Claim Missing Document
Check
Articles

Found 37 Documents
Search

Segmentasi Lokasi Promosi Penerimaan Mahasiswa Baru Menggunakan Metode RFM dan K-Means Clustering Dyah Susilowati; Hairani Hairani; Indah Puji Lestari; Khairan Marzuki; Lalu Zazuli Azhar Mardedi
MATRIK : Jurnal Manajemen, Teknik Informatika dan Rekayasa Komputer Vol 21 No 2 (2022)
Publisher : LPPM Universitas Bumigora

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (282.401 KB) | DOI: 10.30812/matrik.v21i2.1542

Abstract

Persaingan penerimaan mahasiswa baru antar kampus swasta sangat ketat untuk menarik calon mahasiswa sehingga membutuhkan strategi. Strategi Universitas Bumigora adalah mengirimkan tim promosi ke sekolah-sekolah di pulau Lombok maupun pulau sumbawa. Permasalahan pihak panitia Penerimaan Mahasiswa Baru selama ini adalah tidak melakukan segmentasi sekolah yang menjadi skala prioritas untuk dikunjungi agar efektif dan efisien. Tujuan penelitian ini adalah melakukan segmentasi tingkat potensial sekolah sebagai strategi untuk memilih lokasi promosi penerimaan mahasiswa baru Universitas Bumigora menggunakan analisis model RFM dan metode K-means. Tahapan penelitian terdiri dari persiapan data penerimaan mahasiswa baru tahun 2019 dan 2020, pra-pengolahan data, penerapan model Recency (R), Frequency (F), dan Monetary (M)implementasi metode K-means, dan analisa hasil. Hasil penelitian ini adalah terbentuk 3 klaster tingkat potensial sekolah yang dapat dijadikan skala prioritas untuk lokasi promosi penerimaan mahasiswa baru Universitas Bumigora yaitu kurang potensial, potensial, dan sangat potensial. Klaster sangat potensial (C2) terdapat 28 sekolah, klaster potensial (C3) terdapat 90 sekolah, dan klaster kurang potensial (C1) terdapat 152 sekolah.
Audit Tata Kelola Teknologi Informasi Menggunakan Framework Cobit 4.1 Khairul Imtihan; Muhamad Rodi; Maulana Ashari; Mohamad Taufan Asri Zaen; Khairan Marzuki
MATRIK : Jurnal Manajemen, Teknik Informatika dan Rekayasa Komputer Vol 21 No 2 (2022)
Publisher : LPPM Universitas Bumigora

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (273.91 KB) | DOI: 10.30812/matrik.v21i2.1569

Abstract

Penerapaan teknologi informasi pada sebuah organisasi atau dalam proses bisnis suatu instansi adalah aset yang sangat berharga, dimana peranan teknologi informasi mampu mengubah kinerja para pekerja atau karyawan. Penerapan teknologi informasi yang signifikan ini tentu harus diimbangi dengan pengaturan dan pengelolaan yang tepat, sehingga kerugian-kerugian yang mungkin akan terjadi dapat dihindari atau diminimalisir semaksimal mungkin maka di perlukan audit. Proses audit bertujuan untuk menilai kinerja teknologi informasi pada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Lombok Tengah menggunakan Framework COBIT 4.1 yang terdiri dari 5 tahapan yakni identifikasi business goals, identifikasi information technology (IT) goald, identifikasi information technology (IT) process, identifikasi control objectives, dan perhitungan maturity level. Hasil proses audit berupa rekomendasi dan perbaikan teknologi informasi. Berdasarkan hasil audit didapatkan hasil penerapan information technology governance, rata-rata 3. Pada maturity level ini, secara keseluruhan proses penerapan IT governance berada pada skala 3, yaitu defined prosess, merupakan tahap dimana selurus proses telah didokumentasikan melalui pelatihan serta dilaksanakan sesuai dengan metode pengembangan sistem terkomputerisasi yang baik, namun belum ada evaluasi terhadap sistem tersebut sehingga mungkin akan terjadi penyimpangan, terdapat 12 information technology process berada pada level defined prosess dan 2 berada pada level repeatable.
Forensic Whatsapp Investigation Analysis on Bluestack Simulator Device Using Live Forensic Method With ACPO Standard Kurniadin Abd. Latif; Rifqi Hammad; Tomi Tri Sujaka; Khairan Marzuki; Andi Sofyan Anas
IJISTECH (International Journal of Information System and Technology) Vol 5, No 3 (2021): October
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Komputer (STIKOM) Tunas Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (751.201 KB) | DOI: 10.30645/ijistech.v5i3.148

