Claim Missing Document
Check
Articles

Found 23 Documents
Search

PELAYANAN SYARIAH LINKAJA PADA EKOSISTEM KEISLAMAN DI KOTA CIREBON DALAM PERSPEKTIF HUKUM ISLAM Muamar, Afif; Aziz, Abdul; Wasman, Wasman; Lusiana, Nisa
Al-Mustashfa: Jurnal Penelitian Hukum Ekonomi Syariah Vol 6, No 1 (2021)
Publisher : IAIN Syekh Nurjati Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24235/jm.v6i1.8361

Abstract

Layanan Syariah LinkAja mengedepankan tiga kategori utama produk layanan syariah yaitu ekosistem Zakat, Infak, Sedekah, dan Wakaf, pemberdayaan ekonomi berbasis masjid serta digitalisasi pesantren dan usaha mikro, kecil, dan menengah. Melihat mayoritas masyarakatnya beraga Islam, dan terdapat banyak lembaga keagamaan membuat Kota Cirebon menjadi sasaran perluasan Layanan Syariah LinkAja. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif, data yang dikumpulkan dengan cara wawancara, observasi, dokumentasai kemudian dianalisis dengan metode deskriptif analisis. Adapun hasil dari penelitian ini: Transaksi melalui Layanan Syariah LinkAja khususnya di Kota Cirebon tentu diperbolehkan apabila menggunakan prinsip syariah. Akad qardh adalah yang paling mendekati dalam top-up LinkAja Syariah. Layanan Syariah LinkAja menggunakan akad qardh yaitu customer LinkAja Syariah memberikan kepada pihak LinkAja Syariah dalam hal ini disebut top-up dan pihak LinkAja Syariah tidak mempergunakan uang tersebut, hanya menyimpan dan dapat dikembalikan ke customer kapan saja dalam bentuk yang sama.Kata Kunci: Layanan Syariah LinkAja, Ekosistem Keislaman, dan Hukum Islam
Consumptive Behavior and Saving Ring Workers; Case Study In Cihideunghilir Kuningan Village Abdul Aziz
Al-Musthofa: Journal of Sharia Economics Vol. 2 No. 1 (2019): Al-Musthofa: Journal of Sharia Economics
Publisher : Program Studi Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Institut Agama Islam Tarbiyatut Tholabah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Income is the response from what we do such as salary, rent interest, commission, expanse, and profit. The ring craftsman gets income from making a ring, andthat income will use to consuming thing or merits that they need. The high income can increase consumption ability and make the consumption higher. The high income can increase saving ability. Problem formulation in this research is first is the income influential to the consumption pattern of ring craftsman at Cihideunghilir Village Cidahu Subdistrict Kuningan Regency. Two is the income influential to saving ability of ring craftsman at Cihideunghilir Village Cidahu Kuningan West Java.
Pengetahuan dan Motivasi untuk Menumbuhkan Minat Berinvestasi pada Mahasiswa Syaeful Bakhri; Abdul Aziz; Ririn Sarinah
Value : Jurnal Manajemen dan Akuntansi Vol 15 No 2 (2020): Juli - Desember 2020
Publisher : Prodi Ilmu Manajemen, Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32534/jv.v15i2.1175

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui minat berinvestasi pada mahasiswa Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon yang dalam perkembangannya kini terdapat Galeri Investasi yang diperuntukkan dalam memperkenalkan Pasar Modal kepada kalangan akademisi termasuk mahasiswa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survey dengan pendekatan kuantitatif. Sampel penelitian ini 75 responden dari mahasiswa akuntansi angkatan 2018 Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengetahuan investasi berpengaruh signifikan terhadap minat berinvestasi, dengan nilai signifikansi 0,008<0,1. Motivasi investasi berpengaruh signifikan terhadap minat berinvestasi, dengan nilai signifikansi 0,002 <0,1. Pengetahuan investasi dan Motivasi investasi berpengaruh signifikan secara bersama-sama terhadap minat berinvestasi, dengan nilai signifikansi 0,000<0,1. Kata Kunci : Pengetahuan Investasi; Motivasi Investasi; Minat Investasi.
PERJANJIAN KEMITRAAN ANTARA PT. GO-JEK CABANG CIREBON DENGAN MITRA PENGENDARA DALAM PRESPEKTIF HUKUM ISLAM DAN HUKUM PERDATA Ratna Sari; Afif Muamar; Abdul Aziz
Al-Mustashfa: Jurnal Penelitian Hukum Ekonomi Syariah Vol 4, No 2 (2019)
Publisher : IAIN Syekh Nurjati Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24235/jm.v4i2.5493

