cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota adm. jakarta barat,
Dki jakarta
INDONESIA
Ilmiah Manajemen Bisnis
ISSN : 19786334     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Science,
Arjuna Subject : -
Articles 269 Documents
PENGARUH PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KERJA SERTA LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT INPLASCO PRIMA SURYA Puteri, Teresa Kwantoro; Tj., Hery Winoto
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 16 NO. 1 JANUARI - JUNI 2016
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

                                                  ABSTRACTThis research was made with the background because of a lack of awareness of importance ofenterprise education and job training to support employee performance and lack of awareness ofthe company in building a working environment that is conducive to improve employee performance.Moreover, the purpose of this study was to determine whether there is an influence of education andtraining and work environment on the performance of employees of PT Inplasco Prima Surya. Thedata required in this study, obtained through questionnaires using saturated or census samplingmethod to 50 (fifty) PT Inplasco Prima Surya. From all the combine input data that has been collected,data got analysis using SPSS program to determine the results of the research hypothesis. Theanalysis carried out from the validity test, reliability test, classic assumption test, test multiple linearregression analysis, and hypothesis with the following results: (1) education and vocational trainingaffect the performance of employees, (2) work environment affect the performance employees, and(3) educational and job training also work environment simultaneously affect the performance of theemployee. By knowing with the effect on the performance of PT Inplasco Prima Surya employees,this research can as be a reference for the PT Inplasco Prima Surya in how to improving employeesperformance.Keywords: education and job training, work environment, employee perfomance, human resources                                                 ABSTRAKPenelitian ini dibuat dengan latar belakang karena kurangnya kesadaran perusahaan akan pentingnyapendidikan dan pelatihan kerja untuk menunjang kinerja karyawan serta kurangnya kesadaranperusahaan dalam membangun lingkungan kerja yang kondusif untuk dapat meningkatkan kinerjakaryawan. Selain itu tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapat pengaruhpendidikan dan pelatihan kerja serta lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan PT Inplasco PrimaSurya. Data yang diperlukan dalam penelitian ini, diperoleh melalui kuesioner dengan menggunakanmetode sampling jenuh atau sensus terhadap 50 (lima puluh) orang karyawan PT Inplasco PrimaSurya. Dari data-data yang telah dikumpulkan, dilakukan analisis data menggunakan program SPSSguna mengetahui hasil hipotesis penelitian. Adapun analisis yang dilakukan mulai dari uji validitas,uji reliabilitas, uji asumsi klasik, uji analisis regresi linear berganda, dan uji hipotesis dengan hasilsebagai berikut: (1) pendidikan dan pelatihan kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan, (2)lingkungan kerja berpengaruhi terhadap kinerja karyawan, dan (3) pendidikan dan pelatihan kerjaserta lingkungan kerja secara simultan berpengaruh terhadap kinerja karyawan. Dengan mengetahuipengaruh terhadap kerja karyawanPT Inplasco Prima Surya, penelitian ini dapat menjadi acuan bagiPT Inplasco Prima Surya dalam meningkatkan kinerja karyawan.Kata kunci: pendidikan dan pelatihan kerja, lingkungan kerja, kinerja karyawan, sumber dayamanusia
Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Keputusan Pembelian Produk Mobil Mazda 2R Pada PT Nusantara Batavia Motor Jakarta Pusat Ratnasari, Desy; Sunardi, HP.
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 15 NO. 2 JULI-DESEMBER 2015
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACTThe purpose of this study was to determine the effect of the product, price, place and promotion on purchase decisions. The population is people who buy cars mazda 2R At PT Nusantara Batavia Motor Jakarta. The samples used were 125 people who buy cars mazda 2R using questionnaire techniques. The collection of data through questionnaires. The results of multiple linear regression analysis, using SPSS show that all variable products, price, place and promotion has a significant positive effect on the variable purchase decision.Keywords: product, price, place, promotion, and purchase decisionsABSTRACTTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh produk, harga, tempat dan promosi terhadap keputusan pembelian. Populasinya adalah orang yang membeli mobil mazda 2R Pada PT Nusantara Batavia Motor Jakarta Pusat. Sampel yang digunakan adalah 125 orang yang membeli mobil mazda 2R menggunakan teknik kuesioner. Pengumpulan data melalui kuesioner. Hasil analisis regresi linier berganda, dengan bantuan SPSS menunjukkan bahwa semua variable Produk, Harga, tempat dan promosi berpengaruh signifikan positif terhadap variable keputusan pembelian.Keywords: produk, harga, tempat, promosi, dan keputusan pembelian
EFEK MEDIASI BIAYA KEAGENAN PADA PERBEDAAN RASIO HUTANG PERUSAHAAN MANUFAKTUR DENGAN PERUSAHAAN NON MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2008-2010 Gunawan, Lisa; Tobing, Rudolf L.
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 12 NO. 1 MEI 2012
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Analisis Pengaruh Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Konsumen dan Implikasinya Terhadap Niat Berperilaku Konsumen Toko Buku ., Yohanes; Marvianta, YB. Andre
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 14 NO. 2 NOVEMBER 2014
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACTThe purpose of this study was to determine the relationship of service quality to customer satisfaction, customer satisfaction to behavioural intention and service quality to behavioural intentions for customer. Sample used in this research is 150 respondents, which respondents is university student that have been used products and services from a bookstore. The data has analyzed with Structural Equation Modelling (SEM). It has been discovered that there is only two out of three hypotheses are accepted. Here are the result of those three hypotheses: 1.Service Quality has significant to Customer Satisfaction, 2.Customer Satisfaction has significant to Behavioural Intentions. 3.Service Quality has not significant to Behavioural Intentions.Keywords: Service Quality, Customer Satisfaction, Behavioural Intentions
PENGARUH SERVICE QUALITY TERHADAP LOYALITAS YANG DIMEDIASI OLEH KEPUASAN MAHASISWA (Studi Kasus : Fakultas Ekonomi Universitas Kristen Krida Wacana) Melitina Tecoalu Tecoalu, Melitina; Anwar, Roseline Mannuela
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 16 NO. 2 JULI - DESEMBER 2016
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

