Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas IV Pada Tema 8 Subtema 1 Lingkungan Tempat Tinggalku Melalui Model Pembelajaran Discovery Learning di SD Negeri 161 Palembang Amanah Juliasari; Nuraini Usman; Rima Selly Novtantia
Educatif Journal of Education Research Vol 5 No 1 (2023): January
Publisher : Kreasi Teknologi Informasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36654/educatif.v5i1.144

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan model Discovery Learning dalam meningkatkan hasil belajar peserta didik pada tema 8 subtema 1 Lingkungan Tempat Tinggalku di kelas IV SDN Negeri 161 Palembang. Metode penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas, yang terdiri dari tahap perencanaan, pelaksanaan, obeservasi, dan refleksi. Hasil Penelitian Tindakan Kelas, yang terdiri dari tahap perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat peningkatan pada hasil belajar peserta didik. Hal ini dapat dilihat dari ketuntasan belajar peserta didik, mulai dari siklus I dengan persentase sebesar 36,36% pada siklus II meningkat sebesar 72,72% dan pada siklus III meningkat sebesar 86,36%. Berdasarkan hasil penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa penerapan model Discovery Learning dapat meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas IV pada tema 8 subtema 1 lingkungan tempat tinggalku melalui model pembelajaran Discovery Learning di SD Negeri 161 Palembang.
PERBANDINGAN MEDIA PEMBELAJARAN AUDIOVISUAL DARI YOUTUBE PADA SUBTEMA PEREDARAN DARAHKU SEHAT KELAS V SD NEGERI 100 PALEMBANG Wili Kasvili; Marwan Pulungan; Nuraini Usman
Jurnal Inovasi Sekolah Dasar Vol 8, No 1 (2021): INOVASI SEKOLAH DASAR
Publisher : Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (319.085 KB) | DOI: 10.36706/jisd.v8i1.14368

Abstract

This study aims to compare similarities and differences about the learning video. This type of research is descriptive qualitative analysis research. The subject of this study was observing a learning video, one of the teachers of Grade V.A SD Negeri 100 Palembang with a learning video from Youtube. This research was conducted in the odd semester of the 2020- 2021 school year. Data analysis in this study using observation sheets and interviews. In terms of the content of learning materials have been well used for students both teacher videos and videos from Youtube, the use of music in the teacher's video and Youtube has used musical instruments with a low voice followed by voice over. Even though both the teacher's video and the video made by the creator on Youtube still have some shortcomings but not too fatal such as the error of the word and display the face of the narrator. teacher-made learning videos and learning videos from Youtube to the whole have been good to be used in learning although there are some parts that must be improved in the future so that the learning videos made more interesting, easy to understand and effective. Keywords: Analysis, Learning Videos, Comparison
PENGGUNAAN METODE SCAMPER TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS IV Erlina Pitrianti; Nuraini Usman; Siti Hawa
Jurnal Inovasi Sekolah Dasar Vol 7, No 2 (2020): INOVASI SEKOLAH DASAR
Publisher : Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (333.139 KB) | DOI: 10.36706/jisd.v7i2.13256

Abstract

This study objective was to investigate the effect of using SCAMPER method on learning outcomes of fourth graders at Public Elementary School number 05 Indralaya. This study used quasi-experiments with the type of design of the One Group PreTest PostTest Design. The samples were237, 4th graders of public elementary school. Data-collecting techniques used were tests multiple choice. The results showed, the mean fare pretest written were 52,52. While the mean fare that Posttest value were 84,17. The result of test, obtained tcount = 3,9 while ttable = 0.413 with a significant level of 0.05 (5%). Finally, ttable then Ho was rejected and Ha was accepted. Then it could be concluded that there is an positive effect of using  SCAMPER method on  learning outcomes.Keywords:  the effect, SCAMPER method learning outcomes  
PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS LINTAS BUDAYA PADA SUBTEMA GLOBALISASI DAN CINTA TANAH AIR BERBENTUK CERITA BERGAMBAR DI KELAS VI SD Ori Yunarto; Nuraini Usman; Makmun Raharjo
Jurnal Inovasi Sekolah Dasar Vol 8, No 1 (2021): INOVASI SEKOLAH DASAR
Publisher : Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (442.545 KB) | DOI: 10.36706/jisd.v8i1.14361

