Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search
Journal : E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana

PENGARUH PERSEPSI ASAL NEGARA (COUNTRY OF ORIGIN) TERHADAP NIAT BELI YANG DIMEDIASI CITRA MEREK Ida Bagus Oka Keswara Putra; Ni Wayan Sri Suprapti
E-Jurnal Manajemen Vol 8 No 8 (2019)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (249.906 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2019.v08.i08.p21

Abstract

Penelitian ini dilakukan di Kota Denpasar dengan jumlah sampel sebanyak 110 sampel. Penentuan sampel menggunakan metode non-probability sampling, yaitu purposive sampling. Metode pengumpulan data menggunakan observasi non perilaku serta kuesioner. Teknik analisis yang digunakan merupakan teknik analisis jalur. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan, ditemukan bahwa persepsi asal negara berpengaruh positif dan signifikan terhadap citra merek, hal ini berarti semakin baik persepsi asal negara dari Oppo akan meningkatkan citra merek Oppo.Persepsi asal negaraberpengaruh positif dan signifikan terhadap niat beli, Hal ini menunjukkan persepsi konsumen mengenai persepsi asal negaramemengaruhi niat beli konsumen terhadap produk smartphone Oppo. Citra merek berpengaruh positif dan signifikan terhadap niat beli. Hal ini menunjukkan citra merek Oppo memiliki pengaruh yang signifikan dalam niat beli konsumen. Citra merek mampu memediasi pengaruh persepsi asal negara terhadap niat beli, hal ini berarti citra merek memediasi pengaruh persepsi asal negara ke niat beli secara keseluruhan. Kata Kunci: persepsi asal negara, citra merek, niat beli.
Pengaruh Experiential Marketing terhadap Experiential Value pada Pengguna Smartphone Dewa Heri Gowinda; Wayan Sri Suprapti
E-Jurnal Manajemen Vol 3 No 8 (2014)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (104.727 KB)

Abstract

Smartphone is a mobile phone that is very popular with consumers . This leads to intense competition in the smartphone industry . Intense competition is forcing companies to innovate and devise strategies to instill positive experiential value . This study aims to determine the effect of experiential marketing indicator that sense experience, feel experience , think experience , act experience , relate experience on experiential value on the smartphone users in the city of Denpasar . Respondents used are 100 people with non-probability sampling method sampling . Engineering analysis is a multiple linear regression analysis . Based on the analysis , it is known that the five indicators of experiential marketing significantly influence the experiential value on the smartphone users in the city of Denpasar
PERAN CITRA MEREK DALAM MEMEDIASI PENGARUH ELECTRONIC WORD OF MOUTH (E-WOM) TERHADAP NIAT BELI KOSMETIK LIPTINT EMINA MAGIC POTION Desak Putu Ariesi; Ni Wayan Sri Suprapti
E-Jurnal Manajemen Vol 11 No 4 (2022)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2022.v11.i04.p10

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan peran citra merek dalam memediasi pengaruh e-WoM terhadap niat beli produk Liptint Emina Magic Potion. Sampel penelitian terdiri atas 110 orang konsumen pengguna kosmetik di Kota Denpasar yang sering berbelanja online tetapi belum pernah menggunakan Liptint Emina Magic Potion. Data diambil melalui survei online menggunakan kuesioner, dan kemudian dianalisis menggunakan path analysis dan uji sobel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa e-WoM berpengaruh positif dan signifikan terhadap citra merek produk kosmetik liptint merek Emina Magic Potion, e-WoM meningatkan niat beli produk kosmetik liptint merek Emina Magic Potion, citra merek berpengaruh positif dan signifikan terhadap niat beli liptint merek Emina Magic Potion, citra merek secara signifikan memediasi pengaruh e-WoM terhadap niat beli produk liptint merek Emina Magic Potion. Hal ini memiliki arti bahwa e-WoM mampu meningkatkan niat beli konsumen terhadap produk kosmetik liptint merek Emina Magic Potion melalui citra merek kuat yang ada di benak konsumen. Kata kunci: citra merek, e-WoM, niat beli
PENGARUH PERSEPSI HARGA, PENGETAHUAN PRODUK, DAN CITRA PERUSAHAAN TERHADAP NIAT BELI LAYANAN MULTI SERVIS MEREK INDIHOME I Kadek Suarjana; Ni Wayan Sri Suprapti
E-Jurnal Manajemen Vol 7 No 4 (2018)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (470.737 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2018.v07.i04.p08

