Claim Missing Document
Check
Articles

Found 21 Documents
Search

Pelatihan Metode Pembelajaran dalam Jaringan di SD Muhammadiyah Sokonandi Yogyakarta (Daring GGZ) Ingenida Hadning; Pinasti Utami; MT Ghozali; Sabtanti Harimurti; Amallia Puspitasari
PengabdianMu: Jurnal Ilmiah Pengabdian kepada Masyarakat Vol 7 No 3 (2022): PengabdianMu: Jurnal Ilmiah Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : Institute for Research and Community Services Universitas Muhammadiyah Palangkaraya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33084/pengabdianmu.v7i3.2880

Abstract

The Covid-19 pandemic is not just about health issues but also about social issues, one of which is the world of education. For that is necessary to use other alternative media in learning using the internet. However, some teachers are not proficient in using and operating online platform applications. Changing the way of learning requires teachers to know information technology. For this reason, training activities were held using the G Form, Google Meet, and Zoom applications to increase knowledge in using these platforms. This activity was carried out at SD Muhammadiyah Sokonandi, involving 18 teachers in classes 1-3. Methods for implementing this activity include planning, implementation, and evaluation. In the planning stage, the activity program is first drawn up. At the implementation stage, the training participants were given a pre-test, practical presentation, and mentoring accompanied by modules and ended with a post-test. In the final stage, data analysis was carried out using Microsoft Excel. The results of this activity indicate an increase in the understanding of class 1-3 teachers by 17,08%, and overall, 100% of teachers stated that this activity was beneficial. These results indicate that this training activity helps increase the knowledge of class 1-3 teachers who participated in the activity.
Inovasi Penjernihan Minyak Goreng Bekas dengan Alat Purification Oil Desi Erlita; Amallia Puspitasari; Aditya Rizki Pratama
Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi Vol 22, No 2 (2022): Juli
Publisher : Universitas Batanghari Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33087/jiubj.v22i2.2033

Abstract

Waste cooking oil produced by households and industries. The use of waste cooking oil be fuel, soap, floor cleaner, and candles have been developed. The use of waste cooking oil must be through purification step. A method of purification oil also have been developed, but the methods already there still managed to take optimal results. This research for development of previous studies, so results of this oil can be directly used to a different product with economic value. This research condist of 2 stages, treatment process and purification process. The treatment process using bentonite and potassium hydroxide (KOH). The purification process using purification oil instrument (capacity 5 liters) fitted with zeolite, filter paper and cotton a bandage. The purification of uses adsorption method for 24 hours. Purification process happened due to differences in weights molecules or porocity causeing some molecules bound stronger on the surface  of on the molecular. The use of KOH and bentonite to treatment process is very effective. While purification oil instrument can filer waste cooking oil that q brown and smelling become clear yellow, no longer smelling and the surface smooth. This research can decrease the free fatty acid  58% and peroxide 47,6%.
PENGEMBANGAN PRODUK BARU PUPUK ORGANIK CAIR DARI LIMBAH CAIR INDUSTRI VIRGIN COCONUT OIL DENGAN METODE FERMENTASI Ade Maulida Viantini; Desi Erlita; Amallia Puspitasari; Ika Afifah Nugraheni
Jurnal Rekayasa Lingkungan Vol. 22 No. 2 (2022)
Publisher : Institut Teknologi Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pencemaran lingkungan salah satunya disebabkan oleh limbah cair yang dihasilkan oleh industri virgin coconut oil yang dibuang langsung ke lingkungan tanpa diolah terlebih dahulu, sehingga menyebabkan beberapa tanaman mati dan bau tak sedap. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengolahan limbah cair virgin coconut oil menjadi pupuk organik cair dengan penambahan EM4 (Effective Microorganisme 4) dan kelayakan limbah cair virgin coconut oil untuk dijadikan pupuk organik cair. Penelitian ini menggunakan metode fermentasi. Limbah cair VCO yang digunakan diperoleh dari CV. Masyana Barokah, pemeriksaan yang dilakukan yaitu Nitrogen, Phosfor, Kalium dan C-organik. Hasil yang diperoleh yaitu kadar N (0,04%), Kadar P (0,03%), Kadar K (0,17%), Kadar C-organik (4,44%), namun belum memenuhi persyaratan minimal pupuk organik cair.
PENGEMBANGAN PRODUK BARU SABUN PADAT DARI MINYAK JELANTAH Puspitasari, Amallia; Erlita , Desi; Maria, Ernastin; Mudawah, Atik
Jurnal Rekayasa Lingkungan Vol. 23 No. 2 (2023)
Publisher : Institut Teknologi Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Minyak goreng bekas atau minyak jelantah banyak dihasilkan oleh rumah tangga maupun industri. Pemanfaatan minyak jelantah menjadi bahan bakar minyak, sabun, pembersih lantai dan lilin telah banyak dikembangkan.Pada penelitian ini dikembangkan produk baru sabun padat dari minyak jelantah menggunakan NaOH melalui proses saponifikasi. Penelitian ini dilakukan bersama-sama dengan Bank Sampah Lestari yang berlokasi di Potorono, Banguntapan, Bantul. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan produk baru dari minyak jelantah mrnajdi sabun padat dan untuk mengetahui kandungan dari sabun minyak jelantah. Tahap pertama penelitian ini adalah. tahap persiapan. Dalam tahap persiapan ini dilakukan penjernihan minyak jelantah dengan direndam pada arang sehari sebelum digunakan, kemudian disaring. Minyak goreng yang telah jernih selanjutnya direaksikan dengan NaOH. Dari penelitian ini didapatkan kandungan dari sabun minyak jelantah melalui pengujian laboratorium, berupa kadar air 21,45215%., total lemak dalam sabun 0,00875%, bahan tak larut dalam etanol 1,4701%, alkali bebas 0.2879%, asam lemak bebas 2,282%, kadar klorida 0,0775%, lemak tak tersabunkan 1.4701%, dan pH sabun 9,545. Sabun padat dari minyak jelantah yang dihasilkan berwarna putih dan tidak berbau tengik. Dengan demikian, sabun padat dari minyak jelantah ini berdasarkan hasil uji laboratorium baik digunakan untuk sabun cuci. Jika akan digunakan menjadi sabun mandi harus melalui uji iritasi kulit terlebih dahulu dan dilakukan penyesuaian pH. Nilai pH yang terlalu tinggi dapat menyebabkan iritasi dan dehidrasi kulit.
Effect of organic waste variations as materials for making MOL on the growth of pakcoy (Brassica rapa) plants Najib, Muhammad Arjun; Nugraheni, Ika Afifah; Puspitasari, Amallia
International Journal of Health Science and Technology Vol. 6 No. 2 (2024): November
Publisher : Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31101/ijhst.v6i3.3674

