cover
Contact Name
Muh. Zainul Arifin
Contact Email
rumahjurnal25@gmail.com
Phone
+6285378329037
Journal Mail Official
rumahjurnal25@gmail.com
Editorial Address
Jalan Tanjung Barangan, Lorong Barangan 6 Bukit Baru Palembang Jalan Tanjung Barangan, Lorong Barangan 6 Bukit Baru Palembang
Location
Kota palembang,
Sumatera selatan
INDONESIA
Journal of multidisipline and Equality
ISSN : 30475589     EISSN : 30471087     DOI : https://doi.org/10.70656/jme/
Journal of multidisipline and Equality is a scientific publication to disseminate information on all research results to lecturers, students, and related institutions, especially in Indonesia, leading to an increase in Indonesia Human Development Index. subject area Economic, Human Development, Behavioral Sciences, Education, Legal, Etc
Articles 20 Documents
PROBLEMATIKA DISPENSASI PERKAWINAN BAGI ANAK DI BAWAH UMUR (Kajian Normatif Hukum Positif di Indonesia) Mashudi; Napisah
Journal of Multidiscipline and Equality Vol. 1 No. 1 (2024): JME: Journal of Multidiscipline and Equality
Publisher : CV. Cendekiawan Muda Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Dispensasi perkawinan bagi anak di bawah umur merupakan fenomena yang menimbulkan berbagai perdebatan dalam konteks hukum positif di Indonesia. Hal ini disebabkan oleh perbedaan antara norma hukum yang mengatur usia minimum perkawinan dengan praktik di masyarakat yang kadangkala masih mengizinkan perkawinan anak di bawah umur. Dalam konteks hukum positif di Indonesia, Undang-Undang Perkawinan telah menetapkan usia minimum perkawinan, namun terdapat juga ketentuan yang memberikan peluang bagi dispensasi perkawinan bagi anak di bawah umur dalam beberapa kasus tertentu. Berbagai problematika muncul seiring dengan penerapan dispensasi perkawinan ini, termasuk masalah perlindungan hak-hak anak, penegakan hukum, dan dampak sosial yang mungkin timbul akibat perkawinan di usia yang belum layak. Artikel ini akan mengkaji lebih lanjut tentang problematika dispensasi perkawinan bagi anak di bawah umur berdasarkan hukum positif di Indonesia, serta Dasar Pertimbangan Hakim dalam Menetapkan Dispensasi Perkawinan di Bawah Umur di Indonesia.
CRITICAL ANALYSIS OF THE CONVENTIONAL ECONOMIC SYSTEM Ulil Amri
Journal of Multidiscipline and Equality Vol. 1 No. 1 (2024): JME: Journal of Multidiscipline and Equality
Publisher : CV. Cendekiawan Muda Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Critical analysis of conventional economic systems is an important study in understanding the challenges and weaknesses that may exist in the dominant economic models used today. Often conventional economic systems are based on the principles of capitalism and neoliberalism, which place a primary focus on economic growth, corporate profits, and market competition. However, this approach also faces criticism for causing economic inequality, environmental damage and worsening social inequality. Critical analysis of conventional economic systems includes in-depth evaluation of economic power structures, distribution of wealth, and their impact on society and the environment.
PERLINDUNGAN HUKUM BAGI KONSUMEN TERHADAP PEMBATALAN TRANSAKSI OLEH TIKTOK SHOP PERSPEKTIF HUKUM EKONOMI SYARIAH Indah Monalisa; Fauziah; Hana Pertiwi
Journal of Multidiscipline and Equality Vol. 1 No. 1 (2024): JME: Journal of Multidiscipline and Equality
