Claim Missing Document
Check
Articles

Found 33 Documents
Search

NILAI PENDIDIKAN BISNIS KELUARGA PENGUSAHA PERAK HS SILVER DI KOTAGEDE Birsyada, Muhammad Iqbal; Siswanta, Siswanta
JURNAL EKONOMI PENDIDIKAN DAN KEWIRAUSAHAAN Vol. 8 No. 1 (2020)
Publisher : UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jepk.v8n1.p33-52

Abstract

Socio-historically the silver business has been the identity of the creative economy industry in Kotagede. This study aims to find a causal relationship between the business behaviors of silver HS silver entrepreneurs in Kotagede with family education values. In addition, this study want to find the process of inheritance business values in the family of silver HS Silver entrepreneurs in Kotagede. This design uses a qualitative method with a phenomenological approach. The procedure of this study focuses on the study of the phenomenon of the behavior of silver entrepreneurs in Kotagede Silver HS. The results of this study include the existence of a causal relationship between business success and Javanese cultural values applied in the family. Second, the founder of the HS company. Silver in daily practice inherits and instills the character values of good business education with families and all employees through examples in doing business. The values of business education include: honest, patient, humble, clean, neat, thorough, strong intention, innovative, and hard work. Third, the development of HS. Silver is increasingly advanced because the quality of management used is very good and the products produced always adjust to market developments.Keywords: Values, Education, Family Business, Entrepreneurs, Silver. 
Pesan Moral Dalam Iklan Audio Visual Peluk Di Youtube (Kajian Semiotika Roland Barthes Dalam Iklan Blibli.com Edisi Hari Ibu): Pesan Moral Dalam Iklan Audio Visual Peluk Di Youtube (Kajian Semiotika Roland Barthes Dalam Iklan Blibli.com Edisi Hari Ibu) Kurniawan, Alal; Suryo, Herning; Siswanta, Siswanta
Solidaritas Vol 7 No 1 (2023): Solidaritas
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Slamet Riyadi Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Iklan merupakan proses komunikasi massa yang berfungsi sebagai media promosi suatuproduk, merek, atau layanan kepada masyarakat. Iklan memiliki tujuan untuk mempersuasi danmendorong khalayak untuk membeli atau menggunakan barang atau jasa yang di produksi olehpengiklan. Selain harus memiliki kriteria AIDCA, iklan juga harus memiliki strategi kreatifuntuk menarik minat khalayak. Namun dewasa ini terdapat banyak pembuat iklan yangmenyalah artikan sebuah kreativitas, banyak iklan yang berisikan konten nyeleneh hanya demimenarik perhatian publik sehingga mengabaikan etika dan pesan moral yang harusnya adadalam tayangan sebuah iklan. Beragam cerita yang disajikan dalam tayangan iklan terkadangdapat menimbulkan multiperspektif dari khalayak yang menyaksikan. Penelitian ini berjudul“Pesan Moral Dalam Iklan Audio Visual Peluk Di Youtube (Kajian Semiotika Roland BarthesDalam Iklan Blibli.com Edisi Hari Ibu)”. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pesanmoral yang terkandung dalam iklan Blibli.com edisi hari ibu yang ditayangkan di Youtube.Untuk mengungkap permasalahan tersebut secara menyeluruh dan lebih mendalam, penelitianini menggunakan jenis penelitian deskriptif kualitatif dengan analisis semiotika Roland Barthesuntuk memaknai penanda dan pertanda secara denotasi, konotasi, dan mitos. Melalui analisisyang telah dilakukan menggunakan semiotika Roland Barthes, peneliti dapat mengetahuimakna dari tanda-tanda yang terdapat dalam iklan Blibli.com edisi hari ibu, yaitumenggambarkan ketulusan yang ditunjukkan sosok ibu terhadap anaknya dan juga ketulusanlayanan dari Blibli.com yang menjual barang original dengan pengiriman cepat sampai.Kesimpulan dari penelitian ini adalah terdapat beberapa pesan moral yang disampaikan melaluiiklan tersebut seperti mendengarkan nasihat orang tua, menyelesaikan permasalahan dengankomunikasi yang adem, keluarga tempat untuk berbagi, dan meminta maaf setelah melakukankesalahan.Kata Kunci : Pesan Moral, Iklan, Semiotika Roland Barthes