 ABSTRACT  The number of universities in Indonesia make each of them compete for new students. One of the strategies of universities in order to survive in the competition is to provide satisfaction for their students. University is a facility for services provider where lecturers provide service in the form of teaching students with aim to prepare them to work. This research was conducted in order to determine the dimensions of service quality wich are infuential in creating satisfaction for Economic students in Krida Wacana Christian University. The probability sampling method with simple random sampling technique was used to determine the sample of respondents. The model was tested using Covariance-Based Structural Equation Modelling (AMOS). The result of the test showed that among the five dimensions of service quality, only two dimensions, empathy and assurance were proved significantly affect students satisfaction in Krida Wacana Christian University Faculty of Economics.  Keywords: service quality, customer satisfaction, customer loyalty   ABSTRAK  Banyaknya perguruan tinggi di Indonesia membuat masing-masing perguruan tinggi saling bersaing untuk mendapatkan mahasiswa baru. Salah satu strategi dari universitas untuk bertahan di dalam persaingan adalah dengan memberikan kepuasan bagi mahasiswanya. Universitas merupakan fasilitas penyedia jasa, dimana para dosen memberikan layanan dalam bentuk pengajaran kepada mahasiswa dengan tujuan untuk mempersiapkan mereka di dalam menghadapi dunia kerja. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menciptakan kepuasan bagi mahasiswa Fakultas Ekonomi UKRIDA. Teknik probability sampling dengan metode simple random sampling digunakan untuk pengumpulan sampel. Pengujian model dalam penelitian ini menggunakan Covariance-Based Structural Equation Modelling (AMOS). Hasil pengujian menunjukkan bahwa dari kelima dimensi kualitas layanan, hanya dua dimensi yaitu empathy dan assurance yang terbukti signifikan berpengaruh terhadap kepuasan mahasiswa Fakultas Ekonomi UKRIDA.  Kata kunci: kualitas layanan, kepuasan konsumen, loyalitas konsumen
APLIKASI CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT: PENGARUH MEMBERSHIP CARD DAN KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN Johan, Agus; Tjandrawan, Denny Iskandar
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 12 NO. 2 NOVEMBER 2012
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