Abstract

AbstractThis study aims to find out and analyze how the practice of this partnership agreement is seen from Islamic law and Civil law. The method used in this study is Normative Juridical and qualitative research approaches. Data collected is from observation, interviews, and literature study. The results of this study. 1) In terms of Islamic law, the implementation of the partnership agreement between PT. Go-Jek Indonesia with the rider's partner, Akad Syirkah, contained in DSN Fatwa Number 114 / DSN-MUI / IX / 2017 concerning Syirkah Agreement. This agreement is also included in Syirkah Inan. Whereas 2) in terms of Civil Law, this Go-Jek partnership agreement is by Article 1313 of the Civil Code because all of the terms of the agreement contained in the Civil Code Article 1320. This agreement also does not conflict with the principle of freedom of contract, because an agreement has been reached with the signing and Click agree on the Go-Jek application by Rider Partners, so this agreement is legal and binding on both parties. And must exercise their rights and obligations for the contracting parties.Keywords: Partnership Agreement, Islamic Law, Civil Law, and Go-Jek. AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis bagaimana praktek dari perjanjian kemitraan ini dilihat dari hukum Islam dan hukum Perdata. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu Yuridis Normatif dan pendekatan penelitian kualitatif. Data yang dikumpulkan yaitu dari observasi, wawancara, dan studi pustaka. Adapun hasil dari penelitian ini. 1) Ditinjau dari hukum Islam, pelaksanaan perjanjian kemitraan antara PT. Go-Jek Indonesia dengan mitra pengendara yaitu Akad Syirkah yang terdapat dalam Fatwa DSN Nomor 114/DSN-MUI/IX/2017 Tentang Akad Syirkah. Perjanjian ini juga termasuk dalam Syirkah Inan. Sedangkan 2) ditinjau dari Hukum Perdata, perjanjian kemitraan Go-Jek ini sesuai dengan KUHPerdata Pasal 1313 karena terpenuhinya semua syarat perjanjian yang terdapat dalam KUHPerdata Pasal 1320. Perjanjian ini juga tidak bertentangan dengan asas kebebasan berkontrak, karena sudah tercapainya kata sepakat dengan adanya penandatanganan dan klik setuju pada aplikasi Go-Jek oleh Mitra Pengendara, sehingga perjanjian ini sah dan mengikat kedua belah pihak. Serta harus melaksanakan hak dan kewajibannya bagi para pihak yang berkontrak.Kata Kunci: Perjanjian Kemitraan, Hukum Islam, Hukum Perdata, dan Go-Jek.
The Effect of BMT Management On Performance To Distribute Productive Financing In Small Business Sectors In Cirebon Abdul Aziz
Al-Amwal : Jurnal Ekonomi dan Perbankan Syari'ah Vol 11, No 1 (2019)
Publisher : IAIN Syekh Nurjati Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (255.328 KB) | DOI: 10.24235/amwal.v11i1.3957

Abstract

The rising of the sharia cooperative performance as the objective of sharia cooperative management that required for the improvement of financing productive distribution and empowerment of small business trade sector. The fundamental problems faced by the small business trade sector in Indonesia are the lack of access to capital sources and the weak the role of financial institutions services. Microfinance institutions which be expected tend to more dominant in consumptive financing rather than productive financing. While sharia microfinance institutions do not act optimally. Not yet know how the contribution of the sharia cooperative management in development sharia cooperative performance and its effect in increasing productive financing distribution to empower small business trade sector in Cirebon City and Regency. This study used the explanatory method to explain the causal relationships in the model of empowerment of small business trade sector through hypothesis testing. Data compiled in the form of cross-sectional between a unit of analysis in Cirebon City and Regency. The research model is formulated as a recursive model an analyzed using path analysis. The finding of the study was: (1) the good management governance of funding, membership and financing had significant in increasing sharia cooperative performance. And management of membership proven ineffective and very means in enacting excellence sharia cooperative performance. (2) the sharia cooperative performance has dramatized the increase means, but not yet effective on sharia cooperative performance in financing distribution of Murabaha. (3) the financing distribution of Musyarakah by sharia cooperative performance had a significant effect. (4) the existence sharia cooperative performance very helpful for small business trade sector, mainly in productive financing distribution (Murabahah and Musyarakah).
ANALISIS PEMBERDAYAAN EKONOMI MASYARAKAT MELALUI PENYALURAN ZAKAT PRODUKTIF DI LAZ ZAKAT CENTER CIREBON Abdul Aziz
INKLUSIF (JURNAL PENGKAJIAN PENELITIAN EKONOMI DAN HUKUM ISLAM) Vol 4, No 1 (2019): Juni 2019
Publisher : IAIN Syekh Nurjati Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (91.992 KB) | DOI: 10.24235/inklusif.v4i1.3902

