Claim Missing Document
Check
Articles

Found 36 Documents
Search

Klasifikasi Penentuan Kelayakan Pemberian Kredit Menggunakan Metode Naive Bayes Classifier (Kasus: Koperasi Simpan Pinjam Artha Segara) Suarpurningsih, Ni Komang Ayu; Utami, Nengah Widya; Estiyanti, Ni Made
J-SAKTI (Jurnal Sains Komputer dan Informatika) Vol 6, No 1 (2022): EDISI MARET
Publisher : STIKOM Tunas Bangsa Pematangsiantar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30645/j-sakti.v6i1.454

Abstract

Artha Segara Savings and Loans Cooperative is a company that provides savings and loan services to customers. In providing savings and loan services, it is not uncommon for customers to experience delays in paying bills or what is called bad credit. Bad credit is where the customer cannot do or is unable to pay the bill in part or all of the obligations as agreed. The cooperative must analyze the causes of the occurrence of bad loans using credit data that have been previously owned. Credit data owned by the Artha Segara Savings and Loans Cooperative can be analyzed using Data Mining. Where the data are classified using the Naïve Bayes Classifier method in calculating the probability level for each value of the target attribute in each customer credit case. The Naïve Bayes Classifier method can be used in several Data Mining tools or applications, one of which is the Orange Data Mining tool. The output of the Orange Data Mining system is the result of classification of customer credit data that is eligible or not eligible to reapply for credit. Researchers tested customer credit datasets from 2018 to 2020 as many as 1,200 data by dividing the dataset into 2 types of data, namely training data (training data) and test data (testing data). Comparison of training data and testing data is 70%:30%. Testing of training data as much as 840 data and testing data of 360 data produces 99.8% accuracy rate
Klasifikasi Penentuan Kelayakan Pemberian Kredit Menggunakan Metode Naive Bayes Classifier (Kasus: Koperasi Simpan Pinjam Artha Segara) Suarpurningsih, Ni Komang Ayu; Utami, Nengah Widya; Estiyanti, Ni Made
J-SAKTI (Jurnal Sains Komputer dan Informatika) Vol 6, No 1 (2022): EDISI MARET
Publisher : STIKOM Tunas Bangsa Pematangsiantar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30645/j-sakti.v6i1.454

Abstract

Artha Segara Savings and Loans Cooperative is a company that provides savings and loan services to customers. In providing savings and loan services, it is not uncommon for customers to experience delays in paying bills or what is called bad credit. Bad credit is where the customer cannot do or is unable to pay the bill in part or all of the obligations as agreed. The cooperative must analyze the causes of the occurrence of bad loans using credit data that have been previously owned. Credit data owned by the Artha Segara Savings and Loans Cooperative can be analyzed using Data Mining. Where the data are classified using the Naïve Bayes Classifier method in calculating the probability level for each value of the target attribute in each customer credit case. The Naïve Bayes Classifier method can be used in several Data Mining tools or applications, one of which is the Orange Data Mining tool. The output of the Orange Data Mining system is the result of classification of customer credit data that is eligible or not eligible to reapply for credit. Researchers tested customer credit datasets from 2018 to 2020 as many as 1,200 data by dividing the dataset into 2 types of data, namely training data (training data) and test data (testing data). Comparison of training data and testing data is 70%:30%. Testing of training data as much as 840 data and testing data of 360 data produces 99.8% accuracy rate
ANALISIS FAKTOR YANG MEMENGARUHI MINAT PENGGUNA E-WALLET DANA DENGAN METODE TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) DI BALI Tiara Putri, Ni Putu Aprillianti Rutmana; Dwi Putri, I Gst. Agung Pramesti; Utami, Nengah Widya
JIPI (Jurnal Ilmiah Penelitian dan Pembelajaran Informatika) Vol 9, No 4 (2024)
Publisher : STKIP PGRI Tulungagung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29100/jipi.v9i4.5605

