Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

Kajian Timbulan Sampah Pada Kawasan Wisata Setu Babakan DKI Jakarta Noviana, Linda; Prinadjati, Ps. Dyah
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 4 No. 3 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research (Special Issue)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v4i3.11630

Abstract

Kawasan Setu Babakan merupakan Kawasan wisata yang terletak di Kawasan Jakarta Selatan. Adapun objek wisata yang terdapat pada kawasan ini adalah wisata air seperti bebek-bebekan, sepeda air, kesenian betawi serta bermacam-macam kuliner betawi. Setiap akhir pekan banyak pengunjung yang datang pada kawasan ini untuk menikmati permainan air atau sekedar duduk-duduk dipinggir setu untuk membeli makanan dan minuman. Permasalahan dari Kawasan wisata ini adalah banyaknya tumpukan sampah yang ada di pinggir setu dan di samping warung-warung makanan yang ada disekitar setu. Hal ini disebabkan banyaknya wisatawan yang datang dan kurangnya pengelolaan sampah yang baik disekitar Setu. Bersadarkan hal tersebut maka peneliti ingin mengetahui berapa jumlah timmbulan sampah dan komposisi sampah yang di hasilkan. Metode penelitian ini mengacu kepada SNI 19-3964-1994 tentang Metode Pengambilan dan Pengukuran Contoh Timbulan dan Komposisi Perkotaan. Pengamatan dilakukan selama 8 hari berturut-turut pada pintu Selatan dan pintu timur yang terbagi menjadi ada warung besar dan warung kecil. Dari hasil penelitian didapatkan hasil bahwa timbulan sampah pintu Selatan dari warung besar paling tinggi pada hari sabtu dan minggu, yaitu sebesar 23,9 dan 24,7 kg/hari. Sedangkan rata-rata timbulan sampah pada pintu Selatan pada warung besar adalah sebesar 15,06 kg/hari. Untuk warung kecil pintu Selatan sebesar 11,52 kg/hari. Jumlah timbulan sampah pada pintu timur warung besar yang paling tinggi adalah pada hari sabtu dan minggu yaitu sebesar 17,2 dan 17,9 kg/hari. Timbulan sampah pintu timur warung besar rata-ratanya adalah 11,11 kg/ hari. Warung kecil pintu timur sebesar 8,01 kg/hari. Adapun komposisis sampah Setu Babakan terdapat 5 jenis komposisi yaitu : Organik 68%, palstik 19%, kertas 8%, logam 3% dan residu 2 %.
A Initiation of Disaster Prepared School at Cinjur Development Agricultural Vocational High School Situmorang, Marningot Tua Natalis; Linda Noviana
Experimental Student Experiences Vol. 3 No. 4 (2024): August
Publisher : LPPM Institut Studi Islam Sunan Doe

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58330/ese.v1i8.327

Abstract

In order for students to understand disasters properly and completely, disaster education in schools must be integrated into several subjects. The Cianjur Development Agricultural Vocational Middle School is a school located in the Cibeber area, Cilaku Regency. Cianjur, with a total of 561 students (293 male students and 268 female students). As an educational institution, the Cianjur Development Agricultural Vocational School is responsible for organizing education so that students can develop their potential and build a culture, including a disaster preparedness culture. According to the Cianjur Regency Regional Disaster Risk Map, Cibeber is very vulnerable to the risk of hurricanes, floods and earthquakes. The knowledge of educators on disaster management regarding attitudes/actions, school policies, preparedness planning, and resource mobilization still needs to be improved. This partner problem can be overcome through assistance and training at disaster preparedness schools or disaster education units. The implementation team and relevant experts provide support and training. In this early stage of community service, preparedness training will be carried out for class VII students, and will describe the initial knowledge of school residents on disaster preparedness by conducting a survey. An ongoing program to prepare disaster preparedness schools needs to be carried out.