cover
Contact Name
Nada
Contact Email
mr.awinwijaya@gmail.com
Phone
+6282142428742
Journal Mail Official
mr.awinwijaya@gmail.com
Editorial Address
Jl. Arjuno I/1172 Malang Jawa Timur, Indonesia
Location
Kota malang,
Jawa timur
INDONESIA
Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat
ISSN : -     EISSN : 30327415     DOI : -
Core Subject : Humanities, Social,
Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, diterbitkan oleh Komunitas Menulis dan Meneliti (Kolibi). Inspirasi terbit empat Kali setahun yaitu Januari, April, Juli, Oktober yang membahas praktik dan proses pengabdian masyarakat. Inspirasi menyediakan forum bagi akademisi dan praktisi untuk mengeksplorasi masalah dan merefleksikan praktik yang berkaitan dengan layanan pengabdian masyarakat. Inspirasi adalah jurnal daring yang didedikasikan untuk publikasi artikel pengabdian masyarakat berkualitas tinggi yang berfokus pada implementasi layanan pengabdian kepada masyarakat.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 121 Documents
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM MEMBERIKAN KESADARAN BETAPA PENTINGNNYA PENDIDIKAN BAGI GENERASI BANGSA YANG AKAN DATANG DI DESA SIGAPITON KECAMATAN AJIBATA Tampubolon, Kevin Pratama Hasudungan; Manalu , Ervin; Siburian, Daniel Tony E; Purba, Jhon Sufriadi
Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 4 (2024): Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sigapiton is a village in Ajibata Sub-district, Toba district with an area of 70.80 km² (BPS, 2018). Sigapiton village has a total of 175 families.There are hamlets in Sigapiton village consisting of hamlet I (Lumban Butar-butar, Hamlet II (Sosor Dolok, Sosor Baringin, Lumban Nauli, Lumban Hasatan). Community Service Lectures (KPPM) are also available.Activities to provide teaching to children about the importance of education fot the nation’s generation, this activity aims to enable children to think with quality for their future. KPPM is focused on providing awarensess of how important education is for the nation’s generation, as well as the application of interdisciplinary knowledge which was carried out directly by student at the elementary school SDN 173631 The teaching activities carried out were warm-up row exercise. To commemorate Indonesia,s 79th indepence day, there wa a competition held by the head of Wajon Sirait Subdustrict, S.Pd.,M. Si, indirectly, children’s knowledge of Marching rules (PBB) Has a big impact on children for their future. The next hape is often carried out by teachers so that children feer the benefits and can understand the importance of education for children.
PENINGKATAN KESADARAN LINGKUNGAN MELALUI EDUKASI SAMPAH DAN PENGGUNAAN TOTE BAG BERKELANJUTAN DI WISATA KAMPUNG SEGA KELURAHAN MENDAWAI Tirtayano, Anandha Destyarennie; Andrian, Freny; Syafadilla , Elva; Arifin, Gusti Muhammad Bustanil; Kasmiah , Utin Nur; Hanifah, Hanifah; Nisa , Kherun; Hakim , Sofyan
Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 4 (2024): Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This community service activity was carried out by students of KKN group 75 at Kampung Sega Tourism Site, Mendawai Village, with the aim of increasing environmental awareness through education about waste and the use of sustainable tote bags. The program focused on installing educational signs about the decomposition time of waste, which took place from July 18 to August 25, 2024. The method used included preparation, implementation, and evaluation stages. This activity not only involved the installation of signs but also the distribution of tote bags and water bottles as eco-friendly alternatives. Evaluation results showed an increase in community understanding of the impact of waste and the importance of proper management, although further efforts are still needed to change daily behavior. This program represents a concrete step in addressing the plastic waste problem and is expected to have a long-term positive impact on the environment and local community.
PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT MELALUI KULIAH KERJA NYATA (KKN) DI DESA BANJARSARI KECAMATAN ENGGANO KABUPATEN BENGKULU UTARA Putra, Deko Rio; Mainaki, Taufik Ruudyan; Fitriyani, Diah; Alamsyah, Zaid Raihan; Afifa, Ira Nur; Sari, Resti Indah Puspita; Murniati, Diana Sri; Aulia, Zumrotul; Anggraini, Nindiya Putri; Rizseta, Franda; Suparmi, Suparmi; Mostofa, Padly
Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 4 (2024): Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Program Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Desa Banjarsari, Kecamatan Enggano, bertujuan untuk memberdayakan masyarakat dan meningkatkan kualitas pendidikan melalui berbagai kegiatan. Dalam pelaksanaannya, mahasiswa UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu mengimplementasikan metode Penelitian Tindakan Partisipatif (PAR) yang mendorong partisipasi aktif masyarakat. Kegiatan yang dilakukan meliputi pemeliharaan masjid dan mushola melalui pemasangan papan nama, penguatan karakter religius anak dengan menonton film animasi, aksi bersih-bersih pantai, pengenalan budaya 5S (Salam, Senyum, Sapa, Sopan, dan Santun) di SDN 52, serta senam sehat bersama. Hasil dari program ini menunjukkan adanya peningkatan kesadaran masyarakat akan pentingnya pendidikan dan kebersihan lingkungan, serta penguatan karakter generasi muda. Setiap kegiatan tidak hanya menyasar penyelesaian masalah, tetapi juga melibatkan masyarakat untuk menciptakan rasa kepemilikan terhadap perubahan yang terjadi. Kesadaran kolaborasi antara masyarakat, pemerintah, dan institusi pendidikan menjadi kunci dalam menciptakan perubahan berkelanjutan. Program KKN ini diharapkan menjadi langkah awal dalam membangun pendidikan yang lebih baik di Desa Banjarsari dan memperkuat karakter generasi muda.
PENDAYAGUNAAN PLATFORM DIGITAL DALAM PEMASARAN PRODUK UMKM DESA GLAGAH Rohmah, Siti Maftukhatur; Aulia , Anisa Rahma; Prameswari, Cindy Ashilah; Irawan, M. Izudin Fathin Alfian; Hamidah , Nabila Nur; Nugroho , Wahyu Dwi; Iksan, Iksan
Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 4 (2024): Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Community service in Glagah Village, Banyuwangi, focuses on using digital platforms to market MSME products. By implementing digital marketing, MSMEs can expand market reach and increase income. The Participatory Action Research (PAR) method was used in community service in this research, starting with the inculturation stage then continuing with Mapping, making flow diagrams to hope trees and problem trees. The programs implemented include outreach, digital marketing training, content creation, and assistance in using e-commerce platforms. The results show increased product visibility online and the development of more professional branding. This not only increases the efficiency of MSME businesses but also strengthens the local economy and maintains local wisdom in processing traditional products. In the current era of globalization of the digital economy, this step is vital to increase the competitiveness of MSMEs and ensure their sustainability in an increasingly competitive market.
PELESTARIAN KULINER TRADISIONAL JENANG SURO DENGAN PROMOSI MELALUI MEDIA SOSIAL Haq, Rizkarina Zahrul; Fauzi , Ria Riski; Choirunnisa , Laili; Hasanah , Febby Nur; Ainiyah , Fifrida Silvia Qurrotul; Farizy , Moh. Zidan Al; Iksan, Iksan
Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 4 (2024): Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Glagah Village has a unique culture and is carried out every year in the month of Suroh, namely a village clean activity called Gelar Songo. One of the series in the Songo Title event is Jenang Suro. Jenang Suro with a distinctive white color with ingredients such as sticky rice, coconut, coconut milk, brown sugar, pandan leaves filled with nuts, shredded chicken and sliced eggs. Students have an important role in preserving and introducing the Jenang Suro tradition in Glagah Village, one of which is through social media such as uploading videos and photos on Instagram. This research aims to see the participation of KKN 127 students in the Songo Title series, namely Jenang Suro, in introducing and preserving traditional events in Glagah Village. The research methods used were interviews, observation and documentation. The participation of KKN 127 students in preserving culinary culture through social media is very effective in increasing awareness and appreciation of traditional culinary. competitive market.