Abstract

PT Telkom is the largest telecommunication company in Indonesia that innovates by releasing new products with multi-services. It is provides voice (phone), data (internet) and picture (IP-TV) services in a single network access known as Triple Play service. Triple Play Service is given IndiHome brand. The purpose of this study is to explain the influence of price perceptions, product knowledge, and corporate image on intention to purchase IndiHome products. The study was conducted in Denpasar City with sample size of 100 people. Research respondents are telephone subscribers of PT. Telkom who have not used the IndiHome products yet. Data were analyzed by using multiple linear regression analysis. The results of the analysis showed that the three variables have a significant positive effect on PT Telkom’s customer intention to purchase IndiHome multi-services. Among the three variables, product knowledge has the strongest influence, followed by corporate image variable, and price perception. The results of this study have practical implications that in marketing this service, PT Telkom should be more focus on market education to improve consumer knowledge of IndiHome's services, in addition to maintaining the company's image, and keeping the price of the product affordable by potential customers.
PERAN SIKAP DALAM MEMEDIASI PENGARUH PENGETAHUAN TENTANG LINGKUNGAN TERHADAP NIAT MEMBELI PRODUK HIJAU PENDINGIN UDARA MEREK LG DI DENPASAR Putu Tara Ayu Paramita Putri; I Putu Gde Sukaatmadja; Ni Wayan Sri Suprapti
E-Jurnal Manajemen Vol 4 No 3 (2015)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (308.057 KB)

Abstract

The issue of the environment is now a public concern. Marketers today do green marketing by creating green products to attract consumers. The purpose of this study was to determine the role of environmental concern in mediating the effect of environmental knowledge on the purchase intention of green product in the electronics products LG brand air conditioners in the city of Denpasar. Sample size of 100 people, with a non-probability sampling method, especially incidental and purposive sampling using PLS analysis (Partial Least Square). The results of this study show the data analyzed environmental knowledge has a positive and significant effect either on the attitudes toward environmental and green purchase intention. Attitudes toward environmental has significant partially mediate the effect of environmental knowledge of the green purchase intention.
Efek Mediasi Kepuasan Pendengar Dalam Hubungan Kualitas Layanan Dengan Loyalitas Pendengar Radio Cassanova Bali Kadek Silvia Ermayanti; Ni Wayan Sri Suprapti; I Putu Gde Sukaatmadja
E-Jurnal Manajemen Vol 4 No 6 (2015)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (224.724 KB)

Abstract

In the era of modernization to globalization today, the existence of radio as marginalized. Some of the innovations made by entrepreneurs radio services have been able to restore the existence of the radio so that it remains biased greets faithful listeners. The purpose of this study was to determine the role of listener satisfaction in mediating the relationship between service quality and loyalty of listeners of Radio Cassanova Bali. The variables studied were the quality of the service, satisfaction and loyalty listener listener. The data obtained by distributing questionnaires to 105 respondents selected radio listeners by purposive sampling method. The data were analyzed using path analysis (path analysis) with the help of the Sobel test analysis techniques using SPSS. The research results show that the better the quality of services provided by Radio Cassanova Bali, the higher the level of satisfaction and loyalty Cassanova Bali Radio listeners, and listeners who have a high level of satisfaction will lead to higher loyalty on Radio Cassanova Bali. The company should further improve the quality of service for the listener the listener to feel satisfied with the services provided.
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN PERSEPSI HARGA TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN GOJEK DI KOTA DENPASAR Dewa Gede Adi Adnyana; Ni Wayan Sri Suprapti
E-Jurnal Manajemen Vol 7 No 11 (2018)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (117.911 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2018.v07.i11.p09