Abstract

This study aims to conduct a forensic analysis of the WhatsApp application on the Bluestacks android simulator device. BlueStacks App Player is designed to allow Android apps to run on PCs running Microsoft Windows and Apple's macOS. In this study, the scenario was carried out using two devices as Whatsapp communication media. The first device is a laptop device that uses the Bluestacks android simulator with the SM-G955F device type, and the second is a smartphone device as opposed to communication. This study uses the ACPO standard which consists of several stages such as Plan, Capture, Analysis, Present. Pada tahap Capture, teknik yang digunakan dalam melakukan  pencarian bukti pada aplikasi BlueStacks adalah live forensik. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa analisis forensik pada perangkat android simulator Bluestacks dapat dilakukan sesuai prosedur ACPO. From the procedure carried out, information related to communication on the WhatsApp application was obtained. The source of this information is obtained from the WhatsApp database file msgstore.db.crypt12 which has been decrypted using the SQLite Browser application with a combination of the WhatsApp Key file contained in the cloned digital evidence. From the results of the decryption that has been carried out, then an explanation is carried out through the WhatsApp viewer application to make it easier to understand from the display side.
Komparasi Performansi Sensor sebagai Perangkat Pengukuran Ketinggian Air pada Sistem Notifikasi Banjir Parama Diptya Widayaka; Sirojul Hadi; Radimas Putra Muhammad Davi Labib; Khairan Marzuki
Jurnal Bumigora Information Technology (BITe) Vol 4 No 1 (2022)
Publisher : Prodi Ilmu Komputer Universitas Bumigora

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30812/bite.v4i1.1997

Abstract

Banjir merupakan salah satu kejadian alamiah yang dapat terjadi kapan saja dan dapat mempengaruhi lingkungan. Faktor yang mempengaruhi banjir seperti contohnya kapasitas sungai yang tidak dapat mengakomodasi debit air dan menyebabkan air meluap ke area di sekitarnya. Indonesia merupakan salah satu negara di Asia Tenggara yang memiliki tingkat curah hujan yang tinggi dan sering terjadi banjir di beberapa daerah. Di beberapa tempat, banjir dapat meluap di jalan menuju pemukiman penduduk dan merugikan warga karena kurangnya informasi peringatan dan pemberitahuan tentang status ketinggian air sungai di daerah tersebut. Mengacu pada kasus ini, sistem peringatan banjir harus diterapkan untuk memberikan informasi tentang status ketinggian air kepada warga. Sensor harus diterapkan di dalam sistem peringatan dini untuk membaca dan mengukur ketinggian air di dalam sungai dan sistem akan mengirimkan pemberitahuan kepada warga tergantung pada ketinggian air sehingga warga dapat bersiap jika banjir terjadi kapan saja. Sistem yang menggunakan sensor jarak untuk mendeteksi ketinggian air dan mikrokontroler akan mengolah data ketinggian air menjadi beberapa tahap. Pada artikel ini, kami membandingkan kinerja sensor ketinggian air sebagai alat pengukur untuk memberikan akuisisi data ketinggian air terbaik. Hasilnya, sensor ultrasonic HC-SR04 menghasilkan akurasi sebesar 98,86% dan sensor LIDAR VL53L0X menghasilkan akurasi sebesar 88,95% pada proses pengukuran ketinggian air
Development of OnlineWeb-Based New Student Graduation Application in Junior High School Jusmita Weriza; Ismail Husein; Noranizamardia Noranizamardia; M Fakhariza; Khairan Marzuki
MATRIK : Jurnal Manajemen, Teknik Informatika dan Rekayasa Komputer Vol 21 No 3 (2022)
Publisher : LPPM Universitas Bumigora

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (623.135 KB) | DOI: 10.30812/matrik.v21i3.1830

