Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

PERSEPSI GURU PENDIDIKAN JASMANI SEKOLAH DASAR TERHADAP PENDEKATAN TEMATI K INTEGRATI F PADA KURIKULUM 2013 Subagyo, Amat Komari dan Aris Fajar Pambudi
Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia Vol 11, No 1: April 2015
Publisher : Departement of Sports Education, Faculty of Sport Sciences Yogyakarta State University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (678.947 KB) | DOI: 10.21831/jpji.v11i1.8167

Abstract

AbstractThis research was motivated by the understanding that has not been the same for thematic integrative approachto the curriculum 2013. This research aimed to determine how the perception of physical education teachers forelementary school of thematic integrative approach to curriculum 2013. This research design was a descriptive study.The method used in this study was by survey method. The population in this researchwas all physical educationsteacher for elementary school in Yogyakarta Special Region. The samples in this study were 46 teachers. The samplingtechnique used was purposive sampling. The data collection technique was with questionnaire. The data analysistechnique was with descriptive percentage. The result results showed that the perception of physical educationteachers for elementary school of thematic integrative approach to curriculum 2013 in sequence as follows: verygood perception was at 4.4%, good perception was 23.9%, medium perception was at 32.5%, the less perceptionwas 19.6%, and not good perception was 19.6%.Keywords: Perception, Physical Education Teachers for Elementary School, Integrative Thematic ApproachAbstrakPenelitian ini dilatarbelakangi oleh pemahaman yang belum sama terhadap pendekatan tematik integratif padakurikulum 2013. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Persepsi Guru Pendidikan Jasmani SekolahDasar terhadap Pendekatan Tematik Integratif pada Kurikulum 2013. Desain penelitian ini adalah penelitian deskriptif.Metode yang digunakan adalah metode survei. Populasi penelitian adalah seluruh Guru Pendidikan Jasmani SekolahDasar di Daerah Istimewa Yogyakarta. Besar sampel yang digunakan adalah 46 guru. Teknik pengambilan sampelmenggunakan purposive sampling. Teknik pengumpulan data dengan angket. Teknik analisis data dengan statistikdeskriptif persentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Persepsi Guru Pendidikan Jasmani Sekolah Dasarterhadap Pendekatan Tematik Integratif pada Kurikulum 2013 secara berurutan sebagai berikut: persepsi sangatbaik sebesar 4.4%, persepsi baik sebesar 23.9%, persepsi cukup sebesar 32.5%, persepsi kurang baik sebesar19.6%, dan persepsi tidak baik sebesar 19.6%.Kata kunci: Persepsi, Guru Penjas Sekolah Dasar, Pendekatan Tematik Integratif
SURVEI MANAJEMEN PROGRAM EKTRAKURIKULER OLAHRAGA DI SMA SEBAGAI FAKTOR PENDUKUNG OLAHRAGA PRESTASI DI KABUPATAN KLATEN Nurhadi Santoso; Aris Fajar Pambudi
Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia Vol 12, No 2 (2016): November 2016
Publisher : Departement of Sports Education, Faculty of Sport Sciences Yogyakarta State University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (890.908 KB) | DOI: 10.21831/jpji.v12i2.17106

Abstract

AbstractThis research is motivated by the lack of management on activities in extracurricular organized by schools in KlatenRegency in order to develop the talents of the students. The research aims at fnding out how excellent the levelof management on ektrakurikuler program of sport achievement in SMA Negeri (State Senior High School) thatexist in Klaten Regency is. The instrument used in this study was by using questionnaire. This type of researchwas descriptive research. The subjects of the research were State Senior High Schools that are located in Klatenregency consisting of 15 teachers in charge of sport extracurricular activities. The data analysis techniwue was doneby percentage. The result of data analysis of the research that had been done on the survey of sport extracurricularprogram management in SMA as supporting factor of sport achievement in Klaten Regency is as follows: the excellentmanagement category is 2 schools (13.33%), the good management category is 1 school (6.67%), The mediummanagement category is 7 schools (46.67%), the less management category is 5 schools (33.33%), and the veryless management category is 0 school (0.00%).AbstrakPenelitian ini dilatarbelakangi oleh kurangnya manajemen kegiatan di ekstrakurikuler yang diselenggarakan olehsekolah-sekolah di Kabupaten Klaten dalam rangka mengembangkan bakat peserta didik. Penelitian ini bertujuanuntuk mengetahui seberapa baik tingkat manajemen program ektrakurikuler olahraga prestasi di SMA Negeri yangada di Kabupaten Klaten.Intrumen yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan angket. Jenis penelitian iniadalah penelitian deskriptif. Subjek dalam penelitian ini yaitu SMA Negeri yang ada di Kabupaten Klaten sebanyak15 guru penanggung jawab kegiatan ektrakurikuler olahraga. Teknik analisis data dengan persentase. Hasil analisisdata yang telah dilakukan tentang survei manajemen program ekstrakurikuler olahraga di SMA sebagai faktorpendukung olahraga prestasi di Kabupaten Klaten sebagai berikut: kategori manajemen sangat baik sebanyak 2sekolah (13,33%), kategori manajemen baik 1 sekolah (6,67 %), kategori manajemen sedang sebanyak 7 sekolah(46,67 %), kategori manajemen kurang sebanyak 5 sekolah (33,33 %), dan kategori manajemen sangat kurangsebanyak 0 sekolah (0,00 %).
TARGET GAMES: SEBUAH PENGEMBANGAN KONSEP DIRI MELALUI PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI Aris Fajar Pambudi
Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia Vol 7, No 2 (2010): November
Publisher : Departement of Sports Education, Faculty of Sport Sciences Yogyakarta State University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/jpji.v7i2.418

