Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Inovasi Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat

Pelatihan Pendampingan bagi Pendamping Pasien Kanker di Masa Pandemi COVID-19 Mey Lona Verawaty Zendrato; Veronika Fernanda Dua Hiko; Abigail Boru Barus; Masa’aro Laia; Suci Rahmawati
Jurnal Inovasi Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 2 No 2 (2022): JIPPM - Desember 2022
Publisher : CV Firmos

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (336.456 KB) | DOI: 10.54082/jippm.63

Abstract

Pasien kanker membutuhkan pengobatan dan perawatan berkesinambungan. Pandemi COVID-19 berdampak pengobatan dan perawatan pasien kanker. Hal ini dikarenakan program terapi yang intens ke rumah sakit, sehingga menimbulkan kekhawatiran terpapar covid, oleh karena itu diperlukan bantuan keluaraga dan caregiver selama melakukan perawatan dan pengobatan. Metode penulisan dilakukan dari hasil kegiatan pengabdian masyarakat mahasiswa dengan judul pelatihan bagi pendamping pasien kanker, dengan tujuan meningkatkan peran, pengetahuan dan keterampilan pendamping pasien kanker. Adapun hasil kegiatan ini didapati peningkatan pengetahuan, keterampilan serta pengalaman dari berbagai pendamping. Terlihat peningkatan pengetahuan dari hasil pre dan post berkisar 10.78% dan 19.4% untuk kedua kegiatan. Berbagai upaya pelatihan baik dilakukan selama pandemi, dan jika memungkinakan dilakukan secara offline guna menciptakan pengalaman dan peningkatan keterampilan para caregiver.