Claim Missing Document
Check
Articles

Found 15 Documents
Search

Pemetaan Potensi Lokal Kabupaten Kepahiang Provinsi Bengkulu untuk Pembelajaran IPA (SMP/MTs) Fitri April Yanti; Meri Andaria; Friska Octavia Rosa; Siti Sarah
JURNAL PENDIDIKAN MIPA Vol 12 No 1 (2022): JURNAL PENDIDIKAN MIPA
Publisher : Pusat Publikasi Ilmiah, STKIP Taman Siswa Bima

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37630/jpm.v12i1.548

Abstract

Pembelajaran IPA SMP berorientasi pada pembelajaran kontekstual. Siswa diarahkan untuk belajar melalui lingkungan sekitar. Lingkungan sekitar memiliki potensi lokal yang dapat digunakan sebagai sumber belajar. Potensi lokal dapat diintegrasikan dalam pembelajaran IPA dengan cara melakukan pemetaan potensi lokal dan materi IPA. Penelitian ini bertujuan memetakan potensi lokal yang dapat diintegrasikan dengan pembelajaran IPA SMP/MTs melalui pembelajaran kontekstual. Studi literatur dan survey digunakan sebagai metode penelitian. Hasil penelitian menunjukkan 5 materi IPA SMP berhasil dipetakan. Materi IPA meliputi: Energi dalam sistem kehidupan, kependudukan dan lingkungan, lingkungan biotik dan abiotik, fluida, serta suhu dan kalor. Potensi lokal meliputi: waduk PLTA musi, danau suro, kebunteh kabawetan, air terjun sengkuang, sumber air panas sempiang, sungai musi, dan bunga rafflesia arnoldi.
Penerapan model problem based learning untuk meningkatkan keterampilan berpikir kritis peserta didik Catur Okti Windari; Fitri April Yanti
Edu Sains: Jurnal Pendidikan Sains & Matematika Vol 9, No 1 (2021): VOLUME 9 NOMOR 1 JUNI 2021
Publisher : IAIN Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23971/eds.v9i1.2716

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa kelas XI SMA Negeri 1 Sekampung dalam pembelajaran fisika melalui model pembelajaran berbasis masalah. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian tindakan kelas, dimana peneliti mengamati secara langsung objek di lapangan yang meliputi dua siklus pembelajaran, satu siklus meliputi perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Sebagai objek dalam penelitian ini adalah 30 siswa kelas XI IPA 3 SMA Negeri 1 Sekampung. Metode pengumpulan data keterampilan berpikir kritis menggunakan tes uraian, sedangkan data kegiatan pembelajaran berbasis masalah menggunakan lembar observasi. Hasil penelitian ini adalah mengintegrasikan langkah-langkah pembelajaran berbasis masalah ke dalam keterampilan berpikir kritis, sehingga dapat meningkatkan keterampilan berpikir kritis siswa pada keterampilan analisis sebesar 64,44% pada siklus I dan 75,55% pada siklus II, keterampilan berpikir sintesis 57,77. % pada siklus I dan 66,66% pada siklus II, keterampilan berpikir pemecahan masalah 38,88% pada siklus I dan 72,22% pada siklus II, keterampilan menyimpulkan 52,22% pada siklus I dan 70% pada siklus II, dan keterampilan mengevaluasi atau menilai 47,77% pada siklus I dan 62,22% pada siklus II pada siswa kelas XI SMA Negeri 1 Sekampung pada materi statik fluida Tahun Ajaran 2015/2016.
Pelatihan Pembuatan Konten Online Learning untuk Guru Mts Darussalam Kota Bengkulu Fitri April Yanti; Muhammad Kristiawan; Ahmad Walid; Raden Gamal Tamrin Kusumah
Lumbung Inovasi: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 6 No. 2: November 2021
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pemberdayaan Masyarakat (LITPAM)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36312/linov.v6i2.537