Abstract

Abstract The study in this paper is an attempt to provide understanding and confidence on all sides that the development of positive self-concept that can be done through a program of physical education a meaningful learning. This paper will try to discuss about the role of games in order to target self-concept development through physical education learning. Target games are one game in TGfU classification that has different traits and characteristics with other forms of classification are themselves only with the ability that will determine the outcome. The hope is the development of positive self concept through target games in the physical education learning provided a useful provision for learners. Keywords: Target Games, Self-concept, Physical Education
ANALISIS SPEKTRUM GAYA MENGAJAR DIVERGENDALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 Aris Fajar Pambudi
Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia Vol 10, No 2: November 2014
Publisher : Departement of Sports Education, Faculty of Sport Sciences Yogyakarta State University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (738.433 KB) | DOI: 10.21831/jpji.v10i2.5700

Abstract

AbstractThe problems faced by the physical education teachers in teaching rooted in a different perception between thecomponents executing in the implementation of the curriculum and teaching physical education teachers sometimesdo not pay attention to the teaching style that is appropriate to the topic or material will be provided. The learningprocess of physical education in schools should refer to the applicable curriculum, the material that is taught at everylevel of education must be thoroughly selected and adapted to the stage of development and growth of children.This paper will try to analyze the teaching style that could be developed in 2013 curriculum. The Divergent teachingstyle is a form of problem solving in teaching. Stimuli given in divergent teaching styles can guide learners to findsolutions or answers individually.Key words: Analyze, divergent teaching style, 2013 curriculum.AbstrakPermasalahan dihadapi oleh guru pendidikan jasmani dalam pembelajaran bersumber pada persepsi yangberbeda diantara komponen-komponen pelaksana dalam implementasi kurikulum dan kadang guru pendidikanjasmani mengajar dengan tidak memperhatikan gaya dalam mengajarnya yang sesuai dengan topik atau materiyang akan diberikan. Proses pembelajaran pendidikan jasmani di sekolah harus mengacu pada kurikulum yangberlaku, materi yang diajarkan pada setiap jenjang pendidikan harus benar-benar dipilih dan disesuaikan dengantahap perkembangan dan pertumbuhan anak. Tulisan ini akan mencoba menganalisis gaya mengajar yang bisadikembangkan dalam kurikulum 2013. Gaya mengajar divergen merupakan suatu bentuk pemecahan masalah dalammengajar. Rangsangan-rangsangan yang diberikan dalam gaya mengajar divergen dapat membimbing peserta didikuntuk mencari pemecahan atau jawaban secara individual.Kata Kunci: analisis, gaya mengajar divergen, kurikulum 2013
Development of health massage to improve working productivity with Daksa disabilities Sumarjo Sumarjo; Sigit Nugroho; Aris Fajar Pambudi
MEDIKORA Vol 19, No 2 (2020): Oktober
Publisher : Faculty of Sports Sciences, Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/medikora.v19i2.34950

