Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

KEPERCAYAAN DIRI REMAJA LAKI-LAKI HOMOSEKSUAL Fauzi Arizal; Mochamad Widjanarko
Jurnal Psikohumanika Vol 8 No 2 (2016): Jurnal Psikohumanika
Publisher : Program Studi S1 Psikologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (522.451 KB) | DOI: 10.31001/j.psi.v8i2.338

Abstract

Tujuan penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi kepercayaan diri remaja laki-laki homoseksual dan bagaimana kepercayaan diri itu berkembang pada remaja laki-laki homoseksual di Kabupaten Kudus Penelitian ini dilakukan di Kabupaten Kudus dimana terkenal dengan kota santri yang religius. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif dengan pendekatan fenomenologis. Teknik pengumpulan data yang digunakan wawancara dan pengamatan terlibat dengan tiga informan remaja laki-laki homoseksual. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor yang mempengaruhi kepercayaan diri remaja laki-laki homoseksual dipengaruhi oleh faktor konsep diri, faktor kondisi fisik, dan faktor-faktor lingkungan dukungan sosial kemudian kebanyakan individu mengembangkan sifat yang rendah diri, pesimis, introvert, kecemasan terhadap perilaku homoseksual, penyesuaian diri yang kurang baik dalam pergaulan.
PENDIDIKAN BENCANA DAN RESPON PSIKOSOSIAL PADA GURU DI DESA TEMPUR, KABUPATEN JEPARA Mochamad Widjanarko; Dian Wismar’ein
Jurnal Psikologi Perseptual Vol 1, No 2 (2016): Jurnal Psikologi Perseptual
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/perseptual.v1i2.1639

Abstract

Pegunungan Muria merupakan salah satu kawasan dataran tinggi di bagian Utara Jawa Tengah. Saat ini masih menghadapi berbagai permasalahan lingkungan. Tercatat pada tanggal 20 Maret 2006 terjadi tanah longsor dan banjir bandang di Desa Tempur Kabupaten Jepara yang menyebabkan sekitar 4.000 penduduk terisolasi. Dua jalur utama menuju Desa Tempur, dari Pati maupun Jepara, juga tak bisa dilalui. Sulitnya akses keluar ke desa berikut menjadikan ketersediaan pangan menjadi persoalan paling serius di desa saat itu. Kejadian lagi, pada awal tahun 2014, curah hujan yang tinggi menjadikan longsor dan mengakibatkan sebelas rumah rusak dan terdapat dua retakan tanah ambles di Giligumuk, Dukuh Karangrejo dan Sawah Bongkor di Dukuh Perkoso dan menjadikan sekitar 873-an warga di evakuasi di desa terdekat. Tujuan dari laporan penelitian tentang efektivitas pengabdian masyarakat ini adalah memberikan pendampingan pada guru MI Al-Anwar dan MTs Mathali’ul Huda di Desa Tempur, Kabupaten Jepara dalam pelatihan pendidikan bencana dan respon psikososial serta pembuatan buku pendidikan bencana. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah ceramah, diskusi kelompok terarah, curah pendapat, dan tanya jawab. Simpulannya adalah guru di MI Al-Anwar dan MTs Mathali’ul Huda telah mendapatkan keahlian untuk mengenal ancaman bencana yang ada di daerahnya dan bisa memiliki kemampuan mengurangi tekanan psikologis pada siswa-siswi yang tinggal di daerah rawan bencana, seperti di Desa Tempur, Kabupaten Jepara serta guru di MI Al-Anwar dan MTs Mathali’ul Huda di Desa Tempur, Kabupaten Jepara telah membuat buku pendidikan bencana. Kata kunci: pendidikan bencana, respon psikososial,buku pendidikan bencana. 
HUBUNGAN ANTARA KONFORMITAS DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN PERILAKU KONSUMTIF YANG TERJADI PADA ANGGOTA KOMUNITAS VANSHEAD KENDAL Ahmad Fahmi Rijal; laelatul anisah; Mochamad Widjanarko
Jurnal Mahasiswa BK An-Nur : Berbeda, Bermakna, Mulia Vol 7, No 3 (2021)
Publisher : Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al-Banjari Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (336.929 KB) | DOI: 10.31602/jmbkan.v7i3.5619

