Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

Application of Kruskal's Algorithm in Determining the Shortest Route Distance for Culinary Tourism in Mataram City Gilang Primajati; M. Gunawan Supiarmo; Dita Oktavihari
English and Tourism Studies Vol. 3 No. 1 (2025): May
Publisher : Tinta Emas Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59535/ets.v3i1.506

Abstract

Mataram City as one of the tourist destination cities in West Nusa Tenggara has a variety of culinary attractions spread in various locations. The effectiveness of travel routes is an important factor in maximizing the culinary tourism experience, both in terms of travel time and cost efficiency. This research aims to apply Kruskal's Algorithm in determining the most effective culinary tourism travel route in Mataram City. Kruskal's algorithm, known as one of the methods in graph theory to find the minimum spanning tree (MST), is used to minimize the total travel distance between culinary location points. Location and distance data between culinary places were collected through field surveys and digital mapping. The results of the algorithm implementation show that the resulting route is able to connect all culinary points with a total travel distance that is more efficient than a random or conventional route of 15.09445 Km. Thus, the use of Kruskal Algorithm is proven effective as a solution in planning optimal culinary tourism routes in Mataram.
KONSEP GEOMETRI DALAM KERAJINAN GERABAH BANYUMULEK -, Lisa Anggun Aulia; Kirani A Seva; Haliza Ramadan; Muhammad Turmuzi; Dita Oktavihari
EDUPEDIKA: Jurnal Studi Pendidikan dan Pembelajaran Vol. 4 No. 2 (2025): Agustus 2025
Publisher : PELITA NUSA TENGGARA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.60004/edupedika.v4i1.215

Abstract

Kerajinan gerabah Banyumulek merupakan warisan budaya yang tidak hanya bernilai estetika saja tetapi mengandung konsep-konsep matematika yang dapat dianalisis dan dimanfaatkan dalam proses pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan konsep matematika dalam pembuatan gerabah, mengidentifikasi konsep-konsep geometri yang terkandung dalam desain dan struktur gerabah, serta menjelaskan pemanfaatan etnomatematika dalam konteks kerajinan ini. Pendekatan etnomatematika digunakan untuk mengaitkan aspek budaya dengan pemahaman matematis, sehingga menghasilkan perspektif yang lebih kontekstual dan aplikatif bagi pendidikan matematika. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsep-konsep seperti geometri dan simetri ditemukan dalam berbagai bentuk gerabah Banyumulek. Selain itu, keterlibatan para pengrajin dalam praktik matematis secara tidak langsung memperkuat pentingnya pembelajaran berbasis budaya dalam meningkatkan pemahaman siswa terhadap matematika. Dengan demikian, integrasi etnomatematika dalam pendidikan dapat menjadi strategi yang efektif untuk menghubungkan aspek tradisional dan akademik guna memperkaya pengalaman belajar. Kata Kunci: Banyumulek, Gerabah, Geometri, Etnomatematika