Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Community Service Progress

Pelatihan Online Marketing Bagi Pelaku Umkm Di Desa Dolok Sagala Syafrizal, Rodi; Nursaimatussaddiya, Nursaimatussaddiya; Sinaga, Eka Mayastika; Baihaqi, Muhammad Iqbal
Community Service Progress Vol. 2 No. 1 (2023): Community Service Progress Edisi Juni 2023
Publisher : STIE Bina Karya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70021/csp.v2i1.59

Abstract

Para pelaku usaha di Desa Dolok Sagala cenderung masih menggunakan metode penjualan secara tradisional dan belum memahami cara penggunaan media sosial sebagai sarana penjualan produk. Hal tersebut menjadi kesempatan bagi kami untuk mengembangkan ilmu dan pengetahuan serta membantu para pelaku usaha di Desa dalam meningkatkan inovasi dan eksplorasi entrepreneurship. Demi mewujudkan hal tersebut, diperlukan pelatihan penjualan melalui sosial media untuk mempertajam kemampuan dalam marketing. Sosial media merupakan alat yang dapat mencangkup seluruh dunia dengan menggunakan jaringan internet. Pola penjualan menjadi lebih efisien dan fleksibel. Eksplorasi ini diharapkan mampu meningkatkan pengetahuan serta pendapatan penduduk Desa khususnya pelaku UMKM, yang selanjutnya menjadi dasar bagi pengembangan usaha UMKM yang berkelanjutan.