Abstract

This development research by modifying the form of massage. The phase being developed is related to health massage which is expected to increase productivity and provide suitable techniques for disabled persons with lower limbs. The research objective is to develop a form of health massage so that it can increase work productivity for persons with disabilities. The specific target in the research is to find the right health massage techniques and patterns for people with disabilities in increasing work productivity. The target of this research is designed through three stages, namely survey research, development research, and experimental research. The subjects of the study were persons with disabilities with monoplegia disabilities in Yogyakarta Special Region. Based on the research results, it can be concluded that the perception of the form of health massage is very good and feasible to be applied. In addition, massage is effective for dealing with health and overcoming complaints of pain. The specifications for the form of health massage are body position consisting of three positions, namely face down on your back and sitting. In a prone position starting from the left starting from the bottom, namely the left leg. In the supine position massage starts from the left foot and toes. In a sitting position massage starts from the right shoulder. The techniques used from these three positions use friction, petrisage, tapotement, walken, skin rolling and effleurage. In addition, the massage applied is safe for persons with disabilities, safe in dealing with health and safe for increasing work productivity which consists of motivation, knowledge, skills, and attitudes. Pengembangan masase kesehatan untuk meningkatkan produktivitas kerja disabilitas Tuna Daksa Penelitian pengembangan ini dengan memodifikasi bentuk masase. Masase yang dikembangan berkaitan dengan masase kesehatan yang diharapkan dapat meningkatkan produktivitas dan memberikan teknik yang sesuai untuk disabilitas tuna daksa yang mengalami cacat bagian bawah. Tujuan penelitian untuk mengembangkan bentuk masase kesehatan sehingga dapat meningkatkan produktivitas kerja bagi penyandang disabiliatas tuna daksa. Target khusus dalam penelitian menemukan teknik dan pola masase kesehatan yang tepat bagi para disabiliatas tuna daksa dalam meningkatkan produktivitas kerja. Target penelitian ini dirancang melalui tiga tahap yaitu penelitian survey, penelitian pengembangan, dan penelitian eksperimental. Subyek penelitian penyandang disabilitas tuna daksa monoplegia di Daerah Istimewa Yogyakarta. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa persepsi bentuk masase kesehatan sangat baik dan layak untuk diterapkan. Selain itu masase yang diterapkan efektif untuk mengatasi kesehatan serta mengatasi keluhan rasa sakit. Spesifikasi bentuk masase kesehatan yaitu posisi badan terdiri dari tiga posisi, yaitu telungkup terlentang dan duduk. Pada posisi telungkup dimulai dari sebelah kiri diawali dari bawah yaitu bagian kaki kiri. Pada posisi terlentang masase diawali dari kaki dan jari-jari kaki sebelah kiri. Pada posisi duduk masase diawali dari bahu sebelah kanan. Teknik yang dipakai dari ketiga posisi tersebut menggunakan friction, petrisase, tapotement, walken, skin rolling dan effleurage. Selain itu masase yang diterapkan aman untuk penyandang disabilitas tuna daksa, aman dalam mengatasi kesehatan dan aman untuk meningkatkan produktifitas kerja yang teridiri dari motivasi, pengetahuan, keterampilan, dan sikap.
Evaluasi Praktik Kependidikan (PK) Mahasiswa Prodi PJKR di Masa Pandemi Covid-19 Sigit Dwi Andrianto; Jaka Sunardi; Yudanto Yudanto; Aris Fajar Pambudi; Willy Ihsan Rizkyanto
Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia Vol 18, No 1 (2022)
Publisher : Departement of Sports Education, Faculty of Sport Sciences Yogyakarta State University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/jpji.v18i1.49158