Publisher : CV. Cendekiawan Muda Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Suatu perjanjian jual beli antara kedua belah pihak yang menimbulkan hak dan kewajiban. Yang dimana pembeli sudah melakukan pembayaran dan penjual berkewajiban menyerahkan barang yang dijual, akan tetapi penjual tidak melakukan prestasinya yaitu penjual membatalkan secara sepihak tanpa pemberitahuan kepada pembeli. Penjual membatalkan pesanan yang sudah dibayar harusnya dikirim tetapi dibatalkan sehingga menimbulkan kerugian. Perbuatan ini tidak dibenarkan menurut Hukum Positif dan Hukum Islam. Rumusan masalah penelitian adalah bagaimana perlindungan hukum akibat dari pembatalan transaksi jual beli online yang dilakukan oleh penjual di tiktok shop, bagaimana Perspektif Hukum Ekonomi Syariah terhadap pembatalan transaksi jual beli online di tiktok shop. Metode penelitian adalah kualitatif deskriptif, jenis penelitian library research, pengumpulan data dengan mencari informasi dari buku serta tulisan yang sesuai objek pembahasan dengan cara membaca dan menelaah. Hasil dari penelitian bahwa pembatalan sepihak suatu perjanjian disebut ketidaksediaan salah satu pihak (penjual) untuk memenuhi prestasi yang telah disepakati. Hal ini tidak dibenarkan menurut Undang-undang Perlindungan Konsumen Nomor 8 Tahun 1999 yaitu pada pasal 16 dan penjual dikenakan sanksi penjara 2 tahun atau denda Rp 500.000.000 rupiah pada Pasal 62 ayat 2. Menurut Perspektif Hukum Ekonomi Syariah pembatalan sepihak tidak boleh dilakukan apabila transaksinya telah memenuhi rukun dan syarat yaitu bahwa dalam perjanjian telah disepakati bersama, tidak boleh dibatalkan secara sepihak tanpa memberitahukan kepada pembeli, karena pembeli sudah membayar yang seharusnya mendapatkan barang akan tetapi tidak mendapatkannya, itu tidak dibenarkan seperti dalam surat An-Nisaa’ ayat 29, surat Al-Israa’ ayat 34, surat An-Nahl ayat 91 dan Kompilasi Hukum Ekonomi Syariah Pasal 36 dan sanksinya pasal 38.
PERBEDAAN HARGA JUAL PRODUK PADA OFFLINE STORE DAN ONLINE STORE DARI PERSPEKTIF FIQH MUAMALAH (Studi Kasus Pada Tarishop Jl. Kebun Sirih, Kalidoni, Palembang) Tri Septi Hariyanti; Muhammad Harun; Bitoh Purnomo
Journal of Multidiscipline and Equality Vol. 1 No. 1 (2024): JME: Journal of Multidiscipline and Equality
Publisher : CV. Cendekiawan Muda Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini membahas tentang Perbedaan Harga Jual Suatu Produk Pada Offline Store Dan Online Store Dari Perspektif Fiqh Muamalah (Studi Kasus Pada TariShop Jl. Kebun Sirih, Kalidoni)”, terdapat perbedaan harga pada offline store dan online store pada toko TariShop, perbedaan harga pada toko offline dan online pada TariShop memilki perbedaan yang signifikan jauh. Dalam penelitian ini terdapat tiga hal yang menjadi fokus kajian penulis. Pertama Bagaimana Sistem Penetapan Harga Pada Proses Kegiatan Jual Beli di TariShop. Kedua Apa Sebab Terjadinya Perbedaan Harga Pada Offline Store Dan Online Store di TariShop dan ketiga Apa Status Hukum Perbedaan Harga Jual Suatu Produk Pada Offline Store Dan Online Store Dari Perspektif Fiqh Muamalah. Penelitian ini berjenis penelitian lapangan (Field Research) dan metode penelitian ini menggunakan data kualitatif dengan landasan data primer dan data sekunder. Data primer dalam penelitian ini berupa hasil wawancara, observasi, dan dokumentasi langsung ke objek yang berkaitan dengan penelitian. Adapun data sekunder yang digunakan didalam penelitian ini berupa buku-buku primer yang dianggap representatif terhadap penelitian sebagai pelengkap data primer. Dari penelitian yang dilakukan dapat disimpulkan bahwa dalam penetapan harga jual produk pada TariShop ini pemilik toko memperhatikan fixed cost dan variable cost. Perbedaan harga pada offline store dan online store di toko TariShop dikarenakan TariShop bukan merupakan distributor utama, TariShop menaikkan harga pada toko online nya dikarenakan terdapat biaya pajak yang dikenakan oleh marketplace kepada toko tersebut, Perbedaan harga pada offline store dan online store TariShop ini dilakukan sebagai trik marketing. Status hukum perbedaan harga pada offline store dan online store di toko TariShop ini tidak dilarang dalam Islam atau boleh (mubah) dikarenakan TariShop tidak memaksa pembeli menerimanya dan melanjutkkan jual beli apabila pembeli tidak setuju dengan harga tersebut.
