Regina Jokom
Hotel Management Program, Faculty of Economics, Petra Christian University

Published : 44 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

ANALISA KEPUASAN KONSUMEN DI RESTAURANT “X” DI SURABAYA Handoko Surya Wibowo; Gabriel Jeffri Wea Tunggal; Regina Jokom
Jurnal Hospitality dan Manajemen Jasa Vol 3, No 1 (2015): Jurnal Hospitality dan Manajemen Jasa
Publisher : Jurnal Hospitality dan Manajemen Jasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (320.446 KB)

Abstract

Penelitian ini ditunjukan untuk menganalisa tingkat kesenjangan antara harapan dari konsumen terhadap kenyataan yang diterima oleh konsumen dan mengukur tingkat kepuasan konsumen di Restoran “X” dengan menggunakan atribut DINESERV. Penelitian ini menggunakan Importance Performance Analysis(IPA). Hasil dari penelitian ini adalah kesenjangan antara harapan dan kenyataan yang diukur menggunakan atribut DINESERV adalah kenyataan yang diterima oleh konsumen sangat tidak sesuai dengan harapan konsumen dan konsumen sangat tidak puas terutama dengan atribut Convenience Restoran yaitu Jarak dari Restoran “X” di Surabaya
Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Memutuskan Untuk Menginap di Green Hotel di Surabaya Alfredo Karsten Loppies; Steven Adi Nugroho; Regina Jokom
Jurnal Hospitality dan Manajemen Jasa Vol 4, No 2 (2016): Jurnal Hospitality dan Management Jasa
Publisher : Jurnal Hospitality dan Manajemen Jasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (443.823 KB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui faktor – faktor yang mempengaruhi konsumen dalam memutuskan untuk menginap di green hotel di Surabaya. Populasi adalah seluruh konsumen yang pernah menginap di hotel yang tergolong green hotel di Surabaya minimal sekali dalam kurun waktu 6 bulan terakhir dengan sampel penelitian berjumlah 168 responden. Teknik analisa yang digunakan dalam penelitian ini adalah  analisa faktor untuk mereduksi sejumlah faktor internal dan eksternal yang mempengaruhi perilaku konsumen. Hasil penelitian menunjukkan ada 6 faktor baru yang terbentuk, yaitu social control, green benefit, environmental responsibility, green hotel knowledge, green opinion dan environmental concerns dengan faktor social control yang paling dominan.
PENGARUH ELECTRONIC WORD OF MOUTH (EWOM) TERHADAP MINAT RESERVASI HOTEL BINTANG 4 DAN ATAU BINTANG 5 MELALUI CITRA MEREK SEBAGAI VARIABEL PERANTARA Regine Lie; Regina Jokom
Jurnal Hospitality dan Manajemen Jasa Vol 6, No 2 (2018): Jurnal Hospitality dan Manajemen Jasa
Publisher : Jurnal Hospitality dan Manajemen Jasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (617.669 KB)