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang memengaruhi minat pengguna e-wallet DANA di Bali dengan menggunakan metode Technology Acceptance Model (TAM). Penelitian ini menambahkan dua variabel eksternal, yaitu belief dan system quality, selain variabel internal TAM. Metode survei kuantitatif digunakan dengan mengumpulkan data primer melalui kuesioner. Populasi penelitian adalah pengguna e-wallet DANA di Bali, dan jumlah sampel ditentukan dengan rumus Roscoe, menghasilkan 270 responden dengan menggunakan 2 teknik sampling yaitu convenience sampling dan cluster sampling. Instrumen penelitian berupa kuesioner dengan skala likert 4. Uji validitas dilakukan menggunakan uji convergent validity, sedangkan uji reliabilitas menggunakan composite reliability dan Cronbach's Alpha. Analisis data menggunakan Structural Equation Modeling (SEM) berbasis Partial Least Square (PLS). Evaluasi model melibatkan convergent validity, discriminant validity, composite reliability, dan R-Square. Pengujian hipotesis dilakukan dengan metode bootstrap dan uji T. Hasil pengujian yang dilakukan yaitu semua hipotesis diterima dengan pengaruh positif dan signifikan terhadap minat penggunaan e-wallet DANA yaitu variabel belief dan system quality terhadap variabel perceived usefulness, variabel belief dan system quality terhadap variabel perceived ease of use, variabel perceived ease of use terhadap variabel perceived usefulness, variabel perceived usefulness dan perceived ease of use terhadap variabel attitude toward using, serta variabel attitude toward using terhadap behavioral intention of use.
Pelatihan Pembuatan Buku Cerita Digital Sederhana Sebagai Bahan Ajar dalam Kondisi New Normal Astawa, Ni Luh Putu Ning Septyarini Putri; Utami, Nengah Widya
Jurnal Karya Abdi Masyarakat Vol. 4 No. 1 (2020): Jurnal Karya Abdi Masyarakat
Publisher : LPPM Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (328.004 KB) | DOI: 10.22437/jkam.v4i1.9832

Abstract

Tujuan dari kegiatan pengabdian Masyarakat ini adalah untuk memberikan pengetahuan kepada guru-guru yang tergabung dalam sebuah komunitas Ikatan Guru Indonesia tentang pembuatan buku cerita sederhana sebagai bahan ajar dalam kondisi “New Normal”. Pengabdian masyarakat ini memfokuskan dalam penggunaan aplikasi atau digital platform “PixaBay” dan “Canva” dalam proses pembuatan bahan ajar. Metode pengabdian yang digunakan adalah metode ceramah, simulasi, dan praktik. Kegiatan pengabdian masyarakat ini mendapatkan respon yang positif dari peserta. Di akhir pelatihan, para peserta dapat menciptakan sebuah buku cerita sederhana yang kemudian dapat digunakan dalam proses belajar- mengajar di sekolah atau kelas masing-masing peserta. Hal ini dapat dibuktikan dan ditunjukkan dari antusiasme peserta dalam mengikuti kegiatan secara aktif dalam aktivitas bertanya, berdiskusi dan menjawab pertanyaan yang dilontarkan oleh pemateri.
Digital Scaleup: Pelatihan Pitching dan Connecting With Ecosystem Putra, I Gede Juliana Eka; Artana, I Made; Utami, Nengah Widya; Tiawan, Tiawan; Werthi, Komang Tri
Jurnal Karya Abdi Masyarakat Vol. 5 No. 3 (2021): Jurnal Karya Abdi Masyarakat
Publisher : LPPM Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (198.863 KB) | DOI: 10.22437/jkam.v5i3.16677

Abstract

Tujuan dari kegiatan ini adalah agar para pelaku UKM Provinsi Bali setelah mengikuti pelatihan memahami tentang Pitching dan Connecting with Ecosystem. Metode pelaksanaan kegiatan ini terdiri dari empat tahap, yaitu persiapan, pelaksanaan, evaluasi dan pembuatan laporan. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif kuantitatif dengan melihat hasil evaluasi para peserta pelatihan dan hasil diskusi tanya jawab yang dilaksanakan selama kegiatan berlangsung. Antusias para peserta pelatihan ini sangat baik dimana jumlah peserta mencapai 45 peserta terdiri dari pelaku UMKM dan Mahasiswa. Pelatihan Pitching mampu membantu memperkenalkan brand, produk, perusahaan, ataupun jasa yang miliki peserta. Sedangkan pelatihan Connecting with Ecosystem menjadikan peserta mampu memahami konsep berkomunikasi dalam lingkungan digital yang terbuka, fleksibel, dan interaktif.
Digital Scaleup: Pelatihan Agile Mindset Dan Objectives Key Results Bagi Pelaku Ukm di Provinsi Bali Artana, I Made; Putra, I Gede Juliana Eka; Utami, Nengah Widya; Tiawan, Tiawan; Werthi, Komang Tri
Jurnal Karya Abdi Masyarakat Vol. 5 No. 3 (2021): Jurnal Karya Abdi Masyarakat
Publisher : LPPM Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (377.125 KB) | DOI: 10.22437/jkam.v5i3.16679

