cover
Contact Name
Agna Rizky Putra Anggara
Contact Email
agnarizkyputra@gmail.com
Phone
+6281331725275
Journal Mail Official
dedikasijurnalmitra@gmail.com
Editorial Address
Jalan PB Sudirman, Kelurahan Patokan, Kabupaten Situbondo, Provinsi Jawa Timur , Indonesia
Location
Kab. situbondo,
Jawa timur
INDONESIA
Jurnal Mitra Dedikasi Masyarakat
ISSN : -     EISSN : 30892511     DOI : https://doi.org/10.70305/jmdm.v1i2
Jurnal Mitra Dedikasi : jurnal yang diterbitkan oleh Yayasan Bakti Cendekia Nusantara. jurnal Mitra Dedikasi memiliki kajian Berupa penerapan multi disiplin keilmuan diantaranya pendidikan, teknik, pertanian, sosial humaniora, komputer, pendidikan, budaya dan kesehatan dll. Pengabdian kepada masyarakat berisi berbagai kegiatan penanganan dan pengelolaan berbagai potensi, kendala, tantangan, dan masalah yang ada di masyarakat. Pelaksanaan kegiatan pengabdian juga melibatkan partisipasi masyarakat dan mitra. Kegiatan pengabdian tersebut disusun dalam suatu kegiatan yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Tujuan dari publikasi jurnal ini adalah untuk menyebarluaskan pemikiran konseptual atau ide-ide yang telah dicapai di bidang pengabdian kepada masyarakat. Jurnal Mitra Dedikasi diterbitkan setiap bulan Juni dan Desember
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 17 Documents
PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN ISLAM siti seituni
Jurnal Mitra Dedikasi Masyarakat Vol. 1 No. 2 (2024): Edisi Desember
Publisher : Yayasan Bakti Cendekia Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70305/jmdm.v1i2.91

Abstract

Information technology has become an essential element in education, including Islamic education, as it provides easy access to information, communication, and interactive, enjoyable learning. This community service discusses how information technology can be effectively integrated into Islamic education, enriching students' learning experiences, accelerating the distribution of teaching materials, and facilitating more effective and efficient interaction between teachers and students. This service utilizes various methods and technological tools that can be integrated into Islamic education. This service's results show that using information technology can increase learning motivation, enrich teaching methods, and facilitate a more objective and measurable evaluation process. This article concludes that the integration of information technology in Islamic education has great potential to support the achievement of educational goals that are more relevant to the needs of the times, provided it is carried out with careful and sustainable planning.
PELATIHAN COREL DRAW DI MTS NURUL IMAN KARANGANYAR Imam Hidayat; Wahyu Nugroho; Andi Wapa
Jurnal Mitra Dedikasi Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2025): Edisi Juni
Publisher : Yayasan Bakti Cendekia Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70305/jmdm.v2i1.107

Abstract

This service aims to provide an understanding of Corel Draw. The community service activities socialized by the Bakti Indonesia University in Dawuhan Wetan Village are a form of effort to practice the Tri Dharma of Higher Education, namely Community Service. This effort was carried out during the world pandemic that is currently hitting Indonesia. Including Dawuhan Wetan Village, Rowokangkung District, Lumajang Regency. In responding to and helping residents in facing the new normal era, especially in the field of Informatics Engineering, the author applies and demonstrates a form of training process that is easy to understand and easy to understand. The target aspect targeted by the author is children who go to junior high school, with various methods of reviewing field results that are considered very necessary for guidance and introduction. The author found a problem, namely the lack of knowledge of MTS NURUL IMAN students in Karanganyar 1 hamlet in technology. So from this problem, the author provides guidance and introduction to technology which aims to help junior high school children get to know technology better.
SINERGI KOMUNITAS DAN PERLINDUNGAN ANAK: UPAYA KOLEKTIF PENCEGAHAN STUNTING MELALUI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BERKELANJUTAN Aminatur Rosyidah; Zulfi Zumala Dwi A; Elok Hidayah; Asna Zunairoh; Dwi Swastanti R
Jurnal Mitra Dedikasi Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2025): Edisi Juni
Publisher : Yayasan Bakti Cendekia Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70305/jmdm.v2i1.109