Pendekatan Budaya dalam Program Kampanye Kesadaran Lingkungan Bersih pada Masyarakat Osing Glagah Banyuwangi Shahab, Mohammad Fahmi; Widodo, Margareta Ayu; Saputri, Nurma Fila Anggun Dwi; Istiqomah, Nur Aini; Firdaus, Muchammad Shabrino Yafuza; Safrudin, Mohammad Yogi; Iksan, Iksan
Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 4 (2024): Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat mengenai kebersihan lingkungan di Wilayah Adat Osing Dukuh Kopen Kidul, Desa Glagah, Banyuwangi. Melalui observasi dan wawancara, ditemukan bahwa masyarakat masih memiliki kebiasaan membuang sampah sembarangan, terutama di sungai. Untuk mengatasi permasalahan ini, dilakukan kegiatan pengabdian masyarakat berupa kerja bakti dan pemasangan plang slogan berbahasa Osing yang mengkampanyekan kebersihan lingkungan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kegiatan ini mampu meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan. Pemasangan slogan yang mudah dipahami dan relevan dengan budaya setempat menjadi alat yang efektif untuk mengubah perilaku masyarakat. Selain itu, kerja bakti juga memperkuat kebersamaan dan tanggung jawab masyarakat dalam menjaga kebersihan lingkungan sekitar. Penelitian ini menyimpulkan bahwa pendekatan yang menggabungkan edukasi, partisipasi masyarakat, dan kearifan lokal dapat menjadi solusi yang efektif dalam mengatasi permasalahan kebersihan lingkungan di masyarakat pedesaan.
REBRANDING PRODUK UMKM TEMPE DESA GLAGAH BANYUWANGI Husniyah, Dliya’; Damayanti, Fina Alfiana; Salsabila, Indana Iftitania; Prastya, Reyvaldi Akbar Putra; Romadlonah, Tri Wulan Suci; Aldama, Yulio Faisyal
Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 4 (2024): Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Desa Glagah di Banyuwangi terkenal dengan produksi tempe tradisional yang berkualitas tinggi, namun UMKM di desa ini menghadapi tantangan dalam pemasaran produk, seperti kurangnya identitas brand yang kuat, kemasan yang kurang menarik, dan strategi pemasaran yang belum optimal. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan membantu UMKM tempe di Desa Glagah dengan rebranding, termasuk pembuatan logo baru yang menggabungkan elemen tradisional dan modern, serta penerapan logo pada materi pemasaran digital. Proses rebranding mencakup wawancara, analisis produk dan pasar, desain logo, dan seleksi desain. Hasilnya, rebranding meningkatkan penjualan, brand awareness, dan daya tarik produk, serta memberikan manfaat ekonomi signifikan bagi masyarakat setempat. Pengabdian kepada masyarakat ini menggunakan metode Participatory Action Research (PAR) dengan cara melakukan inkulturasi kepada masyarakat desa Glagah Banyuwangi.