Abstract

ABSTRAK Zakat adalah instrumen ajaran Islam yang berkaitan dengan masalah kemanusiaan, terutama tentang masalah pemberdayaan dan kesejahteraan ekonomi rakyat. Pada masa-masa awal, zakat diberikan kepada mustahik untuk menghadapi masalah kesulitan keuangan secara konsumtif dan produktif. Namun, saat ini, distribusi zakat dianggap masih belum memberikan solusi mendasar untuk pengentasan kemiskinan. Apa yang dilakukan oleh beberapa lembaga zakat, termasuk Pusat Sedekah Amil Zakat (LAZ) Thoriqotul Jannah dalam mengumpulkan dan mendistribusikan dana zakat adalah bagian dari upaya mengisi ruang tersebut. Memberikan modal bisnis yang produktif bagi mustahik untuk dapat mengembangkan bisnis adalah salah satu upaya yang dilakukan oleh LAZ. Diharapkan bahwa mustahik yang awalnya menerima dapat suatu hari nanti bisa menjadi muzakki.Kata kunci: Pemberdayaan, Ekonomi, Masyarakat, Distribusi, Zakat ABSTRACTZakat is an instrument of Islamic teachings that is concerned with humanitarian issues, especially concerning the issue of empowerment and economic welfare of the people. In the early days, zakat was given to mustahik to deal with problems of financial difficulties consumptively and productively. However, today, the distribution of zakat is considered still not providing a fundamental solution to poverty alleviation. What is done by several zakat institutions, including the Amil Zakat (LAZ) Alms Center of Thoriqotul Jannah in collecting and distributing zakat funds is part of an effort to fill the space. Providing productive business capital for mustahik to be able to develop business is one of the efforts carried out by the LAZ. It is expected that the mustahik who initially accept can someday give to become muzakki.Keywords: Empowerment, Economy, Society, Distribution, Zakat   
ANALISIS PENGARUH PENGELOLAAN MANAJEMEN DAN KINERJA KOPERASI SYARIAH DALAM MENYALURKAN PEMBIAYAAN PRODUKTIF DI SEKTOR USAHA KECIL Survey di BMT-BMT Cirebon Abdul Aziz
INKLUSIF (JURNAL PENGKAJIAN PENELITIAN EKONOMI DAN HUKUM ISLAM) Vol 3, No 2 (2018): Desember 2018
Publisher : IAIN Syekh Nurjati Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (621.219 KB) | DOI: 10.24235/inklusif.v3i2.2996

Abstract

ABSTRACTThe fundamental problems faced by small business trade sector in Indonesia are the lack of access on capital sources and the weak of role of financial intitutions services. Microfinace institutions which be expected tend to more dominant in consumptive financing rather than productive financing. While sharia microfinance institutions not act optimally. Not yet know how the contribution of the sharia cooperative management in development sharia cooperative performance and its effect in increasing productive financing distribution to empower small business trade sector in Cirebon. Kata Kunci: Small Business Trade Sector, Sharia Cooperative Performance, Sharia Cooperative Management, Productive Financing Distribution   ABSTRAKPermasalahan mendasar yang dihadapi sektor perdagangan usaha kecil di Indonesia adalah kurangnya akses pada sumber permodalan dan lemahnya peranan pelayanan lembaga keuangan. Lembaga keuangan mikro yang diharapkan justru cenderung lebih dominan pada pembiayaan konsumtif daripada pembiayaan produktif. Sementara lembaga keuangan mikro syariah belum berperan secara optimal. Belum diketahui bagaimana kontribusi manajemen operasi syariah dalam pengembangan kinerja koperasi dan efeknya dalam meningkatkan penyaluran pembiayaan produktif guna memberdayakan sektor perdagangan usaha kecil di Cirebon. Kata Kunci: Sektor Perdagangan Usaha Kecil, Manajemen Koperasi Syariah, Kinerja Koperasi Syariah, Penyaluran Pembiayaan Produktif.       
PERAN BANK PEMBIAYAAN RAKYAT SYARIAH (BPRS) DALAM PENGEMBANGAN UMKM DI INDONESIA Abdul Aziz; Iis Nur’aisyah; Leonita Silvyna Dora; Kholishoh Kholishoh
INKLUSIF (JURNAL PENGKAJIAN PENELITIAN EKONOMI DAN HUKUM ISLAM) Vol 5, No 2 (2020): Desember 2020
Publisher : IAIN Syekh Nurjati Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24235/inklusif.v5i2.7023