HUBUNGAN AKUNTABILITAS, TRANSPARANSI DAN KUALITAS PELAYANAN PENGELOLA ZAKAT TERHADAP LOYALITAS MUZAKKI (Studi Pada Lembaga Inisiatif Zakat Indonesia Perwakilan Sumsel) Jodi Heryansah; Maftukhatusolikhah; M. Iqbal
Journal of Multidiscipline and Equality Vol. 1 No. 1 (2024): JME: Journal of Multidiscipline and Equality
Publisher : CV. Cendekiawan Muda Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini dilakukan karena Loyalitas muzzaki di Insiatif Zakat Indonesia mengalami penurunan atau lebih banyak yang tidak loyal terhadap Insiatif Zakat Indonesia karena adanya permasalahan Akuntabilitas yang kurang dirasakan oleh muzakki, serta kurangnya transparansi yang dilakukan di Insiatif Zakat Indonesia dan kualitas pelayanan yang dirasa memaksakan kepada muzakki. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh akuntabilitas, transparansi dan kualitas pelayanan pengelola zakat terhadap loyalitas muzzaki pada insiatif zakat Indonesia perwakilan Sumsel. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, teknik pengambilan data menggunakan kuisioner, teknik pengambilan sampel menggunakan sampel jenuh. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 89 responden. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan perangkat SPSS Versi21 dan dianalisis dengan metode uji kualitas data, uji asumsi klasik, uji analisis regresi berganda, uji hipotesis. Hasil penelitian diperoleh secara parsial akuntabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas muzzaki pada Insiatif Zakat Indonesia perwakilan Sumsel. Transparansi berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas muzzaki pada Inisiatif Zakat Indonesia Perwakilan Sumsel. Kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas muzzaki pada Insiatif Zakat Indonesia Perwakilan Sumsel.
PENGARUH MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN DISIPLIN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA BANK SYARIAH INDONESIA KC PALEMBANG SUDIRMAN Andini Lehadis Azzamarti; Rudi Aryanto; Siti Mardiah
Journal of Multidiscipline and Equality Vol. 1 No. 1 (2024): JME: Journal of Multidiscipline and Equality
Publisher : CV. Cendekiawan Muda Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini dilakukan karena Loyalitas muzzaki di Insiatif Zakat Indonesia mengalami penurunan atau lebih banyak yang tidak loyal terhadap Insiatif Zakat Indonesia karena adanya permasalahan Akuntabilitas yang kurang dirasakan oleh muzakki, serta kurangnya transparansi yang dilakukan di Insiatif Zakat Indonesia dan kualitas pelayanan yang dirasa memaksakan kepada muzakki. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh akuntabilitas, transparansi dan kualitas pelayanan pengelola zakat terhadap loyalitas muzzaki pada insiatif zakat Indonesia perwakilan Sumsel. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, teknik pengambilan data menggunakan kuisioner, teknik pengambilan sampel menggunakan sampel jenuh. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 89 responden. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan perangkat SPSS Versi21 dan dianalisis dengan metode uji kualitas data, uji asumsi klasik, uji analisis regresi berganda, uji hipotesis. Hasil penelitian diperoleh secara parsial akuntabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas muzzaki pada Insiatif Zakat Indonesia perwakilan Sumsel. Transparansi berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas muzzaki pada Inisiatif Zakat Indonesia Perwakilan Sumsel. Kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas muzzaki pada Insiatif Zakat Indonesia Perwakilan Sumsel.
STRATEGI MARKETING BANK MEGA SYARIAH KCP PALEMBANG BASUKI RAHMAT DALAM MENINGKATKAN PRODUK PEMBIAYAAN BERBASIS BANK DIGITAL Ulil Amri
Journal of Multidiscipline and Equality Vol. 1 No. 2 (2024): JME: Journal of Multidiscipline and Equality
Publisher : CV. Cendekiawan Muda Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70656/jme.v1i2.131