Abstract

Abstrak – Industri pariwisata bertumbuh pesat seiring berjalannya waktu. Dengan adanya eWOM menjadi sebuah media bagi para konsumen untuk dapat membayangkan mengenai kualitas dan layanan pada hotel melalui komentar pada online travel agent. Survei terhadap 150 responden dilakukan dan data primer yang terkumpul dianalisis dengan menggunakan metode SEM-PLS. Hasil penelitian juga menggambarkan bahwa online review yang terdapat pada Online Travel Agent mempengaruhi minat reservasi hotel bintang 4 dan atau bintang 5 manakah yang akan dipesan. Secara keseluruhan, hasil penelitian ini menunjukkan bahwa online review berpengaruh positif dan signifikan pada konsumen dalam mempengaruhi minat beli hotel bintang 4 dan atau bintang 5 yang akan dipesan.  Kata kunci: Electronic Word Of Mouth; Citra Merek; Minat Reservasi; Online Review; Minat   Pembelian; Masyarakat Indonesia; Hotel bintang 4; Hotel bintang 5 Abstract - Tourism industry has been notably growing throughout the years. With eWOM as the mediator, consumers could imagine service and quality of a hotel from the review that online travel agent provided. A survey of 150 respondents was conducted and the primary data collected were analyzed using the PLS method. Findings shows that Online Travel Agent users will read the review and it will affect their reservation intention. The results also illustrate that online reviews contained in Online Travel Agent help consumers to influence their purchase intention. Overall, the results of this study indicate that online reviews have a positive and significant impact on consumers in deciding which four or five star hotel they are willing to book.
Keywords: Electronic Word Of Mouth; Brand Image; Reservation Intention; Online Review; Reservation Intention; Indonesia Community; Five Star Hotel; Four Star Hotel
ANALISA FAKTOR – FAKTOR YANG MEMBENTUK KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN DI RESTORAN D’COST, KAYUN, SURABAYA Yolanda Tjandra; Andrea Gabriella; monika kristanti; regina jokom
Jurnal Hospitality dan Manajemen Jasa Vol 2, No 2 (2014): Jurnal Hospitality dan Manajemen Jasa
Publisher : Jurnal Hospitality dan Manajemen Jasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (714.595 KB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang mendorong keputusan konsumen dalam melakukan pembelian di Restoran D’Cost, Kayun, Surabaya, serta seberapa besar kontribusi dari masing-masing faktor tersebut dalam sebuah keputusan pembelian. Faktor-faktor ini berasal dari faktor internal, faktor eksternal, dan bauran pemasaran yang dikembangkan menjadi faktor baru. Kuesioner dibagikan kepada 120 responden yang kemudian diolah dengan analisa faktor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat empat faktor yang terbentuk, yaitu faktor personal preference, keterjangkauan, harga dan kualitas, serta keunggulan restoran. Dan faktor personal preference merupakan faktor yang memiliki kontribusi terbesar dalam mendorong para konsumen untuk melakukan pembelian di Restoran D’Cost, Kayun, Surabaya.
ANALISA FAKTOR YANG PENTING DARI DIMENSI ELECTRONIC WORD OF MOUTH (EWOM) BAGI KONSUMEN DALAM MEMILIH HOTEL DI SITUS ONLINE TRAVEL AGENT (OTA) Vania Karunia Utami; Daniel Tanujaya; Regina Jokom
Jurnal Manajemen Pemasaran Vol. 9 No. 2 (2015): OKTOBER 2015
Publisher : Institute of Research and Community Outreach - Petra Christian University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (373.132 KB) | DOI: 10.9744/pemasaran.9.2.78-86

Abstract

Online Travel Agent (OTA) is an e-commerce which facilitates its customers to buy various tourism products (e.g. hotel rooms). During hotel selection process on OTA, customers tend to look for information such as Electronic Word of Mouth (eWOM) or review. eWOM has 13 dimensions that were analyzed based on its importance. This research is conducted to find out which factors are important for customers when selecting a hotel on OTA. The research type is quantitative descriptive using exploratory factor analysis. The analysis showed that there are 3 important factors: content of review, source credibility, writing style and recommendation rating. Content of review is the most important factors among those 3 factors according to its contribution in hotel selection.
Persepsi Follower Terhadap Pemasaran Restoran melalui Instagram di Surabaya Regina Jokom
BISMA (Bisnis dan Manajemen) Vol. 11 No. 1 (2018)
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (155.787 KB) | DOI: 10.26740/bisma.v11n1.p20-32

Abstract

Instagram is one of social media which is growing popular currently. Food photography trend cause restaurants use Instagram as one of their marketing tools. Therefore, this research aims to describe restaurant followers perception toward Instagram marketing communication. The components of marketing communication used are context, communication, collaboration and connection. Furthermore, 791 questionnaires are collected through survey to the followers. The result shows followers perceived that the overall marketing communication is good. Among four components of marketing communication, context is perceived the best in terms of using understandable language and interesting picture or photo. On the other side, the collaboration needs to be improved. Therefore, restaurants need to enhance the content with more interesting and interactive posting instead of only give product or price information. In addition, restaurants should pay more attention to the followers comments and questions with answering and responding to it.        
PENGARUH KARAKTERISTIK SELEBRITI ENDORSER TERHADAP MINAT BELI MELALUI KESADARAN MEREK HOTEL DI INSTAGRAM Nadya Valentina Sampurno; Christy Pratiwi Ciakrawinata; Regina Jokom
Jurnal Manajemen Perhotelan Vol. 5 No. 1 (2019): MARCH 2019
Publisher : Institute of Research and Community Outreach - Petra Christian University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (449.281 KB) | DOI: 10.9744/jmp.5.1.36-44