Abstract

This study aims to develop cross-cultural-based teaching materials on the sub-themes of globalization and love for the country in the form of pictorial stories in grade VI elementary school and provide an understanding of the importance of understanding and appreciating differences and knowing the validity of teaching materials. The type of research is Research and Development (R&D) with a 3D model, namely Define, Design, and Development. This study uses validation in terms of material and appearance. Based on the results of expert validation by 2 lecturers and practitioners by the teacher of this teaching material, it got the valid and feasible category. The acquisition of material validation assessments got a percentage of 94.23% by expert 1, 80.76% by expert 2, and 96.15% by practitioners. Meanwhile, display validation obtained a percentage of 90% from expert 1, 90% from expert 2, and 95% from practitioners. Keywords: Development, Teaching Materials, Cross-Culture, Picture Stories.
PEMAHAMAN SISWA PADA UNSUR DAN SIFAT-SIFAT BANGUN DATAR MENGGUNAKAN MEDIA TANGRAM DI KELAS III SDN 11 INDRALAYA Ayu Lestari Munthe; Toybah Toybah; Nuraini Usman
Inovasi Sekolah Dasar: Jurnal Kajian Pengembangan Pendidikan Vol 5, No 2 (2018): Inovasi Sekolah Dasar
Publisher : Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (605.377 KB) | DOI: 10.36706/jisd.v5i2.8265

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman siswa dalam materi unsur dan sifat-sifat bangun datar menggunakan media Tangram. Penelitian ini adalah Penelitian Tindalan Kelas yang dilaksanakan sebanyak tiga siklus dengan dua pertemuan pada setiap siklusnya. Setiap siklus meliputi empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri 11 Indralaya, teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu tes tertulis sebanyak  5 soal uraian dan lembar observasi untuk  siswa. Hasil penelitian menunjukkan pemahaman siswa dalam materi unsur dan sifat bangun datar pada siklus I dengan persentase ketuntasan belajar sebesar 42,85%, pada siklus II mengalami peningkatan dengan persentase ketuntasan belajar sebesar 64,28% dan pada siklus III juga mengalami peningkatan dengan persentase ketuntasan belajar siswa mencapai 89,28%. Berdasarkan data tersebut dapat disimpulkan bahwa dengan menggunakan media Tangram dapat meningkatkan pemahaman siswa dalam  materi unsur dan sifat-sifat bangun datar di kelas III SD Negeri 11 Indralaya. Kata-kata kunci: Media Tangram, Unsur dan Sifat-Sifat Bangun Datar.
MEDIA PEMBELAJARAN TEMATIK KURIKULUM 2013 BAGI GURU-GURU SD NEGERI 2 PALEMBANG Marwan Pulungan; Nuraini Usman; Toybah Toybah; Siti Dewi Maharani; Vina Amilia Suganda
Jurnal Inovasi Sekolah Dasar Vol 7, No 2 (2020): INOVASI SEKOLAH DASAR
Publisher : Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (553.851 KB) | DOI: 10.36706/jisd.v7i2.13252

Abstract

Learning media is one of the supporters in the success of the learning process and student learning outcomes. Thematic learning in elementary schools in the 2013 curriculum, it is deemed necessary to be equipped with learning media in the learning process in the classroom. It is intended that teachers develop innovations in learning by being able to create and use learning media, so that problems in the classroom can be minimized. This training aims to provide understanding and motivate the teachers of SD Negeri 2 Palembang to be able to create and use thematic learning media in the 2013 curriculum to support the learning process in the classroom. This activity is a guided training. who came from SD Negeri 2 Palembang, amounting to 20 participants. Training on the creation and use of thematic learning media in the 2013 curriculum has a positive impact on knowledge and self-development for teachers of SD Negeri 2 Palembang. Key Words: media, thematic learning, 2013 curriculum
PENERAPAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENYIMAK MELALUI MODEL PAIRED STORY TELLING PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 238 PALEMBANG Agnes Yatumia; Nuraini Usman; Asnimar Asnimar
Inovasi Sekolah Dasar: Jurnal Kajian Pengembangan Pendidikan Vol 5, No 1 (2018): Inovasi Sekolah Dasar
Publisher : Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (524.026 KB) | DOI: 10.36706/jisd.v5i1.8256