Abstract

Tujuan dari kegiatan ini adalah agar para pelaku UKM Provinsi Bali setelah mengikuti pelatihan memahami tentang Agile Mindset dan Objectives Key Results (OKRs). Metode pelaksanaan kegiatan ini terdiri dari empat tahap, yaitu persiapan, pelaksanaan, evaluasi dan pembuatan laporan. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif kuantitatif dengan melihat hasil evaluasi para peserta pelatihan dan hasil diskusi tanya jawab yang dilaksanakan selama kegiatan berlangsung. Antusias para peserta pelatihan ini sangat baik dimana jumlah peserta mencapai 47 peserta terdiri dari pelaku UMKM dan Mahasiswa. Pelatihan Agile mampu mengubah pola pikir (mindset) dan mendapatkan perspektif tentang cara kerja baru yang lebih lincah dan adaptif. Sedangkan pelatihan OKRs menjadikan peserta mampu memahami konsep OKRs dan mampu membuat serta mengimplementasikan OKR secara sistematis, dan mengembangkan budaya OKRs yang efektif di area kerjanya demi mencapai tujuan organisasi yang diinginkan lebih cepat.
Pengembangan Kewirausahaan di SMKN 1 Abang Karangasem Dengan Metode Design Thinking Putra, I Gede Juliana Eka; Utami, Nengah Widya
Jurnal Karya Abdi Masyarakat Vol. 6 No. 2 (2022): Jurnal Karya Abdi Masyarakat
Publisher : LPPM Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (4971.937 KB) | DOI: 10.22437/jkam.v6i2.20238

Abstract

SMKN 1 Abang berdiri dan terletak di ujung timur pulau Bali yaitu kabupaten Karangasem, dan beralamat di Jalan Raya Tista-Singaraja, Tista, Kecamatan Abang, Kabupaten Karangasem Bali. Sekolah yang terletak di Kabupaten Karangasem ini merupakan sekolah yang berada di salah satu kawasan Kabupaten yang memiliki Pendapatan Daerah yang relatif kecil. Sektor pariwisata selama ini masih menjadi andalan di kabupaten Karangasem seperti Candidasa, Tenganan, Taman Ujung, Tirta Gangga, Pura Besakih, dan Amed Tulamben. Dampak Covid-19 yang melumpuhkan sektor pariwisata secara langsung berdampak pada kesejahteraan masyarakat Karangasem, oleh karena itu dibutuhkan suatu terobosan untuk mulai memperkenalkan kewirausahaan sejak bangku sekolah untuk mempercepat proses pemulihan ekonomi di Kabupaten Karangasem. Solusi yang diberikan dalam pengabdian masyarakat oleh STMIK Primakara adalah memberikan pelatihan pengembangan usaha-usaha yang ada didaerah setempat dengan metode design thinking, pada pelatihan diikuti oleh guru pengajar di SMKN 1 Abang, dimana ini bermaksud agar para guru-guru bisa menyalurkan apa yang sudah didapatkan kepada siswa-siswa yang ada di SMKN 1 Abang Karangasem untuk membantu perkembangan kewirausahaan dengan memanfaatkan teknologi informasi.
Optimalisasi Media Pembelajaran Inovatif Dalam Rangka Revolusi Pendidikan 4.0 Bagi Guru di SMAN 1 Gianyar Utami, Nengah Widya; Putra, I Gede Juliana Eka
Jurnal Karya Abdi Masyarakat Vol. 6 No. 2 (2022): Jurnal Karya Abdi Masyarakat
Publisher : LPPM Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (753.696 KB) | DOI: 10.22437/jkam.v6i2.20240

