Claim Missing Document
Check
Articles

Found 23 Documents
Search

Pelatihan Web Programming Dalam Pembuatan Halaman Administrator Pada Web DKM Masjid Al Muttaqin Bekasi Siti Marlina; Wida Prima Mustika; Yuyun Yuningsih; Syarif Hidayatulloh
Jurnal AbdiMas Nusa Mandiri Vol 1 No 2 (2019): Periode Oktober 2019
Publisher : LPPM Universitas Nusa Mandiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kewajiban kepada setiap Perguruan Tinggi sebagaimana dijelaskan dalam Tridharma Perguruan Tinggi adalah Pendidikan, Penelitian, dan Pengabdian Masyarakat. Dengan melakukan pengabdian kepada masyarakat salah satunya pada Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) Al-Muttaqin Bekasi, dimana Pengurus DKM Masjid Al-Muttaqin tersebut membutuhkan ilmu untuk mendukung kegiatan kerja mereka sehari hari terutama dalam pembuatan web DKM Masjid Al Muttaqin. Lokasi tempat pengabdian pada Masjid Al-Muttaqin beralamat di Jalan Jatikramat Indah 2, Gang Mangga 3, Jatikramat Jatiasih Kota Bekasi-Jawa Barat 17421. Pengurus DKM Masjid Al Muttaqin berkeinginan untuk membuat sebuah halaman webiste yang dapat membantu menginformasikan berbagai informasi dari DKM Masjid Al Muttaqin diantaranya kegiatan ta’lim, kajian dan berbagai kegiatan lainnya serta informasi-informasi lainnya kepada yang membutuhkan dan pengurus DKM Masjid Al Muttaqin berkeinginan agar masyarakat memiliki keterampilan dan keahlian di bidang komputer, sehingga bermanfaat dalam kehidupan masyarakat sehari-hari. Kegiatan berjalan dengan lancar dan lancar, kemudian belajar dari hasil yang diperoleh melalui kegiatan pengabdian kepada masyarakat bahwa DKM Masjid Al-Muttaqin dapat membuat website yang dapat memberikan berbagai informasi tentang Masjid Al-Muttaqin dan kegiatan tersebut dapat Menambah ilmu pengetahuan masyarakat. dan keterampilan. Pengurus DKM dan peserta Masjid Al Muttaqin menjadi peserta
Rancang Bangun Sistem Informasi Akademik Berbasis Web pada Madrasah Aliyah Attaqwa Tangerang Ahmad Yani; Ahmad Syauki; Siti Marlina
Jurnal Informatika Vol 6, No 2 (2019): September 2019
Publisher : LPPM Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (724.773 KB) | DOI: 10.31294/ji.v6i2.6038

Abstract

Madrasah Aliyah Attaqwa Tangerang adalah salah satu lembaga pendidikan yang sedang berkembang di kawasan Tangerang. Perkembangan lembaga pendidikan Attaqwa ini akan sangat terbantu dengan pemanfaatan teknologi informasi. Penulis ingin berkontribusi kepada lembaga pendidikan Attaqwa ini dengan merancang Sistem Informasi Akademik  berbasis web agar dapat membantu kelancaran proses kegiatan belajar mengajar. Sistem Informasi Akademik yang penulis rancangan ini menggunakan metode pengembangan sistem waterfall mulai dari tahap analisis, desain, implementasi, testing dan pemeliharaan sistem. Sistem Informasi Akademik ini akan mengelola data siswa, guru, nilai dan informasi sekolah yang akan disampaikan kepada masyarakat luar dengan lebih efektif dan memiliki ruang lingkup yang lebih luas dalam proses penyaluran informasi. Dengan adanya Sistem Informasi Akademik berbasis Web akan sangat membantu lembaga pendidikan Attaqwa dengan memberdayakan secara optimal fasilitas internet yang telah ada untuk mempermudah pengolahan data dalam pelaksanaan kegiatan operasional lembaga juga menjadikan website sebagai salah satu sarana yang efektif dan efesien dalam hal mengenalkan  atau mempromosikan lembaga pendidikan Madrasah Attaqwa Tangerang kepada masyarakat.
Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru Berbasis Web Pada Sekolah Dasar Ichtus Jakarta Jenri Wandi Situngkir; Ahmad Setiadi; Norma Yunita; Siti Marlina
JURNAL TEKNIK KOMPUTER Vol 6, No 2 (2020): JTK-Periode Juli 2020
Publisher : Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (449.158 KB) | DOI: 10.31294/jtk.v6i2.8324