Abstract

Abstrak: Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan keterampilan menyimak dengan menggunakan media pembelajaran media Audiovisual melalui model Paired Story Telling siswa kelas V SD Negeri 238 Palembang. Penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas selama 3 Siklus. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu tes dan observasi. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai keterampilan menulis narasi siswa terjadi peningkatan, hal ini terlihat pada ketuntasan belajar siswa di Siklus I sebesar 64.51% dengan rata-rata 76.45, pada Siklus II ketuntasan belajar siswa meningkat hingga mencapai 65.62% dengan rata-rata 76.93 dan pada Siklus III meningkat menjadi 82.35% dengan rata-rata 87.14. Hal ini didukung dari hasil observasi, keaktifan siswa yang mengalami peningkatan, pada siklus I sebesar 70.96 dengan kategori aktif, pada siklus II meningkat menjadi 74.60 dengan kategori aktif dan pada siklus III meningkat menjadi 87.86 dengan kategori sangat aktif. Jadi, dapat disimpulkan bahwa melalui penerapan model pembelajaran Paired Story Telling dapat meningkatkan keterampilan menyimak materi pada mata pelajaran IPS siswa kelas V SD Negeri 238 Palembang. Kata-kata Kunci: Peningkatan, Model, Media, Keterampilan Menyimak.
BAHAN AJAR BERBASIS LINTAS BUDAYA DENGAN MODEL PROJECT BASED LEARNING PADA SUBTEMA GLOBALISASI DI SEKITARKU DI KELAS VI SD Barokah Wiji Wiganti; Nuraini Usman; Laihat Laihat
Jurnal Inovasi Sekolah Dasar Vol 8, No 1 (2021): INOVASI SEKOLAH DASAR
Publisher : Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (447.899 KB) | DOI: 10.36706/jisd.v8i1.14364

Abstract

This research is a research and development (R & D) which aims to produce cross-cultural-based teaching materials with the Project Based Learning model on the sub-theme of globalization around me. The development model used is a 3D model with 3 steps, namely Define, Design, and Develop. Based on the results of the validation that has been carried out on cross-cultural-based teaching materials with the Project Based Learning model which is assessed by the validator, the total value of the material aspects of expert 1 is 93.75% and the display aspect is 95%, from expert 2 with the percentage value on the material aspect is 90.62 % and the display percentage reaches 85%, while the practitioners give the percentage value for material aspects is 95.31% and display aspects reach 95%. Based on the results of this assessment, it can be concluded that the teaching materials are valid and suitable for use. Keywords: Development, Teaching Materials, Cross-culture, Project Based Learning Model
IMPLEMENTASI NILAI KARAKTER SISWA SD NEGERI 62 PALEMBANG MELALUI PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN IPS SD BERBASIS EDUTAINMENT Bunda Harini; Nuraini Usman
Jurnal Inovasi Sekolah Dasar Vol 7, No 2 (2020): INOVASI SEKOLAH DASAR
Publisher : Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (321.233 KB) | DOI: 10.36706/jisd.v7i2.13254

Abstract

This study aims to describe the implementation of character values for students of SD Negeri 62 Palembang through the application of edutainment-based social studies learning media. This research uses a qualitative approach with descriptive methods. The subjects of this study were second grade students of SD Negeri 62 Palembang. The data collection techniques used in this study were observation and questionnaires and documentation. Edutainment-based learning media used is a game of guessing style. The character values observed when students played the style guess were cooperation, self-confidence, and discipline. Based on the results of observations made, this game is less effective if it is done on grade II students who are included in the low class, because when playing, many students still lack self-confidence. Therefore, it should be applied to high grade students. Keywords: Implementation, Character Value, Edutainment-Based Learning Media 
PENGARUH MEDIA ADOBE FLASH TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA MATERI MENGENAL UNSUR-UNSUR BANGUN DATAR SEDERHANA KELAS II SDN 238 PALEMBANG Tina Dwi Lestari; Toybah Toybah; Nuraini Usman
Inovasi Sekolah Dasar: Jurnal Kajian Pengembangan Pendidikan Vol 5, No 1 (2018): Inovasi Sekolah Dasar
Publisher : Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (357.908 KB) | DOI: 10.36706/jisd.v5i1.8258

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media adobe flash terhadap hasil belajar siswa materi mengenal unsur-unsur bangun datar sederhana kelas II SDN 238 Palembang. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian One Group Pretest Posttest Design. Populasi penelitian ini seluruh siswa kelas II SDN 238 Palembang yang terdiri dari tiga kelas semester genap tahun ajaran 2017-2018 yang berjumlah 91 siswa. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas IIA sebanyak 30 siswa sebagai kelas eksperimen. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes (pretest dan posttest). Statistik yang digunakan untuk menganalisa data dalam pembuktian adalah statistik parametris melalui hipotesis (uji-t) dengan menggunakan uji-t didapat thitung sebesar 8,45 sedangkan ttabel sebesar 2,045. Hal ini dapat dilihat dari hasil rata-rata pretest sebesar 49,47 dan posttest sebesar 59,87. Dari hasil rata-rata pretest dan posttest terlihat bahwa adanya pengaruh media adobe flash terhadap hasil belajar siswa materi mengenal unsur-unsur bangun datar sederhana kelas II SDN 238 Palembang. Kata-kata kunci: Pengaruh, media adobe flash, dan hasil belajar.