PENGARUH FAKTOR FINANSIAL DAN NON-FINANSIAL TERHADAP KEPUASAN KERJA DOSEN P-MKDU INSTITUT PERTANIAN BOGOR Barus, Irma Rasita Gloria; Sulistiarti, Dwiningsih; Soedewo, Tatie
Ilmiah Manajemen Bisnis vol. 11 no. 1 Mei 2011
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACT Lecturers are the assests of a higher educational institution, and they are professional educators and scientists whose main main tasks are to transform, develop and disseminate science and technology, and arts. In order to carry out their duties, the lectuers must be satisfied in carrying out their work. Determinants of job satisfaction include financial variables (measured in monetary measurement) and non-financial variables (measured in non-monetary measurement).  The research results from the survey conducted on the lecturers of P-MKDU show that financial and non-financial variables can explain the variations in job satisfaction i.e. as much as 47 %. The influence of financial and non-financial variables on job satisfaction is shown by the regression equation of Y = 6,367 + 0,532 X1 + 0,044 X2.. The influence of financial variables (X1) on job satisfaction (X2) is as much as 0.532 whereas the influence of non-financial variables (X2) on job satisfaction is as much as 0.044. From these results, it can be seen that financial variables have more influence on job satisfaction than the non-financial variables.     Key words: Job satisfaction, financial variables, non-financial variables
PERAN AUDIT OPERASIONAL DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS PENGENDALIAN INTERNAL PERSEDIAAN OBAT DI KLINIK X Endah Prawesti Ningrum; Novita Wahyu S.
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 18 NO. 2 JULI-DESEMBER 2018
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penyaluran obat dalam suatu institusi kesehatan sangat vital. Oleh karena itu perlu adanya stok persediaan obat yang dilakukan secara baik dan benar. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan audit operasional, pengendalian internal persediaan obat serta mengetahui peranan dari audit operasional. Metode penelitian ini menggunakan analisis deskriptif dan pengumpulan data dengan menggunakan triangulasi yaitu melalui wawancara, observasi, kuesioner dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa pelaksanaan audit operasional dilakukan secara cukup memadai didukung dengan hasil penelitian melalui kuesioner sebesar 71% memadai. Namun terdapat kelemahan seperti hasil audit tidak disampaikan langsung kepada bagian yang diperiksa. Dalam hal pengendalian internal menunjukan bahwa pengendalian internal telah dilaksanakan dengan cukup baik didukung hasil kuesioner sebesar 69% efektif. Namun terdapatkelemahan seperti sarana dan prasarana yang belum secara penuh mengikuti standar kefarmasian sehingga dapat mempengaruhi kinerja pengelolaan persediaan obat dan juga pegawai yang belum memenuhi kebutuhan pasien. Kata Kunci: Audit Operasional dan Pengendalian Internal
PENGARUH EKUITAS MEREK (BRAND EQUITY) TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK IPHONE (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Kristen Krida Wacana) Silviana Sofiani; Fredella Colline
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 18 NO. 2 JULI-DESEMBER 2018
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ekuitas merek yang terdiri dari kesadaran merek, asosiasi merek, persepsi kualitas, dan loyalitas merek terhadap keputusan pembelian iPhone. Penelitian ini menggunakan teknik non-probability sampling dengan metode purposive sampling. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Kristen Krida Wacana yang masih aktif dengan total sampel 100 responden yang pernah melakukan pembelian iPhone. Dari data-data yang telah dikumpulkan, dilakukan analisis data menggunakan program SPSS Versi 23 guna mengetahui hasil hipotesis penelitian. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial kesadaran merek, asosiasi merek, dan loyalitas merek menunjukkan pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian. Persepsi kualitas tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian iPhone dan ditemukan juga bahwa loyalitas merek memiliki pengaruh paling dominan. Kata Kunci : Kesadaran Merek, Asosiasi Merek, Persepsi Kualitas, dan Loyalitas Merek, Keputusan Pembelian
PENGARUH PENERAPAN E-FILING, TINGKAT PEMAHAMAN PAJAK, DAN KEPUASAN WAJIB PAJAK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK Jorge Samuel Wahyu; Hendra F. Santoso
Ilmiah Manajemen Bisnis VOL. 18 NO. 2 JULI-DESEMBER 2018
Publisher : Ilmiah Manajemen Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dampak dari adanya E-filing, pemahaman pajak, kepuasan pajak dari wajib pajak terhadap kepatuhan wajib pajak terhadap peraturan perpajakan yang berlaku di Indonesia. Penelitian ini menggunakan data primer (kuesioner) yang dibagikan kepada wajib pajak di daerah Jakarta Barat. Populasi penelitian ini adalah wajib pajak orang pribadi yang telah memiliki nomor pokok wajib pajak (NPWP). Sampel yang digunakan sebanyak 50 responden. Kuesioner ini sudah melakukan uji validitas dan uji reabilitas sebelum penelitian. Untuk uji asumsi klasik menggunakan uji normalitas, uji multikolinearitas, dan uji heterokedastisitas. Pengujian model menggunakan uji F, dan uji koefisien determinasi. Pengujian hipotesis menggunakan regresi linier dan uji t. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa: (1) E-filing berpengaruh positif signifikan terhadap kepatuhan pajak, (2) pemahaman pajak wajib pajak berpengaruh positif signifikan terhadap kepatuhan pajak, dan (3) kepuasan wajib pajak berpengaruh positif signifikan terhadap kepatuhan pajak. Kata Kunci: E-filing, pemahaman pajak, kepuasan wajib pajak, dan kepatuhan pajak

Filter by Year

2007 2019