MENINGKATKAN KEMAMPUAN MOTORIK HALUS PADA ANAK MELALUI KEGIATAN KOLASE DENGAN MEDIA BIJI-BIJIAN DI PENDIDIKAN ANAK USIA DINI (PAUD) Faizi, Afifa Nur; Jf, Nurul Zahriani
Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 4 (2024): Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kemampuan fisik motorik halus merupakan salah satu pengembangan dasar bagi anak usia dini. Penelitian ini membahas tentang meningkatkan kemampuan motorik halus pada anak melalui kegiatan kolase dengan media biji-bijian pada Anak Usia Dini di TK. Gajah Mada, Jl. H.M.Said Medan, media yang dipakai ialah kertas bergambar ikan dengan metode menempelkan batu halus (kerikil) yang sudah diwarnai dengan cat semprot pada pola gambar ikan dan mengkolase dengan biji-bijian dalam hal ini Jagung dan kacang hijau yang sudah dipersiapkan. Kegiatan kolase ini dilakukan untuk meningkatkan motorik halus pada anak, untuk melatih / melibatkan otot - otot kecil pada anak. pemilihan batu halus ini untuk memanfaatkan bahan yang ada disekitar kita yang berbiaya murah selain dedaunan, kayu, pasir, berbagai jenis kertas, kain perca, benang, manik-manik, biji-bijian dan bahan bahan bekas. Perkembangan motorik halus pada anak dengan gerakan mengendalian gerakan tubuh melalui kegiatan yang terkoordinir antara susunan saraf, otot-otot halus dengan gerakan yang menggunakan otot-otot halus. Metode pengumpulan data pada penelitian ini adalah observasi, lembar penilaian, lembar hasil karya anak dan dokumentasi yang bersifat kolaboratif dan terkoordinasi antara peneliti, teman sejawat, dan anak didik.
Meningkatkan Motorik Halus Anak Melalui Kegiatan Mengkolase Baju Menggunakan Origami Di Tk Al-Hikmah Kecamatan Labuhan Deli Rachmadanty, Nofriska; Masitah, Widya
Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 4 (2024): Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengeksplorasi efektivitas kegiatan mengkolase baju menggunakan kertas origami di TK Al-Hikmah, Kecamatan Labuhan Deli, dalam meningkatkan motorik halus anak usia dini. Motorik halus, yang melibatkan otot kecil seperti tangan dan jari, sangat penting bagi kesiapan akademik anak, khususnya dalam kegiatan seperti menulis dan menggambar. Metode Penelitian Tindakan Kelas (PTK) digunakan dalam dua siklus yang melibatkan 20 anak usia 5-6 tahun, dengan fokus pada aktivitas menggunting, melipat, dan menempel kertas origami. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan keterampilan motorik halus anak antara siklus pertama dan kedua. Pada siklus pertama, sebagian besar anak mengalami kesulitan dalam mengontrol gerakan tangan saat menggunting dan menempel, tetapi setelah bimbingan intensif, mereka mampu mengembangkan keterampilan ini secara signifikan pada siklus kedua. Selain melatih motorik halus, kegiatan ini juga meningkatkan fokus, konsentrasi, kreativitas, serta keterampilan sosial-emosional anak, seperti kerjasama dan rasa percaya diri. Penelitian ini menyarankan agar kegiatan kolase terus diterapkan dalam pembelajaran, dengan bimbingan yang memadai dari guru.
PELATIHAN PENYUSUNAN DAN PELAPORAN SPT TAHUNAN PADA UMKM DI KECAMATAN TOBELO Sinen, Kasim; Malik , Mahardika Catur Putriwana; Kusumaningrum , Sheila; Santoso, Septy Indra
Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 4 (2024): Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Inspirasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this Community Service (PKM) activity is to provide an understanding to MSMEs about their tax obligations, namely accounting, depositing, and reporting taxes. This PKM activity was carried out in September 2024, this PKM was attended by the local government and MSME actors who were fostered by the PKM Partner, namely the Tobelo Cooperative and MSME Service. The method used in this PKM activity is the socialization method, where this socialization method includes education and counseling as a means of transferring knowledge and education in the form of lectures, tutorials and discussions. The material provided includes tax regulations, understanding of tax income and other tax obligations, as well as training in reporting Annual Tax Returns for MSMEs. The results obtained from this PKM activity are to make MSMEs more aware of their tax obligations which are not only calculating and depositing but also reporting as part of taxpayer compliance.

Page 9 of 13 | Total Record : 121