Abstract

The student graduation information system is integral to managing and carrying out school information system activities. Especially in Junior High Schools (SMP) today, many still have not used a website-based information system due to the new internet network entering this area. In meeting the admin’s need, in particular, to deal with the problem of passing the distribution of receiving information or announcements, documentation of activities, teaching materials, and registration of new student participants have not run optimally as expected. In the system development method in this research, the author uses the System Development Life Cycle (SDLC) with the Waterfall model approach, which consists of 5 stages: analysis, design, implementation, testing, and implementation. The system design tool uses the UML (Unified Modeling Language) method using use-case diagrams according to system requirements. In developing the SDLC method in this study, the authors used it until the design stage. The results obtained from this research are a Web-based application system for new students’ graduation. With this tool, several related files will be generated. This new system can improve the quality of further student admissions, graduation information and school information through the website.
Automated University Lecture Schedule Generator based on Evolutionary Algorithm yusri ikhwani; Khairan Marzuki; As’ary Ramadhan
MATRIK : Jurnal Manajemen, Teknik Informatika dan Rekayasa Komputer Vol 22 No 1 (2022)
Publisher : LPPM Universitas Bumigora

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30812/matrik.v22i1.2215

Abstract

university is a complicated work so in the implementation it have violation of the constraints and it also takes a lot of time since it is created manually. In this paper evolutionary algorithm (EA) is used to create an effective and feasible schedules based on the real data input that is obtained from each department. The objective functions in EA contribute in gaining the fitness function to solve the constraints problem in the schedule by applying weighting for each hard constraints. The objective function is gained from the total of infringement in each soft constraints addition by score weighting. The genetic operator used in EA is stochastic variation Operator. As far as the reproduction operator is concerned, the tournament selection was used with size 3. Crossover operator is conducted after selection process with crossover probability equal to 0.05 and mutation rate is 0.1. The size of population was set to 9 and stopping criteria algorithm was left run for fitness value = 1. The simulation result shows that EA can create lecture schedules efficiently and feasibly. Moreover, it is also faster with the execution time of the proposed EA is less than 30 and easier than creating manually.
Bandwith Optimization on Hotspot using PCQ Method And L2tp VPN Routing for Online Game Latency Usman Ibnu Affan; Khairan Marzuki; Lalu Zazuli Azhar Mardedi
International Journal of Engineering and Computer Science Applications (IJECSA) Vol 1 No 2 (2022): September 2022
Publisher : Universitas Bumigora Mataram-Lombok

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (601.979 KB) | DOI: 10.30812/ijecsa.v1i2.2379

Abstract

VPN L2TP (Layer 2 Tunneling Protocol) is available on one of the services at Mikrotik. L2TP is a development of PPTP and a combination of L2F. The network security protocol and encryption used for authentication is the same as PPTP. However, to communicate, L2TP requires UDP port 1701 so that the security is better, L2TP is connected to IPSec to L2TP/IPSec. An example of its use is for the Windows operating system, which by default the Windows OS uses L2TP/IPSec. However, the consequences in terms of configuration are not as simple as PPTP. The client side must also support IPSec when implementing L2TP/IPSec. In terms of encryption, of course, encryption on L2TP/IPSec has a higher level of security than PPTP which uses MPPE. Traffic passing through the L2TP tunnel will experience overhead. The L2TP protocol is more firewall friendly than other types of VPNs such as PPTP. This is a big advantage if using this protocol, because most firewalls do not support GRE. However, L2TP does not have encryption, so it requires additional services to support higher security. So the author concludes that it will be easier to configure with online games. Online game is a type of computer game that is currently growing and requires a computer network . The networks that are usually used are internet networks or internet wifi and the like and always use current technology, such as modems and cable connections. Therefore, internet service providers (ISPs) must provide stable and fast internet quality. Bandwidth Needs Online games must be supported by an internet network that supports the speed and stability of the internet connection, especially the stability of the latency of the online game itself
Network MEMBANGUN JARINGAN KOMPUTER LAN BERDASARKAN PERBANDINGAN KINERJA PROTOKOL ENHANCED INTERIOR GATEWAY ROUTING PROTOCOL (EIGRP) DENGAN PROTOKOL OPEN SHORTEST PATH FIRST (OSPF) Lalu Zazuli Azhar Mardedi; Khairan Marzuki
MATRIK : Jurnal Manajemen, Teknik Informatika dan Rekayasa Komputer Vol 18 No 2 (2019)
Publisher : LPPM Universitas Bumigora