Abstract

Organic waste is still a problem in the community because it can cause health, environmental and life problems. MOL (local microorganisms) is one of the alternatives to the use of organic waste that acts as plant fertilizer. The purpose of this study is to determine the influence of variations of organic waste as a material for making MOL on the growth of pakcoy plants (Brassica rapa). This study used a Group Random Design (RAK) consisting of 5 types of MOL, namely fruit waste (M1), vegetable waste (M2), banana hump (M3), mixed fruit waste, vegetables and banana hump (M4), and control (M5). Various types of MOL are analyzed for nutrient content at the end of fermentation and then applied to pakcoy plants. The observed growth parameters included plant height, number of leaves and plant root length, which was followed by statistical analysis of Anova. The observed nutrient test parameters are total nitrogen content, organic carbon, phosphorus, C/N ratio and pH level. Based on research, the nutrient content of various types of MOL has not met the test standards for organic fertilizers according to the Decree of the Minister of Agriculture of the Republic of Indonesia Number 261/KPTS/SR.310/M/4/2019. Only the M2 treatment has been in accordance with the C/N ratio of the organic fertilizer standard. For its effect on plant growth, MOL fruit waste (M1) is able to increase plant height and the number of leaves of pakcoy plants at 35 days after planting. However, the treatment of various MOL variations has not been able to affect the root length parameters. Thus, the application of MOL can be used as a liquid organic fertilizer to increase plant growth.
Pengembangan Produk Minyak Jelantah dengan Ekstra Perasan Jeruk Lemon Menjadi Sabun Pembersih Lantai Padmayuda, Isnaini Uswatun Khasanah; Erlita, Desi; Puspitasari, Amallia
Blend Sains Jurnal Teknik Vol. 3 No. 2 (2024): Edisi Oktober
Publisher : Ilmu Bersama Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56211/blendsains.v3i2.692

