Claim Missing Document
Check
Articles

Found 20 Documents
Search

PT Seabank Indonesia’s Financial Performance: Pre- and Post-Digital Banking Acquisition Jessyca; Munaf, Tommy; Sambodo, Bambang; Saputra, Novi Chandra; Zulaika, Nurfitri
Summa : Journal of Accounting and Tax Vol. 3 No. 4 (2025): October 2025
Publisher : Indonesian Scientific Publication

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61978/summa.v3i4.615

Abstract

This research investigates the financial performance of PT Seabank Indonesia prior to and following its acquisition and transformation into a digital bank. The evaluation is based on several key financial indicators, including the Loan to Deposit Ratio, Capital Adequacy Ratio, Return on Assets, and the ratio of Operating Expenses to Operating Income. Using a quantitative method, this research analyzes secondary data drawn from quarterly financial reports between 2019 and 2022. Statistical tests, including the Paired Sample T-Test and Wilcoxon Signed Rank Test using SPSS version 29, were employed to assess differences before and after the acquisition. The findings reveal that only the LDR ratio showed a significant change post-acquisition, while CAR, ROA, and BOPO did not exhibit statistically significant differences. These results suggest that while digital transformation may influence certain aspects of bank performance, its overall financial impact may vary across different indicators.
PENINGKATAN PENJUALAN UMKM MELALUI PRODUCT BRANDING DI DESA BINTAN BUYU Sambodo, Bambang; Marlinda, Charly; Utami, Ranti; Kurnia, Sri; Santoso, Nanda Kristia; Friassantano, Risgar; Lase, Erni Wati; Jacky, Jacky; Jillyana, Marcelia; Rotuah.S, Ricky Marthin; Reformeizi, Muhammad Wahyu; Murniati, Yulis
Jurnal Pengabdian, Pembelajaran dan Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat (JP3EM) Vol 2 No 1: Januari 2025
Publisher : P3M STIE Pembangunan Tanjungpinang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research reviews the increase in MSME sales through product branding. This study aims to illustrate how important branding is for MSME actors. This research uses qualitative research to explain the brand's contribution to MSMEs. The research instruments are observations, interviews, the source of this research data is the results of interviews from MSME actors in Bintan Buyu Village. The result of the research is that the brand has proven to be effectively able to increase turnover in 2 MSME actors who are used as objects in this community service program.
PERANAN KEMASAN (PACKAGING) DALAM MENINGKATKAN PENJUALAN PRODUK UMKM DI BINTAN BUYU Sambodo, Bambang; Chairunnisa, Afifah; Sarabiti, Anil Kumar; Aulia, Hendiaz; Windira, Novi Ayu; Puspita, Try Surya
Jurnal Pengabdian, Pembelajaran dan Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat (JP3EM) Vol 2 No 1: Januari 2025
Publisher : P3M STIE Pembangunan Tanjungpinang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to increase product marketing and sales by selecting safe and durable packaging. This research is a type of qualitative research to explain the contribution of packaging to Micro, Small and Medium Enterprises. The method of data analysis is the process of searching for and compiling data obtained through interviews, field notes and documentation in a systematic way. By using this research we were able to dig up various information about Ms. Marini's Spicy Sweet Potato Chips and Ms. Surya's Peanut Cake. The existence of packaging is needed by Micro, Small and Medium Enterprises (MSMEs), which incidentally still use non-standard packaging
PEMANFAATAN MARKETPLACE DAN MEDIA SOSIAL DALAM PENINGKATAN PENJUALAN UMKM DI DESA BINTAN BUYU Pardede, Ranat Mulia; Sambodo, Bambang; Handayani, Apri; Herfiyansyah, Febri; Nurhildayanti, Fitri; Anza, Friel Methdria; Rahayu, Sri
Jurnal Pengabdian, Pembelajaran dan Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat (JP3EM) Vol 2 No 1: Januari 2025
Publisher : P3M STIE Pembangunan Tanjungpinang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Real Work Lecture (KKN) conducts a work program regarding the marketplace. In implementing the program, it can be seen that one of the problems that occur in Micro, Small and Medium Enterprises (MSME) in Bintan Buyu Village is one of the problems in promoting their products. These MSME are still not actively promoting their products on social media such as Instagram, Facebook, and WhatsApp Business because they only do sales and marketing in their surroundings. The targets of the MSME studied were Sweet Spicy Potato Chips and Peanut Cake. In its implementation, this KKN work program conducts outreach regarding marketplaces and conducts training on creating social media accounts and marketing products on social media. The results of the work program regarding this marketplace are increasing sales of the two targeted MSME. This is because the use of marketplaces and social media is very influential in increasing sales. Because social media can reach consumers widely and not only in the surrounding environment, and can make it easier for MSME to market their products..
Pengaruh Produk Domestik Regional Bruto, Jumlah Penduduk, Dan Jumlah Wisatawan Nusantara Terhadap Pendapatan Asli Daerah Imansyah, Haiqal; Sambodo, Bambang
ULIL ALBAB : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 3 No. 9: Agustus 2024
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/jim.v3i9.4917