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30812/matrik.v18i2.327

Abstract

Salah satu teknologi sistem jaringan komputer yang sedang berkembang pesat saat ini adalah internet. Untuk membangun jaringan internet dibutuhkan suatu mekanisme routing yang digunakan untuk mengintegrasikan seluruh komputer dengan tingkat fleksibilitas yang tinggi. Routing merupakan bagian utama dalam memberikan suatu performansi dalam jaringan. Dengan banyaknya routing protocol yang ada, administrator jaringan membutuhkan referensi perbandingan mengenai kinerja dari masing-masing jenis routing protocol tersebut. Salah satu routing tersebut adalah Enhanced Interior Gateway Routing Protocol (EIGRP) dan Open Shortest Path First (OSPF). Pada paper ini akan dibahas mengenai kinerja dari kedua routing protocol tersebut pada jaringan dengan topologi hybird. Untuk mengatasi permasalahan pada akses jaringan dengan jumlah client (end user) yang berskala tinggi maka akan dilakukan analisis dan perbandingan kinerja antara Enhanced Interior Gateway Routing Protocol (EIGRP) dengan Open Shortest Path First (OSPF). Simulasi perangkat lunak Cisco Packet Tracer 6.0.1 digunakan untuk mendapatkan nilai dan untuk memverifikasi hasil pelaksanaannya.
Design of Field Rental System on Web-Based Garuda Mataram Badminton Club Khairan Marzuki; Anthony Anggrawan; Helna Wardhana; Lalau Ganda Rady Putra; Canggih Wahyu Rinaldi
JURNAL TEKNIK INFORMATIKA Vol 16, No 1 (2023): JURNAL TEKNIK INFORMATIKA
Publisher : Department of Informatics, Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/jti.v16i1.27927

Abstract

Residents of West Nusa Tenggara, Mataram City, mostly like badminton. GOR Badminton Garuda is a sports building that provides sports field rental services specifically for badminton (badminton) in the city of Mataram. Rental management at the Garuda Badminton Building is still carried out conventionally, namely by manually recording the list of field tenants in the rental book, resulting in difficult data searches and frequent schedule recording errors. In addition, making reports takes a long time because they are still made from rental books. In terms of field reservation, it is also considered less effective because tenants have to come to the field. The solution provided is to create a web-based online field rental information system using the Waterfall method. The results of creating this information system can make it easier for admins to manage rentals and make it easier for the public to get information and field booking services online. Based on Usability testing using the ISO 9126 model, the Field Rental Information System at the Garuda Badminton Sports Hall is in good criteria with a percentage of 83%.
Penanganan Ketidak Seimbangan Kelas Menggunakan Pendekatan Level Data Abdurraghib Segaf Suweleh; Dyah Susilowaty; Hairani Hairani; Khairan Marzuki
MATRIK : Jurnal Manajemen, Teknik Informatika dan Rekayasa Komputer Vol 20 No 1 (2020)
Publisher : LPPM Universitas Bumigora

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (309.65 KB) | DOI: 10.30812/matrik.v20i1.846

Abstract

Setiap tahun bagian kemahasiswaan Universitas Bumigora melakukan seleksi mahasiswa yang berhak mendapatkan Beasiswa Peningkatan Prestasi Akademik (Beasiswa PPA). Dalam proses seleksi pemilihan penerima Beasiswa PPA terdapat permasalahan seperti kesulitan dalam menentukan mahasiswa yang berhak menerima beasiswa, dikarenakan jumlah kuota beasiswa lebih sedikit dibandingkan jumlah mahasiswa yang mendaftar beasiswa. Kumpulan data hasil seleksi Beasiswa PPA sebanyak 150 instance. Terdapat ketidak seimbangan kelas pada data yang digunakan yaitu 85 instance kelas tidak layak dan 65 instance kelas layak. Solusi yag ditawarkan adalah menggunakan pendekatan level data untuk menyeimbangkan kelasnya seperti metode SMOTE dan k-means-SMOTE. Adapun tujuan penelitian ini adalah menangani permasalahan ketidak seimbangan kelas pada data beasiswa PPA Universitas Bumigora menggunakan pendekatan level data untuk meningkatkan kinerja metode C4.5. Tahapan-tahapan penelitian ini terdiri dari pengumpulan data Beasiswa PPA, data preprocesing, klasifikasi, dan pengujian kinerja. Berdasarkan hasil pengujiannya, pendekatan level data menggunakan metode k-means-SMOTE dan metode C4.5 memiliki kinerja terbaik untuk klasifikasi penerima Beasiswa PPA dengan akurasi 81.3%, sensitivitas 84.9%, dan spesifisitas 77.6%. Dengan demikian, metode k-mean-SMOTE dan metode C4.5 memiliki kinerja terbaik berdasarkan akurasi, sensitivitas, dan spesifisitas.