Abstract

In everyday life, people cannot be separated from real transactions or digital transactions. In the past few years, the digital banking trend is considered to be experiencing quite rapid development. One of the factors in the development of this digital bank comes from a practical and fast process. Because of this, Mega Syariah Bank KCP Palembang Basuki Rahmat provides customer service through digital bank-based financing and continues to apply an Islamic economic perspective with the aim of retaining customers. This research aims to determine the influence of digital banks on customer decisions and community satisfaction from an Islamic economic perspective. This research uses a qualitative method. The data source that the researcher used was primary data sources obtained from 1 person in the marketing field, as well as 20 people and secondary data sources obtained from books, journals and theses related to the research object. Data collection methods, researchers used interview and documentation methods. Based on the research results, they used strategies, namely marketing strategies through open tables, door to door, word of mouth, social media. And to make it easier to achieve targets, research was carried out using the application of segmentation, targeting and positioning. And also implement a marketing mix that becomes one unit in order to increase customers in digital bank-based financing.
PROSES JUAL BELI TENDER GETAH KARET DI DESA REJODADI KECAMATAN SEMBAWA KABUPATEN BANYUASIN DALAM PERSPEKTIF ASAS-ASAS HUKUM EKONOMI SYARIAH Syahrul Benia; Bitoh Purnomo
Journal of Multidiscipline and Equality Vol. 1 No. 2 (2024): JME: Journal of Multidiscipline and Equality
Publisher : CV. Cendekiawan Muda Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70656/jme.v1i2.132

Abstract

Proses jual beli dalam tender getah karet adalah mekanisme perdagangan yang melibatkan berbagai pihak dalam industri karet, mulai dari produsen getah karet, pengepul, hinggal pembeli. Dalam konteks Hukum Ekonomi Syariah, transparansi dan kejujuran dalam setiap transaksi jual beli sangat ditekankan untuk mencegah terjadinya ketidakadilan dan penipuan. Seperti yang terjadi di Tender Getah Karet Kelurahan Rejodadi Kecamatan Sembawa Kabupaten Banyuasin Pokok kajian dalam penelitian ini adalah bagaimana mekanisme proses jual beli tender getah karet di Desa Rejodadi Kecamatan Sembawa Kabupaten banyuasin dan bagaimana proses jual beli tender getah karet di Desa rejodadi Kecamatan Sembawa Kabupaten Banyuasin dalam Perspektif Asas-asas Hukum Ekonomi Syariah. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian lapangan (field research) yaitu penelitian yang sumber datanya diambil secara langsung di lapangan dengan cara mengamati secara langsung kejadian yang terjadi di lokasi penelitian observasi,wawancara langsung dengan responden, dan dokumentasi. Analisis data dalam penelitian ini adalah dengan metode Deskriptif Kualitatif dan disimpulkan secara dedukatif. Kesimpulan dari kajian ini adalah Proses tender getah karet di Desa Rejodadi Kecamatan Sembawa Kabupaten Banyuasin, petani karet membawa hasil getah karetnya ke UPPB Desa Rejodadi, mereka menyerahkan hasil karetnya kepada tim atau panitia, panitia melelang hasil karet kepada pembeli, setelah sepakat dengan harganya, maka terjadilah penimbangan karet tersebut yang hanya diwakilkan oleh tim panitia, selesai pembayaran maka panitia memberikan hasilnya kepada si petani karet dan Menurut asas-asas hukum ekonomi syariah, proses jual beli tender getah karet di desa rejodadi ini sudah sah dan dibolehkan, hanya saja dibutuhkan kejujuran dari panitianya.
ANALISIS PENGETAHUAN TERHADAP KESADARAN DALAM MEMBAYAR ZAKAT PERTANIAN ( STUDI KASUS PETANI KOPI) DI KECAMATAN TANJUNG SAKTI PUMI KABUPATEN LAHAT Vivi Ulandari; Syamsiar Zahrani
Journal of Multidiscipline and Equality Vol. 1 No. 2 (2024): JME: Journal of Multidiscipline and Equality
Publisher : CV. Cendekiawan Muda Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70656/jme.v1i2.133