Abstract

Penggunaan selebriti endorser di Instagram sebagai alat pemasaran hotel menjadi semakin populer. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh karakteristik selebriti endorser di Instagram terhadap minat beli melalui kesadaran merek hotel. Penelitian ini melibatkan sebanyak 304 pengikut dari tiga selebriti endorser. Hasil penelitian menunjukkan bahwa karakteristik selebriti endorser memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap minat beli melalui kesadaran merek. Akan tetapi, pengaruh langsung dari karakteristik selebriti endorser terhadap minat beli lebih besar dibandingkan jika harus melalui kesadaran merek terlebih dahulu
PENGARUH INTERAKSI VIRTUAL DAN EKUITAS MEREK NEX CARLOS TERHADAP MINAT BELI PENGIKUT DI INSTAGRAM Jeremiah Purna Wijaya; Natasya Yemima Ongkosuwito; Regina Jokom
Jurnal Manajemen Perhotelan Vol. 7 No. 1 (2021): MARCH 2021
Publisher : Institute of Research and Community Outreach - Petra Christian University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (390.73 KB) | DOI: 10.9744/jmp.7.1.32-41

Abstract

Nex Carlos adalah salah satu selebriti endorser yang populer di Indonesia yang terkenal dengan konten makanannya. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui seberapa besar tingkat pengaruh Interaksi Virtual dan Ekuitas Merek (kesadaran merek, citra merek, dan loyalitas merek) Nex Carlos terhadap minat beli pengikutnya di Instagram. Data penelitian didapat dengan melakukan survei kepada 218 pengikut akun Instagram Nex Carlos. Teknik Analisa data yang dugunakan adalah Partial Least Square. Hasil penelitian menunjukkan bahwa interaksi virtual dan ekuitas merek Nex Carlos berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap minat beli pengikutnya di Instagram.
ANALISA PENGARUH KOMPLEKSITAS VISUAL PADA FOTO MAKANAN DI INSTAGRAM TERHADAP MINAT BELI MELALUI RESPON EMOSIONAL Jessica Olivia; Delicia Antonina; Regina Jokom; Vido Iskandar
Jurnal Manajemen Perhotelan Vol. 7 No. 2 (2021): SEPTEMBER 2021
Publisher : Institute of Research and Community Outreach - Petra Christian University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (310.303 KB) | DOI: 10.9744/jmp.7.2.84-92

Abstract

Instagram has become one of the most popular social media, especially for generation Z. Therefore, Instagram was perceived as an effective marketing tool in food and beverage industry. Photo is the main characteristic in Instagram. Thus, food and beverage owners were encouraged to create a content with attractive photo in order to increase their sales. This study was conducted to determine the significant effect of food photo visual complexity on Instagram towards consumer purchase intention through emotional responses. The study was conducted a survey on 432 respondents who were students of Petra Christian University in Surabaya and the data was analyzed using Partial Least Square (PLS). The results indicated that there is a positive and significant influence between the visual complexity of purchase intention through emotional responses. Abstrak Instagram menjadi salah satu media sosial yang paling diminati masyarakat Indonesia terutama dikalangan anak muda. Hal ini membuat Instagram menjadi salah satu media pemasaran yang efektif khususnya dalam industri makanan minuman. Karakteristik utama Instagram yang banyak menggunakan foto, membuat pengusaha makanan minuman harus mampu membuat konten dengan foto yang menarik untuk dapat meningkatkan penjualan produknya. Oleh karena itu, penelitian ini dilakukan untuk mengetahui apakah kompleksitas visual pada sebuah foto makanan di Instagram dapat berpengaruh siginifikan terhadap minat beli mahasiswa melalui respon emosional. Penelitian dilakukan pada 432 orang responden yang merupakan mahasiswa Universitas Kristen Petra Surabaya dan diolah menggunakan Partial Least Square (PLS). Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara kompleksitas visual terhadap minat beli melalui respon emosional.
Pengaruh lingkungan fisik terhadap loyalitas konsumen melalui persepsi kualitas di Kollabora Surabaya Alexander, Fransiska Maria; Putri, Angelica Hartati Muliono; Jokom, Regina
Jurnal Manajemen Bisnis dan Kewirausahaan Vol 8 No 2 (2024): Jurnal Manajemen Bisnis dan Kewirausahaan
Publisher : Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24912/jmbk.v8i2.28222