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara konformitas dan kepercayaan diri dengan perilaku konsumtif yang terjadi pada anggota komunitas Vanshead Kendal, hubungan antara konformitas dan perilaku konsumtif, hubungan antara kepercayaan diri dan perilaku konsumtif, dan besarnya sumbangan efektif konformitas dan kepercayaan diri terhadap perilaku konsumtif. Subjek penelitian berjumlah 63 orang anggota komunitas Vanshead Kendal yang dipilih secara purposive sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner perilaku konsumtif, konformitas, dan kepercayaan diri. Hasil pengujian dengan menggunakan analisis regresi dua predictor menunjukkan Rx1x2y = 0,361 dengan F = 4,496 dan p = 0,000 (p<0,01). Artinya ada hubungan yang sangat signifikan antara konformitas dan kepercayaan diri dengan perilaku konsumtif. Hipotesis minor satu dan dua diuji menggunakan teknik korelasi product moment. Hasil uji hipotesis minor satu menunjukkan adanya hubungan positif antara konformitas dengan perilaku konsumtif, dimana nilai rx1y = 0,346 dan p = 0,000 (p<0,01). Pada uji hipotesis minor dua  menunjukkan adanya hubungan negatif antara kepercayaan diri dengan perilaku konsutif, dimana nilai rx2y = -0,183 dan p = 0,000 (p<0,01). Penelitian ini juga menunjukkan nilai R square konformitas dan kepercayaan diri sebesar 0,130. Artinya konformitas dan kepercayaan diri mempengaruhi perilaku konsumtif yang terjadi pada anggota komunitas Vanshead Kendal sebesar 13%, sisanya 87% dipengaruhi oleh faktor lain.
HUBUNGAN ANTARA KELEKATAN ANAK PADA IBU DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN KEMANDIRIAN SISWA TK IT ULUL ALBAAB WELERI Siti Lismawati; Laelatul Anisah; Mochamad Widjanarko
Jurnal Mahasiswa BK An-Nur : Berbeda, Bermakna, Mulia Vol 7, No 3 (2021)
Publisher : Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al-Banjari Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (511.848 KB) | DOI: 10.31602/jmbkan.v7i3.5620

Abstract

Anak memiliki kelekatan dengan ibu akan memberikan efek rasa aman walaupun figure lekat (ibu) tidak tampak dalam pandangan anak. Dengan demikian anak yang memiliki kelekatan yang aman dengan ibu akan menunjukkan perilaku positif seperti mandiri dan memiliki kepercayaan diri serta memiliki hubungan baik dengan orang lain. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kelekatan anak pada Ibu dan kepercayaan diri dengan kemandirian siswa TK IT Ulul Albaab Weleri. Hipotesis yang diajukan pada penelitian ini ada tiga yakni: hipotesis mayor menunjukan adanya hubungan antara kelekatan anak pada Ibu dan kepercayaan diri dengan kemandirian siswa TK IT Ulul Albaab Weleri. Hipotesis minor satu menunjukan adanya hubungan positif antara kelekatan anak pada ibu dengan dengan kemandirian siswa TK IT Ulul Albaab Weleri. Sedangkan hipotesis minor dua menunjukan adanya hubungan positif antara kepercayaan diri dengan kemandirian siswa TK IT Ulul Albaab Weleri. Subjek penelitian ini adalah 60 wali murid TK IT Ulul Albaab Weleri. Metode analisis data menggunakan teknik korelasi product moment. Hasil pengujian hipotesis mayor dengan menggunakan analisis regresi sederhana menunjukkan hasil Rx1,2y = 0,587 dengan F = 14,986 dan p = 0,000 (p<0,01). Hasil tersebut menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang sangat signifikan antara kelekatan anak pada ibu, kepercayaan diri dengan kemandirian  pada siswa di TK IT Ulul Albaab Weleri. Variabel kelekatan ada pada kategori tinggi dengan prosentase 13% sebanyak 8 anak dan kepercayaan diri ada pada kategori tinggi dengan prosentase 15 % sebanyak 15 anak. Variabel kemandirian memiliki kategori tinggi dengan prosentase 10 % sebanyak 6 anak.
HUBUNGAN KONSEP DIRI DAN AKTUALISASI DIRI DENGAN RESILIENSI MAHASISWA UNIVERSITAS SELAMAT SRI KENDAL YANG BEKERJA Mujidah Mujidah; Laelatul Anisah; Mochamad Widjanarko
Jurnal Mahasiswa BK An-Nur : Berbeda, Bermakna, Mulia Vol 7, No 3 (2021)
Publisher : Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al-Banjari Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (553.275 KB) | DOI: 10.31602/jmbkan.v7i3.5621