Abstract

Tujuan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) adalah pelatihan pembuatan konten online learning guru MTs Darussalam Kota Bengkulu. Mitra PkM adalah MTs Darussalam Kota Bengkulu yang berjulah 30 orang. Metode pelaksanaan ceramah, tanya jawab, praktik, dan evaluasi. Hasil pembuatan konten online learning guru MTs Darussalam Kota Bengkulu telah menunjukkan keberhasilan dan telah tercapai dengan baik sesuai dengan harapan. Para peserta pelatihan merasakan manfaat dari program ini dari sisi pengetahuan maupun teknis. Melalui kegiatan ini, diharapkan ketrampilan dan pemahaman peserta meningkat terkait pembuatan konten online learning dengan  power point. Kegitan pendampinga masih perlu dilakukan secara kontinu untuk mematangkan keterampilan guru-guru dalam pembutan konten online yang dikembangkan dari bahan ajar. The Online Learning Content Creation for Teachers in MTs Darussalam, Bengkulu City Abstract The purpose of the Community Service (PkM) activity is training in the creation of online learning content for teachers at MTs Darussalam Bengkulu City. PkM partners are MTs Darussalam Bengkulu City with a total of 30 people. Methods of implementation of lectures, questions and answers, practice, and evaluation. The results of creating online learning content for MTs Darussalam teachers in Bengkulu City have shown success and have been achieved well as expected. The training participants benefit from this program from a piece of knowledge and technical perspective. Through this activity, it is hoped that the skills and understanding of participants will increase regarding the creation of online learning content with power points. Mentoring activities still need to be carried out continuously to mature the skills of teachers in making online content developed from teaching materials.  
The Development of Scientific Learning Model Based on Local Wisdom of "Piil Pesenggiri" to Improve Process Skills and Character Values of Elementary School Students Fitri April Yanti; Moh. Irma Sukarelawan; M. Anas Thohir; Ryzal Perdana
Jurnal Penelitian Pendidikan IPA Vol. 8 No. 2 (2022): April
Publisher : Postgraduate, University of Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jppipa.v8i2.1236

Abstract

This study aims: to produce a learning model based on Local Wisdom Piil Pesenggiri knowledge that has characteristics that can improve the process skills and values of elementary school characters, produce a science learning model based on Piil Pesenggiri Local Wisdom based on appropriate knowledge to improve process skills and values of elementary school character, produce a model of science learning based on Piil Pesenggiri Local Wisdom which is effective for improving the process skills and characters values of elementary school. This research using the ADDIE step of the Research and Development method. The trial subjects included elementary school grade IV students in Lampung Province. Need assessment data is collected by interview, questionnaire, and observation. The feasibility data of the learning model were collected using a validation sheet questionnaire. Data were analyzed descriptively and statistically. This study's results are expected to make the model of learning science-based on local wisdom Piil Pesenggiri can lead to the development of a learning science model on local wisdom in other regions throughout Indonesia. This development is expected to help students be more interested in learning, understanding their own culture, and becoming students who have good character values.
Self-regulated in a Blended Learning: Case Study On Educational Doctoral candidates Fitri April Yanti; Ahmad Walid; Habibi Habibi; M. Anas Thohir
Prisma Sains : Jurnal Pengkajian Ilmu dan Pembelajaran Matematika dan IPA IKIP Mataram Vol 9, No 2: December 2021
Publisher : IKIP Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (667.771 KB) | DOI: 10.33394/j-ps.v9i2.4410