Abstract

Abstrak - Penerimaan  siswa baru merupakan kegiatan sekolah yang terjadi setiap tahun bahkan di pertengahan  tahun mengajar. Pengolahan data penerimaan siswa baru pada sekolah Ichtus jakarta masih dilakukan secara konvensional yaitu orang tua murid harus datang  ke sekolah untuk mendaftarkan anaknya dan mengisi berbagai formulir dan kelengkapan data yang diperlukan dan selama ini masih dilakukan secara manual yang mana memungkinkan terjadinya kesalahan. Rumusan masalah dari penelitian ini adalah bagaimana membuat sistem penerimaan siswa baru berbasis web pada sekolah Ichtus jakarta. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik pengumpulan data dimana ada pengamatan, wawancara, dan studi pustaka. Sistem informasi penerimaan siswa baru ini dibangun dengan bahasa pemrograman PHP serta memanfaatkan database MySQL sebagai database server. Dengan adanya penelitian ini diharapkan dapat membantu calon siswa baru dan petugas penerimaan siswa baru dalam proses pendaftaran siswa baru di sekolah Ichtus jakarta.  
Analisis Kualitas Website dan Kepuasan Nasabah Terhadap CMS (Cash Management System) dengan Menggunakan Metode Webqual 4.0 Siti Marlina; Bela Klaudia Pohwain; Norma Yunita
Jurnal Teknik Komputer AMIK BSI Vol 8, No 1 (2022): JTK Periode Januari 2022
Publisher : Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (463.366 KB) | DOI: 10.31294/jtk.v8i1.11594

Abstract

Kepuasan pelanggan merupakan hal penting untuk menjadi tolak ukur bagi perusahaan. Kantor Wilayah BRI Jakarta 1 ingin meningkatkan kualitas website yang ada sehingga nasabah semakin puas dan banyak melakukan kebutuhan transaksi perusahaan melalui website CMS (Cash Management System), namun sejauh ini Kantor Wilayah BRI Jakarta 1 belum mengetahui kekurangan dari website CMS sehingga membutuhkan evaluasi untuk mengetahui kualitas website dan tingkat kepuasan nasabah. Penelitian ini digunakan untuk mengevaluasi hubungan kepuasan nasabah dengan menggunakan metode Webqual 4.0. Populasi dan sampel penelitian diambil dari nasabah pada Kantor Wilayah BRI Jakarta 1 yang menggunakan website CMS dengan kriteria yang diambil yaitu bidang perusahaan, sudah berapa lama memakai CMS dan fasilitas yang digunakan. Kualitas website CMS (Cash Management System) secara keseluruhan berdasarkan nilai R² (Adjusted R Square) memberi sumbangan sebesar 72,8% terhadap kepuasan nasabah. Kualitas kegunaan, kualitas informasi, dan kualitas interaksi layanan memberikan pengaruh yang signifikan terhadap kepuasan nasabah sebesar 5,492, 4,521, dan 3,869 berdasarkan tabel uji t, sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa kualitas website CMS dipengaruhi oleh variabel bebas.
Rancang Bangun Aplikasi Build Up dan Break Down Cargo Valuable Berbasis Website Siti Marlina; Ahmad Setiadi; Norma Yunita; Yoseph Tajul Arifin; Jekson Rudianto
JURNAL TEKNIK KOMPUTER AMIK BSI Vol 7, No 2 (2021): JTK-Periode Juli 2021
Publisher : Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (180.248 KB) | DOI: 10.31294/jtk.v7i2.10607

