Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Kebidanan

PENDIDIKAN KESEHATAN BERBASIS KELUARGA BERPENGARUH TERHADAP PELAKSANAAN PEMERIKSAAN TRIPLE ELIMINASI PADA IBU HAMIL TRIMESTER 1 Hidayati, Novita Nur; Marbun, Lamsel; Setyorini, Catur
Jurnal Kebidanan VOLUME 17, NO.01 JUNI 2025
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Estu Utomo Boyolali

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35872/jurkeb.v17i01.840

Abstract

ABSTRAK : Latar belakang : penelitian ini berdasarkan hasil studi pendahukuan yang dilakukan di Rumah Sakit Maria Regina Kotabumi Lampung Utara pada tanggal 05 februari 2024, peneliti mewawancarai 9 ibu hamil trimester 1 dan pendamping pasien, dan disimpulkan bahwa kurangnya pengetahuan ibu hamil trimester 1 dan pendampingnya mengenai pemeriksaan triple eliminasi. Melihat fenomena tersebut, peneliti tertarik untuk melakukan penelitian pengaruh Pendidikan Kesehatan berbasis keluarga mengenai pentingnya pemeriksaaan triple eliminasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Pendidikan Kesehatan berbasis keluarga terhadap kesediaan melakukan pemeriksaan triple eliminasi pada ibu hamil trimester 1. Metode penelitian : Jenis penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah Pre-Eksperimen dengan rancangan One Grup Pretest-Posttest. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh ibu hamil trimester 1 yang belum melakukan pemeriksaan triple eliminasi di Rumah Sakit Maria Regina Kotabumi. Jumlah sampel penelitian ini sebanyak 33 Responden yang ditentukan dengan ,menggunakan Teknik Accitental sampling. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan Chi-Square. Hasil penelitian : menyatakan terdapat pengaruh Pendidikan Kesehatan berbasis keluarga terhadap kesediaan melakukan pemeriksaan tiple eliminasi pada ibu hamil trimester 1 di Rumah Sakit Maria Regina Kotabumi dengan nilai (p : 0,000). Kata Kunci : Pendidikan Kesehatan Berabsis Keluarga, Triple Eliminasi
Co-Authors Adi Saputro, Endri Aditya, Mifta Ahmad Zamani Ahmad Zamani, Ahmad Akhmad Azmiardi Ananda Pratiwi, Mardani Anasulfalah, Hakim Andriani Noerlita Ningrum Andriyani Hapsari, Indri Anggi Febriani, Anggi Aqsyari, Rizki Ardia Pramesti, Risa Arradini, Dewi Askuri, Askuri Aulia Fitriani, Eliza Auraldi Nansurya, Alga Azizah, Fara Khanza Daryanto Daryanto Desti Lestari, Desti Dewi Lieskusumastuti, Anita Dina Irawati Dwi Lestari Dwi Lestari, Dwi Lestari Eri Pramuja, Wanda Ernawati, Heni Febri Susanti, Rinandita Handayani, Rina Tri Hanif, Ihsan Hanifah, Lilik Hidayati, Anisa Hidayati, Novita Nur Ifalahma , Darah Ihdina Fityatal Hasanah, Yesi Ika Yuli Ayuningrum Indah Wulandari, Dwi Indarto Indarto Ismail, Aem Ismarwati Rendra Widyatama I.M. Sunarsih Sutaryo Iswahyuni, Sri Joko Tri Atmojo Joko Triwibowo, Joko Joko Yulianto, Dwi Karmadi, Karmadi Khansa Azizah, Fara Khulasoh, Khulasoh Kuntari, Saras Lieskusumastuti, Anita Dewi Mamnuah, Mamnuah Maratul Munawar, Siti Marbun, Lamsel Miranda Juandrina, Shella Mirsanti, Faradilla MUHAMMAD AGUS SUPRAYUDI Ningrum, Andriani Noerlita Noerlita Ningrum, Andriani Novita Nurhidayati Novitasari, Meliana Nur Fauziah, Ani Nur Rokhmatun, Puji Nurhayati, Isnani Nurrochim, Nurrochim Pradana Putri, Anggi Pradana Putri, Anggie Pradana, Anggie Puji Lestari, Apriliani Puspitasary, Kiki Rahma Widyaningrum, Nova Rasyid Ridha, Achmad Rejo, Rejo Reza Kurnia, Febria Rohmi, Rohmi Rokhmatun, Puji Nur Rosyadah, Fajar Rana Sabngatun, Sabngatun Sab’ngatun, Sab’ngatun Sayekti Heni Sunaryanti, Sri Setiawan Manurung, Budi Sindi Wardani, Galuh Siti Maesaroh Solly Aryza Sri Hartini Sri Suparti Suciyati Suciyati, Suciyati Syauqi Mubarok, Ahmad Tri Atmojo, Joko Tri Darmayanti, Aquartuti Tri Handayani, Rina Tri Yuniarti, Tri Verasita, Prissy Widiyanto, Aris Wijiwinarsih, Amallia Wulandari, Dwi Indah Yulfitri, Ika Zulfa Rosyidah, Muslihatun