Abstract

Nowadays, people like to visit aesthetic cafes. Cafes with an attractive physical environment can give a special impression that can make consumers want to come back, so it can be interpreted that a good physical environment plays a big role in fostering a sense of loyalty. This study aims to examine the effect of the physical environment on consumer loyalty through perceived quality at Kollabora Surabaya cafe by distributing surveys to 117 Kollabora consumers who were then analyzed using the PLS system. The results showed that the physical environment has a positive and significant effect on perceived quality and consumer loyalty, perceived quality has a positive and significant effect on consumer loyalty, and perceived quality mediates the relationship between the physical environment and consumer loyalty at Kollabora Surabaya. Zaman ini masyarakat suka mengunjungi kafe yang estetik. Kafe dengan lingkungan fisik yang menarik dapat memberi kesan tersendiri yang dapat membuat konsumen ingin datang kembali, sehingga dapat diartikan bahwa lingkungan fisik yang baik berperan besar dalam menumbuhkan rasa loyalitas. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti pengaruh lingkungan fisik terhadap loyalitas konsumen melalui persepsi kualitas di kafe Kollabora Surabaya dengan membagikan survei kepada 117 konsumen Kollabora yang kemudian dianalisis menggunakan sistem PLS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lingkungan fisik berpengaruh positif dan signifikan terhadap persepsi kualitas dan loyalitas konsumen, persepsi kualitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas konsumen, dan persepsi kualitas memediasi hubungan antara lingkungan fisik dan loyalitas konsumen di Kollabora Surabaya.
Co-Authors Adrian Nathan Hartono Adriana Aprilia Alexander, Fransiska Maria Alfredo Karsten Loppies Amelia Rusadi Santoso Andrea Gabriella Andreas Limanjaya Angielica Ruslie Antonius Kurniawan Bianca Evangeline Calista, Cindy Candra, Felicia Christian Yonathan Untung Christy Pratiwi Ciakrawinata Ciakrawinata, Christy Pratiwi Clarentia Vianney Tannur Cristina Isabel Li Cynthia Joewono Daniel Tanujaya Danny Harsono David Kristianto, David Deborah C Widjaja Deborah Christine Widjaja Delicia Antonina Devi Permata Candra Elvia Tedjo Eva Nurmalasari Felicia Tjandra Gabriel Jeffri Wea Tunggal Girlani, Aurelia Archangela Hadiwidjaya, Laura Olivia Handoko Surya Wibowo Hanjaya Siaputra Hododjoyo, Rivaldi Fernando Hoesny, Stephanie Indra Trisakti Geman Iskandar, Sheravino Ivana Ivana Jeffrey Adrian Kurniawan Jeremiah Purna Wijaya Jessica Olivia Jesslyn Marthianus Jonathan Yuda Juan Putera Sandy Karenila, Karenila Karnadi Jaya Limantoro Kejora Ambar Sukma Kurniawan, Daniel Anggra Abdi Lindsay, Patrick Reinhart Marchelin Marchelin Maya Widjaja Monika Kristanti Nadya Valentina Sampurno Natasha Angelia Natasya Yemima Ongkosuwito Octaviani, Caroline Olivia Olivia Ovilia Cindy Monica Pranata, Josephine Dhienny Prawira, Bernardus Wildan Surya Pricilia Charisma Wararag Putra, Calvin Gwiantara Putri, Angelica Hartati Muliono Rachmat Kaze Rahardja, Silvie Eka Regine Lie Reinaldo Patagupa Bastari Reynaldo Hartanto Chandra Wirkarsa Ribka Karolina Kusuma Sampurno, Nadya Valentina Samuel Wahyu Widodo Serli Wijaya Shelly Yonatha Steven Adi Nugroho Therry Stanley Tirtoatmodjo, Nathasya Valensia Sugiyanto Vania Karunia Utami Velly Febrianza Wibowo Vido Iskandar Vido Iskandar Widjaja, Deborah C Widjaja, Deborah C. William Setiono Yolanda Tjandra