Abstract

This study investigates the use of self-regulated in blended learning by students in doctoral education courses to complete advanced statistics lectures. Self-regulated in blended learning is described in four phases according to Zimmerman, namely planning, monitoring, evaluation, and reinforcing. The participants consisted of five students from 5 different disciplines, and were willing to share their learning experiences. Research data obtained by interview method and analyzed qualitatively. Validation uses two strategies, namely member checking and peer debriefing. Member checking is done after the data is formulated into themes, then the researcher will bring it back to the participants to find out their accuracy. Peer debriefing was conducted by colleagues to review and ask critical questions about this research. Colleagues have at least a doctoral degree. The results show that planning for the completion of student assignments begins with (1) setting goals and planning strategies with (a) planning time for completing assignments; (b) Cooperation with peers online and off-line; and (c) planning for technical issues; (2) Regularly calculate their scores every week after being given feedback on the results of the lecturer's assessment, and save the feedback results from completed assignments; (3) using assignment assessment rubrics, using lecturer feedback, and grades, to measure progress in lectures; (4) the strategies they have designed and implemented have succeeded in making success in doing the task.
Analysis of Physics Learning Outcomes in Terms of Student Learning Habits Fitri April Yanti; Anatri Desstya; Ryzal Perdana
Lensa: Jurnal Kependidikan Fisika Vol 9, No 1: June 2021
Publisher : Universitas Pendidikan Mandalika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (737.248 KB) | DOI: 10.33394/j-lkf.v9i1.3727

Abstract

This study aims to determine: (1) the level of suitability of students' physics learning habits, (2) the level of suitability of students' physics learning outcomes in terms of students' learning habits. Descriptive research method is used in this research. The research sample consisted of 30 grade VII students of SMP PGRI 3 Sekampung which were obtained through proportional random sampling technique. The test method is used to obtain data on learning outcomes. Questionnaire and interview methods were used to obtain data on the results of learning habits. Data were analyzed using scoring with good, moderate, and poor criteria. The results showed that: (1) grade VII students of SMP PGRI 3 Sekampung had "good" learning habits (40%) and the proportion "moderate" (40%), (2) grade VII students of SMP PGRI 3 Sekampung had a good match between the proportion of study habits and learning outcomes (80%). Analysis Of The Results Of Studying Physics From Student Learning Habits
Penulisan dan Publikasi Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru Muhammad Kristiawan; Nipriansyah Nipriansyah; Fitri April Yanti; Elsa Viona
Jurnal Basicedu Vol 6, No 1 (2022): February, Pages 1-1500
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v6i1.1787

Abstract

Artikel ini adalah hasil pengabdian berupa pelatihan yang dilakukan oleh dosen Program Studi Doktor Pendidikan FKIP Universitas Bengkulu bersama mahasiswa dengan memberi pemahaman bagi guru SMP Negeri 06 Kabupaten Kaur, Provinsi Bengkulu tentang penulisan dan publikasi Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Metode pelatihan yang digunakan adalah 1) menjelaskan kepada peserta pelatihan tentang apa dan bagaimana penulisan dan publikasi PTK; 2) memberikan kesempatan kepada peserta pelatihan untuk berdiskusi; dan 3) peserta pelatihan diajak untuk bersama-sama menulis dan mengetahui cara mempublikasikan PTK. Hasil dari pelatihan ini, peserta memahami bagaimana membuat penulisan PTK yang baik dan harus dipublikasikan. Artikel ini baru, karena belum pernah dilakukan sebelumnya tentang bagaimana menulis sekaligus mempublikasikan. Kontribusi artikel ini dapat memberi pemahaman baru bagi para guru bagaimana menulis yang baik dan benar serta harus dipublikasikan di mana hasil tulisan yang telah dibuat.
The Production Process of Pendap as an Integrated Science Learning Media: Ethnoscience Study of the Lembak Tribe Bengkulu Province Ahmad Walid; Endang Widi Winarni; Fitri April Yanti
Scientiae Educatia: Jurnal Pendidikan Sains Vol 11, No 1 (2022): June 2022
Publisher : Tadris Biologi Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan IAIN SYEKH NURJATI CIREBON

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24235/sc.educatia.v11i1.9772

Abstract

This study aims to reconstruct the original knowledge of the community in the pendap production process into scientific knowledge used as a medium for science learning. Data collection was carried out on Jalan Irian, Tanjung Agung Village, Sungai Serut District, Bengkulu City. The research method is descriptive qualitative with data collection techniques through observation, questionnaires, and interviews. The data obtained is then analyzed, verified, and reduced then constructed into scientific knowledge and interpreted into science concepts in science learning. The results of the study indicate that the process of making pendap by the community can be interpreted into scientific knowledge and implemented in science learning. This study concludes that the pendap production process is the community's original knowledge, which is used as a science learning medium.
Pelatihan Penggunaan Laboratorium Virtual untuk Meningkatkan Literasi Digital Guru IPA Fitri April Yanti; Muhammad Kristiawan; Agita Misriani
Bubungan Tinggi: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 5, No 1 (2023)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/btjpm.v5i1.7408