Abstract

Minyak goreng merupakan salah satu bahan pokok dalam kehidupan masyarakat. Penggunaan minyak goreng menghasilkan limbah minyak jelantah yang memiliki potensi merusak lingkungan dan kesehatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan produk sabun pembersih lantai dari limbah minyak jelantah yang dipadukan dengan perasan jeruk lemon sebagai agen antimikroba alam. Pemanfaatan limbah ini tidak hanya praktis tetapi juga ekonomis, meningkatkan daya tariknya sebagai produk bernilai tambah. Penelitian ini menggunakan Metode eksperimen dengan memanfaatkan minyak jelantah dari UMKM pedagang gorengan sebagai bahan baku untuk pembuatan sabun pembersih lantai. Proses pembuatan sabun melibatkan penjernihan minyak, saponifikasi, dan penambahan perasan jeruk lemon pada konsentrasi 0%, 20%, dan 40%. Sabun yang dihasilkan diuji menggunakan parameter pH, alkali bebas, dan angka lempeng total (TPC). Hasil penelitian menunjukkan bahwa sabun dengan penambahan jeruk lemon 40% memiliki pH 6, kandungan alkali bebas 0,041%, dan TPC 1,85 x 10^-8 CFU/g, memenuhi standar SNI. Analisis ekonomi menunjukkan harga pokok produksi Rp 13.252 per produk dan laba Rp 529.266 per bulan, yang menunjukkan bahwa usaha ini layak secara ekonomis. Dengan demikian, pemanfaatan minyak jelantah dapat dikembangkan menjadi produk sabun pembersih lantai dengan inovasi ekstrak perasan jeruk lemon yang memiliki kualitas sesuai standar dan potensi ekonomis yang baik.
Pengembangan Sistem Alat Pemberi Pakan Ikan Berbasis IoT dengan Sensor ph dan Suhu untuk Pengelolaan Lingkungan Aquarium Hafidhi, Muhammad Sultan; Isbandi, Toni; Puspitasari, Amallia; Maria, Ernastin
Blend Sains Jurnal Teknik Vol. 3 No. 2 (2024): Edisi Oktober
Publisher : Ilmu Bersama Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56211/blendsains.v3i2.637

Abstract

Pemilik akuarium menghadapi permasalahan berupa keterbatasan waktu dan tenaga kerja dalam pengelolaan akuarium, sehingga untuk mengatasi keterbatasan dalam pemeliharaan ikan ini, alat pemberi pakan ikan yang dikendalikan dari jarak jauh menggunakan teknologi IoT yang dapat mengetahui pH dan suhu air sangat penting untuk dikembangkan. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui kinerja secara teknis kondisi pH dan suhu air pada alat pemberi pakan ikan berbasis IoT dengan menggunakan metode pengembangan pada sensor pH dan sensor suhu, sehingga dapat memastikan alat pemberi pakan ikan yang dapat dikendalikan dari jarak jauh berfungsi dengan baik. Metode yang digunakan research and development, alat ini dirancang untuk memantau kondisi lingkungan akuarium secara real-time dan dapat mengatur pemberian pakan dari jarak jauh melalui aplikasi Telegram. Hasil dari pengujian Sensor DS18b20 menunjukkan tingkat akurasi yang sangat tinggi, dengan rata-rata error hanya sebesar 0,0036%. Hasil kalibrasi menunjukkan bahwa sensor PH-4520C memiliki tingkat error yang sangat kecil, yaitu 0,002% pada kalibrasi menggunakan buffer pH 4,01 dan 0,02% pada kalibrasi menggunakan buffer pH 6,86. Sehingga dapat disimpulkan bahwa implementasi alat pemberi pakan ikan berbasis IoT yang menggunakan sensor suhu dan sensor pH dengan memanfaatkan mikrokontroler ESP32 berfungsi dengan baik dan pengguna dapat memantau kondisi air dan mengontrol pemberian pakan melalui aplikasi Telegram secara real-time.
ANALISIS LOADING BOD PADA LIMBAH CAIR INDUSTRI LAUNDRY PERTANAMAN PERLUAS LAHAN MENGGUNAKAN TYPHA LATIFOLIA DAN CYPERUS ALTERNIFOLIUS Ernastin Maria; Amallia Puspitasari; Desi Erlita
Jurnal Rekayasa Lingkungan Vol. 24 No. 1 (2024)
Publisher : Institut Teknologi Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37412/jrl.v24i1.266