Abstract

Praktik Kependidikan (PK) merupakan program wajib tempuh bagi mahasiswa prodi kependidikan untuk menyiapkan diri menjadi guru profesional, namun PK pada dua tahun belakangan tidak dapat berjalan sebagaimana mestinya akibat adanya pandemi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi penyelenggaraan PK Mahasiswa Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi (PJKR) di Masa Pandemi Covid. Langkah-langkah teknik pengumpulan data meliputi usaha membatasi penelitian, mengumpulkan informasi melalui observasi, wawancara, baik yang       terstruktur maupun tidak. Penelitian menggunakan metode CIPP. Context: 1) Latar Belakang Program mendapatkan nilai rata-rata 3,44 kategori baik; 2) Pembinaan mendapatkan nilai rata-rata 3,53 kategori baik; dan 3) Tujuan Program Pembinaan mendapatkan nilai rata-rata 3,61 kategori Baik. Input: 1) Kualifikasi Guru pamong dengan nilai rata-rata 3,63 kategori Baik, 2) Mahasiswa PK nilai rata-rata 3,48 kategori Baik, 3) Sarana dan Prasarana nilai rata-rata 3,59 kategori Baik, 4) Dukungan dari orangtua nilai rata-rata 3,72 kategori Baik. Sedangkan pada indikator 5) Pendanaan nilai rata-rata 3,24 kategori Cukup Baik. Process: 1) Pelaksanaan Program Sekolah nilai rata-rata 3,47 kategori Baik, dan 2) Monitoring nilai rata-rata 3,38 dengan kategori Baik. Product: Indikator Prestasi mendapatkan skor rata-rata nilai 1,67 kategori Tidak Baik. Educational Practice (PK) is a mandatory program for students of education study programs to prepare themselves to become professional teachers, but PK in the last two years has not been able to run properly due to the pandemic. The purpose of this study was to evaluate the implementation of Educational Practices (EP) for Students of the Physical Education Health and Recreation Study Program (PEHR) during the Covid Pandemic Period. The steps of data collection techniques include efforts to limit research, collect information through observation, interviews, both structured and unstructured. The study used the CIPP method. Context: 1) Program Background got an average score of 3.44; 2) Coaching gets an average score of 3.53; and 3) The objective of the Coaching Program is to get an average score of 3.61, all three of which are in the Good category. Inputs: 1) Qualifications of Civil Service Teachers with an average score of 3.63; 2) EP students have an average score of 3.48; 3) Facilities and infrastructure with an average score of 3.59; 4) Support from parents with an average score of 3.72, all four of them were in a Good category. Meanwhile, indicator 5) Funding has an average value of 3.24 in the Fairly Good category. Process: 1) Implementation of School Programs with an average score of 3.47 in the Good category, and 2) Monitoring an average score of 3.38 in the Good category. Product: Achievement Indicators get an average score of 1.67 in the Bad category.
KORELASI PENGETAHUAN LITERASI FISIK (PHYSICAL LITERACY) DENGAN AKTIVITAS FISIK (PHYSICAL ACTIVITY) PADA MAHASISWA UNY DI MASA NEW NORMAL Heri Yogo Prayadi; Sumaryanto Sumaryanto; Cerika Rismayanti; Aris Fajar Pambudi; Indah Prasetyawati Tri Purnama Sari; Riky Dwihandaka
MAJORA: Majalah Ilmiah Olahraga Vol 30, No 1 (2024): Maret
Publisher : Faculty of Sport Science, Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/majora.v30i1.72182

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui korelasi antara pengetahuan tentang literasi fisik dengan aktivitas fisik pada mahasiswa UNY di era new normal. Penelitian ini merupakan penelitian korasional, menurut Arikunto (2010:247-248), penelitian korelasional (Correlational Studies) merupakan penelitian yang dimaksudkan untuk mengetahui ada tidaknya hubungan antara dua atau beberapa variabel. Penelitian yang akan dilakukan ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Sebagaimana dijelaskan (Azwar, 2010) penelitian dengan menggunakan Pendekatan Kuantitatif, yaitu suatu pendekatan yang menekankan analisis pada data-data numerical (angka) yang diolah dengan metode statistika. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan teknik tes dan kuesioner atau angket. Subjek yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari 77 mahasiswa. Teknik analisis data metode penelitian korelasional yang dimaksudkan untuk mengetahui ada tidaknya hubungan antara variabel X dengan variabel Y dengan pengolahan data digunakan SPSS.. Hasil penelitian menunjukkan Berdasarkan Tabel di atas, menunjukkan bahwa koefisien korelasi pengetahuan literasi fisik dan aktivitas fisik didapatkan nilai r hitung 0,590 dan nilai signifikansi (sig) 0,000. Karena nilai r hitung 0,590 r tabel 0,227 dan nilai signifikansi 0,000 0,05, maka H0 ditolak, artinya Ha1 yang berbunyi “Ada hubungan yang signifikan antara Pengetahuan Literasi fisik terhadap aktivitas fisik Mahasiswa UNY.” diterima. Berdasarkan hasil r hitung sebesar 0,590, maka dapat di kategorikan tingkat hubungannya sedang, sesuai dengan tabel interpretasi koefisien korelasi, dan nilai koefisien korelasi tersebut bernilai positif, artinya jika pengetahuan literasi fisik semakin tinggi maka berpengaruh pada tingkat aktifitas fisik. CORRELATION OF PHYSICAL LITERACY KNOWLEDGE AND PHYSICAL ACTIVITY IN UNY STUDENTS IN THE NEW NORMAL TIME AbstractThis research aims to determine the correlation between knowledge about physical literacy and physical activity among UNY students in the new normal era. This research is correlational research, according to Arikunto (2010:247-248), correlational research (Correlational Studies) is research that is intended to determine whether there is a relationship between two or several variables. This research will use a quantitative approach. As explained by (Azwar, 2010), research uses a Quantitative Approach, namely an approach that emphasizes analysis of numerical data (numbers) processed using statistical methods. The data collection techniques used in this research are test techniques and questionnaires. The subjects used in this research consisted of 77 students. The data analysis technique is a correlational research method which is intended to determine whether there is a relationship between variable significance value (sig) 0.000. Because the calculated r value is 0.590 r table 0.227 and the significance value is 0.000 0.05, then H0 is rejected, meaning that Ha1 reads "There is a significant relationship between physical literacy knowledge and the physical activity of UNY students." accepted. Based on the calculated r result of 0.590, the relationship level can be categorized as medium, according to the correlation coefficient interpretation table, and the correlation coefficient value is positive, meaning that if physical literacy knowledge is higher, it will have an effect on the level of physical activity.
POTENSI PENGEMBANGAN OLAHRAGA REKREASI PASIR DI INDONESIA DAN MALAYSIA Kriswanto, Erwin Setyo; Santoso, Nurhadi; Pambudi, Aris Fajar; Yuliarto, Hari; Sa'adah, Fiki; Safitri, Aziza Puspadewi
Majalah Ilmiah Olahraga (MAJORA) Vol. 31 No. 1 (2025): Maret
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/majora.v31i1.73146