Abstract

Stunting is still a serious health problem in Barurejo Village, Banyuwangi, with the main causative factors being a lack of parental understanding of nutrition, non-optimal parenting, and non-educative use of gadgets. This community service activity aims to increase community awareness through interactive counseling, training in making nutritious complementary food, and community-based mentoring. The implementation methods include parenting education, the formation of a Village Stunting Working Group (Pokja), and the “Healthy Yard” initiative for family food security. The results showed a significant increase in parents' understanding (85%) of stunting, the formation of 15 trained cadres, and the optimization of gadgets as a medium for health education. This activity also encouraged the village government's commitment to allocate special funds for stunting prevention programs. Long-term impacts include a technology-based monitoring system through the “Sehat Barurejo” application and expansion of the intervention model to neighboring villages. This program proves that a community-based participatory approach is effective in reducing the risk of stunting in a sustainable manner.
SAINS PEDULI LINGKUNGAN: PENERAPAN KONSEP DASAR SAINS DALAM MENANGANI BENCANA TANAH GERAK DI WILAYAH PERBUKITAN SURUH Indah Yunitasari; Agus Budi Santosa; Angga Setiawan; Krisno Punto
Jurnal Mitra Dedikasi Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2025): Edisi Juni
Publisher : Yayasan Bakti Cendekia Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70305/jmdm.v2i1.115

Abstract

Program Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini bertujuan untuk meminimalisir risiko bencana tanah gerak di Desa Ngrandu, Kecamatan Suruh, Kabupaten Trenggalek, melalui penerapan konsep dasar sains. Kegiatan difokuskan pada edukasi mitigasi bencana, pelatihan kreatif untuk trauma healing anak, serta kolaborasi lintas sektor untuk memperkuat kapasitas lokal. Metode pelaksanaan meliputi observasi lapangan, koordinasi dengan pihak terkait, sosialisasi gejala awal tanah gerak, pelatihan pembuatan batik shibori dengan pewarna alami, serta refleksi bersama. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan kesadaran dan keterampilan masyarakat dalam menghadapi risiko tanah gerak, sekaligus memperkuat jejaring sosial dan solidaritas antarwarga. Program ini diharapkan menjadi model intervensi yang dapat direplikasi di wilayah lain dengan permasalahan serupa.
STRATEGI PENGUATAN MANAJEMEN KOLABORATIF ORANG TUA DAN GURU DALAM MENINGKATKAN KUALITAS LAYANAN PAUD Noviyanti, Ade Irma; Pipit Rika Wijaya; Sugihartatik
Jurnal Mitra Dedikasi Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2025): Edisi Juni
Publisher : Yayasan Bakti Cendekia Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70305/jmdm.v2i1.129

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan guru PAUD dalam membangun manajemen kolaboratif dengan orang tua sebagai upaya peningkatan kualitas layanan pendidikan anak usia dini. Pengabdian ini dilaksanakan di Kabupaten Jember dengan pendekatan partisipatif berbasis workshop dan pendampingan. Hasil identifikasi awal menunjukkan bahwa keterlibatan orang tua dalam layanan PAUD masih terbatas dan belum dikelola secara sistematis. Melalui pelatihan dan simulasi, guru PAUD diberikan pemahaman konseptual dan keterampilan praktis dalam menjalin kemitraan yang efektif. Peserta pelatihan menyusun rencana aksi kolaboratif yang kemudian diimplementasikan di lembaga masing-masing dengan pendampingan dari tim pengabdian. Hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan pengetahuan, sikap, dan keterampilan guru dalam membangun kolaborasi, serta terbentuknya jejaring komunikasi antar guru PAUD. Penguatan manajemen kolaboratif ini terbukti menjadi strategi efektif dalam mendukung peningkatan mutu layanan PAUD di tingkat lokal.
PELATIHAN MENULIS JURNAL ILMIAH I LP MA’ARIF PCNU KABUPATEN MALANG Baiquni, Muhammad Masykur
Jurnal Mitra Dedikasi Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2025): Edisi Juni
Publisher : Yayasan Bakti Cendekia Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70305/jmdm.v2i1.139