Abstract

Salah asatu upaya yang dapat dilakukan untuk mengatasi masalah limbah cair industry laundry adalah dengan menggunakan metode Fytoremediasi. Salah satu metode yang prinsip kerjanya memanfaatkan simbiosis tanaman dengan mikroorganisme diarea zona rhizosfer tanaman yang mampu merombak senyawa senyawa pencemar menjadi ion ion yang dapat diserap oleh tanaman. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana tanaman Typha latifolia dan tanaman Cyperus alternifolius dapat menurunkan konsentrasi BOD pada limbah cair industry laundry, untuk selanjutnya dilakukan analisis untuk mengetahui seberapa banyak masing masing tanaman tersebut dapat digunakan dalam penyisihan limbah cair industri laundry (BOD) pertanaman perluas lahan.Dari hasil penelitian dan analisis yang dilakukan, dapat diketahui baik tanaman Typha latifolia maupun tanaman Cyperus alternifolius sama sama efektif dalam menurunkan konsentrasi limbah BOD pada industry laundry sebesar 99% penurunan. Dari hasil perhitungan dengan menggunakan persamaan loading rate BOD dapat diketahui nilai loading BOD perluas lahan pertanaman (BOD/A/tanaman)adalah 2035,4mg/24m2 (4) yakni sebesar 21,2 mg/m2/tanaman.
KANDUNGAN PROTEIN DAN KARBOHIDRAT PADA MAKROALGA DI PANTAI SEPANJANG, YOGYAKARTA Setyorini, Heny Budi; Puspitasari, Amallia
Jurnal Ilmu dan Teknologi Kelautan Tropis Vol. 13 No. 2 (2021): Jurnal Ilmu dan Teknologi Kelautan Tropis
Publisher : Department of Marine Science and Technology, Faculty of Fisheries and Marine Science, IPB University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29244/jitkt.v13i2.33654

Abstract

Kandungan protein dan karbohidrat pada makroalga diperlukan untuk mengoptimalkan pemanfaatan makroalga di Pantai Sepanjang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kandungan protein dan karbohidrat pada makroalga di Pantai Sepanjang, Yogyakarta. Penelitian ini dilakukan pada bulan Agustus-September 2020 di Pantai Sepanjang, Yogyakarta. Materi penelitian ini meliputi makroalga jenis Ulva lactuta, Palmaria palmata, Sargassum crassifolium, Gelidium spinosum, Gelidiella acerosa, dan Gracilaria verrucosa. Sampel makroalga secara purposive sampling pada zona intertidal Pantai Sepanjang. Analisis kandungan protein menggunakan metode Biuret, sedangkan analisis kandungan karbohidrat menggunakan metode by difference. Hasil menujukkan bahwa kandungan protein dan karbohidrat tertinggi terdapat pada G. spinosum di bagian tengah Pantai Sepanjang masing-masing sebesar 3,08% dan 19,38%. Berdasarkan hasil tersebut, G. spinosum memiliki potensi untuk dikembangkan dalam berbagai produk olahan dengan penelitian lebih lanjut.
Optimalisasi inovasi teknologi aquaponik dan kolam bioflok kelompok wanita tani Kota Tangerang Fitriah, Maria; Puspitasari, Amallia; Yulianti, Nani
KACANEGARA Jurnal Pengabdian pada Masyarakat Vol 5, No 2 (2022): Juli
Publisher : Institut Teknologi Dirgantara Adisutjipto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28989/kacanegara.v5i2.1117

Abstract

Keterbatasan lahan sebagai salah satu permasalahan utama dalam kegiatan pertanian dan perikanan di kota besar, tidak terkecuali di Kelurahan Sumur Pacing dan Margasari, Kota Tangerang. Jumlah lahan pekarangan yang tersedia sangatlah sedikit sehingga diperlukan inovasi teknologi agar bisa dimanfaatkan secara optimal. Tujuan pengabdian  masyarakat ini adalah optimalisasi inovasi teknologi bidang pertanian dan perikanan dapat dimanfaatkan secara optimal oleh Kelompok Wanita Tani (KWT) Kota Tangerang. Mitra dalam program ini adalah Kelompok Wanita Tani (KWT) Giat Berdikari dan Kelompok Wanita Tani (KWT) Sumu Mede. Metode yang digunakan yaitu identifikasi kebutuhan mitra, perancangan teknologi, pembuatan peralatan, uji coba peralatan, dan serah terima peralatan. Luaran dari kegiatan ini adalah adanya inovasi teknologi aquaponik sebanyak 2 unit, kolam bioflok sebanyak 5 unit, mesin pakan ikan otomatis (freeder) sebanyak 1 unit, dan Pembangkit Tenaga Surya yang bisa beroperasi dengan baik dan berkesinambungan sebanyak 1 paket, dan Penerangan Jalan Umum Tenaga Surya sebanyak 2 paket. Kegiatan inovasi teknologi dari lahan terbatas yang dapat dimanfaatkan oleh mitra melalui program hibah Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi. Kegiatan ini dapat meningkatkan ketersediaan bahan pangan di lahan perkotaan, tersedianya bantuan modal untuk pembelian bibit ikan dapat meningkatkan ketersediaan bahan pangan untuk daerah tersebut, dan menambah penghasilan mitra.