Lailatul Mubarokah
Department of Chemistry, University of Sebelas Maret, Jl. Ir. Sutami No. 36 A, Surakarta 57126

Published : 12 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat

PENDAMPINGAN PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN “ULAR TANGGA MATEMATIKA” UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN GEOMETRI SISWA MI NURUL IMAN GEDANGAN Nuriyatin, Siti; Kusumawati, Intan Bigita; Sukriyah, Dewi; Widadah, Soffil; Mubarokah, Lailatul
Jurnal Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat Vol. 7 No. 4 (2024): November
Publisher : FKIP Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jppm.v7i4.8273

Abstract

Pemahaman siswa merupakan peranan penting dalam menunjang pembelajaran. Guru perlu menerapkan strategi tertentu untuk meningkatkan pemahaman siswa. Pemilihan strategi harus menyesuaikan dengan kondisi dan kebutuhan siswa. Siswa mengalami kesulitan untuk memahami geometri (kubus, balok, prisma, dan limas). Hal ini disebabkan metode pembelajaran cenderung bersifat konvensional. Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan melakukan pendampingan penerapan media pembelajaran “ular tangga matematika” untuk meningkatkan pemahaman geometri siswa MI Nurul Iman Gedangan. Penelitian di awali diskusi dengan pihak sekolah untuk menentukan desain yang sesuai dengan kondisi siswa, di lanjutkan pembuatan media oleh Tim KKN. Tahap selanjutnya uji coba penggunaan media pada siswa kelas 5, kemudian di lanjutkan dengan pemberian angket respon untuk melihat seberapa jauh ketertarikan siswa terhadap media yang di uji cobakan. Hasil angket respon menunjukkan bahwa respon positif yang diberikan oleh siswa mencapai 96%. Hal ini menunjukkan bahwa pembelajaran lebih mudah dan menarik ketika memanfaatkan media pembelajaran.