Abstract

Pelatihan menulis jurnal ilmiah merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan kapasitas akademik guru madrasah dalam menyusun karya ilmiah yang berkualitas dan sesuai standar jurnal nasional maupun internasional. Kegiatan pelatihan ini diselenggarakan oleh LP Ma’arif PCNU Kabupaten Malang pada tanggal 21 dan 22 Juni 2025 di ruang literasi Gedung Perpustakaan UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, dengan peserta sebanyak 20 guru madrasah. Tujuan pelatihan ini adalah membekali peserta dengan teknik penulisan jurnal ilmiah yang baik, termasuk pemahaman struktur artikel, teknik pengumpulan data, analisis, hingga publikasi. Metode yang digunakan adalah ceramah, diskusi, latihan menulis, dan studi kasus. Hasil pelatihan menunjukkan peningkatan pemahaman dan kemampuan peserta dalam menulis artikel ilmiah serta kesiapan untuk mengirimkan karya ke jurnal terakreditasi. Pelatihan ini diharapkan dapat mendorong guru madrasah menjadi penulis ilmiah yang produktif dan meningkatkan kualitas pendidikan di madrasah.
WORKSHOP PENGUATAN PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN (PKB) BAGI GURU MI KECAMATAN WAJAK Masykur Baiquni, Muhammad; Hosniyeh
Jurnal Mitra Dedikasi Masyarakat Vol. 1 No. 2 (2024): Edisi Desember
Publisher : Yayasan Bakti Cendekia Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70305/jmdm.v1i2.130

Abstract

Konteks pendidikan dasar berbasis keagamaan, seperti Madrasah Ibtidaiyah (MI), tantangan yang dihadapi guru menjadi semakin kompleks karena mereka tidak hanya dituntut menguasai materi ajar umum, tetapi juga materi keagamaan, serta mampu membentuk karakter siswa yang berakhlak mulia. peningkatan kompetensi guru secara terus-menerus menjadi kebutuhan yang tidak dapat diabaikan, terlebih di era globalisasi dan perkembangan teknologi saat ini. Kompetensi profesional, pedagogik, sosial, dan kepribadian. Pengembangan Keprofesi-an Berkelanjutan (PKB) adalah proses perubahan pengetahuan dan kompetensi guru sepanjang kehidupan kerjanya. Tujuan dari pengabdian ini adalah untuk meningkatkan kompetensi profesional guru-guru MI di Kecamatan Wajak yang masih mengalami kesulitan dalam mengakses dan mengikuti program Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB) secara optimal, sehingga kompetensi profesional mereka semakin berkembang. Metode pelaksanaan pengabdian diklasifikasikan dalam tiga tahap, yaitu: persiapan, pelaksanaan, dan evaluasi. Luaran dari Pengabdian kepada Masyarakat ini adalah (1) Meningkatnya pemahaman dan kesadaran guru MI di Kecamatan Wajak tentang pentingnya Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan; (2) Guru mampu merancang dan melaksanakan kegiatan PKB secara mandiri maupun kolaboratif di lingkungan madrasah; (3) Terbangunnya budaya belajar sepanjang hayat di kalangan guru MI yang mendukung peningkatan kualitas pembelajaran. Kesimpulannya adalah Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB) di Wajak berhasil memberikan penguatan terhadap tiga bentuk utama: pengembangan diri, publikasi ilmiah, dan karya inovatif.

Page 2 of 2 | Total Record : 17