MAKNA KEKERASAN SEKSUAL TERHADAP PEREMPUAN DI PERGURUAN TINGGI (Analisis Semiotika Roland Barthes Pada Film Pendek Demi Nama Baik Kampus Di Youtube Cerdas Berkarakter Kemendikbud RI): (Analisis Semiotika Roland Barthes Pada Film Pendek Demi Nama Baik Kampus Di Youtube Cerdas Berkarakter Kemendikbud RI) Febrianti, Ratna; Suryo S, Herning; Siswanta, Siswanta
Solidaritas Vol 7 No 1 (2023): Solidaritas
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Slamet Riyadi Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kekerasan seksual yang terus berkembang mempengaruhi makna kekerasan seksualsecara tidak mutlak. Melalui film, isu sosial di tengah masyarakat bisa diangkat dan disuguhkankepada penonton untuk menerima pengetahuan baru, data, fakta, pandangan dan pikiran dalamkemasan realitas sebuah film. Film juga salah satu bentuk media yang berperan dalammengkontruksikan makna. Salah satu film yang membahas isu sosial adalah Film Pendek DemiNama Baik Kampus yang tayang di Youtube Cerdas Berkarakter Kemendikbud RI yangmenceritakan mengenai kekerasan seksual terhadap perempuan di Perguruan Tinggi. Penelitianini bertujuan untuk mendeskripsikan makna kekerasan seksual terhadap perempuan di PerguruanTinggi pada Film Pendek Demi Nama Baik Kampus di Youtube Cerdas BerkarakterKemendikbud RI. Peneliti menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif dengan teorisemiotika Roland Barthes. Selanjutnya, data dianalisis melalui dokumentasi berupa pengamatanpada setiap adegan yang berkaitan dengan kekerasan seksual terhadap perempuan berdasarkanjenis kekerasan seksual yang dikemukakan oleh Komnas Perempuan. Dalam hal tersebut,peneliti menemukan adanya sebuah penafsiran baru mengenai kekerasan seksual yang terdapatpada Film Pendek Demi Nama Baik Kampus yaitu setiap perbuatan menghina, melecehkan,mengancam dan/atau menyerang tubuh, karena ketimpangan relasi kuasa dan/atau gender, yangberakibat atau dapat berakibat penderitaan psikis dan/atau fisik secara verbal maupun non-verbaltermasuk yang mengganggu kesehatan mental seseorang dan hilang kesempatan melaksanakanpendidikan dengan aman dan optimal. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa dalam FilmPendek Demi Nama Baik Kampus memberi pengetahuan bagi masyarakat mengenai penafsiranbaru kekerasan seksual dan jenis-jenis kekerasan seksual yang sering terjadi di lingkunganPerguruan Tinggi.Kata kunci : Film Pendek, Kekerasan Seksual, Semiotika, Makna
Komunikasi Interpersonal Antara Perawat Dengan Pasien ODGJ (Orang Dalam Gangguan Jiwa) Di Griya PMI Peduli Surakarta: Komunikasi Interpersonal Antara Perawat Dengan Pasien ODGJ (Orang Dalam Gangguan Jiwa) Di Griya PMI Peduli Surakarta Annisa Putri, Alivia; H, Nurnawati; Siswanta, Siswanta
Solidaritas Vol 7 No 1 (2023): Solidaritas
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Slamet Riyadi Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sebagai makhluk ciptaan Tuhan Yang Maha Esa pada hakikatnya semua manusiamemiliki derajat yang sama dihadapan-Nya, termasuk kelompok Orang Dalam GangguanJiwa (ODGJ). Penderita gangguan jiwa merupakan salah satu contoh kelompok manusia yangdirugikan, yang sering mendapatkan perlakuan tidak menyenangkan dalam setiap aspekkehidupannya. Beberapa dari mereka mendapatkan bentuk diskriminasi seperti dikucilkan dimasyarakat. PMI Kota Surakarta sebagai organisasi yang mengedepankan pada nilaikemanusiaan, membuat sebuah program kemanusiaan untuk menampung dan merawatorang-orang dengan gangguan jiwa yang terlantar, yang ditempatkan di Griya PMI PeduliSurakarta. Griya PMI Peduli memiliki beberapa program perawatan diantaranya kegiatansosial yang dibuat oleh perawat maupun relawan. Diperlukan komunikasi interpersonal antaraPerawat dengan Pasien ODGJ yang efektif untuk dapat merubah dan mempengaruhi perilakudan sikap Pasien ODGJ menjadi positif. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikanbagaimana komunikasi interpersonal yang dilakukan oleh perawat dengan pasien gangguanjiwa di Griya PMI Peduli Surakarta. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian iniadalah deskriptif kualitatif, yaitu menggambarkan fakta-fakta yang ada di lapangan denganteknik wawancara mendalam dan observasi. Obyek penelitian ini adalah Perawat yangbertugas di Griya PMI Peduli Surakarta. Analisis data yang digunakan adalah teori ActionAssembly dari John Greene. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komunikasi interpersonalantara perawat dengan Pasien ODGJ, berjalan secara efektif dengan tercapainya tujuanperawat dalam proses penyembuhan dan pemulihan pasien ODGJ dengan berubahnya sikappasien yang lebih positif dan mau mendengarkan intruksi dari perawat.Kata Kunci : Komunikasi Interpersonal, ODGJ, Perawat, Efektivitas
Persepsi, Tinder Persepsi Remaja Terhadap Aplikasi Tinder Sebagai Sarana Mencari Pasangan: Persepsi Remaja Terhadap Aplikasi Tinder Sebagai Sarana Mencari Pasangan Aji Pangestu, Bayu; Hindra H, Nurnawati; Siswanta, Siswanta
Solidaritas Vol 7 No 1 (2023): Solidaritas
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Slamet Riyadi Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang persepsi masyarakatterhadap aplikasi kencan online Tinder sebagai sarana untuk mencari pasangan.Penelitian ini adalah deskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif.Lokasi penelitian di Kelurahan Jebres, dan yang menjadi objek penelitian adalahremaja di Ngoresan RT 01/ RW 22, Jebres, Surakarta dengan sampel 4 remajadengan teknik pengambilan sumber data secara purposive dan bersifat snowballsampling. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara Analisis datamenggunakan analisis kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsiremaja terhadap aplikasi kencan online Tinder adalah sebagai sarana untukmencari pasangan yang berasal dari berbagai wilayah tidak terbatas di dalam satudaerah saja yang dimulai dengan berkenalan melalui aplikasi Tinder denganmelihat poto profil dan biodata data calon pasangan serta mencari kedekatan yangmemiliki hobi dan selera musik yang samaKata kunci : Persepsi, Tinder, Pencarian Pasangan
. : Opini penonton indonesia tentang film reply 1988 Bella Ayu, Mukti; Riyanto, Buddy; Siswanta, Siswanta
Solidaritas Vol 7 No 1 (2023): Solidaritas
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Slamet Riyadi Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Drama Korea Reply 1988 merupakan drama dengan genre komedi romantisdengan jumlah episode 20 yang rilis pada tahun 2015 berlatar belakang masalampau yang membawa penonton bernostalgia pada era 80an. Tujuan penelitian inidilakukan adalah untuk mendiskripsikan bagaimana opini penonton tentang isicerita film drama Korea Reply 1988. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatifyang bersifat deskriptif. Obyek penelitian adalah komentar di instagram@reply_1988_ selama tahun 2015 sampai 2022. Jenis data yang digunakan dalampenelitian ini adalah data kualitatif. Data penelitian ini dikelompokkan dalamdata primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dalampenelitian ini adalah observasi. Teknik keabsahan data dengan cara ujikredibilitas melalui proses triangulasi. Teknik analisa data dalam penelitian iniadalah teknik analisa model interatif. Hasil penelitian ini dapat disimpulkansebagai berikut: 1) Opini penonton melalui Instagram @reply_1988_ terhadap unsurnaratif drama Reply 1988 antara lain unsur alur atau cerita mendapatkan opininegatif, opini terhadap tokoh utama dan pemeran utama mendapatkan opini positif.2) Unsur sinematik mendapatkan opini positif penonton puas dengan kualitasgambar dan kualitas sajian Drama Reply 1988 secara keseluruhan. 