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah pendapatan asli daerah Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh dipengaruhi oleh PDRB, jumlah penduduk, dan jumlah wisatawan nusantara. Total sampel adalah 23 Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh. Metode kuantitatif digunakan sebagai metode penelitian, dengan data yang digunakan merupakan data sekunder yang didapat melalui publikasi dan website resmi Badan Pusat Statistik Indonesia, Direktoral Jenderal Perimbangan Keuangan (DJPK), dan Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID). Hasil penelitian membuktikan secara parsial pendapatan asli daerah tidak dipengaruhi oleh PDRB, jumlah penduduk dan jumlah wisatawan nusantara. Hal ini terbukti pada uji parsial, nilai signifikansi yang dihasilakn dari semua variabel independen berada kurang dari 0,05. Akan tetapi, pendapatan asli daerah secara bersama-sama (simultan) dipengaruhi oleh PDRB, jumlah penduduk, dan jumlah wisatawan nusantara, terlihat pada uji simultan dengan nilai f-hitung 13.91490 yang lebih besar daripada f-tabel 2,745915. Berdasarkan hasil penelitian, kesimpulan yang dapat diambil adalah pendapatan asli daerah di Kabupaten/Kota Provinsi Aceh secara parsial tidak dipengaruhi oleh PDRB, jumlah penduduk dan jumlah wisatawan nusantara. Tetapi secara simultan PAD dapat dipengaruhi oleh PDRB, jumlah penduduk, dan jumlah wisatawan nusantara. Sehingga Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh dianggap masih kurang dapat memanfaatkan sumber daya daerah yang dapat meningkatkan pendapatan asli daerahnya, baik di sektor ekonomi, demografi, dan pariwisata.
Analisis Pengetahuan Investasi Pada Mahasiswa STIE Pembangunan Tanjungpinang Dalam Mengantisipasi Resiko Investasi Dini, Dini; Salihi, Salihi; Yusrizal, Yusrizal; Sambodo, Bambang
ULIL ALBAB : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 3 No. 9: Agustus 2024
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/jim.v3i9.4919

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk untuk mengetahui apakah pengetahuan investasi berperan penting dalam mengantisipasi resiko investasi. Penelitian ini menggunakan data primer. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif, penggunaan metode kualitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah menggunakan kuesioner, dokumentasi, dan penelitian kepustakaan. Dimana 100 responden mengisi kuesioner yang berisikan 30 pernyataan yang berkaitan dengan variabel penelitian. Teknik analisis data yang digunakan adalah pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa mayoritas mahasiswa STIE Pembangunan Tanjungpinang belum cukup memahami pengetahuan tentang berinvestasi, namun mayoritas mahasiswa STIE telah berinvestasi, dapat disimpulkan bahwa mahasiswa STIE Pembangunan Tanjungpinang tidak memiliki pengetahuan yang mumpuni terlebih dahulu sebelum mereka berinvestasi, sehingga gampang tergiur keuntungan yang besar tanpa mempertimbangkan resiko berinvestasi. Penting bagi mahasiswa STIE Pembangunan Tanjungpinang untuk memperdalam pengetahuan mereka tentang investasi yang akan mereka ambil dengan melihat resiko nya, tempat berinvestasi apakah tempat yang resmi dan legal, serta mengetahui kelebihan dan kekurangan jenis investasi yang akan mereka ambil.
PENTINGKAH AKUNTANSI UKM?(APLIKASI AKUNTANSI UKM PADA WARUNG BU SITI) M. Isa Alamsyahbana; Hendy Satria; Bambang Sambodo; Kheren, Kheren; Michelle, Michelle; Silvi Nova Pianti; Yi Wong; Yolanda Veronika
J-ABDI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 4 No. 2: Juli 2024
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53625/jabdi.v4i2.8106

Abstract

Perkembangan era revolusi industri 4.0 berdampak pada berbagai hal, salah satunya adalah pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) merupakan usaha perdagangan atau kegiatan ekonomi yang dilakukan oleh perorangan atau sekumpulan orang yang memiliki peran dalam pembangunan perekonomian Indonesia. Permasalahan yang ada pada UMKM adalah keterbatasan pengetahuan akuntansi UMKM sehingga mereka membutuhkan alat bantu untuk menyusun laporan keuangan. Penggunaan aplikasi akuntansi UKM dapat memudahkan pelaku UMKM dalam penyusunan laporan keuangannya. Program KKN yang dilakukan bermaksud untuk membantu pelaku UMKM agar memiliki kemampuan dalam mengelola keuangannya. Metode yang digunakan berupa observasi, wawancara, sosialisasi dan pendampingan kepada pelaku UMKM. Kegiatan ini difokuskan dengan memberikan bimbingan teknis terkait penggunaan aplikasi Akuntansi UKM kepada pelaku UMKM Warung Ibu Siti di Desa Toapaya sehingga mampu menggunakan aplikasi Akuntansi UKM berbasis android serta menyadari manfaat dan kemudahan pencatatan akuntansi menggunakan aplikasi tersebut
The Influence of Gross Regional Domestic Product, Number of Population, and Number of Nusantara Tourists on Regional Original Income Haiqal Imansyah; Bambang Sambodo; Alamsyahbana, Muhammad Isa; Rezario Febrianta Chandra; Masyitah As Sahara
Basic and Applied Accounting Research Journal Vol 4 No 1 (2024): Basic and Applied Accounting Research Journal
Publisher : Future Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.11594/baarj.04.01.12