Abstract

Zakat merupakan salah satu rukun Islam, zakat adalah mengeluarkan Sebagian tertentu dari harta tertentu sampai nisab kepada orang yang berhak menerimanya dan merupakan kewajiban umat Islam yang telah ditetapkan oleh al-Qur’an, Sunnah Nabi dan Ijma’ para ulama. Di Kecamatan Tanjung Sakti Pumi memiliki pertanian yang cukup luas maka sebagian masyarakat penghasilannya dari hasil pertanian, akan tetapi petani belum memahami tentang zakat pertanian maka mereka masih kurang dalam mengemalkan zakat pertanian Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengetahuan para petani dalam kesadaran membayar zakat pertanian Di Kecamatan Tanjung Sakti Pumi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, data dalam penelitian ini diperoleh dari data primer dan data sekunder. Dalam mengumpulkan data menggunakan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data yang diperoleh dari hasil wawancara, catatan lapangan, dan bahan-bahan lain, disusun secara sistematis sehingga mudah dipahami dan menjabarkan dalam bentuk kutipan untuk mengetahui pengetahuan para petani dalam kesadaran membayar zakat pertanian Di Kecamatan Tanjung Sakti Pumi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pengetahuan para petani dalam kesadaran membayar zakat pertanian Di Kecamatan Tanjung Sakti Pumi termasuk kurang, serta penghimpunan zakat pertanian belum terlalu baik dan hambatan yang dialami bisa dari berbagai faktor yakni faktor internal dan eksternal, faktor internal terdiri dari religiusitas (kurang nya keyakianan serta ketaatan petani tentang zakat pertanian sehingga tidak adanya dorongan dari dalam diri petani untuk membayar zakat pertanian ), kesadaran(tidak ada kesadaran dari diri sendiri dimana petani tidak tahu tentang zakat pertanian), pengetahuan dan pendidikan, dan pengalaman (tidak adanya pengalaman petani baik dari dunia kerja, organisasi ataupun pendidikan). Sedangkan faktor eksternal adalah lokasi (lokasi/jarak BAZNAS yang cukup jauh dari dari tempat tinggal), sosialisas (kurang nya sosialisasi dari lembaga BAZNAS) dan Masyarakat. Ketiga faktor tersebut sangat mempengaruhi langka atau kesadaran dari masyarakat untuk membayar zakat pertanian.
KONTRIBUSI PAJAK PARKIR TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH KOTA PALEMBANG Sultan Asyrof Aliftiqhor; Rinol Sumantri
Journal of Multidiscipline and Equality Vol. 1 No. 2 (2024): JME: Journal of Multidiscipline and Equality
Publisher : CV. Cendekiawan Muda Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70656/jme.v1i2.161

Abstract

This study aims to analyze how much the parking tax contributes to Palembang City's Original Revenue in 2017-2021 and to find out the Islamic Economics review of the parking tax contribution in increasing Palembang City's Original Revenue. The analytical method used in this study is a qualitative method with data collection techniques in the form of interviews, documentation, archives and journals and articles from several sources. The results of this study show that the average contribution of parking tax to the local revenue of Palembang City in 2017-2021 is 2.57% and is categorized as having a very low contribution because the percentage level is less than 10%. The highest contribution rate of parking tax occurred in 2018 and the lowest contribution rate of parking tax occurred in 2020. According to an Islamic economic perspective, the contribution of the parking tax in increasing local revenue in the city of Palembang is in accordance with Islamic economic values, such as the presence of elements of justice, transparency, accountability and openness and the benefits of tax collection can be directly felt by the community through infrastructure development and other facilities so as to realize the benefit of the people.

Page 1 of 2 | Total Record : 20