3) Nilai-nilai yangdapat terkandung dalam drama Reply 1988 antara lain nilai kekeluargaan,persahabatan, dan percintaan. Saran yang dapat disampaikan untuk pengembangandalam pembelajaran Ilmu Komunikasi, sebaiknya diperlukan pertimbangan untukmempelajari lebih dalam mengenai studi semiotika. Dikarenakan dalam sebuahkarya juga terdapat komunikasi yang berusaha disampaikan oleh pembuat karyauntuk menyampaikan pesan yang ingin disampaikan kepada khalayak.Kata kunci: Reply 1988, Opini, Drama, Naratif, Sinematik, Nilai
Pengaruh host dan daya tarik artistik program televisi "bikin laper" di trans tv terhadap minat kuliner mahasiswa sekolah tinggi pariwisata sahid surakarta Kusuma, Aretha Ratri; Riyanto, Buddy; Siswanta, Siswanta
Solidaritas Vol 7 No 1 (2023): Solidaritas
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Slamet Riyadi Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh daya tarik pembawaacara dan daya tarik artistik tayangan program acara “Bikin Laper” di Trans TVterhadap minat kuliner mahasiswa. Jenis penelitian adalah penelitian kuantitatif.Populasi penelitian 53 orang mahasiwa Sekolah Tinggi Pariwisata SahidSurakarta pada program studi Kuliner. Teknik pengambilan sampel menggunakanpurposive sampling dengan kriteria mahasiswa Sekolah Tinggi Sahid di Surakartayang pernah menonton program acara Bikin Laper di Trans TV. Pengumpulandata menggunakan kuesioner. Teknik analisis data menggunakan regresi linearberganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Daya tarik pembawa acara (host)tayangan program acara “Bikin Laper” di Trans TV berpengaruh terhadap minatkuliner mahasiswa. Daya tarik artistik tayangan program acara “Bikin Laper” diTrans TV berpengaruh terhadap minat kuliner mahasiswa Daya tarik pembawaacara dan daya tarik artistik tayangan program acara “Bikin Laper” di Trans TVterhadap minat kuliner mahasiswa secara simultan.Kata kunci : daya tarik, pembawa acara, artistik, minat kuliner
HUBUNGAN TERPAAN @INFOLOKERSOLO DENGAN DAYA TARIK PELAMAR DI KOTA SOLO Nugroho, Cahyo; Hindra H, Nurnawati; Siswanta, Siswanta
Solidaritas Vol 7 No 1 (2023): Solidaritas
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Slamet Riyadi Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan iklan @infolokersolodengan daya tarik pelamar. Penelitian ini menggunakan penelitian penjelasanPopulasi penelitian adalah masyarakat Kota Solo yang mengikuti @infolokersoloyang jumlahnya 210.000 followers per tanggal 24 November 2021. Sampeldiambil sebanyak 100 orang dengan teknik purposive sampling. Teknikpengumpulan data menggunakan kuesioner. Analisis data menggunakan analisiskorelasi product moment. Hasil penelitian bahwa ada hubungan yang kuat danpositif antara terpaan iklan @infolokersolo dengan daya tarik pelamar. Hubunganyang positif berarti bahwa apabila semakin baik terpaan iklan @infoloker solo didalam menginformasikan mengenai lamaran pekerjaan maka akan semakinmeningkatkan daya tarik pelamar untuk melihat sekaligus mengajukan lamaranpada perusahaan yang sesuai dengan kriteria yang dikehendakinya.Kata kunci : terpaan iklan, @infolokersolo, daya tarik pelamar
Representasi Kritik Sosial Dalam Film "The Platform" Putranto, Rahardian Cahyo; Riyanto, Buddy; Siswanta, Siswanta
Solidaritas Vol 7 No 2 (2023): Solidaritas
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Slamet Riyadi Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