Abstract

The aim of this research is to find out whether the original income of districts/cities in Aceh Province is influenced by GRDP, population and number of domestic tourists. The total sample is 23 regencies/cities in Aceh Province. Quantitative methods are used as research methods, with the data used being secondary data obtained through publications and the official website of the Indonesian Central Statistics Agency, the Directorate General of Financial Balance (DJPK), and the Information and Documentation Management Officer (PPID). The research results partially prove that regional original income is not influenced by GRDP, population and number of domestic tourists. This was proven in the partial test, the significance value resulting from all independent variables was less than 0.05. However, regional original income is jointly (simultaneously) influenced by GRDP, population and number of domestic tourists, as can be seen in the simultaneous test with an f-count value of 13.91490 which is greater than the f-table of 2.745915. Based on the research results, the conclusion that can be drawn is that local revenue in the District/City of Aceh Province is not partially influenced by GRDP, population and number of domestic tourists. But simultaneously PAD can be influenced by GRDP, population and number of domestic tourists. So that districts/cities in Aceh Province are considered to be less able to utilize regional resources that can increase their original regional income, both in the economic, demographic and tourism sectors.
PENGARUH AUDIT TENURE, OPINI AUDIT GOING CONCERN, PERGANTIAN MANAJEMEN DAN AUDIT DELAY TERHADAP AUDITOR SWITCHING DENGAN UKURAN PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL MODERASI M. Isa Alamsyahbana; Hendy Satria; Klaudia, Klaudia; Bambang Sambodo
Juremi: Jurnal Riset Ekonomi Vol. 3 No. 4: Januari 2024
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53625/juremi.v3i4.7175

Abstract

The purpose of this research is to find out whether there is an effect of audit tenure, going concern audit opinion, management change and audit delay on auditor switching, and whether firm size is able to moderate the independent variables on the dependent variable.The method used in this research is a quantitative method. The research object is Consumer Cyclicals Sector companies listed on the IDX for the 2018-2021 period. For the population in this study, there were 132 companies and the samples obtained after using the purposive sampling method were 25 selected companies. The data analysis technique in this study used the logistic regression method by utilizing SPSS as a data processing application.The results of this study indicate that audit tenure has no effect on auditor switching, going concern audit opinion has no effect on auditor switching, management change has no effect on auditor switching, and audit delay has a positive effect on auditor switching. Firm size variable as a moderating variable is not able to moderate audit tenure, going concern audit opinion and management changes to auditor switching and is only able to moderate audit delay to auditor switching
PELATIHAN PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN SEDERHANA DAN HPP UNTUK UMKM ABON IKAN DI DESA SEBONG PEREH Alamsyahbana, M. Isa; Satria, Hendy; Sambodo, Bambang; Sulastri, Dini; Jacky, Jacky
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 6 (2024): Vol. 5 No. 6 Tahun 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v5i6.40307

Abstract

Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Pulau Bintan umumnya belum mampu menyusun laporan keuangan sederhana, padahal pencatatan keuangan sangat penting untuk memantau pemasukan, pengeluaran, dan menetapkan harga jual yang tepat agar usaha memperoleh keuntungan. Salah satu kendala utama adalah tidak adanya pemisahan antara aktivitas bisnis dan aktivitas pribadi (economic entity), sehingga aset perusahaan sering tercampur dengan harta pribadi. Pengabdian ini bertujuan untuk menganalisis pentingnya pencatatan keuangan sederhana bagi UMKM dengan studi kasus pada UMKM “Abon Ikan” di Desa Sebong Pereh, Kabupaten Bintan. Pengabdian dilakukan pada 28 Oktober 2023 dengan pendekatan kualitatif deskriptif. Hasil Pengabdian menunjukkan bahwa UMKM ini sebelumnya tidak memiliki sistem pencatatan keuangan. Setelah diberikan pelatihan mengenai penyusunan laporan keuangan sederhana dan perhitungan Harga Pokok Produksi (HPP), UMKM dapat memahami kondisi keuangannya dengan lebih baik, menata pemasukan dan pengeluaran secara teratur, serta menentukan laba secara akurat