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara konsep diri dan aktualisasi diri dengan resiliensi mahasiswa Universitas Selamat Sri Kendal yang bekerja. Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini ada tiga yakni : hipotesis mayor menunjukkan adanya hubungan antara konsep diri dan aktualisasi diri dengan resiliensi mahasiswa Universitas Selamat Sri Kendal yang bekerja.Hipotesis minor pertama menunjukkan adanya hubungan antara konsep diri dengan resiliensi mahasiswa Universitas Selamat Sri Kendal yang bekerja. Hipotesis minor kedua menunjukkan adanya hubungan antara aktualisasi diri dengan resiliensi mahasiswa Universitas Selamat Sri Kendal yang bekerja. Subjek dalama penelitian ini adalah 50 mahasiswa Universitas Selamat Sri Kendal yang bekerja. Penelitian ini menggunakan teknik aksidental sampling. Pengumpulan data menggunakan skala resiliensi, konsep diri dan aktualisasi diri. Hasil pengujian hipotesis mayor dengan menggunakan analisis regresi sederhana menunjukkan hasil Rx1,x2,y = 0,751 dengan F = 30,480 dan p = 0,000 (p< 0,01).Hal tersebut menunjukkan adanya  hubungan yang sangat signifikan antara konsep diri, aktualisasi diri dengan resiliensi mahasiswa yang bekerja. Sedangkan hasil pengujian hipotesis minor menggunakan metode analisis data dengan teknik korelasi product moment. Berdasarkan analisis pada hipotesis minor satu menunjukkan adanya hubungan positif yang signifikan antara konsep diri dengan resiliensi mahasiswa yang bekerja, ditunjukkan dengan nilai rx1,y= 0,617 dan p=0,000 (p<0,01). Pada uji hipotesis minor dua menunjukkan adanya hubungan positif antara aktualisasi diri dengan resiliensi mahasiswa yang bekerja, ditunjukkan dengan nilai rx2,y= 0, 327 dan p = 0,006 (p<0,01).
The Effectiveness of Online Learning During the Covid-19 Pandemic for Students Hikmah Rahmatul Laili; Mochamad Widjanarko; Erik Aditia Ismaya
Jurnal Pendidikan Sultan Agung Vol 2, No 3 (2022)
Publisher : Universitas Islam Sultan Agung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30659/jp-sa.v2i3.23371

Abstract

The purpose of this study was to reveal the effectiveness of online learning during the COVID-19 pandemic. The method used is a descriptive qualitative case study with a sample of teachers and students at SD Negeri Kendalagung, Kragan, Rembang. This study uses primary data and secondary data. To obtain primary data, conducted interviews and observations of respondents to the object of research. While secondary data obtained from literacy literature, books, journals and previous research results. The results show that to prevent the spread and transmission of COVID-19, online learning must be implemented. However, due to limited human resources and limited availability of facilities and infrastructure, online learning at SD Negeri Kendalagung, Kragan, Rembang has not been effective enough. Teachers also have difficulty measuring students' abilities, because the results of online work carried out by students include intervention and intervention from their respective families.
STUDI FENOMENOLOGI: MITIGASI BENCANA BERBASIS KEARIFAN LOKAL DESA COLO Mohammad Khasan; Mochamad Widjanarko; Dian Wismar’ein; Eko Budi Prastyo
Jurnal Psikohumanika Vol 15 No 1 (2023): Jurnal Psikohumanika
Publisher : Program Studi S1 Psikologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31001/j.psi.v15i1.1884

Abstract

Colo Village is the northernmost village in Kudus Regency, which is geographically located on the slopes of the Muria Mountains and is directly adjacent to the Muria forest with an up and down land contour. Colo Village is included in a disaster village with a history of major disasters such as landslides at several points in 1952 and 2022, as well as forest fires that occurred in 2000. The purpose of this study was to identify disaster mitigation behavior in the community in Colo Village based on local wisdom. The research methodology uses qualitative phenomenology with five informants born and living in Colo Village. This research instrument uses interviews and observations with data analysis coding and triangulation. Based on the results of the study, it shows that disaster mitigation behavior in the form of local wisdom of the Colo Village community is alms earth, barikan, and coffee wiwit. The behavior of disaster mitigation comes from ancestors and is still preserved until now.
Regulasi Diri Umat Hindu di Kabupaten Kudus Musta'in, Musta'in; M. Suharsono; Mochamad Widjanarko
As-Syar i: Jurnal Bimbingan & Konseling Keluarga  Vol. 7 No. 1 (2025): As-Syar’i: Jurnal Bimbingan & Konseling Keluarga
Publisher : Institut Agama Islam Nasional Laa Roiba Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47467/as.v7i1.6052