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui potensi pengembangan olahraga rekreasi pasir di Indonesia dan Malaysia yang dilihat dari faktor lingkungan, faktor akses/transportasi, faktor sarana prasarana, faktor promosi dan faktor pelayanan. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Sampel penelitian ini sebanyak 100 subjek dengan teknik random sampling. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner tertutup yang dibagikan kepada pengunjung olahraga rekreasi pasir di Indonesia dan Malaysia. Teknik analisis data menggunakan analisis jalur dengan aplikasi Smart PLS versi 3.3.2. Hasil penelitian menunjukkan bahwa validitas dan reliabilitas dipenuhi lebih dari 0.7 berturut-turut dengan formula Aiken dan Cronbach. Oleh karena itu, analisis mendalam data menunjukkan bahwa: (1) potensi pengembangan olahraga rekreasi pasir di Indonesia dan Malaysia dipengaruhi oleh faktor lingkungan secara signifikan, (2) potensi pengembangan olahraga rekreasi pasir di Indonesia dan Malaysia dipengaruhi oleh faktor akses/transportasi secara signifikan, (3) potensi pengembangan olahraga rekreasi pasir di Indonesia dan Malaysia dipengaruhi oleh faktor sarana prasarana secara signifikan, (4) potensi pengembangan olahraga rekreasi pasir di Indonesia dan Malaysia dipengaruhi oleh faktor promosi secara signifikan, dan (5) potensi pengembangan olahraga rekreasi pasir di Indonesia dan Malaysia dipengaruhi oleh faktor pelayanan secara signifikan. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa potensi pengembangan olahraga rekreasi pasir di Indonesia dan Malaysia dipengaruhi oleh faktor lingkungan, faktor akses/transportasi, faktor sarana prasarana, faktor promosi dan faktor pelayanan secara signifikan berkategori baik DEVELOPMENT POTENTIAL OF RECREATIONAL SAND SPORTS IN INDONESIA AND MALAYSIA AbstractsThis research aims to know the potential for developing sand recreational sports in Indonesia and Malaysia viewed from environmental factors, access/transportation factors, infrastructure factors, promotion factors, and service factors. This research is descriptive research with a quantitative approach. The sample for this research was 100 subjects using a random sampling technique. The used research instrument was a closed questionnaire distributed to visitors of sand recreation sports in Indonesia and Malaysia. The data analysis technique used path analysis with the SmartPLS application version 3.3.2. The research results showed that the validity and reliability were more than 0.7 respectively with the Aiken and Cronbach formulas. Therefore, in-depth data analysis showed that: (1) the potential for developing sand recreational sports in Indonesia and Malaysia was significantly influenced by environmental factors, (2) the potential  for developing sand recreational sports in Indonesia and Malaysia was significantly influenced by access/transportation factors, (3) the potential for developing sand recreational sports in Indonesia and Malaysia was significantly influenced by infrastructure factors, (4) the potential for developing sand recreational sports in Indonesia and Malaysia was significantly influenced by promotion factors, and (5) the potential for developing sand recreational sports in Indonesia and Malaysia was significantly influenced by service factors. Based on the research results, it can be concluded that the potential for developing sand recreational sports in Indonesia and Malaysia was influenced by environmental factors, access/transportation factors, infrastructure factors, promotion factors, and service factors which were significant in the good category.