiko, dan inovatif.
Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengembangan Destinasi Pariwisata Loang Baloq Di Kota Mataram Henny, Henny; Risia, Aulia Febrina
Business Management Vol 2, No 2 (2023): Business Management Agustus
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58258/bisnis.v2i2.5395

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhipengembangan destinasi pariwisata LOANG BALOQ DI KOTA MATARAM. Metode penelitan yangdigunakan adalah metode kuantitatif dengan jumlah responden pada penelitian ini berjumlah 112 orang.Teknik penentuan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling. Teknik analisis datayang digunakan adalah regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabelkebijakan pemerintah, fasilitas wisata, sumber daya manusia, serta sarana dan prasarana berpengaruhpositif terhadap pengembangan destinasi pariwisata LOANG BALOQ DI KOTA MATARAM. Adapun hasilpenelitian berdasarkan nilai prosentase dari keseluruhan variabel yang mempengaruhi destinasi pariwisatagili nanggu, diperoleh sebesar 80% yang termasuk dalam kategori sedang.
The Influence of Work Motivation on Employee Work Performance at the Bima City Tourism and Culture Office Miswarita, Eka; Mulyadin, Mulyadin; Jaenab, Jaenab
Business Management Vol 3, No 2 (2024): Business Management Agustus
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58258/bisnis.v3i2.7240

Abstract

. This research aims to determine the effect of work motivation on employee work performance at the Bima City Tourism and Culture Office. This research is included in the Associative research category. The research instrument used was a questionnaire with a Likert scale. The population used in this research was all employees at the Bima City Tourism and Culture Office, totaling 58 employees, consisting of 34 employees with civil servant status and 18 contract employees and 6 honorary employees. The sample in this study was 34 employees with civil servant status at the Bima City Tourism and Culture Office. The sampling technique used in this research is purposive sampling technique. Data collection techniques use observation, questionnaires and literature study. The data that has been collected is then analyzed using SPSS v.26 then tested for validity, reliability test, simple linear regression analysis, correlation coefficient, determination test and t test. The research results show that there is a significant influence of work motivation on work performance at the Bima City Tourism and Culture Office.
The Influence of Woven Fabric Craft Business in Improving the Economy and Strengthening the Cultural Spirit of the Sukarara Village Community Febrianti, Rizka; Abdullah, M. Renaldy; Imron, Imron; Ganis, M Sawal Abdul; Apriyansyah, Roli
Business Management Vol 3, No 1 (2024): Businees Management Februari
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58258/bisnis.v3i1.6564

Abstract

This research aims to understand the development of woven fabric bussines which can play an important role in improving the economy of a village so that it can improve community welfare.this was also expressed by the management of one the wofen fabric shops located in sukarara village called the drama setya group shop and M.Zaenal Rahman as the secretary of Sukarara village said that economic development,especially in Sukarara village in 2023,will increase much more than the previous year.it  is hoped that with this increase sukarara village is ready to become the center for the best-selling woven cloth crafts from local to international levels.Weaving crafts have great potential on realizing NTB as a fashion center.Sukarara village woven cloth crafts are produced and marketed globally.This research uses qualitative research methods.Data collection techniques are carried out by means of interviews and obsarvations.
The Influence of the Work Environment on Employee Job Satisfaction at the Wera Subdistrict Office, Bima Regency Kuriman, Kuriman; Jaenab, Jaenab; Hidayanti, Mawar
Business Management Vol 3, No 2 (2024): Business Management Agustus
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58258/bisnis.v3i2.7301

Abstract

This research aims to determine the influence of the work environment on employee job satisfaction at the Wera sub-district office, Bima Regency. This research is included in the Associative research category. The population in this study used all employees at the Bima Regency Wera sub-district office, totaling 73 employees. The research technique used was purposive sampling. The research sample used was all 38 employees with State Civil Apparatus (ASN) status. The instrument in this research is a questionnaire with a Likert scale. Observation data collection techniques, questionnaires, literature study. Data analysis techniques use validity tests, reliability tests and simple linear regression tests, then processed using SPSS. The results of the research show that the work environment has a significant effect on employee job satisfaction at the Wera sub-district office, Bima Regency.
Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik Dan Komunikasi Terhadap Semangat Kerja Pegawai Pada Rumah Sakit Umum Daerah Wangaya di Kota Denpasar Sari, Ni Kadek Wahyuni Merta
Business Management Vol 2, No 2 (2023): Business Management Agustus
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58258/bisnis.v2i2.6466

Abstract

Dalampen capaian tujuan organisasi sangat tergantung pada tenaga kerja/karyawan dalam melaksanakan fungsi organisasi seperti dalam bidang pemasaran, produksi, keuangan, personalia, maupun fungsi administrasi. Selain itu juga tergantung kepada kemampuan tenaga kerja/karyawan untuk mengkombinasikan fungsi-fungsi tersebut agar dapat berjalan dengan lancar. Hasil penelitian ini didasari dari hasil regresi linear berganda dimana diperoleh persamaan regresi berganda Y = 0,560 + 0,131X1 + 0,418X2 yang berarti setiap peningkatan lingkungan kerja fisik, dan komunikasi maka semangat kerja  akan meningkat. Berdasarkan hasil penelitian didapat t1-hitung adalah 5,050 lebih besar dari t-tabel sebesar 1,6 berada pada daerah penolakan Ho, maka Ho ditolak atau Hi diterima, berarti memang benar ada pengaruh yang positif dan nyata (signifikan) antara Lingkungan kerja fisik secara parsial terhadap semangat kerja  dan bukan diperoleh secara kebetulan. t2-hitung adalah 14,50 lebih besar dari t-tabel sebesar 1,6 berada pada daerah penolakan Ho, maka Ho ditolak atau Hi diterima, berarti memang benar ada pengaruh yang positif dan nyata (signifikan) antara komunikasi secara parsial terhadap semangat kerja  dan bukan diperoleh secara kebetulan. F-hitung adalah 202,378 lebih besar dari F-tabel sebesar 3,1 berada pada daerah penolakan Ho, maka Ho ditolak atau Hi diterima, berarti memang benar ada pengaruh yang positif dan nyata (signifikan) antara lingkungan kerja fisik dan komunikasi secara simultan terhadap semangat kerja  dan bukan diperoleh secara kebetulan. Saran yang diberikan pada penelitian ini adalah diharapkan pimpinan perusahaan menambah kipas angina pada ruangan yang tidak dilengkapi AC dan pimpinan lebih berhati-hati dalam bertindak sehingga nantinya tidak menimbulkan permasalahan baru dikemudian hari.

Page 4 of 16 | Total Record : 155