Abstract

PT. Jasa Angkasa Semesta. Tbk. perusahaan  yang bergerak dalam bidang jasa pengiriman barang dan eskpedisi. PT. Jasa Angkasa Semesta. Tbk.sangat membutuhkan perancangan perangkat lunak yang memadai dalam mengelola dan menjalankan segala aktivitas perusahaan. Salah satunya adalah Rancang Bangun  Build Up dan Break Down Cargo Valuable yang sekarang belum terkomputerisasi dan terintegrasi dengan baik, sehingga masih memiliki banyak kekurangan dalam memenuhi kebutuhan perusahaan tersebut, khususnya untuk menangani masalah pengiriman barang. Adapun pendekatan yang digunakan dalam penelitian adalah pendekatan terstruktur yang menggunakan beberapa alat bantu dan teknik pengerjaan, seperti component diagram, entity relationship diagram (ERD), black box test. Dan model pengembangan yang digunakan adalah model Waterfall. Dimana model Waterfall merupakan urutan aktivitas yang dilakukan dalam pengembangan sistem mulai dari penentuan masalah, analisis kebutuhan, perancangan implementasi, integrasi, uji sistem, penerapan dan pemeliharaan. Dengan diimplementasikannya sistem informasi sistem tersebut dapat meningkatkan efisiensi dalam pengolahan data build up dan break down cargo valuable tersebut. Dihimbau kepada bagian admin agar terus melakukan maintenance sehingga aplikasi dapat berjalan dengan normal.
PENDEKATAN DELONE AND MCLEAN UNTUK MENGKAJI EFEKTIVITAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PAKET APLIKASI SEKOLAH (SIM-PAS) Siti Marlina
Paradigma Vol 19, No 2 (2017): Periode September 2017
Publisher : LPPM Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1008.496 KB) | DOI: 10.31294/p.v19i2.2557

Abstract

Technology development information is very fast, it  has been changed by the process administration government offices education, as an evidenced by the use of information system package management application administration school in the process .The important things for using of information system package management application school is that this system can work out successful in use, One of indicators for successfull use the information system package management application school had been done effectively, by examined a neccesary variables, because  whatever can be influenced by detect the effectiveness, extent of signification causal relationships between variables and influence diversity sex, education, age, and long use to benefit model the effectiveness of information system package management application school. This research adopt the successfull with delone and mclean model . Model delone and mclean have six  variables that to success information system, consist of (1) the quality of information, (2) the quality of system, (3) the quality of services, (4) satisfaction users, (5) intent the use of, and (6) the net benefits. For Sample are taken by using quetionaire hosted by 210 respondents. Data processing uses the structural equation model ( SEM ) with the software AMOS v.20. The results of the study, it  can be explianed causal relationships between quality information ( KI ) and quality of services ( KPL) with the use of (P) it is insignificant, the quality of information ( KI ) and quality of services ( KPL ) with satisfaction using (KP) center is also insignificant .The relationship between quality system and quality of services of User amount 47.8 % , the quality of system to satisfaction users of 56.2 % , the direct effect of the use of and satisfaction users to clean benefits of 47.8 %.
Penerapan Metode Simple Additive Weighting (SAW) Dalam Penentuan Jenis Mobil Honda Yang Paling Diminati Muchamad Ridwan; Ahmad Setiadi; Norma Yunita; Siti Marlina
Paradigma Vol 21, No 2 (2019): Periode September 2019
Publisher : LPPM Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (64.415 KB) | DOI: 10.31294/p.v21i2.6560

Abstract

For some people, car is no longer a luxury item that is difficult to obtain. Cars are one of the means of effective and efficient daily transportation. The specifications of each Honda car offered at PT Mitrausaha Gentaniaga Puri are very diverse and have advantages and disadvantages in terms of price, fuel consumption, cylinder content, fuel tank capacity, passenger capacity, and Other features. This makes the prospective buyers of Honda cars difficult to determine for themselves which car suits his needs. One method of decision support system that can be used in the Honda car selection at PT Mitrausaha Gentaniaga Puri is the Simple Additive Weighting (SAW) method. The concept of this method is to look for the weighted summation of the performance rating on each alternative of all attributes. An alternative with the largest value is the final result obtained to be used as a consideration for prospective buyers of Honda cars at PT Mitrausaha Gentaniaga Puri and the cars in demand are Mobilio, BRV, and CRV. Keywords : Car, Decision Support System, Simple Additive Weighting
Rekayasa Perangkat Lunak Berorientasi Objek Pada Production Planning Control CV Hayashi Toysmart Bekasi Istaqim Mulkhoir; Sari Hartini; Siti Marlina
INFORMATION SYSTEM FOR EDUCATORS AND PROFESSIONALS : Journal of Information System Vol 3 No 1 (2018): INFORMATION SYSTEM FOR EDUCATORS AND PROFESSIONALS (Desember 2018)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Insani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (518.806 KB)