 Film The Platform pertama kali dirilis pada tanggal 6 September 2019, namun barumendapat perhatian lebih dengan meningkatnya jumlah penonton yang sangat tinggi diawal tahun 2020 yang bersamaan dengan awal pandemi COVID-19, yaitu 56 jutapenonton. Peningkatan jumlah penonton ini karena tema yang diusung film The Platformternyata relevan dengan kejadian yang terjadi di awal pandemi dimana banyak orangmelakukan panic buying alat-alat kesehatan seperti masker dan hand sanitizer yangmembuat persediaan alat-alat tersebut menjadi langka, sehingga masyakat kelas bawahyang kurang memiliki daya tawar kesulitan mendapatkan kebutuhan alat tersebut. Tujuanpenelitian ini untuk mendeskripsikan representasi kritik sosial yang ada dalam film ThePlatform. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kepustakaan,yakni mendeskripsikan representasi kritik sosial dalam film The Platform, yang terdiri:stratifikasi sosial, keserakahan dan sikap egois manusia, dan gambaran sistem kapitalisme.Teknik pengumpulan data menggunakan dokumentasi dan observasi. Teknik analisis datayang digunakan adalah analisis isi kualitatif (qualitative content analysis). Hasil penelitianmenunjukkan kritik sosial yang digambarkan antara lain, stratifikasi sosial dimana individuatau kelompok digolongkan dalam golongan kelas atas, kelas menengah, dan kelas bawah.Keserakahan dan sikap egois manusia, atas dasar ingin meraih sesuatu yang melebihi oranglain, mendapat yang diinginkan, dan mempertahankan yang dimiliki. Gambaran sistemkapitalisme, sistem yang hanya memberi keuntungan kepada golongan atas dan merugikangolongan di bawahnya. Makna khusus dan makna yang tersembunyi dalam penelitian inimemberikan pemahaman tentang gambaran keadaan yang ada di masyarakat, bagaimanasistem kehidupan berjalan, serta sikap manusia dalam usahanya untuk beradaptasi dengansistem sosial dan konflik di dalamnya. Sedangkan makna yang dapat disimpulkan darianalisis ini, sebuah cerminan dari masyarakat dan ketidaksetaraan sosial yang terjadi.Kata kunci: Representasi, Kritik Sosial.
THE IMPACT OF K-POP ON YOUTUBE ONLINE MEDIA ON PATTERNS OF COMMUNICATION BETWEEN INDIVIDUALS IN INDOMYSOLAR BTS ARMY COMMUNITY IN SOLO Widi Utama, Arga; Wangi, Maya Sekar; Siswanta, Siswanta
Solidaritas Vol 8 No 1 (2024): Solidaritas
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Slamet Riyadi Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Bangtan Boy ( BTS ) is a South Korean boyband that has attraced a lot of young peoples attention, so that it is not uncommon for communities to form based on the same hobbies. One of the communities formed is INDOMYSOLAR which is based in Solo City. The way fans enjoy BTS's work is by listening to their music via the online media YouTube. This hobby ultimately had an impact, especially in communication patterns between individual community members. This research aims to determine the impact of K-Pop on the online media YouTube on communication patterns between individuals in the INDOMYSOLAR community. In this research, researchers used descriptive qualitative methods which intended to describe communication patterns between individuals in the INDOMYSOLAR community. In order to obtain data for this research, researchers used observation, documentation and interviews with purposive sampling techniques. In order to provide relevant research results, researchers use source triangulation, technique triangulation, and time triangulation which can be used as data validity. The data that has been obtained is then analyzed using the Miles and Huberman analysis method. The results of this research explain the impact of changes in communication patterns of INDOMYSOLAR community members. Where before getting to know K-Pop, the members communicated using Indonesian and Javanese. Then after getting to know K-Pop, there was the addition of a new language, namely Korean, in the members' communication patterns. With code mixing and outer mixing language patterns, making the use of Korean a characteristic in the communication process between members of the INDOMYSOLAR community. Keywords: BTS, Change in Communication Pattern, K-Pop