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan dan persepsi harga terhadap kepuasan dan loyalitas pelanggan Gojek di Kota Denpasar. Metode pengempulan data yang digunakan adalah survey dan kuesioner sebagai alat pengumpulan data. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 120 responden pengguna jasa transportasi Gojek dengan menggunakan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Penelitian ini menggunakan teknik analisis jalur (path analysis) dengan bantuan program SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa seluruh hipotesis diterima yaitu 1) kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan, 2) persepsi harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan, 3) kualitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan, 4) persepsi harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan. 5) kepuasan berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan.Kata Kunci: kualitas pelayanan, persepsi harga, kepuasan, loyalitas pelanggan.
PENGARUH NILAI UTILITARIAN DAN PERSEPSI KEMUDAHAN PENGGUNAAN TERHADAP KEPUASAN UNTUK MENINGKATKAN NIAT BELI ULANG (Studi pada Pengguna Aplikasi E-Money Merek OVO di Kota Denpasar dan Kabupaten Badung) Lady Charisma; Ni Wayan Sri Suprapti
E-Jurnal Manajemen Vol 9 No 6 (2020)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (349.007 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2020.v09.i06.p05

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh nilai utiltarian dan persepsi kemudahan penggunaan terhadap kepuasan untuk meningkatkan niat beli ulang. Penelitian dilakukan di Kota Denpasar dan Kabupaten Badung dengan melibatkan 104 responden yang memenuhi kriteria berdasarkan teknik purposive sampling. Kuesioner diuji kepada 30 responden terlebih dahulu untuk mengetahui ketepatan dan konsistensi kuesioner melalui uji validitas dan reliabilitas. Selanjutnya, keseluruhan data yang diterima dianalisis menggunakan analisis regresi berganda dan analisis regresi sederhana. Hasil penelitian ditemukan bahwa nilai utilitarian dan persepsi kemudahan penggunaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan, kepuasan berpengaruh positif dan signifikan terhadap niat beli ulang, dan nilai utilitarian merupakan variabel yang paling memengaruhi kepuasan. Kata kunci: nilaiiutilitarian, persepsiikemudahanipenggunaan, kepuasan, niatibeliiulang
APLIKASI MODEL TAM DALAM MENJELASKAN NIAT MENGGUNAKAN MOBILE COMMERCE DI KOTA DENPASAR Ni Made Kania Indriani Putri; Ni Wayan Sri Suprapti
E-Jurnal Manajemen Vol 5 No 4 (2016)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (482.586 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan menggambarkan implementasi variabel-variabel dalam model TAM yang dikombinasi dengan variabel social influence untuk menjelaskan niat konsumen di Kota Denpasar menggunakan layanan belanja berbasis teknologi yaitu mobile commerce. Jumlah sampel yang digunakan adalah sebanyak 100 orang dengan menggunakan purposive sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah Metode Partial Least Square (PLS). Hasil penelitian menunjukkan bahwa perceived of usefulness bersama dengan social influence secara langsung menentukan niat menggunakan mobile commerce. Perceived of usefulness bersama dengan perceived ease of use juga menentukan niat menggunakan mobile commerce secara tidak langsung melalui sikap penggunaan.
PENGARUH KUALITAS SITUS DAN PENGETAHUAN PRODUK TERHADAP SIKAP UNTUK MENDORONG NIAT BELI ONLINE DI TOKOPEDIA.COM Putu Damara Juarez; Ni Wayan Sri Suprapti
E-Jurnal Manajemen Vol 9 No 1 (2020)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (199.851 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2020.v09.i01.p16

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk menguji pengaruh kualitas situs dan pengetahuan produk terhadap niat beli online melalui sikap belanja online di Tokopedia.com. Sampel sebanyak 113 orang dengan metode purposive sampling. Data dianalisis dengan teknik regresi berganda dua tahap. Berdasarkan hasil analisis, ditemukan bahwa variabel kualitas situs berpengaruh positif dan signifikan terhadap sikap belanja online di Tokopedia.com, variabel pengetahuan produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap sikap belanja online di Tokopedia.com, dan variabel sikap berpengaruh positif dan signifikan terhadap niat beli online. Saran yang dapat diberikan kepada manajemen Tokopedia.com adalah untuk mengoptimalkan tampilan situs sehingga lebih mudah digunakan oleh konsumen dan menambah informasi yang dibutuhkan oleh konsumen agar lebih lengkap dan informatif. Kata kunci : kualitas situs, pengetahuan produk, sikap, Tokopedia.com