Abstract

Abstrak: Didirikan sejak tahun 1998, CV Hayashi Toysmart merupakan usaha kecil menengah yang memproduksi berbagai macam boneka murah. Permintaan konsumen yang meningkat menuntut perusahaan untuk melakukan meningkatkan jumlah kapasitas produksi boneka. Kendala utama yang dihadapi oleh perusahaan adalah sistem perencanaan manufakturing yang masih dilakukan secara manual menggunakan kertas dalam pencatatannya. Perencanaan secara manual ini tentunya menyulitkan perusahaan dalam pendataan kapasitas machine produksi, persediaan bahan baku (material), pendataan produk yang sudah jadi belum didokumentasikan secara spesifik, pemesanan (order) produk boneka yang saat ini berjalan dirasa kurang efektif, lambatnya perkembangan penjadwalan produksi perusahaan karena kurangnya dukungan sistem production planning control, dan belum dibuatnya laporan secara formal aktual dan terperinci dari semua proses yang dilakukan. Penggunaan sistem teknologi informasi yang tepat dapat mempermudah kesulitan-kesulitan yang dihadapi perusahaan. Dengan dibuatnya rekayasa perangkat lunak berorientasi objek pada rancang bangun production planning control sangat memudahkan dalam kegiatan proses perencanaan produksi. Kegiatan perencanaan yang semula dilakukan semua secara manual, saat ini sudah mulai beralih secara otomatis sehingga memudahkan para karyawan untuk melakukan pengisian dan pemanfaatan data perencanaan produksi pada aplikasi yang dibuat dengan sendirinya meningkatkan kapasitas produksi perusahaan. Kata kunci: Boneka, Hayashi Toysmart, Production Planning Control, Produksi. Abstract: Established since 1998, CV Hayashi Toysmart is a small and medium-sized business that produces various kinds of cheap dolls. Increased consumer demand demands companies to increase the amount of puppet production capacity. The main obstacle faced by the company is the manufacturing planning system which is still done manually using paper in its recording. This manual planning certainly makes it difficult for companies to collect machine capacity production, supply of raw materials (material), data collection of finished products that have not been specifically documented, orders for doll products that are currently running ineffective, the slow development of company production scheduling because lack of production planning control system support, and not yet made an actual and detailed formal report of all processes carried out. The use of the right information technology system can facilitate the difficulties faced by the company. With the creation of object-oriented software engineering in the design of production planning control is very easy in the activities of the production planning process. Planning activities which were originally done all manually, now have begun to switch automatically so that it is easier for employees to fill out and utilize production planning data on the applications made so automatically increases the production capacity of the company. Keywords: Dolls, Hayashi Toysmart, Production, Production Planning Control.
Perancangan Aplikasi Presensi Karyawan Berbasis Mobile Dengan Qrcode Dan Otentikasi Biometrik Nur Muhamad Rizalul Fahmi; Siti Marlina; Yoseph Tajul Arifin
Computer Science (CO-SCIENCE) Vol. 2 No. 1 (2022): Januari 2022
Publisher : LPPM Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/coscience.v2i1.776

Abstract

The level of performance can be assessed through the level of attendance of employees of a company, attendance is one of the parameters in evaluating employee performance. Several companies or government agencies will always maximize facilities in supporting their work activities, including the employee attendance system. Unfortunately, not all agencies or companies can implement the system properly. Some of them still use the traditional way of recording attendance. This of course can cause some problems both in terms of users or data management, especially if the number of users who make attendance is very large. In addition to data management problems, other problems such as an authentication system that is less secure and prone to fraud can occur. The purpose of this study is to design and implement an android application to make it easier for users to carry out the presence process that is installed on registered devices with the support of scanning a QR code that is generated randomly for each session with biometric authentication support to ensure only verified users run the application. Based on the statement, the application of application-based presence can speed up users in carrying out the presence process with just a few steps, and increase security and user validation.
Sistem Informasi Persediaan Barang Jadi Pada PT. Kirana Pacifik Luas febryan_wiraputra febryan; Agus Junaidi; Siti Marlina
IMTechno: Journal of Industrial Management and Technology Vol. 1 No. 2 (2020): Juli 2020
Publisher : LPPM Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (481.673 KB) | DOI: 10.31294/imtechno.v1i2.200

Abstract

The problem at PT Kirana Pacifik Luas is the unavailability of goods inventory applications so that the inventory system at PT Kirana Pacifik Luas is still chaotic. Therefore, this thesis will build a web-based inventory application so that information about the stock of goods can be known clearly and in detail. The system development method in this application uses the waterfall method and is built with the PHP programming language, MySQL database which will produce an application that can find information on inventory data between branches, set ordering time and the user can interact with this application according to the information needed through the menu which are available.