Abstract

     ABSTRAC The object of research is the Islamic People's Financing Bank in Indonesia, where the source of the data is obtained from the Financial Services Authority (OJK) website. The type of data used is secondary data in the form of evidence, notes, or historical reports that have been neatly arranged in the archives using literary, documentary, discussion, and subjective-intuitive study techniques. Based on the results of the study showed that the BPRS has implemented good management between the ratio of deposits to financing, especially intended for MSMEs. In this MSMEs financing, MSMEs is trusted by the public by reflecting the amount of financing which has increased every year. This can also be seen with the increasing number of MSMEs each year in Indonesia. Keywords: Role of Islamic Bank; Sharia Financing Bank; UMKM. ABSTRAKObjek penelitian ini yaitu Bank Pembiayaan Rakyat Syariah di Indonesia yang sumber datanya diperoleh dari website Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Jenis data yang digunakan adalah data sekunder berupa bukti, catatan, atau laporan historis yang telah tersusun rapi dalam arsip dengan menggunakan teknik studi literatur, dokumenter, diskusi, dan intituitif-subjektif. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa  BPRS telah menerapkan manajemen yang baik antara rasio DPK terhadap pembiayaan khususnya diperuntukkan kepada UMKM. Dalam pembiayaan UMKM ini, BPRS dipercaya oleh masyarakat dengan tercerminnya jumlah pembiayaan yang setiap tahunnya mengalami peningkatan. Hal ini juga dapat dilihat dengan meningkatnya jumlah UMKM setiap tahunnya di Indonesia. Kata Kunci: Peran Bank Syariah; Bank Pembiayaan Rakyat Syariah; UMKM.   
Analisis SWOT Untuk Strategi Pengembangan Home Industry Kue Gapit Sampurna Jaya Kabupaten Cirebon Syaeful Bakhri; Abdul Aziz; Ummi Khulsum
Dimasejati: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1, No 1 (2019)
Publisher : IAIN Syekh Nurjati Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (445.951 KB) | DOI: 10.24235/dimasejati.v1i1.5407

Abstract

Tujuan dari kegiatan pengabdian ini adalah sebagai upaya untuk meningkatkan kualitas manajemen Home Industry Kue Gapit Sampurna Jaya melalui penyusunan strategi usaha yang tepat dan akurat agar dapat mengembangkan home industry tersebut yang mana saat ini sudah mulai dikenal masyarakat banyak karena cita rasa makanannya sangat khas. Alat analisis yang digunakan adalah melalui Analisis SWOT untuk membantu mengidentifikasi berbagai faktor yang terbentuk secara sistematis yang digunakan untuk merumuskan strategi perusahaan. Analisis SWOT dapat diterapakan dengan cara menganalisis dan memilih hal-hal yang memengaruhi keempat faktornya. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan dengan metode kualitatif bersifat deskriptif. Dari hasil penelitian, strategi produsen agar dapat terus bersaing yaitu menjaga kualitas produk dengan bahan baku yang berkualitas baik, memberi pelayanan yang baik, harga bersaing dan pemasaran online. Sedangkan analisis SWOT diantaranya memaksimalkan produksi, menjaga kualitas produk, menyediakan lahan parkir, menambah variasi rasa gapit, menambah modal serta memperluas pemasaran.
JAVA COASTAL COMMUNITY EMPOWERMENT MODEL Abdul Aziz; Akhmad Shodikin; Mohammad Rana
Equalita: Jurnal Studi Gender dan Anak Vol 1, No 1 (2019)
Publisher : IAIN Syekh Nurjati Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24235/equalita.v1i1.5152

Abstract

Abstract: Speaking of the northern coastal communities of Java (Pantura), the first thing that comes to mind is the fishing community. The fishing community has always been an interesting object to learn. This is because the condition of the fishing area is different from the natural resources (SDA) of the sea owned by the northern coast of Java. The fishing area is always synonymous with poverty and backwardness in the midst of abundant marine wealth. However, this hypothesis is not entirely true, because not all northern coastal areas of Java are in that condition. This is of course because each region has different policies and concerns from the government of the shelter, but the most important factor is the willingness and determination of the local people in the northern coast to empower themselves.Keywords: Empowerment, Communities, Coastal, Java