Abstract

Era digital menuntut para guru untuk memanfaatkan teknologi dalam tugasnya. Namun, pemanfaatan teknologi ini belum optimal dikarenakan sebagian besar guru masih menyukai cara-cara tradisional. Tujuan kegiatan pengabdian ini untuk meningkatkan literasi digital guru IPA di SDN 04 Kepahiang, melalui pelatihan penggunaan laboratorium virtual sebagai strategi mengajarkan praktik IPA. Peserta pelatihan ini terdiri dari 30 orang guru. Sampel diambil secara purposive. Kegiatan ini diselenggarakan pada bulan Juli sampai Desember 2022 dalam kurun waktu 2 minggu. Metode yang digunakan pada kegiatan ini adalah ceramah, tanya jawab, praktik, dan evaluasi. Instrumen angket digunakan untuk mengevaluasi kemampuan literasi digital guru. Analisis data menggunakan deskriptif kuantitatif. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa 90% peserta mampu menggunakan TIK dalam mengajar, 95% mampu mengakses informasi dan internet dalam proses belajar mengajar, 90% mampu berkomunikasi melalui media teknologi digital, 85% mampu memahami siswa di ruang digital, dan 90% mampu menyeleksi informasi yang ada di ruang digital. Berdasarkan hasil kegiatan dapat disimpulkan bahwa pelatihan penggunaan laboratorium virtual untuk meningkatkan literasi digital dianggap berhasil mencapai target 70% yang telah ditetapkan. Pelatihan ini memanfaatkan TIK sebagai media praktikum bagi siswa sekolah dasar.The digital era requires teachers to utilize technology in their duties. However, this technology is not optimal because most teachers still prefer traditional methods. This service activity aims to increase the digital literacy of science teachers at SDN 04 Kepahiang through training in virtual laboratories as a strategy for teaching science practice. The training participants consisted of 30 teachers. Samples were taken purposive. This activity was held from July to December 2022 for 2 weeks. The method used in this activity is lecture, question and answer, practice, and evaluation. The questionnaire instrument is used to evaluate teachers' digital literacy abilities. Data analysis used quantitative descriptive. The results of the activity show that 90% of participants can use ICT in teaching, 95% can access information and the internet in the teaching and learning process, 90% can communicate through digital technology media, 85% can understand students in digital spaces, and 90% can select the information that exists in the digital space. Based on the activity results, it can be concluded that training on using virtual laboratories to increase digital literacy is considered successful in achieving the set target of 70%. This training utilizes ICT as a practical medium for elementary school students.
Presentation-based Macromedia Flash Design on Static Electricity Material for Junior High School Students Fitri April Yanti; M Anas Thohir; Moh Irma Sukarelawan; Hendri Noperi
Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika Vol 7, No 1 (2023)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jipf.v7i1.7479

Abstract

The study aimed to design a presentation-based macromedia flash on static electricity for junior high school students. This study uses the type of research and development. The ADDIE model was chosen in this study, which includes: analysis, design, development, implementation, and evaluation. However, the design stage is carried out in 3 stages: analysis, design, and development. The research data were obtained by reviewing the curriculum, interviews, and validation questionnaires. There were 9 students in class IX who were subject to a limited trial in this study. Data was analysed by reviewing the curriculum contents, descriptive interview results, and quantitative analysis for validation results. The results showed that the presentation-based macromedia flash design results on static electricity material for junior high school students were declared valid and could be used by junior high school students. It was concluded that the results of the presentation-based macromedia flash design as a learning medium for static electricity material were accurate and could be utilized by junior high school students.