Abstract

Menghapi era revolusi pendidikan 4.0, para guru dituntut agar mampu memberikan empat ketrampilan yaitu berpikir kritis, komunikasi, kolaboratif, serta kreativitas dan inovatif, yang sering diistilahkan dengan 4 C (Critical thinking, communicative, collaboratif, creativity and inovatif) kepada peserta didik. Upaya yang dapat dilakukan dalam meningkatkan pengetahuan, kompetensi dan skill guru salah satunya adalah mengembangkan dan memanfaatkan media pembelajaran berbasis 4C. Saat ini para guru di SMAN 1 Gianyar memperlihatkan kondisi masih belum fasih dalam membuat media pembelajaran berbasis teknologi informasi, sehingga sangat diperlukan pelatihan pengembangan media pembelajaran berbasis teknologi informasi. Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi guru di SMAN 1 Gianyar melalui penggunaan Google Sites sebagai media pembelajaran yang inovatif. Pelaksanaan pelatihan ini terdiri atas 2 (dua) tahapan yaitu penyampaian materi mengenai pembuatan dan penggunaan Google Sites sebagai media pembelajaran dan praktek langsung membuat dan menggunakan Google Sites sebagai media pembelajaran. Metode dalam pelatihan ini adalah ceramah, tanya jawab, dan project. Pelatihan ini diikuti dengan antusiasme dari peserta yang diikuti oleh 37 orang guru di SMAN 1 Gianyar. Berdasarkan kegiatan pengabdian yang dilakukan para guru telah berhasil menghasilkan produk berupa media pembelajaran berbasis website yang memuat informasi silabus, konten pembelajaran, hingga evaluasi berupa latihan soal atau Quiz. Pelatihan ini mampu menambah pengetahuan dan kompetensi serta skill peserta dalam membuat dan menggunakan Google Sites sebagai media pembelajaran inovatif.
ANALISIS ULASAN APLIKASI TINDER MENGGUNAKAN ALGORITMA NAÏVE BAYES DENGAN OPTIMASI INFORMATION GAIN Ayyubi, Vieri Nurgracie Al; Utami, Nengah Widya; Dewi, Eka Grana Aristyana
Jurnal Teknik Informasi dan Komputer (Tekinkom) Vol 7 No 2 (2024)
Publisher : Politeknik Bisnis Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37600/tekinkom.v7i2.1518

Abstract

Current technological developments are very rapid, including the scope of developments in information and communication technology. In this digital era, there are more and more types of applications, the existence of this online dating application makes it efficient and effective for people to interact by utilizing the application features available in the application, one of the applications is Tinder. The Tinder application is one of the most downloaded online dating applications, namely 67 million downloads. Users who download the Tinder application can provide reviews or comments on the application with the features provided on Google Play. Seeing the importance of reviews on an application, it is necessary to carry out sentiment analysis which aims to find out how Indonesian users respond to the online dating application Tinder through reviews on Google Play. The algorithm used to classify sentiment is the Naïve Bayes algorithm with the addition of feature selection with Information Gain. The research methodology used is Knowledge Discovery in Database. The results of research using the Naïve Bayes method get an accuracy of 68%, while using the Naïve Bayes method using the Information Gain feature selection gets an accuracy of 78%. Using the Naïve Bayes method using Information Gain feature selection produces higher accuracy results than without using Information Gain feature selection.
Pengembangan Website Desa Wisata Kabupaten Gianyar Mahardika, Wahyu Adi; Putri, I Gst. Agung Pramesti Dwi; Utami, Nengah Widya
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 6 No. 2 (2025)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31949/jb.v6i2.12900

Abstract

Desa Saba, yang terletak di Kabupaten Gianyar, memiliki potensi signifikan sebagai destinasi wisata unggulan berkat keindahan alam dan warisan budayanya. Untuk mendukung transformasi digital, desa ini mengembangkan sebuah situs web yang bertujuan memfasilitasi pengelolaan informasi pariwisata, berita, dan profil desa sekaligus meningkatkan aksesibilitas bagi wisatawan. Proses pengembangan mencakup pembuatan platform pariwisata yang terstruktur, panduan pengguna, dan tutorial video untuk pengoperasian situs web. Hasil evaluasi menunjukkan bahwa situs web ini secara efektif membantu staf desa dalam mengelola data dengan lebih efisien dan sistematis. Panduan yang disediakan mempermudah operasional harian, seperti memasukkan data pariwisata dan berita. Selain itu, masyarakat dan wisatawan mendapatkan manfaat berupa akses yang lebih mudah ke informasi lengkap tentang desa. Situs web ini berperan penting dalam meningkatkan promosi Desa Saba sebagai destinasi wisata utama