Abstract

This study aims to determine the self-regulation of Hindus in kudus district, In phenomenological research, the data collection methods used focus on in-depth interviews and narratives, In this study, the criteria chosen to be informants are Hindus who live and settle in kudus district, Central Java, namely those who have been Hindu since childhood and actively live their worship. The results of this study are related to strengthening self-regulation in various forms. There are various forms of strengthening self-regulation both from the family environment, the surrounding environment or friends as well as the forms of encouragement that are given vary in the form of verbal or verbal support. Based on the results obtained in the interviews that have been conducted, informant I, informant II, informant III revealed that they received reinforcement from their closest people even though for informant II, the environment also plays a role in self-regulation and self-evaluation is important for improvement. Informants get enough support from various parties in worship, although worship facilities for Hindus in Kudus are still inadequate and there are a small number who do not like it. This does not make them hesitate in worshiping.
Strategi Bermain Efektif: Stimulasi Psikologis Anak Melalui Pilihan Game yang Tepat Cike Ilpia; Sri Kasih; Budiyanto; Mohammad Kanzunnudin; Indah Lestari; Mochamad Widjanarko
Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan (JURDIKBUD) Vol. 5 No. 2 (2025): Juli: Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan (JURDIKBUD)
Publisher : Pusat Riset dan Inovasi Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jurdikbud.v5i2.7100

Abstract

. This research examines Effective Play Strategies: Psychological Stimulation for Children Through Appropriate Game Choices, emphasizing the crucial role of play in shaping children's cognitive, emotional, and social development. Play is not merely entertainment; it serves as a laboratory where children experiment, develop skills, and form their personalities. The importance of aligning play types with a child's age-appropriate developmental stage is a primary focus, recognizing that each phase of psychological development has unique stimulation needs. The research method employed is a qualitative literature review, synthesizing information from various scholarly sources such as journals, books, and research reports. Literature searches were conducted systematically using relevant keywords in databases. The study results indicate that age-appropriate game selection is vital for optimizing a child's potential. Constructive play develops spatial understanding and problem-solving; role-playing facilitates empathy and social skills; while strategy games train logic and patience. In the digital era, balancing physical and digital play is crucial to ensure holistic development. In conclusion, play is a fundamental pillar in children's psychological development, and understanding effective play strategies empowers parents and educators to become facilitators guiding children toward balanced and optimal growth.
Dunia Boneka, Ribuan Kata: Mengungkap Peran Permainan Boneka Dalam Pengembangan Kosakata Dan Kemampuan Berbicara Anak Arif Rifa’i; Dwi Andayani; Indri Vitriani; Saifuddin Helmi; Indah Lestari; Mochamad Widjanarko
Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan (JURDIKBUD) Vol. 5 No. 2 (2025): Juli: Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan (JURDIKBUD)
Publisher : Pusat Riset dan Inovasi Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jurdikbud.v5i2.7155

Abstract

This study aims to reveal the role of puppet play in the development of vocabulary and speaking skills of early childhood. Using a qualitative approach with a case study method at Pertiwi Kindergarten, Dadirejo Village, the study involved five children aged 5–6 years and two class teachers. Data were collected through participant observation, in-depth interviews, and documentation, then analyzed thematically. The results showed that puppet play created a fun, safe learning atmosphere, and stimulated children to speak more actively and variedly. Children not only increased their vocabulary, but also improved their ability to construct complex sentences, use adjectives, conjunctions, and more complete narrative structures. In addition, puppet play facilitated social interactions that strengthened children's pragmatic and emotional expression skills. These findings support the theory of language development based on social interaction and show that puppet play is an effective, inexpensive, and easy-to-implement pedagogical strategy. Thus, puppet play can be used as a strategic alternative in the development of early childhood language, both in school and home environments