Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Neraca Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi

ANALISIS KINERJA KEUANGAN BANK SYARIAH INDONESIA BERDASARKAN RASIO PROFITABILITAS PERIODE 2023-2024 Az-Zahra, Shafira Aulia; Sakinah, Gina
Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi Vol. 16 No. 11 (2025): Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kinerja keuangan Bank Syariah Indonesia (BSI) berdasarkan rasio profitabilitas, yaitu Return on Asets (ROA) dan Return on Equity (ROE) periode 2023-2024. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif dengan data diperoleh dari laporan keuangan resmi tahunan Bank Syariah Indonesia. Hasil analisis menunjukkan nilai ROA pada tahun 2023 sebesar 2,35% meningkat menjadi 2,49% pada tahun 2024 yang menunjukkan adanya peningkatan kemampuan bank dalam memberikan pengembalian modal kepada pemegang saham. Secara keseluruhan, hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa profitabilitas Bank Syariah Indonesia sangat sehat dan menunjukkan hasil yang positif sehingga dapat memperkuat daya saing bank syariah di sektor perbankan domestik. Kata kunci: kinerja keuangan, profitabilitas, ROA, ROE, Bank Syariah Indoneia Abstract This study aims to analyze the financial performance of Bank Syariah Indonesia (BSI) based on profitability ratios, namely return on asets (ROA) and return on equity (ROE) for the 2023-2024 period. The research method used is descriptive quantitative, with data obtained from the official annual financial report of Bank Syariah Indonesia. The analysis results show that the ROA value in 2023 was 2.35%, increasing to 2.49% in 2024, indicating an increase in the bank's efficiency in using asets to generate profits. Meanwhile, the ROE value in 2023 was recorded at 16.88% and increased to 17.77% in 2024, indicating an increase in the bank's ability to provide capital returns to shareholders. Overall, the results of this study conclude that the profitability of Bank Syariah Indonesia is very healthy and shows a positive trend, thus strengthening the competitiveness of Islamic banks in the domestic banking sector. Keywords: financial performance, profitability, ROA, ROE, Bank Syariah Indonesia